• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peran Organizational Agility Sebagai Variabel Mediasi Dalam Hubungan Antara Adoption Digital Marketing Terhadap Kinerja Pemasaran - Repository Universitas Jenderal Soedirman

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Peran Organizational Agility Sebagai Variabel Mediasi Dalam Hubungan Antara Adoption Digital Marketing Terhadap Kinerja Pemasaran - Repository Universitas Jenderal Soedirman"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vii RINGKASAN

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran organizational agility sebagai variabel mediasi dalam hubungan antara adoption digital marketing terhadap kinerja pemasaran. Pada penelitian ini, sampel yang digunakan sebanyak 120 responden yang merupakan para pelaku UMKM di Kabupaten Banyumas pada industri makanan dan sudah menggunakan digital marketing minimal selama satu tahun. Penelitian ini merupakan jenis penelitian survei dengan pendekatan kuantitatif dan metode pengambilan sampel menggunakan non-probability sampling dengan teknik purposive sampling. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dengan menggunakan Structural Equation Model (SEM) yang diolah dengan software SmartPLS 3.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) adoption digital marketing tidak berpengaruh terhadap kinerja pemasaran, (2) adoption digital marketing berpengaruh positif terhadap organizational agility, (3) organizational agility berpengaruh positif terhadap inovasi produk, (4) inovasi produk tidak berpengaruh terhadap kinerja pemasaran, (5) organizational agility berpengaruh positif terhadap kinerja pemasaran, (6) organizational agility tidak memediasi hubungan antara adoption digital marketing terhadap kinerja pemasaran.

Kata kunci: Adoption Digital Marketing, Organizational Agility, Inovasi Produk, Kinerja Pemasaran

(2)

viii

SUMMARY

This study aims to analysis the effect of organizational agilty as a mediation relationship between adoption digital marketing to marketing performance. In this study, the sample used was 120 respondents who are MSME actors in Banyumas Regency in the food industry and have used digital marketing for at least one year. This research is a type of survey research with a quantitative approach and using non-probability sampling methods with purposive sampling technique. Based on the results of research conducted using Structural Equation Model (SEM) analysis with software SmartPLS 3.0. The results of this study indicate that (1) adoption digital marketing has no effect to market performance, (2) adoption digital marketing has positive effect to organizational agility, (3) organizational agility has positive effect to innovation product, (4) innovation product has no effect to market performance, (5) organizational agility has positive effect to market performance, (6) organizational agility do not mediates relationship beetween adoption digital marketing on market performance.

Key Words: Adoption Digital Marketing, Organizational Agility, Inovation Product, Market Performance

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecerdasan intelektual berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, kecerdasan emosional berpengaruh positif kinerja karyawan,

Tabel menunjukkan bahwa Kinerja Pemasaran berpengaruh langsung, positif dan signifikan terhadap Keunggulan Bersaing Berkelanjutan sehingga dinyatakan H1 diterima, di

viii RINGKASAN Penelitian ini berjudul “Pengaruh Struktur Modal, Sistem Informasi Akuntansi, dan Digital Marketing terhadap Kinerja UMKM dengan Budaya Organisasi sebagai Variabel

Implikasi yang disampaikan kepada pelaku UMKM durian diharapkan untuk meningkatkan Innovation Capability dan juga diharapkan memiliki Digital Marketing Capability agar dapat menjangkau

Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data dengan analisis Structural Equation Modeling SEM yang diolah dengan software PLS menunjukkan bahwa 1 Service excellent berpengaruh positif

Implikasi Managerial Hasil penelitian menunjukkan service excellent, relational marketing, dan marketing communication berpengaruh positif purchase decision bagi konsumen Toko Mas

Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan bahwa: 1 perceived health benefit berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian, 2 revealed information berpengaruh positif terhadap

Hasil analisis data menunjukkan bahwa: 1 Literasi keuangan memiliki pengaruh positif terhadap kinerja usaha, 2 Literasi keuangan juga berpengaruh positif terhadap perilaku pengelolaan