• Tidak ada hasil yang ditemukan

hubungan pengasuhan positif dan fungsi eksekutif

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "hubungan pengasuhan positif dan fungsi eksekutif"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN PENGASUHAN POSITIF DAN FUNGSI EKSEKUTIF PADA ANAK AUTISM SPECTRUM DISORDER (ASD) DENGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG AUTISME SEBAGAI MODERATOR

TESIS

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Psikologi

Program Studi Magister Psikologi

Peminatan Psikologi Perkembangan

Diajukan oleh:

Anna Heliantin 21.E2.0001

PROGRAM STUDI MAGISTER PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

2022

(2)

ii

(3)

iii

HALAMAN PERSETUJUAN

(4)

iv

HALAMAN PENGESAHAN

(5)

v

PERNYATAAN PUBLIKASI ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

(6)

vi

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim

Alhamdulillahirabbil ‘alamin, puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah Subhanahu Wa Ta’ala, karena hanya dengan perkenanNYA lah penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis ini. Tesis ini diajukan sebagai syarat untuk menyelesaikan Program Studi Magister Sains Psikologi di Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

Penulis menyadari, banyak pihak yang terlibat, memberikan dukungan dan memberikan kemudahan selama penyusunan tesis ini. Untuk itu, dari hati yang paling dalam, penulis mengucapkan terimakasih dan mendoakan semoga Allah Subhanahu Wa Ta’ala memberikan kemudahan-kemudahan sebagaimana kemudahan yang beliau semua berikan pada penulis. Ucapan terimakasih dengan tulus penulis sampaikan kepada:

1. Dr. Alphonsus Rachmad Djati Winarno, MS, selaku Ketua Program Studi Magister Sains Fakultas Psikologi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang;

2. Dr. Endang Widyorini, MS dan Dra. Yang Roswita, M.Si sebagai dosen pembimbing yang dengan penuh kesabaran memberikan arahan selama penyusunan tesis ini;

3. Almarhum Bp. Drs. George Hardjanto, M.Si, yang berkenan memberikan bimbingan meski telah purna tugas, teriring doa semoga Bapak beristirahat dalam damai di ‘sana’;

(7)

vii

4. Segenap Dosen Fakultas Psikologi yang telah banyak memberikan ilmu, bimbingan dan tauladan;

5. Seluruh partisipan yang telah berkenan meluangkan waktu dalam penelitian ini;

6. Yang tercinta Bp. Danial Ashari (ayah), Alm. Ibu Sri Lestari (ibu), Andy C.

Sudrajat (suami) dan Darryl Reyhan (anak), dan seluruh keluarga yang sangat mendukung penulis selama menjalani pendidikan hingga selesainya penyusunan tesis ini;

7. Sahabat yang selalu memberikan dorongan dan bantuan selama penyusunan tesis ini, dr. Dewi Kusuma Hartono, SpKFR;

8. Pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu

Penulis menyadari dengan segala keterbatasan yang penulis miliki, tesis ini masih jauh dari kata sempurna. Untuk itu, dengan kerendahan hati penulis mengharap kritik dan saran dari semua pihak untuk perbaikan dan pengembangan tesis ini.

(8)

viii ABSTRACT

The study aimed to determine the influence of maternal knowledge of autism as a moderating variable on the relationship between positive parenting and executive function in children's Autism Spectrum Disorder (ASD). The subjects in this study were a mother who had ASD children aged 6-12 years, lived together in one house and was domiciled in the city of Semarang. The hypothesis in this study is 'Maternal knowledge of autism moderated the relationship between positive parenting and executive function in ASD children'. The number of subjects in the study was 40 people, with the technique of sampling ‘purposive sampling’. The data analysis in this study used regression analysis. As a result of this study, the maternal knowledge variable about autism (X₂) strengthened the relationship between the positive parenting variable (X₁) and the executive function variable in ASD children (Y) which was indicated by a determination coefficient value (R²) of 0.796 or an effect of 79.6%.

Keywords: Positive Parenting, Maternal Knowledge, Autism, Executive Function

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman Persetujuan... iii

Halaman Pengesahan ... iv

Pernyataan Publikasi Ilmiah ... v

Kata Pengantar ... vi

Abstract ... viii

Daftar Gambar ... x

Daftar Tabel ... x

BAB I PENDAHULUAN... 1

A. Latar Belakang Permasalahan ... 1

B. Rumusan Permasalahan... 9

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ... 9

Tujuan Penelitian ... 9

Manfaat Penelitian ... 10

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 11

A. Landasan Teori ... 11

1. Fungsi Eksekutif ... 11

Pengasuhan Positif... 22

Pengetahuan ibu tentang Autisme ... 27

B. Dinamika Hubungan Fungsi Eksekutif pada Anak ASD, Pengasuhan Positif dan Pengetahuan Ibu tentang Autisme ... 34

C. Kerangka Berpikir ... 38

D. Hipotesis ... 39

BAB III METODE PENELITIAN ... 40

A. Identifikasi dan Definisi Operasional Variabel ... 40

B. Desain Penelitian ... 43

C. Partisipan Penelitian ... 43

D. Instrumen Penelitian ... 44

E. Analisis Data ... 48

BAB IV PERSIAPAN DAN PELAKSANAAN PENELITIAN ... 50

A. Orientasi Kancah Penelitian ... 50

B. Persiapan Penelitian ... 51

C. Pelaksanaan Penelitian ... 54

(10)

x BAB V

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 60

A. Hasil Penelitian ... 60

Uji Normalitas ... 60

Uji Multikolinearitas ... 61

Uji Heteroskedastisitas ... 61

Analisis Jalur ... 62

Diagram Jalur (Path Analysis)... 65

B. Pembahasan ... 66

C. Keterbatasan Penelitian ... 69

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ... 70

A. Kesimpulan Penelitian... 70

B. Saran ... 70

Daftar Pustaka ... 72

Lampiran ... 77

DAFTAR GAMBAR Gambar 2. 1 Kerangka Berpikir ... 38

Gambar 5. 1 Grafik Scatterplots ... 62

Gambar 5. 2 Diagram Analisis Jalur ... 66

DAFTAR TABEL Tabel 3. 1 Blueprint Ceklis Fungsi Eksekutif pada Anak ASD... 46

Tabel 3. 2 Blueprint Skala Pengasuhan Positif ... 47

Tabel 3. 3 Blueprint Skala Pengetahuan Ibu tentang Autisme ... 48

Tabel 4. 1 Sebaran Nomor Item Ceklis FE pada Anak ASD ... 53

Tabel 4. 2 Sebaran Nomor Item Skala Pengasuhan Positif ... 53

Tabel 4. 3 Sebaran Nomor Item Ceklis Pengetahuan Ibu Tentang Autisme ... 54

Tabel 4. 4 Tabel Karakteristik Partisipan ... 56

Tabel 4. 5 Hasil Uji Validitas Alat Ukur ... 57

Tabel 4. 6 Hasil Uji Reliabilitas Alat Ukur ... 58

Tabel 4. 7 Tabel Statistik Deskriptif ... 59

Tabel 5. 1 Hasil Uji Normalitas ... 60

Tabel 5. 2 Hasil Uji Multikolinearitas ... 61

(11)

xi

Tabel 5. 3 Hasil Uji Regresi Langsung ... 63

Tabel 5. 4 Korelasi X₁ Terhadap Y ... 63

Tabel 5. 5 Hasil Uji Regresi Moderasi ... 64

Tabel 5. 6 Koefisien Determinasi Moderasi ... 65

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Rekap Ceklis FE pada Anak ASD... 78

Lampiran 2 Rekap Skala Pengasuhan Positif ... 79

Lampiran 3 Rekap Ceklis Pengetahuan Ibu tentang Autisme ... 81

Lampiran 4 Tabel Uji Validitas & Reliabilitas Ceklis Fungsi Eksekutif ... 82

Lampiran 5 Tabel Uji Validitas & Reliabilitas Skala Pengasuhan Positif ... 83

Lampiran 6 Tabel Uji Validitas & Reliabilitas Ceklis Pengetahuan Ibu tentang Autisme ... 84

Lampiran 7 Uji Normalitas ... 85

Lampiran 8 Uji Multikolinearitas ... 86

Lampiran 9 Uji Heteroskedastisitas ... 86

Lampiran 10 Analisis Regresi ... 87

Lampiran 11 Perijinan ... 88

Lampiran 12 Scan Antiplagiasi ... 91

Referensi

Dokumen terkait

Adapun judul penelitian yang dilakukan adalah Hubungan Tingkat Stres Ibu dan Pengasuhan Penerimaan-Penolakan dengan Konsep Diri Remaja pada Keluarga Bercerai..

maka penulis akan memfokuskan pada “Hubungan Self efficacy Dan Hardiness Dengan Stres Pengasuhan Pada Ibu Yang Memiliki Anak Berkebutuhan Khusus”...

Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara gaya pengasuhan ayah dan ibu (otoritatif, permisif, dan otoriter) dengan perilaku bermasalah pada anak usia dini

Hubungan antara Dukungan Sosial dan Hardiness dengan Stress Pengasuhan pada Ibu yang Memiliki Anak Autis.. Universitas

Oleh karena itu, hal yang perlu dikaji dalam penelitian ini adalah hubungan antara karakteristik keluarga, karakteristik remaja, tingkat stres ibu, gaya pengasuhan

sebagai Rubber Stamp ,hal ini dapat dilihat dengan Ranperda yang dihasilkan apakah hanya merupakan inisiatif dari eksekutif ataukah berasal dari inisiatif DPRD atas

Oleh karena itu, hal yang perlu dikaji dalam penelitian ini adalah hubungan antara karakteristik keluarga, karakteristik remaja, tingkat stres ibu, gaya pengasuhan

Peneliti berikutnya diharapkan dapat melihat kontribusi variabel lain diluar beban pengasuhan , dukungan sosial dan usia terhadap kualitas hidup pada ibu rumah tangga yang tinggal