• Tidak ada hasil yang ditemukan

ABSTRAK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "ABSTRAK"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENJUALAN TELUR DAN AYAM BERBASIS MOBILE

(STUDI KASUS PETERNAKAN PAK ELWANTO)

OLEH :

SEFFI DIANA YUSUF 15311585

Peternakan pak Elwanto merupakan distributor penjualan telur dan ayam.

Peternakan pak Elwanto belum menerapkan sistem secara terkomputerisasi terutama dalam proses penjualan, tentu keadaan ini suatu saat menjadi faktor penghambat dalam meningkatkan pelayanan penjualan. Begitupun proses pencatatan penjualan masih dilakukan secara manual dengan ditulis di buku laporan penjualan.

Metode pengembangan sistem menggunakan metode prototype dan perancangan sistem menggunakan UML. Agar penelitian ini tidak bersifat subjectif maka penulis juga menggunakan metode penelitian berupa pengamatan, tinjauan pustaka, dan dokumentasi penjualan.

Hasil yang dicapai adalah sebuah aplikasi berbasis mobile penjualan pada Peternakan pak Elwanto. yang dapat membantu Peternakan untuk memperluas informasi penjualan yang dihasilkan, dan menghasilkan laporan penjualan dengan cepat.

Kata Kunci Peternakan, Penjualan Telur dan ayam, Mobile

Referensi

Dokumen terkait

Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberi masukan dan dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan dan acuan bila suatu saat menggunakan oli bekas sebagai

Advances in nanotechnology offer significant advantages to minimize these negative properties of fertilizers; fertilizer carriers, which are called as smart fertilizers, or the