• Tidak ada hasil yang ditemukan

DOA HARI PENDIDIKAN NASIONAL

N/A
N/A
sdn193 tanuntung

Academic year: 2025

Membagikan "DOA HARI PENDIDIKAN NASIONAL"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

DOA HARI PENDIDIKAN NASIONAL

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Bapak-bapak, Ibu-ibu, dan Anak-Anakku sekalian. Marilah kita berdoa, memohon kepada Allah dengan khusyu, semoga doa kita dikabulkan oleh-Nya.

Alhamdulillahi ala niamihi dlahirati wal bathinati qadiman wa haditsa.

Wassalatu wassalamu ala Muhammadin nabiyyil musthafa wa ala alihi wa sahbihi wamanittabaal huda.

Ya Allah, Ya Rahman, Ya Rahim

Kami memohon rahmat, kasih-sayang, dan pertolongan-Mu dalam menunaikan tugas mencerdaskan anak bangsa dan negara.

Ya Rabb, Tuhan Yang Maha Mendidik, Memelihara alam semesta, kami memohon kepada-Mu kekuatan dalam mendidik anak-anak bangsa sehingga menjadi generasi yang beriman, bertakawa, berakhlak mulia, sehat jasmani dan rohani, kuat jiwa dan raga, cerdas, terampil, dan berdedikasi memajukan bangsa dan negara.

Rabbana hab lana, min azwajina, wa dlurriyatina qurrata a'yun, wajalna lil muttaqina imama.

Ya Allah, anugerahilah kami keturunan yang salih, yang membahagiakan, dan jadikanlah kami pemimpin bagi orang- orang yang bertakwa.

Ya Allah, Ya Malik,

Lindungilah kami, keluarga, para pemimpin, bangsa, dan negara kami dari semua mara bahaya, musibah, dan kerusakan.

Jadikanlah negeri kami Indonesia negeri yang adil, makmur, maju, bermartabat, dan berkeadaban dengan ridha dan inayah- Mu.

Ya Allah, Ya Mujibassailin, kabulkanlah doa kami.

(2)

Rabbana atina fiddunia hasanah. Wafil akhirati hasanah. Wakina adzaban nar. Walhamdu lillahi rabbil alamin.

Wassalamu'alaikum Warahmatullahi wabarakatuh

Referensi

Dokumen terkait

“Ya Alloh, sesungguhnya waktu dhuha adalah waktu dhuha‐Mu, keagungan adalah keagungan‐Mu, keindahan adalah keindahan‐Mu, kekuatan adalah kekuatan‐Mu, penjagaan

PUJI SYUKUR KAMI PANJATKAN KEHADIRATMU ATAS SEGALA LlMPAHAN NI'MAT DAN KARUNIA-MU, 01 PAGI DHUHA INDAH DAN BAHAGIA IN', DISAAT BANGSA KAMI TENGAH MENGENANG

Dalam ayat tersebut jelaslah, bahwa Allah telah menyuruh orang-orang yang beriman termasuk didalamnya orang tua, untuk menjaga dan memelihara keluarga dari api neraka. Mendidik

Gava Media, 2014), hlm.. mencetak generasi bangsa yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berbudi luhur, memiliki pengetahuan dan keterampilan, cerdas,

Justeru itu, kami memohon kepada-Mu, sejahterakanlah tubuh badan kami, sejahterakanlah pendengaran kami, sejahterakanlah penglihatan kami, kurniakanlah kepada kami keazaman dan

Malah kami memohon daripada-Mu Ya Allah dengan penuh ketaakulan agar majlis anugerah ini akan menjadi katalis dan sumber inspirasi kepada pelajar-pelajar lain supaya

Ya Allah Ya Tuhan kami, Kami juga memohon restu dan rahmat –Mu sempena majlis ini, Engkau memberi hidayah dan petunjuk kepada hati-hati kami, Engkau memperkukuhkan perpaduan kami,

Doa pada Upacara Hari Guru Nasional 25 November 2023 memohon kepada Allah untuk meningkatkan mutu pendidikan dan kesejahteraan