• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kata Kunci: Nilai Perusahaan, Economic Value Added,Return On Asset, Debt to Equity Ratio, Kebijakan Dividen

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Kata Kunci: Nilai Perusahaan, Economic Value Added,Return On Asset, Debt to Equity Ratio, Kebijakan Dividen"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v ABSTRAK

Dessy Olivia, 2023: Pengaruh Economic Value Added (EVA), Return On Asset (ROA), dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Nilai Perusahaan dengan Kebijakan Dividen sebagai Variabel Moderasi pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2022.

Dosen Pembimbing: Jack Febriand Adel, SE., M.Si., Akt., CA., CRMP dan Hadli Lidya Rikayana, SE., M.Si

Nilai perusahaan mencerminkan keadaan perusahaan. Nilai perusahaan yang tinggi berarti perusahaan memiliki kinerja yang baik dan semakin menarik bagi para calon investor untuk menginvestasikan dananya di perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Economic Value Added(EVA), Return On Asset (ROA), dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Nilai Perusahaan dengan Kebijakan Dividen sebagai Variabel Moderasi pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2022. Metode pengambilan sampel penelitian ini adalah Purposive Sampling dan diperoleh sebanyak 11 sampel yang memenuhi kriteria dari 22 perusahaan yang menjadi data observasi. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Moderated Regression Analysis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Economic Value Added dan kebijakan dividen tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan sedangkan variabel Return On Assetdan Debt to Equity Ratio berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kebijakan dividen secara signifikan memperlemah pengaruh Economic Value Added,Return On Asset, dan Debt to Equity Ratioterhadap nilai perusahaan.

Kata Kunci: Nilai Perusahaan, Economic Value Added,Return On Asset, Debt to Equity Ratio, Kebijakan Dividen.

(2)

vi ABSTRACT

Dessy Olivia, 2023: The Effect of Economic Value Added (EVA), Return On Asset (ROA), and Debt to Equity Ratio (DER) on Company Value with Dividend Policy as Moderating Variables in Food and Beverage Company listed on Indonesia Stock Exchange in 2018-2022.

Lecturer: Jack Febriand Adel, SE., M.Si., Akt., CA., CRMP and Hadli Lidya Rikayana, SE., M.Si

Company value reflects the state of the company. High company value means that the company has good performance and is increasingly attractive to potential investors to invest their funds in the company. The purpose of this study was to determine the effect of Economic Value Added (EVA), Return On Asset (ROA), and Debt to Equity Ratio (DER) on Firm Value with Dividend Policy as a Moderating Variable in Food and Beverage Companies Listed on the IDX in 2018-2022. The sampling method of this study was Purposive Sampling and obtained 11 samples that met the criteria from 22 companies that became observation data. The analysis technique used in this research is Moderated Regression Analysis. The results of this study indicate that the Economic Value Added variable and dividend policy have no effect on firm value while the Return On Asset and Debt to Equity Ratio variables affect firm value. Dividend policy significantly weakens the influence of Economic Value Added, Return On Asset, and Debt to Equity Ratio on firm value.

Keywords: Company Value, Economic Value Added, Return On Asset, Debt to Equity Ratio, Dividend Policy.

Referensi

Dokumen terkait

Sedangkan variabel EVA Momentum memiliki pengaruh yang signifikan terhadap return saham.. Hasil persamaan dua menunjukan bahwa EVA Momentume, DER, ROA, ROE tidak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh current ratio, debt to equity ratio, return on asset, total asset turnover dan market value added terhadap

Secara simultan Economic Value Added (EVA), Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), tingkat inflasi, dan tingkat suku bunga SBI tidak mempunyai pengaruh yang

Debt Equity Ratio (DER), Debt Equity Ratio (DER), Earning Per Share (EPS) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Harga Saham, melalui Economy Value Added

Apakah Return on Assets (ROA), Economic Value Added (EVA), Debt Equity Ratio (DER), dan Earnings Per Share (EPS) berpengaruh simultan terhadap harga saham perusahaan

2448 melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Cash Ratio, Pertumbuhan Perusahaan, Return On Asset, Debt To Total Asset, dan Debt To Equity Ratio Terhadap Kebijakan Dividen Pada

Return On Asset ROA, Debt to Equity Ratio DER dan Debt to Assets Ratio DAR berpengaruh signifikan secara simultan terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan

III ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Economic Value Added EVA, Return On Asset ROA, Return On Equity ROE, dan Net Profit Margin NPM Populasi dalam