• Tidak ada hasil yang ditemukan

pengaruh service quality dan customer satisfaction

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "pengaruh service quality dan customer satisfaction"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v

PENGARUH SERVICE QUALITY DAN CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP CUSTOMER LOYALTY NASABAH THE DEVELOPMENT BANK OF

SINGAPORE (DBS) DI SURABAYA

Daniel Wijaya Manajemen Pemasaran

Christina Rahardja Dudi Anandya

ABSTRAK

Kesadaran masyarakat Indonesia akan pentingnya mengelola uang dengan baik masih kurang yang dimana pada tahun 2019 masih ada sekitar 100 juta penduduk Indonesia yang masih belum tersentuh layanan bank atau bahkan tidak memiliki rekening bank. Selain itu menurut Badan Pusat Statistik, di Indonesiaterjadi penurunan jumlah bank dari tahun 2019 hingga tahun 2021 yang awalnya berjumlah 110 bank menjadi 107 bank. Hal ini menunjukkan bahwa adanya kegagalan bank untuk mempertahankan perusahaannya di masa mendatang yang kemungkinan bisa terjadi karena hilangnya nasabah bank-bank tersebut akibat dari kurangnya kualitas pelayanan yang dimiliki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi kepuasan konsumen (Customer Satisfaction) pada Bank DBS di Surabaya. Penelitian ini akan meneliti hubungan antara berbagai variabel service quality yang meliputi Reliability, Responsiveness, Visibility, Employee Commitment, dan Access to Service terhadap variabel Customer Satisfaction yang selanjutnya meneliti hubungan antara variabel Customer Satisfaction dengan variabel Customer Loyalty. Data yang diteliti akan dianalisis dan diproses dengan menggunakan metode SEM(structural equation modelling)yang dibantu dengan software AMOS 24.0.

Hasil dari penelitian ini menjelaskan bahwa Reliability, Visibility, dan Access to Service memiliki pengaruh positif terhadap Customer Satisfaction. Sedangkan variabel Responsiveness dan Employee Commitment memiliki pengaruh negatif terhadap Customer Satisfaction. Di lain sisi lain Customer Satisfaction memiliki pengaruh positif terhadap Customer Loyalty.

Kata kunci : Customer Satisfaction, Customer Loyalty, Access to Service, Responsiveness, Reliability.

(2)

vi

THE EFFECT OF SERVICE QUALITY AND CUSTOMER SATISFACTION ON CUSTOMER LOYALTY AT THE DEVELOPMENT BANK OF SINGAPORE (DBS)

CUSTOMERS IN SURABAYA

Daniel Wijaya Marketing Management

Christina Rahardja Dudi Anandya

ABSTRACT

The Indonesian people's awareness of the importance of managing money properly is still lacking, where in 2019 there are still around 100 million Indonesians who are still untouched by bank services or don't even have a bank account. In addition, according to the Central Bureau of Statistics, in Indonesia there has been a decrease in the number of banks from 2019 to 2021, which initially numbered 110 banks to 107 banks. This shows that there is a failure of banks to maintain their companies in the future which is likely to occur due to the loss of customers of these banks as a result of the lack of quality of service they have. This study aims to determine the factors that influence Customer Satisfaction at DBS Bank in Surabaya. This research will examine the relationship between various service quality variables which include Reliability, Responsiveness, Visibility, Employee Commitment, and Access to Service to Customer Satisfaction variables which will then examine the relationship between Customer Satisfaction variables and Customer Loyalty variables. The data studied will be analyzed and processed using the SEM (structural equation modeling) method assisted by AMOS 24.0 software. The results of this study explain that Reliability, Visibility, and Access to Service have a positive influence on Customer Satisfaction. Meanwhile, the Responsiveness and Employee Commitment variables have a negative effect on Customer Satisfaction. On the other hand, Customer Satisfaction has a positive influence on Customer Loyalty.

Keyword : Customer Satisfaction, Customer Loyalty, Access to Service, Responsiveness, Reliability.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara Experiential Marketing dan Service Quality terhadap Customer Satisfaction dan Customer Loyalty Kafe Excelso

Abstract : This research aims to improve the customer loyalty of small scale Indonesian food enterprises (SIFE) in Surabaya from service quality and customer

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perceived service quality, customer satisfaction, dan return intention terhadap customer loyalty Dalam penelitian ini

Pada bab ini akan dijabarkan hasil penelitian mengenai pengaruh service quality, customer satisfaction dan brand trust terhadap customer commitment serta dampaknya

Skripsi ini dengan judul : PENGARUH SERVICE QUALITY TERHADAP REPURCHASE INTENTION MELALUI CUSTOMER SATISFACTION PADA MINUMAN CHATIME DI SURABAYA disusun untuk memenuhi syarat

Pengaruh Usability, Customer Satisfaction, Customer Service dan Trust Terhadap Loyalty Pengguna Mobile Banking di Surabaya Victoria Detra Johannes , Indarini Indarini, Silvia

“The Influence Of Service Quality And Customer Satisfaction Towards Customer Loyalty At Bank Mega Syariah Bengkulu Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas

PENGARUH CUSTOMER SATISFACTION DENGAN PENGANTAR RELASIONAL TRUST DAN COMMITMENT TERHADAP CUSTOMER LOYALTY PELANGGAN KFC PONDOK CHANDRA SURABAYA Chrysanti Tanriady Manajemen /