• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perusahaan Pertambangan Ramah Lingkungan

N/A
N/A
aldo saputra

Academic year: 2024

Membagikan " Perusahaan Pertambangan Ramah Lingkungan"

Copied!
25
0
0

Teks penuh

(1)

9M 2023

PT TIMAH Tbk

Public Expose

28 November 2023

(2)

hasil, pelaksanaan atau pencapaian Perseroan yang sebenarnya dapat berbeda dengan yang diperoleh melalui pernyataan berwawasan ke depan, yang antara lain merupakan hasil dari perubahan ekonomi dan politik baik secara nasional dan internasional, perubahan kurs valuta asing, perubahan harga, permintaan dan penawaran pasar komoditas, perubahan persaingan Perusahaan, perubahan undang-undang atau peraturan dan prinsip akuntansi, kebijakan dan pedoman. dan perubahan asumsi yang digunakan dalam membuat pernyataan berwawasan ke depan.

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

(3)

Menjadi Perusahaan pertambangan terkemuka di dunia yang ramah lingkungan

1. Membangun sumber daya manusia yang tangguh, unggul dan bermartabat.

2. Melaksanakan tata kelola penambangan yang baik dan benar.

3. Mengoptimalkan nilai Perusahaan dan kontribusi terhadap pemegang saham serta tanggung jawab sosial

V I S I

M I S I

Tentang Perseroan

(4)

Jejak Langkah Perseroan

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

1709

Penemuan bijih timah di Pulau Bangka

Tahun 1700-an

1856

Belanda mendirikan Banka Tin Winning Bedrijf (BTW)

1858

Belanda mendirikan

Gemeenschappelijke Mijnbouw Maatschappij Billiton (GMB) 1878

Belanda mendirikan NV Singkep Tin Exploitatie Maatschappij (NV SITEM)

Tahun 1800-an

Nasionalisasi BTW, menjadi Perusahaan Negara Tambang Timah (PN TT) Bangka 1958

Nasionalisasi GMB, menjadi PN Tambang Timah (PNTT) Belitung

1959

Nasionalisasi NV SITEM, menjadi PN Tambang Timah (PNTT) Singkep

Badan Pimpinan Umum Perusahaan Tambang Timah Negara (BPU Timah)

1968

Merger BPU, PN TT Bangka, PN TT Belitung dan PN TT Singkep, menjadi PN Tambang Timah

1976

Menjadi PT Tambang Timah (Persero)

Tahun 1900-an

Tahun 2000-an

2007

Masuk ke bisnis hilir timah (Tin Solder danTin Chemical) 2014 - 2015

Membentuk beberapa anak perusahaan yang berbasis kompetensi

2017

• Menjadi anggota dari Holding Industri Pertambangan di bawah MIND ID

Penerbitan obligasi dan sukuk

2019

Penerapan teknologi fuming furnaceuntuk melebur tin slag 2020

Divestasi Indometal Corporation (Asia Pacific) Pte Ltd kepada MIND ID dan PT RSBT kepada PT Pertamina Bina Medika IHC

2021

Pembelian kembali (buyback) sebagian obligasi dan sukuk 1995

Go Public

2018

Adopsi teknologibore hole mining untuk aktivitas penambangan yang lebih ramah lingkungan.

2022

Penerbitan MTN

Commisioning TSL Ausmelt

(5)

Lini Bisnis

1 2 3 4

Entitas Anak

Entitas Anak Tidak Langsung Entitas Asosiasi

Republik Indonesia

Publik

35

%

65

%

0

%

100

%

PT TIMAH Tbk

99,997%

100%

99,965%

50%

50%

99,99%

99,99%

100%

100%

99,98%

99,75%

4

50% 25%

27,83%

32,99%

65%

1

2

1,78%

3

Entitas – Investasi Penyerataan Saham

Struktur Grup

(6)

Eksplorasi untuk menemukan sumberdaya dan

cadangan baru Penambangan Mineral Timah Proses pencucian untuk Meningkatkan kadar

konsentrat timah

Eksplorasi Laut Eksplorasi Darat

Peleburan dan Pemurnian

Tin > 99.9% Sn Maximum lead (Pb) 300 ppm

Pemurnian Peleburan

Produk

Kegiatan pertambangan yang terintegrasi dengan menerapkan Good Mining Practice

Pusat Pengolahan Bijih Timah

Kasiterit (70% Sn) Mineral Ikutan Timah (monasit, ilmenite, zircon, senotim, silika, dsb)

Terak/Slag & material sirkulasi lainnya

Offshore

Pemasaran Domestik

Export

Bursa Timah Indonesia

Reklamasi Darat Reklamasi Laut

Reklamasi

Pasca-tambang

Onshore

Proses peleburan dan pemurnian untuk menghasilkan logam timah

Proses Bisnis

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

(7)

415

282 300 334 344

2019 2020 2021 2022 9M 2023

1.036

823 919 912 906

2019 2020 2021 2022 9M 2023

Sumberdaya Mineral Timah (Ribu Ton Sn)

Cadangan Mineral Timah (Ribu Ton Sn)

Jumlah dan Luas WIUP Timah

• Kantor Pusat PT TIMAH Tbk

• PT Dok & Perkapalan Air Kantung

• PT Timah Agro Manunggal

• Unit Metalurgi Muntok

• Unit Produksi Belitung

• Unit Produksi Darat Bangka

• Unit Produksi Laut Bangka

• Unit Pengolahan

Kepulauan Bangka Belitung

288.638 184.274

472.912

Hektar 118

7

125

Kepulauan Riau

WIUP

Jakarta

Unit Produksi Kundur

• Kantor Perwakilan Jakarta

• PT Timah Investasi Mineral

• PT Timah Karya Persada Properti

• PT Tim Nikel Sejahtera

• PT Tim Indotama Mineral

Cilegon, Banten

Kalimantan Selatan

Sulawesi Tenggara

PT Timah Industri

PT Tanjung Alam Jaya

• PT Timah Investasi Mineral

• PT Tim Nikel Sejahtera

Jumlah Luas

Lombok Timur

PT Dok & Perkapalan Air Kantung

Penambangan dan Peleburan Timah

• Penambangan dan Peleburan Timah

• Teknik dan perbaikan galangan kapal

• Agrobisnis

Pabrik Tin Solder dan Tin Chemical

Pengembang Perumahan/

Properti

Penambangan

Batubara Penambangan Nikel

Teknik dan Perbaikan galangan kapal

Wilayah Operasi & Sumberdaya

(8)

Sumber : Berdasarkan Laporan Penjualan Internal PT TIMAH Tbk Report (Jan-Sep 2023)

Wilayah Pemasaran Logam Timah

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

Ekspor Domestik

92 % 8 %

Asia 55%

Jepang

Korea Selatan India

Taiwan Singapura China Malaysia

Eropa 29%

Belanda Italia Belgia Slovakia Hungaria Turki Jerman

Amerika 8%

Amerika Serikat

(9)

Harga Timah Global

Harga Timah LME, 2022 – 9M 2023 Proyeksi Harga Timah 2023

Berdasarkan data Bloomberg, perkiraan harga timah pada tahun 2023 dan 2024 berkisar antara USD 23.000/M Ton dan USD 30.000/M Ton.

Lemahnya permintaan global dan inflasi yang tinggi menjadi faktor yang mempengaruhi penurunan harga logam.

Secara kuartalan, harga rata-rata CSP timah di LME pada kuartal III 2023

naik 13% menjadi $26.756 per ton dibandingkan dengan $23.624 per ton

pada kuartal III 2022.

(10)

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

Aplikasi Penggunaan Logam Timah Global

50%

16%

12%

7% 7% 8%

Solder Tin Chemicals Tinplate Lead Acid

Batteries

Tin-Copper Other

376,9 Ribu Ton Total Konsumsi Logam Timah Global Tahun 2022

Sumber: CRU Tin Monitoring, Oktober 2023

(11)

Produksi dan Konsumsi Logam Timah Global

2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2022 9M23 Ekspor PT TIMAH Tbk (Ribu Ton) 33,4 31,4 39,5 43,7 32,3 41,2 41,9 53,6 46,9 46,4 38,0 37,6 28,4 21,4 22,2 28,6 21,9 27,0 30,2 66,5 49,9 24,3 17,3 10,4 Produksi Global (Ribu Ton) 281,4 293,0 281,5 288,9 321,8 361,1 372,6 369,6 354,7 350,2 369,4 368,2 350,8 353,7 364,3 346,7 352,5 381,5 386,5 367,8 339,6 380,2 380,3 261,6 Konsumsi Global (Ribu Ton) 273,1 273,9 284,8 301,6 326,7 332,6 363,3 372,7 350,7 322,3 349,3 353,5 343,4 348,6 364,8 359,3 373,9 386,2 395,5 368,5 364,2 390,8 376,9 273,4 GAP Supply & Demand Timah Global 3% 7% -1% -4% -2% 8% 2% -1% 1% 8% 5% 4% 2% 1% 0% -4% -6% -1% -2% 0% -7% -3% 1% -4%

7%

-4%

8%

-1%

8%

-6%

-1%

-2%

0%

-7%

1%

-30%

-25%

-20%

-15%

-10%

-5%

0%

5%

10%

15%

0 20 40 60 80 100 120 140 (Ribu Ton)

(12)

15.325 20.805

26.602

9M 2022FY 2022FY 2021

Penjualan Logam Timah (Metrik Ton) 14.130

19.825 26.465

9M 2022FY 2022FY 2021

14.502 20.079

24.670

9M 2022FY 2022FY 2021

Produksi Bijih Timah (Ton Sn)

9M 2023

11.201

23% yoy

9M 2023

11.540

18% yoy

9M 2023

11.100

28% yoy

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

Kinerja Operasi (1/2)

(13)

13

Harga Jual Rata-Rata (USD per Metrik Ton)

35.026 31.474

32.619

9M 2022FY 2022FY 2021

9M 2023

27.017

23% yoy

Cash Cost (USD/Ton)

24.233 26.222 26.519

9M 2022FY 2022FY 2021

9M 2023

21.406

12% yoy

* Cash Cost Logam Timah

Kinerja Operasi (2/2)

(14)

1.146 1.042

1.303

9M 2022FY 2022FY 2021

Laba/(Rugi) Bersih (Miliar Rupiah)

14

2.187 2.371

3.179

9M 2022FY 2022FY 2021

10.182 12.504

14.607

9M 2022FY 2022FY 2021

Pendapatan (Miliar Rupiah)

9M 2023

6.377

37% yoy

9M 2023

708

68% yoy

9M 2023

-87

108% yoy

Kinerja Keuangan

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

(15)

15

7.042 6.308

FY 2 0 2 2 FY 2 0 2 1

Ekuitas (Miliar Rupiah) 13.067

14.691

FY 2 0 2 2 FY 2 0 2 1

Aset (Miliar Rupiah)

Liabilitas (Miliar Rupiah)

6.025

8.383

FY 2 0 2 2 FY 2 0 2 1

9M 2023

12.730

3%

from FY 2022

9M 2023

6.089

9M 2023

6.641

6%

from FY 2022

1%

from FY 2022

Neraca

(16)

16

2.934 2.952

3.713

9 M 2 0 2 2 FY 2 0 2 2 FY 2 0 2 1

Arus Kas dari Aktivitas Operasi (Miliar Rupiah)

1.890 1.343

2.232

806 806

1.857

626

9M 2 02 2 FY 2 02 2 FY 2 02 1

Interest Bearing Debt * (Miliar Rupiah)

2.696 4.089

*) tidak termasuk Supplier Financing

9M 2023

462

84% yoy

9M 2023

2.927

5% yoy

1.495 806 626

3.142

Arus Kas dari Aktivitas Operasi dan Interest Bearing Debt

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

(17)

Environmental, Social and Governance (1/3)

Reklamasi Darat dan Laut

Realisasi reklamasi darat 9M23 tercapai 68% dan reklamasi laut tercapai 52%.

Efisiensi Sumber Daya

• Emisi GRK: 23.287 Ton CO

2

;

• Limbah tidak berbahaya yang terjual: 31.019 Ton;

• Pengurangan & Pemanfaatan Limbah: 2.322 Ton;

• Konservasi air: 40.619 M

3

.

Konservasi Keanekaragaman Hayati

Konservasi biota darat di Bangka, Belitung & Kundur serta biota laut di Bangka & Kundur.

Inovasi Eko-Sosial

Polikultura terpadu di Kundur dan pertanian terpadu di Belitung & Bangka

Penilaian Lingkungan

• Roadmap Dekarbonisasi tahun 2030

• Penilaian Siklus Hidup 0,904 tCO2e/Mton.

(18)

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

Environmental, Social and Governance (2/3)

Program Investasi Komunitas

Perseroan telah menyalurkan Rp 29,63 miliar untuk kegiatan CSR yang melibatkan lebih dari 55.431 orang.

Manajemen Wanita

• 20% Direktur Perempuan dari total Direksi;

• 271 Pegawai Perempuan dari total pegawai, naik 1,09% dari periode 9M 2022

Kesehatan dan keselamatan

Menerapkan aturan emas dalam operasi penambangan untuk mencapai net

zero fatality

(19)

Environmental, Social and Governance (3/3)

Anti Korupsi dan Pengendalian Gratifikasi

Komitmen tersebut diwujudkan dengan diperolehnya Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) ISO 37001:2016.

Manajemen Risiko dalam Penerapan Keberlanjutan

Mengadakan program strategis untuk menjaga tujuan keberlanjutan di berbagai

bidang seperti HSE, Tanggung Jawab Sosial, Keunggulan Operasional.

(20)

Kontribusi Tanggung Jawab Sosial Perseroan

No. Program 2019 2020 2021 2022 Plan

FY2023

Real 9M 2023

1. CSR 46.549 40.459 31.870 31.970 16.470 19.631

2. Pendanaan Usaha Mikro & Kecil (PUMK) 12.335 19.121 22.438 1.180 10.000 10.000 Total Distribusi Dana CSR 58.884 59.580 54.308 33.150 26.470 29.631

Data Realisasi Penyaluran TJSL 2019 – 9M 2023

Dalam Rp Juta

Program Unggulan CSR

Mitra Binaan Naik Kelas Capaian 15 dari target 20

75%

Program TJSL

1. Tempat Pemancingan dan Taman Karang 2. Nanas Badau

3. Jaminan Sosial bagi Nelayan, Kelompok Rentan dan Disabilitas

4. Timah Mengajar, “Pemali Boarding School” dan Peningkatan Kompetensi Guru 5. Mitigasi Perubahan Iklim (Penanaman Mangrove)

6. Pengembangan Kompetensi dan Kapasitas Pemuda 7. Perbaikan infrastruktur dan social

8. Oto Sehat (Timah Sekawa) dan TIMAH Go Sihat 9. Peningkatan Kapasitas Masyarakat Adat “Orang Lom”

10.Peningkatan kapasitas Mitra Pembangunan 11.Program ERG tanggap bencana

Program PUMK

1. Penyaluran Pembiayaan UMK dengan BRI (Peraturan Kementerian BUMN)

2. Peningkatan Kompetensi dan Kapasitas UMK (pelatihan dan workshop)

(21)

Kontribusi Tanggung Jawab Pengelola Lingkungan Perseroan

Reklamasi Darat

68%

Reklamasi Laut

Restocking Kepiting Bakau Plan 2023: 1.400 crabs

Real 9M 2023 : 1.000 ekor (71%)

Artificial Reef

Rencana 2023: 1.920 unit Real 9M 2023: 746 unit (39%)

Restocking Cumi/Sotong Rencana 2023: 20.000 ekor Real 9M 2023 : - ekor

Mangrove Planting

Rencana 2023: 7.500 trees Real 9M 2023 : - batang Penahan Abrasi

Rencana 2023: 450 meter

Real 9M 2023 : 200 meter (44%)

52%

No. WIUP Luas (Ha)

Plan 2023 Real 9M23 %

1. Bangka 135 116,32 86

2. Bangka Barat 59 35,30 60

3. Bangka Tengah 12 12,50 104

4. Bangka Selatan 8,5 5,28 62

5. Belitung 26,5 26,50 100

6. Belitung Timur 68 13,37 20

7. Lintas Kabupaten 91 64,46 71

Total 400 273,73 68

(22)

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

1. Pendidikan

1. Pemali Boarding School 2. Prasarana Sekolah

7. Pembentukan kelembagaan komunitas masyarakat

1. Jaminan Sosial Nelayan & Kelompok Rentan (BPJS Ketenagakerjaan)

1. Mobil Sehat

2. Pengobatan Masyarakat 3. Kursi Roda untuk Disabiltas

4. Sosialisasi Kesehatan Stunting (Kemunting) TPB 3

8. Pembangunan infrastruktur yang menunjang PPM

1. Pondok Singgah Nelayan 2. Sanitasi Sumur Bor 3. Perbaikan Jalan 4. Dermaga Nelayan

2. Kesehatan 6. Lingkungan

3. Tingkat Pendapatan Riil atau Pekerjaan

2. Budidaya Ikan Air Tawar

3. Budidaya Ikan Kakap dan Siput Isap 4. Budidaya Ayam

4. Kemandirian Ekonomi

1. Program Garam 2. Nanas Badau 3. Budidaya Cabe

5. Sosial dan Budaya

1. Pelestarian Adat (Masyarakat Adat Mapor)

2. Prasarana Keagamaan 3. Sembako

4. Bencana Alam 1. Penanaman Mangrove 2. Fishing Ground 3. Coral Garden

TPB 1

TPB 4

TPB 6,9 TPB 12,13,14

TPB 8, 14

TPB 8 TPB 1,2,8,11

(23)

Optimalisasi Penambangan Primer.

melalui peningkatan kapasitas penambangan dari tambang primer existing dari alat penambangan maupun alat pengolahan, tambang primer saat ini di tempilang dan paku.

Peningkatan Produksi Bijih Timah.

• Tambang Laut; mengoptimalkan kinerja peralatan pertambangan dengan menambah 4 unit KIP mitra menjadi 48 unit sampai dengan 9M 2023.

• Tambang Darat; pembukaan tambang baru dengan melakukan survey lokasi dan inventarisir kepemilikan lahan.

Peningkatan Recovery.

dengan melakukan re-upgrading dari sisa hasil pengolahan sebelumnya, saat iniproduksi di sekitar 20 s.d 50 ton perbulan.

Penerapan Efisiensi Berkelanjutan Pada Setiap Unit Produksi.

Pengembangan Usaha Low Iron Silica (Pabrik Pengolahan Iron Silica).

Pengembangan & Pemanfaatan Monasit – Rare Earth Element.

Peningkatan volume produksi dan penjualan Tin Solder dan Tin Chemical.

dengan target produksi 8.620 ton (9M23:

5.257 ton) dan penjualan 8.520 ton (9M23:

5.036 ton).

(24)

Public Expose 2023 PT TIMAH Tbk | Member of MIND ID

Penghargaan Subroto

kategori Wajib Pajak dengan Tingkat Kepatuhan Pembayaran PNBP Tertinggi dari Kementerian ESDM

Penghargaan Gold Rank

dalam Asia Sustainability Reporting Rating dari National Center for Sustainability Reporting

Penghargaan Anugerah DEN

kategori Komitmen dalam Pemanfaatan Energi Bersih dari

Dewan Energi Nasional

Penghargaan GMP

dengan sembilan penghargaan kategori Utama dan Pratama dari

Kementerian ESDM

• PROPER EMAS dari Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau

• Penghargaan Inovasi Keselamatan Pertambangan Perusahaan Komoditas Mineral dari Kementerian ESDM

• Digital Technology & Innovation Award 2023 sebagai Best Digital Transformation 2023 (MINING INDUSTRIES)

• BUMN Pengelolaan Kearsipan Berdasarkan Hasil Pengawasan Kearsipan tahun 2022 dan Kualifikasi Akreditasi. Unit Kearsipan terakreditasi untuk penyelenggaraan kearsipan dengan Kualifikasi AA 'Istimewa’ dari Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI)

• Top 50 Middle Capitalization Public Listed Company (Mid Cap PCLS) dengan praktik tata kelola perusahaan terbaik dalam kategori CG Best Overall dari Indonesian Institute for Corporate Directorship (IICD)

• Top GRC Awards 2023 Bintang 4 dan The Most Committed GRC Leaders 2023 (Direktur Utama PT Timah Tbk, Ahmad Dani Virsal) dari Top Business

• Penghargaan atas Partisipasi, Kepedulian dan Konsistensi PT Timah Tbk dalam Melaksanakan Program TJSL dan CSR dari Pemerintah Kabupaten Belitung

• Best CSR Award 2023 dari The Iconomics

ASEAN Mineral Awards

1

st

Runner Up Best Practices in Sustainable Mineral Development

Mineral Distribution - Metallic

(25)

PT TIMAH Tbk

Kantor Pusat

Jl. Jenderal Sudirman 51 Pangkalpinang 33121, Indonesia

investorrelation@pttimah.co.id

2023

PT TIMAH Tbk

Kantor Perwakilan Jakarta Jl. Medan Merdeka Timur No. 15 Jakarta Pusat 10110, Indonesia investorrelation@pttimah.co.id T : +62 717 4258000 | E : investorrelation@pttimah.co.id

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan perusahaan yang melakukan kegiatan usaha pertambangan telah melakukan tanggung jawab guna pemulihan lingkungan sebagaimana

Hasil yang didapat dalam penelitian ini adalah, implementasi tanggung jawab sosial perusahaan PT Pertamina Tbk telah sesuai dengan UU PT dan UU BUMN.hal ini ditunjukkan dengan

Kesimpulan penelitian menjelaskan: (1) Implementasi tanggung jawab sosial perusahaan CSR pada PT HM Sampoerna Tbk terlaksana ditinjau dari perundang-undangan yang

Tujuan penelitian ini adalah memberi gambaran tentang praktek pengungkapan tanggung jawab sosial yang dilaksanakan oleh perusahaan manufaktur dan pertambangan di

Pengaruh Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan terhadap Kinerja Keuangan (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar Di Bursa Efek

Tanggung jawab sosial perusahaan PT Sucofindo cabang Cirebon Program kemitraan dan Bina lingkungan (PKBL) merupakan sebuah istilah untuk program tanggung jawab sosial

LEVERAGE , PROFITABILITAS, DAN GROWTH TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL (CSR) PERUSAHAAN STUDI PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI (BURSA

Demi keberlanjutan pembangunan perusahaan dan masyarakat di lingkungan perusahaan Sarulla Operation Ltd, perusahaan dalam menjalankan dan melaksanakan tanggung jawab sosial perusahaan