• Tidak ada hasil yang ditemukan

KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG

N/A
N/A
Feri Muhamad

Academic year: 2024

Membagikan "KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMEDANG DINAS PENDIDIKAN

SD NEGERI LEUWILIANG

KECAMATAN CIMANGGUNG

Alamat: Dusun Leuwiliang Rt.002/009, Desa Sindulang, Kecamatan Cimanggung, Kode Pos. 45364

KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG NOMOR : 421.2/013/SD.LWL/III/2024

TENTANG

TIM PELAKSANA USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) SD NEGERI LEUWILIANG KECAMATAN CIMANGGUNG KABUPATEN SUMEDANG

PERIODE TAHUN 2023-2024

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG KECAMATAN CIMANGGUNG

Mebimbang : 1. Bahwa agar kegiatan UKS di SD Negeri Leuwiliang dapat berjalan dengan lancar dan profesional serta memperoleh hasil yang optimal;

2. Bahwa telah terbentuk Tim Pelaksana UKS SD Negeri Leuwiliang periode Tahun 2023-2024;

3. Bahwa agar Tim Pelaksana UKS SD Negeri Leuwiliang periode Tahun 2023-2024 dapat melaksanakan tugasnya dengan baik; dan

4. Bahwa untuk ketiga hal itu, perlu ditetapkan keputusan kepala SD Negeri Leuwiliang.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 9 Tahun 2005 tentang Pemerintahan Daerah.

2. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

3. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen

4. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan 5. PP Nomor 47 Tahun 2008 tentang Wajib Belajar

6. PP Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan pendidikan.

7. PP Nomor 32 Tahun 2013 tentang Standar Nasional Pendidikan

8. Praturan Bersama Antara Menteri Pendidikan dan kebudayaan Republik Indonesia, Menteri Agama Republik Indonesia, dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 6/X/Pb/2014 Nomor 73 Tahun 2014 Nomor 41 Tahun 2014 Nomor 81 Tahun 2014 Tentang pembinaan dan Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah/Madrsah.

9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 61 Tahun 2014 tentang Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan pada Pendidikan Dasar Menengah.

10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 103 Tahun 2014 Tentang Pembelajaran Pada Pendidikan Dasar dan Menengah.

11. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor

1429/Menkes/PER/XII/2006 Tahun 2006 tentang pedoman

Penyelenggaraan Kesehatan Lingkungan Sekolah.

(2)

12. Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat Nomor 420/0223-Disdik/2001 tentang Penerapan Menejemen Berbasis Sekolah.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI Leuwiliang TENTANG TIM PELAKSANA USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) SD NEGERI LEUWILIANG PERIODE TAHUN 2023-2024

Pertama : Menetapkan Tim Pelaksana Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) SD Negeri Leuwiliang Periode Tahun 2023-2024.

Kedua : Susunan anggota Tim Pelaksana Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) SD Negeri Leuwiliang Periode Tahun 2023-2024 sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.

Ketiga : Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini akan diatur kemudian.

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan.

Ditetapkan di : Sumedang Pada tanggal : 16 Maret 2024 Kepala SD Negeri Leuwiliang,

SEPTIAN GAZALI RUKMANA, S.Pd., M.Pd.

NIP. 19860925 201001 1 006

Lampiran I

Surat Keputusan Kepala SD Negeri Leuwiliang

Nomor : 421.2/013/SD.LWL/III/2024

(3)

Tanggal : 16 Maret 2024

Tentang : Tim Pelaksana Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) : SD Negeri Leuwiliang Periode Tahun 2023-2024

SUSUNAN ANGGOTA TIM PELAKSANA USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS) SD NEGERI LEUWILIANG PERIODE TAHUN 2023-2024

1. Pembina 2. Ketua

3. Wakil Ketua I 4. Wakil Ketua II 5. Sekretaris

: : : : :

SD Negeri Leuwiliang Dede Suryani, S.Pd.

Agus Mulyana, S.Pd.

Dede Lesmanawati, S.Pd.

Novi Yulistian Wardhani, S.Pd.

6. Anggota : 1. Ahmad Hidayat (Komite Sekolah) 2. Imas kodariah (Petugas Puskesmas) 3. Yane Agriati, S.Pd. (Guru)

4. Halwa Hamidatunnisa

Kepala SD Negeri Leuwiliang,

SEPTIAN GAZALI RUKMANA, S.Pd., M.Pd.

NIP. 19860925 201001 1 006

(4)

PROGRAM KERJA UKS

SD NEGERI LEUWILIANG

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

No PROGRAM JENIS KEGIATAN SASARAN KEGIATAN WAKTU SUMBER BIAYA KETERANGAN

1 Pengorganisasian UKS

Struktur Organisasi

Pembenahan struktur organisasi UKS jika ada

perubahan

Juli (sekali setahun) Komite Sekolah Alokasi dana kondisional 2 Pembentukan Kader UKS Konsultasi dengan PUSKESMAS Siswa tertentu yang

dianggap mampu Agustus Komite Sekolah Alokasi dana

kondisional

3 Pembinaan Kader UKS

Menbina Kader UKS mengenai kegiatan dalam UKS oleh

Petugas Puskesmas dan Pembina UKS

Kader UKS (2kali

setahun) Agustus dan Januari Komite Sekolah Alokasi dana kondisional

4 Pengambilan Data Berat Dan Tinggi Badan Siswa

Melakukan pengukuran tinggi badan dan penimbangan berat

badan oleh Kader UKS dibina oleh Pembina UKS

Siswa kelas 1-6 , (prioritas siswa kelas

1)

Juli s.d. Mei Komite Sekolah Alokasi dana kondisional

5 Pencatatan Harian UKS

- Melayani siswa yang sakit - Merujuk ke Puskesmas oleh

Pembina UKS / Kader UKS

Setiap hari efektif sekolah dan saat ada kegiatan

ekstrakurikuler wajib

Komite Sekolah Alokasi dana kondisional 6 Membuat Diagram Kemajuan

Kesehatan Siswa

Mendata kemajuan kesehatan

siswa oleh Pembina UKS Desember dan Juni Komite Sekolah Alokasi dana

kondisional 7 Pembentukan Tiwisada Konsultasi dengan PMR

Cabang Februari Komite Sekolah Alokasi dana

kondisional

Mengetahui : Sumedang, 16 Maret 2024

Kepala Sekolah , Pembina UKS,

SEPTIAN GAZALI RUKMANA, S.Pd., M.Pd. DEDE SURYANI, S.Pd.

NIP: 19860925 201001 1 006 NIP: 19920220 202321 2 009

(5)

KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG NOMOR : 421.2/016/SD.013/III/2024

TENTANG

TIM PELAKSANA SEKOLAH RAMAH ANAK (SRA) SD NEGERI LEUWILIANG KECAMATAN TANJUNGSARI KABUPATEN SUMEDANG TAHUN 2024

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG KECAMATAN TANJUNGSARI

Mebimbang : a. Bahwa setiap anak mempunyai hak hidup, tumbuh kembang dan berprestasi secara wajar sesuai dengan harkat dan martabat kemanusiaan, serta dapat perlinsungan dari kekerasan dan diskriminasi;

b. Dalam rangka menciptakan Satuan Pendidikan Ramah Anak (SRA) maka perlu membentuk Tim Pelaksana Satuan Pendidikan Ramah Anak di SD Negeri Leuwiliang Tahun 2024.

Mengingat : 1. Undang-Undang No.4 tahun 1979 tentang kesejahteraan Anak (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1979 No.32, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No.3143);

2. Undang-Undang No.39 tahun 1999 tentang Hak Azasi Manusia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 No.165, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No.3886);

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang perlindungan anak (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2002 Nomor 109, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4235);

4. Undang-Undang No.32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah, (Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Nomor 437);

5. Keputusan Presiden Nomor 36 tahun 1990 tentang pengesahan Konvensi Hak Anak;

6. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Nomor 11 tahun 2011 tentang kebijakan pengembangan Kabupaten/Kota Layak Anak;

7. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Nomor 12 tahun 2011 tentang indikator Kota Layak Anak;

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMEDANG DINAS PENDIDIKAN

SD NEGERI LEUWILIANG

KECAMATAN CIMANGGUNG

Alamat: Dusun Leuwiliang Rt.002/009, Desa Sindulang, Kecamatan Cimanggung, Kode Pos. 45364

(6)

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI LEUWILIANG TENTANG TIM PELAKSANA SEKOLAH RAMAH ANAK (SRA) SD NEGERI LEUWILIANG TAHUN 2024

Pertama : Menetapkan Tim Pelaksana Sekolah Ramah Anak (SRA) SD Negeri Leuwiliang Tahun 2024.

Kedua : Susunan anggota Tim Pelaksana Sekolah Ramah Anak (SRA) SD Negeri Leuwiliang Tahun 2024 sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.

Ketiga : Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini akan diatur kemudian.

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan.

Ditetapkan di : Sumedang Pada tanggal : 14 Maret 2024 Kepala SD Negeri Leuwiliang,

SEPTIAN GAZALI RUKMANA, S.Pd., M.Pd.

NIP. 19860925 201001 1 006

(7)

Lampiran I

Surat Keputusan Kepala SD Negeri Leuwiliang Nomor : 421.2/016/SD.013/III/2024 Tanggal : 14 Maret 2024

Tentang : Tim Pelaksana Sekolah Ramah Anak (SRA) : SD Negeri Leuwiliang Tahun 2024

SUSUNAN ANGGOTA TIM PELAKSANA SEKOLAH RAMAH ANAK (SRA) SD NEGERI LEUWILIANG TAHUN 2024

NO NAMA JABATAN TUGAS

1 Aang Giwangsa, S.Pd. Pengawas SD Pengarah 2 Septian Gazali Rukmana, S.Pd., M.Pd. Kepala Sekolah Penanggung Jawab 3 Novi Yulistian Wardhani, S.Pd. Guru Kelas Ketua

4 Agus Mulyana, S.Pd. Guru Kelas Sekretaris

5 Tedi Tariki, S.Pd.,M.Pd. Guru PJOK Anggota 6 Dede Lesmanawati, S.Pd. Guru Kelas Anggota 7 Irma Sri Maryam, S.Pd. Guru Kelas Anggota

8 Siti Murtika, S.Pd. Guru Kelas Anggota

9 Dede Suryani, S.Pd. Guru Kelas Anggota

10 Feri M. Sadeli, S.Pd. Guru Kelas Anggota

11 Yane Agriati, S.Pd. Guru Kelas Anggota

Kepala SD Negeri Leuwiliang,

SEPTIAN GAZALI RUKMANA, S.Pd., M.Pd.

NIP. 19860925 201001 1 006

(8)

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMEDANG DINAS PENDIDIKAN

SD NEGERI LEUWILIANG

KECAMATAN CIMANGGUNG

Alamat: Dusun Leuwiliang Rt.002/009, Desa Sindulang, Kecamatan Cimanggung, Kode Pos. 45364

REALISASI PROGRAM KERJA USAHA KESEHATAN SEKOLAH SD NEGERI LEUWILIANG

TAHUN ANGGARAN 2023

N KOMPONEN PROGRAM TUJUAN INDIKATOR

O KEBERHASILAN SASARAN TEREALISASI

/ BLM ALASAN BLM TEREALISASI

A. Penciptaan Lingkungan Sehat

1. Program Penciptaan Lingkungan Fisik dengan Gerakan 5 K

2. Program Penciptaan Lingkungan Positif Etis estetis

Menciptakan lingkungan yang Bersih, Sehat, Nyaman, Indah, Tertib, aman

Menciptakan lingkungan psikologis yang positif dan konstruktif agar warga sekolah nyaman dan krasan

Terciptanya lingkungan sekolah yang bersih, sehat, indah aman, nyaman

Terbina hubungan hidup dan interaksi yang baik positif dan harmonis

KS, Guru, Siswa, Tendik, Komite, Ortu

KS, Guru, Siswa, Tendik, Komite, Ortu

Terealisasi

… Terealisasi

3 Kegiatan Pencegahan Penularan Covid-19

B. Pelayanan Kesehatan 1. Pemeriksaan Kesehatan Umum

Untuk mencegah terjadinya penularan covid 19 di lingkungan sekolah

Mengetahui status kesehatan umum dari setiap individu siswa

Tidak ada kasus penularan covid 19

Semua Individu telah terperiksa

KS, Guru, Siswa, Tendik, Komite, Ortu

KS, Guru, Siswa, Tendik, Komite, Ortu

Terealisasi

Terealisasi

2. Pemeriksaan Kesehatan Gigi Mengetahui kesehatan gigi serta mendeteksi dan

Tidak ada masalah KS, Guru, Siswa, Tendik,

Belum Terealisasi

(9)

mengobati berbagai gangguan umum menyerang area mulut.

Memantau kondisi kesehatan mata agar

pada gigi Komite, Ortu

3. Pemeriksaan Kesehatan Mata

4. Pemeriksaan Status Gizi

penyakit mata dan gangguan fungsi

penglihatandapat di deteksi sejak sedini mungkin.

Salah satu unsur penting dalam membentuk status kesehatan.

Memberikan perlindungan kepada

Tidak ada masalah pada mata

Tidak kekurangan gizi dengan pola makan seimbang Perlindungan kepada anak-anak terhadap

Kepala Sekolah, Guru, Siswa.

Kepala Sekolah, Guru, Siswa.

Belum Terealisasi

Belum Terealisasi

5. Bulan Imunisasi Siswa

Layanan Darurat/Pertolongan

anak-anak terhadap penyakit kampak, difteri dan tetanus.

Mempertahankan

penyakit kampak, difteri dan tetanus.

Penderita tetap hidup

Siswa. Terealisasi

Kepala 6. Pertama pada Kecelakaan penderita tetap hidup

atau terhindar dari maut.

atau terhindar dari maut.

Sekolah, Guru, Siswa.

Terealisasi

7. dll

C. Pendidikan Kesehatan 1. PHBS

2. Penyuluhan Gizi

Meningkatkan kualitas pola hidup sehat pada anak secara permanen Usaha untuk meningkatkan status gizi dengan cara mengubah perilaku masyarakatke arah yang baik sesuai dengan prinsip ilmu gizi.

Terciptanya perilaku hidup bersih sehat dilingkungan sekolah dan rumah

Perilaku masyarakat mengarah yang baik sesuai dengan prinsip ilmu gizi

Kepala Sekolah, Guru, Siswa.

Kepala Sekolah, Guru, Siswa.

Terealisasi

Belum Terealisasi

3. Kesehatan Gigi Meningkatkan kesadaran

sikap dan perilaku

Kesadaran sikap dan perilaku seseorang

Kepala Sekolah, Guru,

Belum Terealisasi

(10)

Mengetahui,

Kepala Sekolah ,

SEPTIAN GAZALI RUKMANA, S.Pd., M.Pd.

NIP: 19860925 201001 1 006

Sumedang, 16 Maret 2024 Pembina UKS,

DEDE SURYANI, S.Pd.

NIP: 19920220 202321 2 009

pengobatan sedini

mungkin. pengobatan sedini

mungkin.

4. Reproduksi

Meningkatkan pengetahuan dan menjaga kesehatan reproduksi.

Mengetahui dan menjaga kesehatan reproduksi.

Kepala Sekolah, Guru, Siswa.

Belum Terealisasi

Agar setiap orang yang tidak memiliki latar belakang pendidikan medis mampu untuk

Terealisasi

Pelatihan Pertolongan Pertama pmeerltakmuakapnapdearkt olrobnagnan yang mengalami kasus kegawatdaruratan dilokasi kejadian.

Mampu melakukan pertolongan pertama pada korban yang mengalami kasus kegawat daruratan dilokasi kejadian.

Kepala

5. Sieskwoala. h, Guru,

6. Penguatan Kader Kesehatan/Dokter Membentuk kader

Kecil kesehatan sejak dini

Terbentuknya Tim Dokter Kecil yang bisa beraktivitas dilingkungan sekolah

Kepala Sekolah, Guru, Siswa.

Belum Terealisasi

Referensi

Dokumen terkait

Subyek penelitiannya kepala sekolah dan guru SD Negeri 1 Grobogan, Kecamatan Grobogan, Kabupaten Grobogan. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan

KOMITE SEKOLAH SD NEGERI 3 ASEMRUDUNG UPTD PENDIDIKAN KECAMATAN GEYER MASA BHAKTI TAHUN 2008 - 2011 Kepala Sekolah Dasar Negeri 3

Dalam perannya sebagai pemimpin (leader), kepala sekolah SD Kanisius Kadirojo dan kepala sekolah SD Negeri Purwobinangun sama-sama memiliki kemampuan untuk mengembangkan

Manajemen Profesionalisme Guru oleh Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran SD Negeri 1 Krajankulon dan SD Negeri 1 Kutoharjo.. Tesis Program

PEMERINTAH KABUPATEN TANGGAMUS DINAS PENDIDIKAN SD NEGERI 3 DATARAJAN Alamat: Jalan Raya Ulubelu Pekon Datarajan Blok 4 Kecamatan Ulubelu Kabupaten Tanggamus 35387 SURAT KEPUTUSAN

Banjarmasin Timur Kode Pos : 70238 KEPUTUSAN KEPALA SD NEGERI SUNGAI LULUT 4 Nomor : 421.2/07/SD.SL4/2024 TENTANG PEMBAGIAN TUGAS EKSTRAKURIKULER TAHUN PELAJARAN 2023/2024 Kepala SD

Bogor 1636 KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI GOROWONG 01 Nomor: 420.1/140-SD/I/2024 TENTANG PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM KEGIATAN PROSES BELAJAR MENGAJAR ATAU BIMBINGAN DAN TUGAS

Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2010 tentang Pramuka MEMUTUSKAN Menetapkan : Kesatu : Menunjuk dan menugaskan Pembina Pramuka SD Negeri 3 Lakea tahun Pelajaran 2022/2023 Kedua : Biaya