LAPORAN KERJA PRAKTEK DARAT (PRADA)
KANTOR KESYAHBANDARAN DAN OTORITAS PELABUHAN KELAS I TANJUNG BALAI KARIMUN
PUTRI FATMA SARI NIT. 8303191150
PROGRAM STUDI KETATALAKSANAAN PELAYARA NIAGA JURUSAN KEMARITIMAN
POLITEKNIK NEGERI BENGKALIS BENGKALIS – RIAU
2022
KATA PENGANTAR
Puji syukur senantiasa kita penulis ucapkan atas kehadirat ALLAH SWT, yang telah mencurahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Kerja Praktek Darat (PRADA).Shalawat berangkaian salam semoga selalu tercurahkan kepada junjungan alam Nabi Muhammad SAW yang telah membawa umatnya dari alam kegelapan ke alam yang penuh dengan ilmu pengetahuan
Penulis menyadari berkat kerja keras melalui proses bimbingan, pengarahan, dan motivasi dari orang-orang yang berilmu pengetahuan, serta do’a yang selalu di berikan oleh orang-orang yang ada di sekililing penulis sehingga penulisan Laporan Kerja Praktek Darat (PRADA) ini dapat terselesaikan dengan baik.
Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa terima kasih kepada yang sebesar-besarnya kepada:
1. Yang teristimewa buat keluarga terutama kedua orangtuaku Ayahanda Muslimin dan Ibunda Rubaidah, Saudari saya Putri Rumawelliy,serta seluruh keluarga besar yang telah memberikan dukungan moril dan materil.
2. Bapak Johny Custer, ST.,MT. Selaku Direktur Politeknik Negeri Bengkalis.
3 Bapak Romadhoni,ST.,MT. Selaku Ketua Jurusan Kemaritiman Politeknik Negeri Bengkalis.
4. Bapak Jhon Hendri,SH,.MH selaku Ketua Program Studi Ketatalaksanaan Pelayaran Niaga.
5. Ibu Nur Rahmani, SE.,M.SI selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan,masukan,saran serta tata cara penulisan laporan praktek kerja ini.
6. Segenap Dosen Jurusan Kemaritiman Politeknik Negeri Bengkalis yang telah memberikan ilmunya kepada peneliti.
7. Seluruh aktifitas Akademik Jurusan Kemaritiman Politeknik Negeri Bengkalis yang telah memberikan dukungan moril kepada peneliti,
8. Bapak Jon Kenedi, M.MAR.ENG.MM selaku Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas I Tanjung Balai Karimun.
9 Terima kasih kepada Kepala Bagian dan Kepala Sub Bagian yang telah memberikan izin praktek, dan terima kasih kepada Kepala Bidang dan Kepala Seksi yang telah memotivasi dan membimbing saya selama saya Praktek Darat (Prada) di Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas I Tanjung Balai Karimun.
10 Bapak Syahrinaldi,S.SOS selaku Kasi Keselamatan Berlayar Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas I Tanjung Balai Karimun.
11 Para Pejabat Struktural, Pegawai dan Staf Karyawan di Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas I Tanjung Balai Karimun, yang telah memberi ilmu pengetahuan pada saat saya melakukan Kerja Praktek Darat ( PRADA)
12. Taruna/i Jurusan Kemaritiman Politeknik Negeri Bengkalis Prodi KPN dan Nautika angkatan V yang banyak membantu dari segi pemikiran dan informasi selama penyusunan Laporan Kerja Praktek Darat ( PRADA)
Tanjung Balai Karimun, 22 Februari 2022 Penulis,
DAFTAR ISI
LEMBAR PENESAHAN... ..i
KATA PENGANTAR ... ..ii
DAFTAR ISI... ..iv
BAB I PENDAHULUAN...1
1.1 Sejarah Singkat Pelabuhan...1
1.2 Visi dan Misi Perusahaan...3
1.3 Struktur Organisasi Perusahaan...3
1.4 Ruang Lingkup Perusahaan...9
BAB II DESKRIPSI KEGIATAN SELAMA PRAKTEK DARAT...10
2.1 Spesifikasi Tugas Yang Dilaksanakan...10
2.2 Target Yang Diharapkan...11
2.3 Perangkat Lunak dan keras yang di gunakan...12
2.4 Data-data yang Diperlukan...12
2.5 Kendala Yang Dihadapi Selama Prada...13
BAB III TATA CARA PENERBITAN BUKU PELAUT ONLINE DI LINGKUNGAN KANTOR KESYAHBANDARAN DAN OTORITAS PELABUHAN KELAS I TANJUNG BALAI KARIMUN...14
3.1 Tata Cara Penerbitan Buku Pelaut Online oleh Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Kelas I Tanjung Balai Karimun...14
3.2 Standar Operasional Prosedur Penerbitan Buku Pelaut Online...17
BAB IV PENUTUP...20
4.1 Kesimpulan...20
4.1.1 Manfaat Dari Tugas Yang dilaksanakan...20
4.1.2 Manfaat Praktek Darat Bagi Taruna/Taruni...20
4.2 Saran...20
DAFTAR PUSTAKA...23