• Tidak ada hasil yang ditemukan

Alur Tujuan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Fase D (Kelas 7)

N/A
N/A
syarif hidayat

Academic year: 2024

Membagikan "Alur Tujuan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Fase D (Kelas 7)"

Copied!
31
0
0

Teks penuh

(1)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

FASE: D (KELAS 7)

CAPAIAN

PEMBELAJARAN FASE D (7) :

Pada akhir fase D, peserta didik memahami definisi Al-Quran dan hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam. Dalam aspek akidah, peserta didik mendalami enam rukun Iman. Dari segi akhlak, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan. Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayyun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al- Quran dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya. Dalam ranah ibadah, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih. Dalam aspek sejarah, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah-kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

NO DOMAIN/ELEMEN

ALUR CAPAIAN PEMBELAJARAN

PER TAHUN

TUJUAN

PEMBELAJARAN PEKAN/

JP KATA/FRASE KUNCI

PROFIL PELAJAR PANCASILA

GLOSARIUM KELAS 7

1 AL-QUR'AN

HADITS Membaca Q.S. an- Nisā/4: 59 dan Q.S.

an- Naḥl/16: 64 dengan tartil, khususnya pada ba- caan alif lām syamsiyyah dan qamariyyah, dapat menulis Q.S. an-

7.1 Peserta didik dapat

membaca Q.S

an-Nisā/59 :4 dan Q.S. an-Naḥl/64 :16 sesuai kaidah ilmu tajwid, khususnya hukum bacaan alif lām syamsiyyah dan alif lām qamariyyah

5 pekan

/ 15 JP 1. Bacaan Q.S an-

Nisā/4: 59

2. Bacaan Q.S. an-

Naḥl/16: 64

3. Alif lām syamsiyyah

dan alif lām

qamariyyah

BERIMAN, BERTAKWA KEPADA

TUHAN YANG MAHA ESA, DAN

BERAKHLAK MULIA

Al-Qur'an,

Hadits Nabi,

sumber ajaran agama, Hukum bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyyah

Asal Sekolah : SMP Negeri 1 Siwalan Fase : D SMP Kelas 7

Tanggal : 11 Juli 2022

(2)

Nisā/4: 59 dan Q.S.

an- Naḥl/16: 64 dengan baik dan benar, menghafal Q.S. an-Nisā/4: 59 dan Q.S. an- Naḥl/16: 64 den- gan tartil dengan lancar, menjelaskan definisi Hadis dan fungsinya atas Al- Qur’an menurut Q.S. an-Nisā/4: 59 dan Q.S. an- Naḥl/16: 64, dapat membuat karya berupa peta konsep definisi Hadis dan fungsinya atas Al- Qur’an sehingga meyakini mushaf al- Qur’an dan hadis nabi se- bagai pedoman hidup serta termotivasi untuk mendalami Al- Qur’an dan Hadis.

7.2 Peserta didik dapat menghafal Q.S an- Nisā/4: 59 dan Q.S.

an-Naḥl/16: 64 ses- uai kaidah tajwid.

Hafalan Q.S an- Nisā/:4 59 dan Q.S.

an-Naḥl/64 :16 sesuai kaidah tajwid

7.3 Peserta didik dapat menjelaskan

kandungan Q.S

an-Nisā/4: 59 dan Q.S. an-Naḥl/16: 64 tentang kedudukan hadis terhadap Al-Qur’an, seh- ingga sehingga dapat menampilkan perilaku semangat dalam mengamal- kan Al- Qur’an dan hadis

Al-Qur’an Hadis Fungsi hadis terhadap al- Qur’an

7.4 Peserta didik dapat menjelaskan

kandungan Q.S

an-Nisā/4: 59 dan Q.S. an-Naḥl/16: 64 tentang kedudukan hadis terhadap Al-Qur’an, seh- ingga sehingga dapat menampilkan perilaku semangat dalam mengamal- kan Al- Qur’an

Semangat

mengamalkan Al- Qur’an dan hadis

7.5. Peserta didik membuat karya berupa peta konsep definisi hadis dan fungsinya atas

Al-Qur’an dalam

definisi hadis dan

fungsinya atas Al-

Qur’an

(3)

Simple Mind Lite Membaca Q.S. al-

Anbiyā/21: 30 dan Q.S. al- A’rāf/7: 54 dengan tartil, khususnya pada ba- caan gunnah, dapat menulis Q.S. al- Anbiyā/21: 30 dan Q.S. al-A’rāf/7: 54

dengan baik,

menjelas- kan kandungan ayat dari Q.S. al-Anbiyā/21:

30 dan Q.S. al- A’rāf/7: 54 dan hadis tentang pen- ciptaan dan keteraturan alam semesta, meng- hafal Q.S. al- Anbiyā/21: 30 dan Q.S. al-A’rāf/7: 54 dengan lancar, dapat membuat karya teks doa berisi rasa syukur atas penciptaan alam se- mesta yang indah sehingga

menumbuhkan rasa

syukur dan

kecintaan terhadap tanah air yang diciptakan Allah dengan keindahan dan sum- ber daya

alam yang

berlimpah.

7.6 Peserta didik dapat membaca Q.S. al- Anbiyā’/30 :21 dan Q.S. al-A’rāf/54 :7 sesuai kaidah ilmu tajwid, khususnya

hukum bacaan

gunnah.

1. Q.S. al- Anbiyā’/21:

30.

2. Q.S. al- A’rāf/7: 54.

3. Hukum bacaan gunnah.

7.7 Peserta didik dapat menghafal Q.S. al- Anbiyā’/30 :21 dan Q.S. al-A’rāf/54 :7 sesuai kaidah tajwid.

1. Q.S. al- Anbiyā’/21:

30.

2. Q.S. al- A’rāf/7: 54.

3. Hukum bacaan gunnah.

7.8 Peserta didik dapat menelaah kandungan Q.S. al-Anbiyā’/30 :21 dan Q.S. al-A’rāf/:7 54 dan hadis tentang penciptaan dan keteraturan alam semesta serta cara bersyukur terhadap apa yang diciptakan Allah Swt.

1. Penciptaan alam.

2. Keteraturan alam.

3. Syukur.

7.9.Peserta didik dapat menjelaskan pesan Nabi Muhammad Saw.

untuk menguasai ilmu pengetahuan dan nilai- nilai yang dapat dipetik dari penciptaan dan pengaturan alam semesta.

Hadis.

Penguasaan ilmu.

Nilai.

7.10 Peserta didik

dapat membuat karya

(4)

teks do’a pada plano berisi rasa syukur atas penciptaan alam semesta yang indah dengan benar.

2 AKIDAH Mendeskripsikan contoh-contoh

penerapan iman kepada Allah Swt melalui al-Asmā al- Ḥusnā al-‘Alim, al- Khabir, al-Sami’, dan al- Baṣir; dapat membuat poster yang berhubun- gan dengan sikap orang beriman kepada Allah Swt. dalam kehidupan sehari- hari yang ber- kaitan dengan al-Asmā al- Ḥusnā al-‘Alim, al- Khabir, al-Sami’, dan al-Baṣir sehingga terbiasa meneladan sifat al- asmā al-ḥusna dan menum- buhkan sikap percaya diri, tekun, teliti, menjadi pendengar yang baik, dan visioner. .

7.11 Peserta didik dapat memahami sifat dan makna nama Allah Swt. yang berkaitan dengan al-Asmā’ al- Husnā al-‘Alim, al- Khabir, al-Sami’, dan al-Baṣir.

5 Pekan/

15 JP

Menjelaskan

pengertian iman kepada Allah

BERIMAN, BERTAKWA KEPADA

TUHAN YANG MAHA ESA, DAN

BERAKHLAK MULIA

Penerapan iman kepada Allah,

Perilaku yang

mencerminkan iman kepada malaikat dalam kehidupan sehari-hari.

7.12 Peserta didik dapat menemukan cara menampilkan perilaku percaya diri, tekun, teliti, menjadi pendengar yang baik, dan visioner

Membedakan makna asmaul husna

7.13 Peserta didik dapat membuat poster mengenai sikap beriman kepada Allah Swt melalui al-asmā a- ḥusnā.

Mengimplementasikan perilaku asmaul husna

7.14 Peserta didik memilih contoh

perilaku yang

mencerminkan Asmaul Husna al-‘Alim, al Khabir, al-Sami’, dan al-Bashir dalam kehidupan nyata.

Beriman kepada Allah Swt.

al-asmā a-ḥusnā

(5)

Menganalisis

manfaat beriman kepada Ma- laikat, dapat membuat infografis mengenai tugas para malaikat dan manfaatnya dalam

menumbuhkan karakter positif sehingga terta- nam keyakinan bahwa Allah Swt telah

meng- utus

malaikat, serta terbiasa beramal baik dan menjauhi amal buruk.

7.15 Peserta didik dapat

menghubungkan fungsi iman kepada malaikat dengan aktivitas kehidupan.

1. Iman kepada malaikat.

2. Hubungan beriman kepada malaikat dengan kehidupan sehari-hari.

7.16 Peserta didik dapat

menunjukkan cara menumbuhkan

karakter positif sehingga tertanam dorongan untuk

beramal baik

dan menjauhi amal yang buruk dengan benar.

1. Hikmah beriman kepada malaikat.

2. Dorongan untuk beramal baik dan menjauhi amal yang buruk.

7.17 Peserta didik

dapat membuat

infografis mengenai tugas para malaikat dengan canva atau piktochart dengan benar.

Tugas-tugas malaikat.

3 AKHLAK Menjelaskan hakikat salat dan zikir sebagai pencegah perbuatan keji dan munkar, membuat karya berupa quote yang mengandung isi bah- wa salat dan

zikir dapat

mencegah

perbuatan keji dan munkar,

7.18 Peserta didik dapat menghubungkan

hakikat salat

dan zikir dengan pencegahan perbuatan keji dan munkar

4 Pekan/

12 JP

1. Makna salat 2. Makna Zikir

3. Mencegah

Perbuatan Keji dan Munkar

BERAKHLAK MULIA

Salat mencegah

perbuatan keji dan munkar

7.19 Peserta didik dapat menuliskan contoh perilaku ketakwaan sebagai pemaknaan salat dan zikir dalam mencegah

1. Perilaku Takwa

2. Menghindari

perilaku tercela

3. Salat dengan

Istikamah

(6)

mengamalkan salat lima wak- tu dan

zikir secara

konsisten sehingga dapat mencegah

perbuatan keji dan munkar di lingkungan sosial.

7.20 Peserta didik dapat membuat quote tentang salat dan zikir mencegah perbuatan keji dan munkar dalam media sosial atau media lainnya

Hikmah Salat dan Zikir

Mendeskripsikan dampak negatif dari

gibah dan

menumbuhkan sikap tabayun,

dapat men-

ganalisis perbedaan antara konten gibah den- gan kritik dan review produk di

media sosial

sehingga tertanam keyakinan bahwa Allah Swt Maha Mengetahui dan Melihat serta terbiasa

menciptakan

harmoni sosial dengan menjauhi

gibah dan

menumbuhkan sikap tabayun.

7.21 Peserta didik dapat mendeskripsikan pesan Islam untuk harmonisasi

sosial dengan

menghindari gibah dan menumbuhkan sikap tabayun dengan benar.

Pesan Islam menjauhi

gibah dan

menumbuhkan sikap tabayun.

7.22.1. Peserta didik dapat menelaah perbedaan antara konten gibah dengan kritik dan review produk

di media sosial dengan benar.

2. Peserta didik dapat menyusun review konten

di media sosial dengan benar.

1. Perbedaan antara konten gibah dengan kritik.

2. Review produk

konten di media

sosial.

(7)

4 FIQIH Menjelaskan

ketentuan dan tata cara sujud sahwi, tilawah, dan syukur berdasarkan dalil naqlinya, dapat mempraktikkan ketentuan dan tata caranya sehingga tertanam sikap tunduk kepada aturan Allah serta sikap rendah hati, menjauhkan diri dari perilaku sombong dan takabur, dan menjadi insan yang pandai ber- syukur.

7.23 Peserta didik dapat menjelaskan dapat menjelaskan perintah agama untuk sujud syukur, sahwi dan tilawah

6 Pekan/

18 JP

1. Dalil naqli tentang sujud syukur, sahwi

dan tilawah

2. Definisi sujud syukur, sahwi dan tilawah

BERIMAN, BERTAKWA KEPADA

TUHAN YANG MAHA ESA, DAN

BERAKHLAK MULIA,

BERGOTONG- ROYONG, BERNALAR KRITIS.

Rukhsho yang

dihadiahkan Allah, sujud sahwi, tilawah dan syukur

7.24 Peserta didik dapat

menjelaskan tata cara sujud sahwi, tilawah, dan syukur sebagai sikap patuh terhadap aturan Allah Swt

Tata cara sujud sahwi, tilawah, dan syukur

7.25 Peserta didik dapat menjelaskan hikmah

melaksanakan sujud syukur, sahwi dan tilawah

Hikmah sujud syukur, sahwi dan tilawah

Menjelaskan konsep rukhsah dalam salat, pua- sa, zakat,dan haji, dapat membuat bagan atau tabel mengenai rukhsah dalam salat, puasa, zakat, dan haji sehingga tertanam sikap pener- imaan diri terhadap keringanan dalam men- jalankan ajaran agama serta terbiasa disiplin dan

7.26 Peserta didik dapat

mempraktekkan sujud sahwi, tilawah, dan

syukur sesuai

ketentuan

Praktek sujud syukur, sahwi dan tilawah

7.27 Peserta didik dapat menjelaskan makna rukhsah dalam ibadah.

Makna rukhsah.

7.28 Peserta didik dapat menjelaskan makna rukhsah dalam ibadah.

Hikmah rukhsah.

7.29 Peserta didik dapat

Rukhsah salat dan

puasa.

(8)

saling menghargai dalam menjalankan iba- dah.

mengidentifikasi

berbagai rukhsah dalam salat, puasa, zakat, dan haji.

7.30 Peserta didik dapat

mengidentifikasi

berbagai rukhsah dalam salat, puasa, zakat, dan haji.

Rukhsah zakat dan haji.

7.31 Peserta didik dapat membuat bagan atau tabel mengenai rukhsah dalam salat, puasa zakat dan haji.

Bagan atau tabel.

5 SEJARAH

PERADABAN ISLAM

Menceritakan

sejarah Bani

Umayyah di Dama- skus (711-755 M) dalam membangun tata kelola berbagai bidang

(pemerintahan, hukum, sosial, ekonomi,

keagamaan, dan pendidikan), dapat membuat bagan timeline

perkembangan perad- aban Islam pada masa Bani Umayyah di Dam- askus sehingga tertanam keyakinan bahwa ag- ama mendorong

7.32 Peserta didik dapat menceritakan sejarah berdirinya Bani

Umayyah di

Damaskus.

4 Pekan/

12 JP

1. Mu’āwiyah bin Abu̅

Sufyān

2. Damaskus

3. Khalifah Bani

Umayyah di

Damaskus

BERNALAR KRITIS, KREATIF

Menceritakan pusat peradaban Islam Bani Umayah

7.33 Peserta didik dapat

menjelaskan kemajuan peradaban Islam pada masa Bani Umayyah di Damaskus dalam bidang pemerintahan, hukum, sosial, ekonomi, keagamaan, dan pendidikan

Kemajuan bidang:

1. Pemerintahan

2. Hukum

3. Sosial

4. ekonomi,

5. keagamaan,

6. pendidikan

7.34 Peserta didik dapat membuat bagan

time line

perkembangan

peradaban Islam pada masa Bani Umayyah

Peradaban Nilai Islami

(9)

peradaban dan menumbuhkan rasa cinta tanah air dan

sehingga dapat memetik nilai Islami

dari kemajuan

peradaban.

Menceritakan sejarah

perkembangan ilmu pen- getahuan pada

masa Bani

Umayyah (929-1031 M) di Andalusia (Spanyol), dapat membuat ba- gan, infografis, atau timeline

perkembangan ilmu pengetahuan pada

masa Bani

Umayyah di

Andalusia (Spanyol) sehingga tertanam keya- kinan bahwa Allah Swt sebagai Zat pemberi ilmu, serta menumbuhkan semangat dalam mencari ilmu dan mengembangkan teknologi

7.35 Peserta didik dapat

menceritakan sejarah Bani Umayyah di Andalusia.

Bani Umayyah di Andalusia.

7.36 Peserta didik dapat menjelaskan perkembangan ilmu pengetahuan pada masa Bani Umayyah di Andalusia.

1. Perkembangan ilmu pengetahuan.

2. Nilai Islami sejarah peradaban Islam di Andalusia.

7.37 Peserta didik dapat membuat bagan, infografis, atau timeline perkembangan ilmu pengetahuan pada masa Bani Umayyah di Andalusia.

Perkembangan ilmu pengetahuan pada masa Bani Umayyah di Andalusia.

Siwalan, 11 Juli 2022 Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Siwalan Guru Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

(10)

RELAWANA, S.Pd

NIP. 196407021986011001 M. ARIEZA IRFANI, S.PD.I

NIP. 1985031220121006

(11)

SILABUS

MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Siwalan

Kelas : VIII

Semester/Tahun Ajaran : Gasal/ 2022/2023

Kompetensi Inti :

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang)

sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 1.1 terbiasa

membaca al- Qur’ān dengan meyakini bahwa rendah hati, hemat, dan hidup sederhana adalah perintah agama

2.1 menunjukkan perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana sebagai implementasi pemahaman Q.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al- Isrā’/17: 26-27 dan Hadis terkait

1.1.3 Membiasakan diri dalam membaca al- Qur’an dengan baik dan benar.

1.1.4 Membiasakan diri

membaca al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari.

2.1.1 Memiliki semangat yang tinggi untuk perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana sebagai implementasi Q.S al- Furqan/25: 63, Q.S. al- Isra’/17: 26-27 dan hadis terkait.

2.1.2 Mengimplementasikan perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana dalam kehidupan sehari-hari 3.1.1 Mampu menerjemahkan

Q.S. al-Furqan/25: 63, Q.S.

al-Isra’/17: 26-27 dengan benar.

3.1.2 Mampu menerjemahkan hadis tentang Rendah Hati,

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Bergotong

royong -Mandiri

- Q.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al-Isrā’/17:

26-27 dan Hadis tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana

Menyimak bacaan Q.S. al-

Furqān/25: 63, Q.S. al-Isrā’/17: 26-

27 Mencermati artiQ.S. al-Furqān/25:

63, Q.S. al-Isrā’/17: 26-27

Menyimak penjelasan tentang hukum bacaan mad

Mengajukan pertanyaan tentang pentingnya belajar al-Qur’an, apa manfaat belajar ilmu tajwid, atau pertanyaan lain yang relevan

Mengajukan pertanyaan mengenai hukum bacaan mad

 Secara berkelompok mencari dan mengumpulkan lafal yang

mengandung hukum bacaan mad di dalam mushaf al-Qur’an

Diskusi menyusun arti kataQ.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al-Isrā’/17: 26- 27 menjadi terjemah secara utuh.

Secara berpasangan membaca dan menghafalkan Q.S. al-Furqān/25:

63, Q.S. al-Isrā’/17: 26-27

Melakukan koreksi secara

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang rendah hati, hemat dan hidup sederhana dengan

3 x 3 Jam

Pelajaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Peserta didik) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 79-95).

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku

(12)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 3.1 memahami

Q.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al- Isrā’/17: 26-27 dan Hadis terkait tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana 4.1.1 membacaq.S.

Al-Furqān/25:

63, Q.S. al- Isrā’/17: 26-27 serta Hadis terkait dengan tartil.

4.1.2 menunjukkan hafalan Q.S.

al-Furqān/25:

63, Q.S. al- Isrā’/17: 26-27 serta Hadis terkait dengan lancar.

4.1.3 menyajikan keterkaitan rendah hati, hemat, dan hidup sederhana dengan pesan Q.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al- Isrā’/17: 26-27

Hemat dan Hidup Sederhana dengan benar.

3.1.3 Menjelaskan kesimpulan makna Q.S. al-Furqan/25:

63 dan Q.S. al-Isra’/17: 26- 27 serta hadis tentang Rendah Hati, Hemat dan Hidup Sederhana dengan benar

3.1.4 Menjelaskan hukum bacaan mad dengan benar.

3.1.5 Memberikan contoh hukum bacaan Mad

4.1.1.5 Menunjukkan bacaan Q.S.

al-Furqan/25: 63, Q.S. al- Isra’/17: 26-27 dengan tartil baik secara mandiri maupun bersama-sama.

4.1.1.6 Mendemonstrasikan hukum bacaan Mad dalam Q.S. al- Furqan/25: 63 dan Q.S. al- Isra’/17: 26-27.

4.1.1.7 Mendemonstrasikan bacaan Q.S. al-Furqan/25:

63 dan Q.S. al-Isra’/17: 26- 27 dengan tartil.

4.1.2.1 Menunjukkan hafalan Q.S.

al-Furqan/25: 63 dan Q.S.

al-Isra’/17: 26-27 dengan lancar dan benar.

4.1.2.2 Menunjukkan hafalan hadis tentang Rendah Hati, Hemat dan Hidup Sederhana dengan lancar dan benar.

4.1.2.3 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. al-Furqan/25:

63, Q.S. al-Isra’/17: 26-27, dan hadis terkait di hadapan orang lain.

4.1.3.1 Membuat bahan presentasi tentang keterkaitan semangat Rendah Hati,

berkelompok terhadap hasil pengumpulan lafal yang mengandung bacaan mad

Merumuskan, mengoreksi, dan memperbaiki hasil penterjemahan

Mengidentifikasi dan mengklasifikasi lafal yang mengandung hukum bacaan madyang terdapat pada Q.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al-Isrā’/17: 26- 27.

Mendemonstrasikan hafalan Q.S.

al-Furqān/25: 63, Q.S. al-Isrā’/17:

26-27

Menyajikan paparan hasil pencarian hukum bacaan mad dalam Q.S. al-Furqān/25: 63, Q.S.

al-Isrā’/17: 26-27

Menunjukkan / memaparkan hasil diskusi maknaQ.S. al-Furqān/25:

63, Q.S. al-Isrā’/17: 26-27

Menanggapi paparan maknaQ.S. al- Furqān/25: 63, Q.S. al-Isrā’/17: 26-

27Menyusun kesimpulan makna ayat dengan bimbingan guru

lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes tertulis dengan soal pilihan ganda atau uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan makna Q.S.

al-Furqan/ 25: 63 dan al-Isra’/ 17: 27 serta hadis terkait tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.

 Tugas mencari dan mengklasifikasi hukum bacaan mad.

Keterampilan

 Praktik hafalan Q.S. al- Q.S. al-Furqan/ 25: 63 dan al-Isra’/ 17: 27 .

 Praktik memaparkan hasil pencarian hukum bacaan mad dalam Q.S.

al-Furqan/ 25: 63 dan al-Isra’/ 17: 27 .

 Proyek/produk paparan makna Q.S. al-Furqan/

25: 63 dan al-Isra’/ 17:

27 .

Guru) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 58-72).

Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

(13)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar Hemat dan Hidup

Sederhana sesuai dengan pesan Q.S. al-Furqan/25:

63 dan Q.S. al-Isra’/17: 26- 27 dengan benar.

4.1.3.2 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok tentang keterkaitan semangat Rendah Hati, Hemat dan Hidup Sederhana sesuai dengan pesan Q.S. al- Furqan/25: 63 dan Q.S. al- Isra’/17: 26-27 di hadapan orang lain.

1.3 beriman kepada kitab-kitab

suci yang

diturunkan Allah Swt.

2.3 menunjukkan perilaku toleran sebagai implementasi beriman kepada kitab- kitab Allah Swt.

3.3 memahami makna beriman kepada Kitab- kitab Allah Swt.

4.3 menyajikan dalil naqli tentang beriman kepada Kitab- kitab Allah Swt.

1.3.1 Meyakini bahwa Allah telah menurunkan kitab- kitabNya kepada para rasul untuk disampaikan kepada umat manusia.

1.3.2 Percaya bahwa Al-Qur’ān adalah kitab yang

diturunkan kepada Nabi dan Rasul yang terakhir.

1.3.3 Meyakini bahwa Al-Qur’ān adalah mukjizat yang Agung.

1.3.4 Mempedomani Al-Qur’ān dalam perilaku sehari-hari.

2.3.1 Menghargai pemeluk agama lain merupakan salah satu wujud

menjalankan perintah yang terdapat dalam kitab suci al-Qur’ān..

2.3.2 Berbuat baik kepada orang lain tanpa melihat agama yang dianut.

2.3.3. Menghindari perilaku tercela terhadap penganut agama lain berkaitan dengan keyakinan yang dianutnya.

2.3.4 Mengamalkan perintah-

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Berkebinekaa

n global -Bernalar

kritis

Iman Kepada Kitab-kitab Allah

- Mengamati dan mencermati gambar atau tayangan yang terkait dengan iman kepada kitab-kitab Allah - Menyimak dan membaca

penjelasan iman kepada kitab-kitab Allah

- Membaca dalil naqli tentang iman kepada kitab-kitab Allah beserta artinya

- Siswa mengajukan pertanyaan mengenai perbedaan/persamaan kitab-kitab Allah yang diturunkan kepada para nabi dan rasul-Nya - Menggali pengetahuan tentang

kitab-kitab Allah melalui berbagai media yang ada

- Mencari dan menelaah dalil naqli tentang keberadaan kitab-kitab Allah selain al-Qur’an

- Mengumpulkan informasi dari media mengenai bukti-bukti yang relevan terkait dengan keberadaan kitab-kitab Allah

- Mengumpulkan contoh-contoh nyata perilaku yang mencerminkan beriman kepada kitab-kitab Allah - Menghubungkan makna dalil naqli

tentang kitab-kitab Allah dengan bukti-bukti yang relevan terkait

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang iman kepada kitab-kitab Allah dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang iman kepada kitab-kitab Allah dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang iman kepada kitab-kitab Allah dengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

3 x 3 Jam

Pelajaran Al Qur’an dan terjemahnya Depag RI

(14)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar perintah yang terdapat

dalam kitab suci al-Qur’an 3.3.1 Menjelaskan pengertian

iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

3.3.2 Menunjukkan dalil iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

3.3.3 Menyebutkan kitab-kitab dan Rasul penerimanya.

3.3.4 Menunjukkan dalil naqli bukti kemurnian Al-Qurān.

3.3.5 Menjelaskan perbedaan kitab dan suhuf.

4.3.1 Mencari dalil naqli tentang keberadaan kitab-kitab Allah selain al-Qur’an.

4.3.2 Menyajikan paparan makna dalil naqli tentang kitab-kitab Allah disertai bukti-bukti lain yang relevan terkait dengan keberadaan kitab-kitab Allah mulai Taurat, Zabur, Injil, dan al-Qur’an.

dengan keberadaan kitab-kitab Allah

- Merumuskan ciri-ciri orang yang beriman kepada kitab-kitab Allah - Menyajikan paparan makna dalil

naqli tentang kitab-kitab Allah disertai bukti-bukti lain yang relevan terkait dengan keberadaan kitab-kitab Allah mulai Taurat, Zabur, Injil, dan al-Qur’an - Memaparkan rumusan ciri-ciri

orang yang beriman kepada kitab- kitab Allah

 Tes Lisan untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan makna iman kepada kitab-kitab Allah secara lesan

 Tes tertulis dengan soal uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan makna iman kepada kitab-kitab Allah

 Tugas mencari ayat-ayat al-Qur’an yang

berhubungan dengan iman kepada kitab Allah.

Keterampilan

 Memaparkan secara berkelompok dalil-dalil al-Qur’an yang berhubunagan dengan iman kepada kitab Allah.

1.5 meyakini bahwa minuman keras, judi, dan pertengkaran adalah dilarang oleh Allah Swt.

2.5 menunjukkan perilaku menghindari minuman keras, judi, dan pertengkaran dalam kehidupan sehari-hari.

1.5.1 Meyakini bahwa minuman keras, judi, dan

pertengkaran adalah dilarang oleh Allah Swt 1.5.2 Meyakini bahwa semua

yang dilarang Allah pasti mengandung kemudlaratan 2.5.1 Berperilaku menghindari

minuman keras, judi, dan pertengkaran.

2.5.2 Senantiasa beramar makruf nahi munkar pada setiap kesempatan.

3.5.1 Mengidentifikasi jenis-jenis minuman keras yang dilarang Allah swt.

3.5.2 Mengidentifikasi contoh

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Bernalar

kritis -Kreatif

Bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran

- Mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang terkait dengan bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran

- Menyimak dan membaca penjelasan mengenai bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran

- Membaca Q.S. al-Māidah/5: 90–91 dan 32 serta Hadis terkait beserta artinya

- Mengajukan pertanyaan tentang bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaranatau pertanyaan lain yang relevan dan aktual

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan

pertengkaran dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang perilaku mengonsumsi bahaya

2 x 3 Jam

Pelajaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Peserta didik) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 79-95).

Kementerian

(15)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 3.5 memahami

bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran.

4.5 menyajikan dampak bahaya mengomsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran.

judi

3.5.3 Mengidentifikasi contoh- contoh pertengkaran 3.5.4 Menunjukkan dalil naqli

dilarangnya minuman keras, judi, dan pertengkaran

4.5.1 Mencari cara menghindari minuman keras, judi, dan pertengkaran dalam bentuk skema

4.5.2 Mempresentasikan skema cara menghindari minuman keras, judi, dan

pertengkaran

- Mendiskusikan makna Q.S. al- Māidah/5: 90–91 da n 32 serta Hadis terkait

- Secara berkelompok mencari contoh-contoh nyata bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran dalam kehidupan sehari-hari melalui berbagai sumber - Merumuskan makna Q.S. al-

Māidah/5: 90–91 dan 32 serta Hadis terkait

- Menghubungkan bahaya

mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran dengan makna Q.S. al-Māidah/5: 90–91 dan 32 serta Hadis terkait

- Menyajikan rumusan makna Q.S.

al-Māidah/5: 90–91 dan 32 serta hadis terkait

- Memaparkan hubungan antara bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran dengan makna Q.S. al-Māidah/5:

90–91 dan 32 serta Hadis terkait - Menanggapi pertanyaan dan

memperbaiki paparan - Menyusun kesimpulan

mengonsumsi minuman keras, judi, dan

pertengkaran dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang perilaku mengonsumsi bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan

pertengkaran dengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes Lisan untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan

 Tes tertulis dengan soal uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan tentang bahaya mengonsumsi minuman keras, judi, dan pertengkaran Keterampilan

 Mencari sebab-sebab terjadinya pertengkaran`

Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Guru) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 58-72).

Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

CD/Video Pembelajaran Interaktif

1.6 meyakini bahwa perilaku jujur dan adil adalah ajaran pokok agama 2.6 menunjukkan

perilaku jujur dan adil dalam kehidupan sehari-hari

1.6.1 Meyakini perilaku jujur dan adil adalah perintah agama 1.6.2 Meyakini perilaku jujur

membuat hidup menjadi tenang

1.6.3 Meyakini perilaku adil membuat hidup menjadi teratur

2.6.1 Berperilaku jujur dan adil dalam kehidupan sehari-

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Bergotong

royong

- Jujur dan adil - Mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang terkait dengan jujur dan adil

- Menyimak dan membaca

penjelasan mengenai jujur dan adil - Membaca Q.S.al-Māidah/5: 8 dan

Hadis terkait

- Mengajukan pertanyaan tentang cara menumbuhkan jujur dan adil - Mengajukan pertanyaan tentang

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang perilaku jujur dan adil dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam

2 x 3 Jam

Pelajaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Peserta didik)

(16)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 3.6 memahami

cara menerapkan perilaku jujur dan adil 4.6 menyajikan

cara menerapkan perilaku jujur dan adil

hari baik di sekolah, rumah maupun di masyarakat 2.6.2 Mengajak teman-teman

untuk berperilaku jujur dan adil dalam kehidupan sehari-hari baik di sekolah, rumah maupun di

masyarakat 3.6.1 Mendeskripsikan

pengertian jujur 3.6.2 Mendeskripsikan

pengertian adil

3.6.3 Menyebutkan dalil naqli tentang jujur dan adil 3.6.4 Memberikan contoh

perilaku jujur dan adil 3.6.5 Mengidentifikasi ciri-ciri

perilaku jujur dan adil 3.6.6 Menjelaskan cara

menumbuhkan perilaku jujur dan adil

4.6.1 Membuat majalah dinding tentang contoh-contoh berperilaku jujur dan adil 4.6.2 Mempresentasikan majalah

dinding contoh-contoh perilaku jujur dan adil di depan kelas.

manfaat perilaku jujur dan adil atau pertanyaan lain yang relevan dan aktual

- Mendiskusikan makna Q.S.al- Māidah /5: 8 dan Hadis terkait - Secara berkelompok mencari

contoh-contoh nyata jujurdan adil dalam kehidupan sehari-hari melalui berbagai sumber

- Mencari data dan informasi tentang kesuksesan yang diawali dari sikap jujur dan adil

- Merumuskan makna Q.S.al- Māidah /5: 8 dan Hadis terkait - Menghubungkan perilaku jujur dan

adil dalam kehidupan sehari-hari dengan makna Q.S.al-Māidah /5: 8 dan Hadis terkait

- Menghubungkan perilaku jujur dan adil dengan kesuksesan seseorang dalam kehidupan sehari-hari.

- Memaparkan makna Q.S.al- Māidah /5: 8 dan Hadis terkait - Memaparkan hubungan antara jujur

dan adil dalam kehidupan sehari- hari dengan makna Q.S.al-Māidah / 5: 8 dan Hadis terkait

- Memaparkan hubungan perilaku jujur dan adil dengan kesuksesan seseorang dalam kehidupan sehari- hari

- Menanggapi pertanyaan dan memperbaiki paparan - Menyusun kesimpulan

menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang perilaku jujur dan adil dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang perilaku jujur dan adil dengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes tertulis dengan soal uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan perilaku jujur dan adil Keterampilan

 Mencari kisah nyata di berbagai merdia tentang perilaku jujur dan adil

 Memaparkan kisah nyata tentang perilaku jujur dan adil di depan kelas

Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 79-95).

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Guru) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 58-72).

Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

CD/Video Pembelajaran Interaktif

1.9 melaksanakan salat sunah berjamaah dan munfarid sebagai perintah agama.

2.9 menunjukkan perilaku peduli

1.9.1 Meyakini bahwa

melaksanakan salat sunah berjamaah dan munfarid sebagai perintah agama 1.9.2 Meyakini bahwa ibadah

salat wajib kita belum sempurna

1.9.3 Meyakini bahwa ibadah salat sunah dapat

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Bergotong

royong -Mandiri

- Salat Sunah berjamaah dan munfarid

- Mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang terkait dengan salat sunah berjamaah dan munfarid

- Menyimak dan membaca

penjelasan mengenai tata cara salat sunah berjamaah dan munfarid - Membaca dan mencermati dalil

naqli tentang tatacara salat sunah

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang Salat Sunah berjamaah dan munfarid dengan menggunakan lembar

3 x 3 Jam

Pelajaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku

(17)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar dan gotong

royong sebagai implementasi pemahaman salat sunah berjamaah dan munfarid.

3.9 memahami tata cara salat sunah

berjamaah dan munfarid.

4.9

mempraktikka n salat sunah berjamaah dan munfarid.

menyempurnakan kekurangan ibadah salat wajib

1.9.4 Mendekatkan diri kepada Allah melalui shalat sunnah 2.9.1 Menanamkan perilaku

disiplin dalam melaksanakan tugas melalui pelaksanaan shalat sunah munfarid

2.9.2 Menanamkan jiwa kebersamaan dan gotong royong melalui

pelaksanaan shalat sunah berjamaah

3.9.1 Menjelaskan pengertian śalat sunnah.

3.9.2 Menjelaskan macam- macam śalat sunnah berjamaah

3.9.3 Menjelaskan macam- macam śalat sunnah munfarid.

3.9.4 Menjelaskan macam- macam śalat sunnah berjamaah dan munfarid.

3.9.5 Menjelaskan hikmah melaksanakan śalat sunnah.

4.9.1 Mempraktikkan śalat sunnah berjamaah sesuai dengan ketentuan syara’.

4.9.2 Mempraktikkan śalat sunnah munfarid sesuai dengan ketentuan syara’.

berjamaah dan munfarid beserta artinya

- Mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang terkait dengan ibadah salat sunah berjamaah dan munfarid

- Mengajukan pertanyaan tentang tatacara salat sunah berjamaah dan munfarid beserta artinya

- Mengajukan pertanyaan mengenai pentingnya salat sunah yang dilakukan baik secara berjamaah maupun munfarid

- Secara berkelompok mencari data dan informasi tentang dalil naqli, ketentuan, tata cara, dan manfaat salat sunah berjamaah dan munfarid dari berbagai media/literatur

- Mengumpulkan dan

mengelompokkan macam-macam salat sunah yang dikerjakan secara berjamaah maupun munfarid - Mendiskusikan dalil naqli,

ketentuan, tata cara, dan manfaat salat sunah berjamaah dan munfarid

- Berlatih mempraktikkan salat sunah berjamaah dan munfarid

- Mengolah informasi mengenai dalil naqli, ketentuan, tata cara, dan manfaat salat sunah berjamaah dan munfarid menjadi paparan yang menarik

- Merumuskan prosedur praktik salat sunah berjamaah dan munfarid - Menyajikan paparan mengenai

dalil naqli, ketentuan, tata cara, dan manfaat salat sunah berjamaah dan munfarid

- Mendemonstrasikan praktik salat sunah berjamaah dan munfarid - Menanggapi pertanyaan dalam

observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang Salat Sunah berjamaah dan munfarid dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang Salat Sunah berjamaah dan munfarid dengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes lesan dengan untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan Salat Sunah berjamaah dan munfarid

 Tes tertulis dengan soal uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan Salat Sunah berjamaah dan munfarid

 Mencari dalil-dalil yang berhubungan shalat sunnah

Keterampilan

 Proyek/produk menyusun laporan pelaksanaan shalat sunnah

 Memaparkan hasil

Peserta didik) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 79-95).

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Guru) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 58-72).

Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

CD/Video Pembelajaran Interaktif

(18)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar diskusi

- Merumuskan kesimpulan

laporan.

1.10 melaksanakan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi sebagai perintah agama.

2.10 menunjukkan perilaku santun sebagai implementasi dari sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi.

3.10 memahami tata cara sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi.

4.10

mempraktikka n sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

1.10.1 Bersyukur atas segala nikmat yang dianugerahkan dan segala marabahaya yang dihindarkan oleh Allah sebagai implementasi pelaksanaan sujud syukur 1.10.2 Menyadari manusia

makhluk yang lemah dihadapan Allah sebagai implementasi pelaksanaan sujud sahwi

1.10.3 Mendekatkan diri kepada Allah dengan menghayati makna ayat-ayat al-Qur’an sebagai implementasi pelaksanaan sujud tilawah.

2.10.1 Berperilaku syukur atas segala nikmat yang dianugerahkan dan segala marabahaya yang

dihindarkan oleh Allah sebagai implementasi pelaksanaan sujud syukur 2.10.2 Menghindari perilaku

sombong sebagai

implementasi pelaksanaan sujud sahwi

2.10.3 Berperilaku santun sebagai implementasi dari sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi.

3.10.1 Menjelaskan pengertian sujud sahwi, tilawah dan syukur

3.10.2 Menunjukkan dalil tentang sujud

3.10.3 Menjelaskan macam- macam sujud

3.10.4 Menjelaskan ketentuan sujud syukur

3.10.5 Menjelaskan hikmah sujud

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Mandiri -Kreatif

- Macam-macam Sujud

- Menonton dan mencermati gambar atau tayangan yang terkait dengan tatacara sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Mengamati secara langsung praktik tatacara pelaksanaan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi - Mencermati, menyimak, dan

membaca kembali penjelasan tentang tatacara pelaksanaan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Mencermati dan membaca dalil naqli mengenai sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Mengajukan pertanyaan tentang sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Mengajukan pertanyaan terkait dengan tatacara pelaksanaan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Secara berkelompok menggali informasi tentang tatacara pelaksanaan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwidari berbagai sumber

- Mendiskusikan dalil naqli, ketentuan, tata cara, dan manfaat sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Berlatih mempraktikkan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi

- Mengolah informasi mengenai dalil naqli, ketentuan, tata cara, dan manfaat sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwimenjadi paparan yang menarik

- Merumuskan prosedur praktik pelaksanaan sujud syukur, sujud

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang dengan tatacara sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang dengan tatacara sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang dengan tatacara sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi dengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes tertulis dengan soal uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan Salat Sunah berjamaah dan munfarid Keterampilan

2 x 3 Jam

Pelajaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Peserta didik) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 79-95).

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Guru) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 58-72).

Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

CD/Video Pembelajaran Interaktif

(19)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar syukur

3.10.6 Menjelaskan ketentuan sujud sahwi

3.10.7 Menjelaskan hikmah sujud sahwi

3.10.8 Menjelaskan ketentuan sujud tilawah

3.10.9 Menjelaskan hikmah sujud tilawah

4.10.1 Mendemonstrasikan sujud syukur

4.10.2 Mendemonstrasikan sujud sahwi

4.10.3 Mendemonstrasikan sujud tilawah

tilawah, dan sujud sahwi - Menyajikan paparan mengenai

dalil naqli, ketentuan, tata cara, dan manfaat sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi - Mendemonstrasikan praktik

pelaksanaan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi - Menanggapi pertanyaan dalam

diskusi

- Merumuskan kesimpulan

 Mempraktikkan sujud syukur, sahwi dan tilawah.

1.13 meyakini bahwa pertumbuhan ilmu

pengetahuan pada masa Bani Umayah sebagai bukti nyata agama Islam dilaksanakan dengan benar.

2.13 menunjukkani perilaku tekun sebagai implementasi dalam meneladani ilmuwan pada masa Bani Umayyah.

3.13 memahami sejarah pertumbuhan ilmu

pengetahuan masa Bani Umayah.

1.13.1 Meyakini agama Islam sangat menghargai ilmu pengetahuan

1.13.2 Meyakini menuntut ilmu adalah wajib bagi umat Islam

1.13.3 Merasa bangga ilmuwan Islam ikut berkiprah bagi pertumbuhan ilmu pengetahuan.

2.13.1 Memiliki semangat yang tinggi untuk gemar membaca.

2.13.2 Memiliki kepedulian terhadap perkembangan ilmu pengetahuan 3.13.1 Menjelaskan kemajuan

Islam pada masa Bani Umayyah .

3.13.2 Menjelaskan perkembangan ilmu pengetahuan pada masa bani Umayyah.

3.13.3 Menjelaskan

perkembangan kebudayaan pada masa Bani Umayyah.

3.13.4 Menjelaskan penyebab dari

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulia -Berkebinekaa

n global -Bernalar

kritis -Kreatif

 Sejarah Pertumbuhan Ilmu

Pengetahuan pada masa Umayah

- Membaca dan mencermati teks atau bacaan tentang sejarah

pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah

- Menyaksikan film atau tayangan yang terkait dengan sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah

- Menyimak dan membaca penjelasan mengenai sejarah sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah - Mengajukan pertanyaan tentang

sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah.

- Mengajukan pertanyaan tentang faktor-faktor yang mendukung terjadinya pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah - Secara berkelompok

mengumpulkan data dan informasi mengenai bukti-bukti sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah

- Mendiskusikan karya dan kiprah tokoh-tokoh ilmuwan muslim pada masa Umayah

- Mengolah data dan informasi

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai,

menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah dengan lembar

2 x 3 Jam

Pelajaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Peserta didik) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (halaman 79-95).

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Edisi

Revisi 2017.

Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMP/MTs Kelas VIII (Buku Guru) Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan

(20)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian

Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 4.13 menyajikan

rangkaian sejarah pertumbuhan ilmu

pengetahuan pada masa Bani Umayah

runtuhnya Bani Umayyah.

3.13.5 Menjelaskan hikmah mempelajari sejarah ilmu pengetahuan Bani Umayyah.

4.13.1 Memaparkan data dan informasi mengenai bukti- bukti sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah.

4.13.2 Memaparkan karya dan kiprah tokoh-tokoh ilmuwan muslim pada masa Umayah.

mengenai bukti-bukti sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah menjadi paparan yang menarik

- Merumuskan karyadan kiprah tokoh-tokoh ilmuwan muslim pada masa Umayah

- Memaparkan data dan informasi mengenai bukti-bukti sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umaya

- Memaparkan karya dan kiprah tokoh-tokoh ilmuwan muslim pada masa Umayah

- Menanggapi pertanyaan dalam diskusi.

- Merumuskan kesimpulan

penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes tertulis dengan soal uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan tentang sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Umayah

Keterampilan

 Proyek/produk dengan mencari biografi salah satu tokoh ulama jaman bani Umayah

Kebudayaan (halaman 58-72).

Departemen Agama RI. 2005. Al-Quran dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

CD/Video Pembelajaran Interaktif

Siwalan, 11 Juli 2022 Mengetahui/menyetujui:

Kepala Sekolah Guru PAI dan BP

RELAWANA, S.Pd KHOLIZAH, S.Pd

NIP. 196407021986011001

(21)

SILABUS

MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Siwalan

Kelas : IX

Kompetensi Inti :

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata 4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang)

sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi

Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 1.1 terbiasa membaca al-

Qur’ān dengan meyakini bahwa optimis, ikhtiar, dan tawakal adalah perintah agama.

2.1 menunjukkan perilaku optimis, ikhtiar, dan tawakal sebagai implementasi pemahaman Q.S. az- Zumar/39: 53, Q.S.

an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 dan Hadis terkait.

3.1 memahami Q.S. az- Zumar/39: 53, Q.S.

an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 tentang optimis, ikhtiar, dan tawakal serta Hadis terkait.

4.1.1 membaca Q.S. az- Zumar/39: 53, Q.S.

an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159

1.1.1 Membiasakan diri dalam membaca al- Qur’an dengan baik dan benar.

1.1.2 Membiasakan diri membaca al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari.

2.1.1. Menghayati perilaku optimis dalam meraih cita-cita yang diharapkan.

2.1.2. Menghayati perilaku ikhtiyar dengan berusaha sungguh- sungguh dalam meraih cita- cita.

2.1.3. Menghayati perilaku tawakal dengan berserah diri kepada Allah.

3.1.1 Mampu menerjemahkan Q.S.

az-Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159tentang Optimis, ikhtiar, dan tawakal dengan benar.

3.1.2 Mampu menerjemahkan hadis tentang Optimis, ikhtiar, dan tawakal dengan benar.

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan

berakhlak mulia -Bergotong

royong -Mandiri

1. Q.S. az- Zumar/39:

53, Q.S. an- Najm/53:

3*9-42, Q.S.

Áli Imrān/3:

159 tentang optimis, ikhtiar, dan tawakal serta Hadits terkait

- Mengamati gambar atau tayangan yang terkait dengan semangat membaca dan mengkaji al Qur’an

- Menyimak dan membaca Q.S.

az-Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 serta Hadits tentang tentang optimis, ikhtiar, dan tawakal

- Menyimak penjelasan tentang hukum bacaan qalqalah

- Mengajukan pertanyaan tentang pentingnya belajar al Qur’an, apa manfaat belajar ilmu tajwid, atau pertanyaan lain yang relevan

- Mengajukan pertanyaan mengenai hukum bacaan qalqalah

- Secara berkelompok mencari dan mengumpulkan lafal yang mengandung bacaan qalqalah di dalam mushaf al Qur’an - Diskusi menyusun arti perkata

Q.S. az-Zumar/39: 53, Q.S. an-

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam optimis, ikhtiar, dan

tawakaldengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam

menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam optimis, ikhtiar, dan tawakaldengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam optimis, ikhtiar, dan tawakaldengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes tertulis dengan soal pilihan ganda atau uraian untuk mengukur kemampuan mengingat, memahami, dan menerapkan makna Q.S. az-

4 x 3 Jam

Pelajaran  Departemen Agama RI.

2005. al- Qur’an dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

 Mustahdi, Muhamad Ahsan, dan Sumiyati.

2018.

Pendidikan Agama Islam

dan Budi

Pekerti SMP/MTs Kelas IX.

Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan

(22)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi

Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar dengan tartil.

4.1.2 menunjukkan hafalan Q.S. az-Zumar/39:

53, Q.S. an-Najm/53:

39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 serta Hadis terkait dengan lancar.

4.1.3 menyajikan keterkaitan optimis, ikhtiar, dan tawakal dengan pesan Q.S.

az-Zumar/39: 53, Q.S. an-Najm/53: 39- 42, Q.S. Áli Imrān/3:

159

3.1.3. Menjelaskan kesimpulan makna Q.S. az-Zumar/39: 53 dan Q.S. an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 serta hadis tentang Optimis, ikhtiar, dan tawakal dengan benar.

3.1.4 Menjelaskan arti hukum bacaan tajwid Qalqalah 3.1.5 Memberikan contoh hukum

bacaan Qalqalah

3.1.6 Mengidentifikasi contoh- contoh hukum bacaan Qalqalah dalam Q.S. az- Zumar/39: 53 dan Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159.

4.1.1.1 Menunjukkan bacaan Q.S.

az-Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 dengan tartil baik secara mandiri maupun bersama-sama.

4.1.1.2 Menerapkan hukum bacaan Qalqalah dalam Q.S. az- Zumar/39: 53 dan Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159.

4.1.1.3 Mendemonstrasikan bacaan Q.S. az-Zumar/39: 53 dan Q.S. an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 dengan tartil.

4.1.1.5 Menunjukkan hafalan hadis tentang Optimis, ikhtiar, dan tawakal dengan lancar dan benar.

4.1.1.6 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. az-Zumar/39: 53, Q.S.

an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159, dan hadis terkait di hadapan orang lain.

Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 menjadi terjemah secara utuh

- Secara berpasangan menghafalkan Q.S. az-

Zumar/39: 53, Q.S. an-Najm/53:

39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 - Melakukan koreksi secara

berkelompok terhadap hasil pengumpulan lafal yang mengandung bacaan qalqalah - Merumuskan, mengoreksi, dan

memperbaiki hasil penterjemahanQ.S. az-

Zumar/39: 53, Q.S. an-Najm/53:

39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 - Mendemonstrasikan hafalan

Q.S. az-Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159

- Menyajikan paparan hasil pencarian hukum bacaan qalqalah dalam Q.S. az- Zumar/39: 53, Q.S. an-Najm/53:

39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 - Menunjukkan / memaparkan

hasil diskusi maknaQ.S. az- Zumar/39: 53, Q.S. an-Najm/53:

39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 - Menanggapi paparan maknaQ.S.

az-Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159

- Menyusun kesimpulan makna ayat denganbimbingan guru

Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159serta hadis terkait tentang optimis, ikhtiar, dan tawakal.

 Tugas mencari dan mengklasifikasi hukum qalqalah.

Keterampilan

 Praktik hafalan Q.S. al- Q.S.

az-Zumar/39: 53, Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159.

 Praktik memaparkan hasil pencarian hukum waqaf dalam Q.S. az-Zumar/39: 53, Q.S.

an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159.

 Proyek/produk paparan makna Q.S. az-Zumar/39: 53, Q.S.

an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159.

Kebudayaan.

 Mustahdi, Muhamad Ahsan, dan Sumiyati. 2018 Pendidikan Agama Islam

dan Budi

Pekerti SMP/MTs Kelas IX/Buku Guru. Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan

Kebudayaan.

 http://anangku.

blogspot.com/2 008/09/belajar- tajwid-dengan- mudah.html

 Ahmad

Muhammad Muabbad.

2015. Panduan Lengkap Ilmu Tajwid.

Jakarta: Taqiya Publising

(23)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Profil Pelajar

Pancasila Materi

Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu Sumber Belajar 4.1.3.1 Membuat bahan presentasi

tentang keterkaitan semangat Optimis, ikhtiar, dan tawakal sesuai dengan pesan Q.S. az-Zumar/39: 53 dan Q.S. an-Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 dengan benar.

4.1.3.2Mempresentasikan hasil diskusi kelompok tentang keterkaitan semangat Optimis, ikhtiar, dan tawakal sesuai dengan pesan Q.S. az- Zumar/39: 53 dan Q.S. an- Najm/53: 39-42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 di hadapan orang lain.

1.3 beriman kepada hari akhir.

2.3 menunjukkan

perilaku mawas diri sebagai implementasi pemahaman iman kepada Hari Akhir 3.3 memahami makna

iman kepada Hari Akhir berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar, dan makhluk ciptaan- Nya

4.3 menyajikan dalil

naqli yang

menjelaskan

gambaran kejadian hari akhir

1.3.1 Bersyukur kepada Allah Swt.

Karena hari kiamat belum terjadi.

1.3.2 Meningkatkan ibadah sebagai bekal kelak di Hari Akhir

1.3.3 Berdoa untuk memohon pertolongan agar diberikan akhir kehidupan yang baik (husnul khatimah)

1.3.4 Senang membaca kitab suci al-Qur’an sebagai amal salih untuk bekal di Hari Akhir.

2.3.1 Bersikap dan berperilaku hati-hati dalam menjalani kehidupan di dunia.

2.3.2 Bersikap dan berperilaku jujur kepada siapa pun karena menyadari akan tanggung jawabnya kelak di Hari Akhir.

2.3.3 Berbuat baik kepada orang lain dan tidak menyakitinya sebagai bekal hidup pada hari akhir.

2.3.4. Tidak iri dan dengki kepada

-Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan

berakhlak mulia -Berkebinekaa

n global -Bernalar

kritis

- Beriman kepada hari akhir.

- Mengamati dan memberi komentar gambar atau tayangan yang terkait dengan iman kepada hari akhir

- Menyimak dan membaca penjelasan mengenai iman kepada hari akhir

- Membaca dalil naqli tentang hari akhir beserta artinya

- Mengajukan pertanyaan tentang kiamat sugro dan kubro

- Mengajukan pertanyaan mengenai gambaran kejadian hari akhir dan kehidupan di akhirat atau pertanyaan lain yang relevan dan kontekstual - Mencari dalil naqli yang

menjelaskan gambaran kejadian hari akhir

- Secara berkelompok

mengumpulkan contoh-contoh nyata perilaku mawas diri manusia yang mencerminkan beriman kepada hari akhir - Mendiskusikan contoh-contoh

nyata perilaku tidak mawas diri

Sikap

 Observasi sikap dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang kepada hari akhir dengan menggunakan lembar observasi (buku jurnal)

 Penilaian diri dalam

menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang kepada hari akhir dengan lembar penilaian diri.

 Penilaian antarteman dalam menghargai, menghayati, dan mengamalkan ajaran Islam tentang kepada hari akhir dengan lembar penilaian antarteman.

Pengetahuan

 Tes Lisan untuk mengecek penguasaan pengetahuan pesertadidik secara lesan tentang Iman Kepada Hari Akhir

3 x 3 Jam

Pelajaran  Departemen Agama RI.

2005. al- Qur’an dan Terjemahnya.

Jakarta:

Departemen Agama RI.

 Mustahdi, Muhamad Ahsan, dan Sumiyati.

2018.

Pendidikan Agama Islam

dan Budi

Pekerti SMP/MTs Kelas IX.

Jakarta:

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

(24)

Kompetensi

Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Profil Pelajar

Pan

Gambar

diagram alur pelaksanaan  manasik ibadah haji dan umrah  - Mendiskusian hikmah ibadah

Referensi

Dokumen terkait

Membiasakan sikap Menjaga Kehormatan, Ikhlas, Malu dan Zuhud hidup sederhana sebagai implementasi cabang iman di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat 7 1 TP Tujuan Pembelajaran

Alur Dan Tujuan Pembelajaran Dalam Rangka Pengembangan Perangkat Ajar Ilmu Pengetahuan Alam Fase D Kelas 7 SMP Eleme n Capaian Pembelajaran Pemahaman IPA Pada akhir fase D, peserta

Pada akhir fase ini peserta didik dapat menunjukkan kemampuan dalam mempraktikkan berbagai variasi dan kombinasi pola gerak dasar lokomotor, non- lokomotor, dan manipulatif dalam

Periode Klasik 650 M - 1250 M Peserta didik mampu menganalisis Perkembangan peradaban Islam di masa Daulah Umayyah, meneladani peran ilmuwan muslim dalam menumbuh- kembangkan

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN DALAM RANGKA PENGEMBANGAN PERANGKAT AJAR PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN KELAS V SD Capaian Pembelajaran Fase C Pada fase ini, peserta didik mampu:

Peserta didik dapat terbiasa menjalankan salat dengan tertib; menunjukkan sikap disiplin pelajaran Salat Fardu yang beriman, bertakwa kepada Tuhan YME, dan Berakhlak Mulia Pemahaman

Peserta didik memahami pentingnya pendapat yang logis, menerima perbedaan pendapat, dan menemukan titik  Memahami dialog antar agama dan kepercayaan, peluang dan tantangan dari

melaksanakan tugas kelompok serta memahami pentingnya mengenali kekurangan diri dan kelebihan temannya demi terwujudnya suasana saling mendukung satu sama lain Fikih Peserta