• Tidak ada hasil yang ditemukan

MEMBANGUN TOLERANSI BERAGAMA DALAM KOMUNITAS BIKERS SUBUHAN KLATEN DAN SUKHOI CB YOGYAKARTA - Institutional Repository UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "MEMBANGUN TOLERANSI BERAGAMA DALAM KOMUNITAS BIKERS SUBUHAN KLATEN DAN SUKHOI CB YOGYAKARTA - Institutional Repository UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"

Copied!
34
0
0

Teks penuh

Penelitian ini bertujuan untuk memahami a) pembentukan nilai-nilai nilai- nilai toleransi beragama yang dikembangkan pada komunitas motor Bikers Subuhan Klaten dan SUKHOI CB Yogyakarta. Subjek penelitian dalam penelitian adalah peneliti Ketua Komunitas dan Anggota Komunitas Bikers Subuhan Klaten dan SUKHOI CB Yogyakarta. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai-nilai toleransi beragama di Bikers Subuhan Klaten dan SUKHOI CB Yogyakarta, sudah berjalan dengan baik.

Upaya pendidikan nilai-nilai Islam pada remaja perkotaan khususnya Bikers Subuhan Klaten dan Yogyakarta dilakukan dengan pembinaan berbasis nilai aqidah, syariah dan akhlak. This study aims to understand a) the formation of religious tolerance values developed in the motorcycle community of Bikers Subuhan Klaten and SUKHOI CB Yogyakarta.. b) a strategy for developing tolerance values in the motorcycle community at Bikers Subuhan Klaten and SUKHOI CB Yogyakarta. The research subjects in this study were the Head of the Community and Members of the Bikers Community of Subuhan Klaten and SUKHOI CB Yogyakarta.

The results of this study indicate that the values of religious tolerance in Bikers Subuhan Klaten and SUKHOI CB Yogyakarta, have been running well. Efforts to educate on Islamic values for urban youth, especially Bikers in Subuhan Klaten and Yogyakarta, are carried out by fostering values based on aqidah, sharia and morals. Maragustam, M.A selaku Dosen Penasihat Akademik yang telah membimbing penulis selama penulis belajar di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Bapak dan ibu dosen program studi dan tenaga pendidik yang telah membekali penulis berbagai ilmu pengetahuan selama di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Latar Belakang Masalah

Apabila terjadi gesekan di masyarakat, pada umumnya adalah karena kurangnya komunikasi/dialog antar umat beragama yang dipicu oleh karena kekurang-harmonisan dan masalah kecil/sepele yang dibesar- besarkan. Karenaitu, barang siapa yang ingkar kepada Thaghut dan beriman kepada Allah, maka sesungguhnya ia telah berpegang kepada tali yang amat Kuat (Islam) yang tidak akan putus dan Allah Maha mendengar lagi Maha Mengetahui.”. Untukmulah agamamu, dan untukkulah agamaku) merupakan landasan strategi penerapan prinsip “agree in disagreement” (setuju untuk tidak setuju) dalam hubungan antar agama dan hubungan antar umat beragama.

Pemerintah mencanangkan “tri kerukunan umat beragama“, yaitu kerukunan internal umat beragama, kerukunan umat beragama, dan kerukunan umat antar beragama dengan pemerintah. Tiap-tiap warga negara diberi kebebasan untuk memeluk agama sesuai keyakinan masing-masing, yang penting tetap menjaga kerukunan umat beragama. Sehingga banyak terbentuknya komunitas pecinta dunia otomotif atau komunitas motor dengan berbagai jenis dan merk motor.

Peran komunitas motor merupakan wadah komunitas penghobi dunia otomotif sepeda motor yang bertujuan untuk membangun tali persaudaraan dengan masyarakat dan para komunitas sepeda motor lainnya.8. Komunitas motor diharapkan mampu memandang anggotanya dalam pandangan yang positif jangan negatif, pandangan manusiawi terhadap anggota minoritas mendukung arah membangun budaya toleransi yang baik. Dalam hal ini dapat dikatakan bahwa generasi muda saat ini memerlukan penanaman nilai-nilai pendidikan Islam.

Hal tersebut dikarenakan anak-anak muda muslim yang sering berkumpul di kafe untuk menghabiskan waktu sampai larut malam dan bahkan sampai pagi, dengan kegiatan yang tidak bermanfaat. Sehingga mereka lupa menjalankan sholat subuh dan bahkan ada dari anak muda yang tidak bisa menjalankan sholat subuh. Sedangkan komunitas motor SHUKOI CB Yogyakarta adalah komunitas motor besar yang telah berdiri sejak tahun 2010.

Dari awal pembentukan komunitas SHUKOI CB sampai tahun 2015 tepatnya sebelum Ramadhan, komunitas ini memiliki kegiatan yang tidak pasti dan tidak terjadwal. Dengan berjalannya waktu, komunitas SHUKOI menambah kegiatan secara luas seperti santunan anak yatim, beranggota pendidikan, dan sunatan dengan target pada orang yang tidak mampu. Interaksi manusia dapat berlangsung secara harmonis karena nilai-nilai kemanusia yang disepakati bersama, antara lain kejujuran, keadilan, tolong- menolong, saling hormat-menghormati, saling hormat-menghormati dan lain sebagainya.

Nilai-nilai universal yang diakui adanya sesuai dengan fitrah manusia seperti, cinta damai, menghargai hak asasi manusia, keadilan, demokrasi, kepedulian sosial dan kemanusian. Berdasarkan latar belakang masalah di atas maka pentingnya penelitian ini dilakukan untuk mengkaji lebih dalam mengenaiMembangun sikap Toleransi pada Komunitas Motor : Studi terhadap Komunitas BikersSubuhan Klaten dan SUKHOI CB Yogyakarta dan mengkaji Kembali kegiatan yang dapat mencerminkan hal positif di dalam suatu komunitas motor.

Rumusan Masalah

Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah kajian pustaka bagi jurusan terlebih mahasiswa Pendidikan Agama Islam yang ingin meneliti tentang membangun toleransi beragama dalam komunitas bikers subuhan Klaten dan Yogyakarta. Selain itu, hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah dan memperluas wawasan bagi pendidik tentang Pendidikan Agama Islam khususnya toleransi beragama untuk. Penelitian ini diharapkan dapat memberi wawasan dan bahan referensi bagi peneliti selanjutnya terakit dengan nilai toleransi beragama dalam komunitas bikers subuhan Klaten dan Yogyakarta.

Selain itu, penelitian ini diharapkan bermanfaat bagi masyarakat dan dapat dijadikan panutan dalam menjaga toleransi beragama untuk memberikan motivasi bagi generasi selanjutnya.

Sistematika Pembahasan

Kesimpulan

Saran

Pelaksanaan kegiatan Komunitas Bikers Subuhan didukung beberapa faktor: a) Adanya konsep pembinaan dan pendekatan yang khas, b) Media sosial, c) Dukungan masyarakat dan pihak kepolisian, d) Adanya tempat berkumpul. Strategi pengembangan nilai-nilai toleran itu semisal adanya pembagian nasi bungkus rutin dan disasarkan kepada tukang ojek, pemulung, tung becak dan sebagainya. Sebagai anggota dari komunitas motor Bikers Subuhan Klaten dan SUKHOI CB Yogyakarta untuk lebih memperhatikan tentang kesucian tempat beribadah.

Davis Sebastian & Nikodemus Thomas Martoredjo, Toleransi Dalam Beragama, https://binus.ac.id/character-building/2020/05/toleransi-dalam-kehidupan- beragama/ diakses pada 15 Juni 2022 pukul 10.58 WIB. Imam Suprayogo, Toleransi Dalam Beragama https://www.uin- malang.ac.id/r/161201/toleransi-dalam-beragama.html. Indonesia Diharapkan Jadi Barometer Islam Moderat” dalam http://www.nu.or.id/ (diakses pada 22 Januari 2020).

Mohd Shukri Hanapi (2014), “The Wasatiyyah (Moderation) concept in Islamic Epistemology: a case study of it simplementation in Malaysia”, International Journal of Humanities and Sosial Sciences,Vol. Implementasi Pendidikan Berbasis Multikultural Sebagai Upaya Penguatan Nilai Karakter Kejujuran, Toleransi, Dan Cinta Damai Pada Anak Usia Dini Di Kiddy Care, Kota Tegal, Skripsi S1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Semarang. Indonesia Sumber Pemikiran Islam Dunia,” diakses 15 Februari 2020,https://www.kemenag.go.id/berita/387579/presiden jokowiindonesia sumber-pemikiran-Islam-dunia.

Tafsir Al-Qur‟an Al-Karim: Al-Ajza‟ Al-„Asharah Al-Ula, Dar al-Shuruq, al-Qahirah. Silakan akses “Jokowi Ingin Bangun Universitas Islam Moderat” dalam http://www.pikiran-rakyat.com/pendidikan jokowi- ingin ingin bangun-universitas-Islam-moderat (diakses pada 15 Februari 2020) dan “Jokowi Ingin Pertahankan Pendidikan Islam Moderat” dalam http://nasional.news.viva.co.id /news/read/634595-jokowi-ingin- pertahankan-pendidikan-Islam-moderat (diakses pada 15 Februari 2020).

Referensi

Dokumen terkait

MENETAPKAN : KEPUTUSAN REKTOR UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA TENTANG PENETAPAN CALON MAHASISWA BARU PROGRAM MAGISTER (S2) JALUR UJIAN TULIS, NON TES, DAN PORTOFOLIO

xii Hasil penelitian menunjukan: 1 Pembentukan Karakter melalui Program Beasiswa Prestasi Daarut Tauhiid Peduli Cabang Yogyakarta yang dilaksanakan di Gunungkidul yaitu dengan kegiatan

Objek Penelitian Objek penelitian merujuk pada atribut, karakteristik, atau nilai tertentu dari individu, atau bahkan kegiatan yang memiliki variasi yang ditentukan oleh peneliti untuk

8 oleh Kuncoro Rizki Asmoro Hadi dalam skripsinya yang berjudul “Upaya Polisi Dalam Menaggulangi Tindak Pidana Perjudian Di Wilayah Hukum Polres Klaten”,8 dan penelitian yang ditulis

Selain literatur yang berasal dari buku-buku diatas, penulis juga menggunakan literatur skripsi dan jurnal yang berkaitan dengan penelitian ini yaitu sebagai berikut : Pertama, skripsi

ix ABSTRAK Achmad Rajulur Rasyid 15210113 Hubungan Intensitas Membaca Rubrik Khotbah Mojok.co Dengan Perilaku Keagamaan Komunitas Paguyuban Alumni Nurul Jadid Yogyakarta Media

20 kata yang mengandung seni sastra dan filososi yang tinggi, yang dimana untuk membaca tanda-tanda kebudayaan dan makna simbolik dari kebudayaan itu diperlukan teori untuk mengkaji

Sementara itu, penelitian dan karya terdahulu yang melihat masjid dengan kacamata sosiologis antara lain Sidi Gazalba di bukunya Mesdjid; Pusat Budaya dan Kebudajaan Islam 1964; Abdul