Observasi Interaksi Kelas Nama Kelas : ___________________
Tanggal : ___________________
Mata Pelajaran : ___________________
Waktu : ___________________
No .
Aspek yang Diamati Kriteria Tingkat Catatan
1 Partisipasi siswa Frekuensi siswa bertanya, memberikan pendapat, dan berdiskusi
2 Suasana kelas Kondusif, nyaman, dan terbuka
3 Interaksi guru-siswa Dua arah, responsif, dan menghargai
4 Kerjasama kelompok Saling membantu, berbagi tugas, dan menghargai perbedaan
5 Penggunaan bahasa Sopan, santun, dan sesuai dengan konteks
6 Tanggapan terhadap kesalahan
Terbuka terhadap koreksi, tidak takut salah
Keterangan:
●
Tingkat: tuliskan tingkat (rendah/ sedang/ tinggi) pada kolom yang sesuai untuk menunjukkan tingkat aspek yang diamati.●
Catatan: Tuliskan hal-hal spesifik yang diamati terkait aspek tersebut, misalnya contoh perilaku siswa, penggunaan metode pembelajaran yang efektif, atau kendala yang dihadapi.Contoh Catatan: