• Tidak ada hasil yang ditemukan

pengembangan instrumen penilaian berbasis autentik

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "pengembangan instrumen penilaian berbasis autentik"

Copied!
53
0
0

Teks penuh

(1)

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS AUTENTIK BERBANTUAN APLIKASI EDMODO PADA MATERI

TEKS BIOGRAFI UNTUK SISWA KELAS X SMA SWASTA MELATI

SKRIPSI

Diajukan untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi

Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Oleh

DIANA SRI WAHYU NINGSIH

Nomor Pokok : 71170513054

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Jenjang Strata -1 (S1)

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA

MEDAN

2022

(2)

PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN BERBASIS AUTENTIK BERBANTUAN APLIKASI EDMODO PADA MATERI TEKS BIOGRAFI UNTUK

SISWA KELAS X SMA SWASTA MELATI

SKRIPSI

Diajukan Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Mencapai Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi

Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Oleh

DIANA SRI WAHYU NINGSIH Nomor Pokok : 71170513054

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Jenjang Strata -1 (S1)

Disetujui

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA

MEDAN

2022

(3)
(4)
(5)
(6)
(7)
(8)

i

KATA PENGHANTAR Bissmillahirahmanirahim

Segala puji bagi Allah yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, yang memberi ilmu dan inspirasi dan atas kehendak-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul : PENGEMBANGAN INSTRUMEN

PENILAIAN BERBASIS AUTENTIK BERBANTUAN APLIKASI

EDMODO PADA MATERI TEKS BIOGRAFI UNTUK SISWA KELAS X SMA SWASTA MELATI

Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan untuk mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan pada program studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Islam Sumatera Utara. Penulis menyadari bahwa dalam penyelesaian skripsi ini, sangat banyak mendapat bantuan, bimbingan, saran dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Dr. H. Yanhar Jamaluddin, M.AP., sebagai Rektor UISU Medan.

2. Ibu Prof. Hasrita Lubis, M.Pd., Ph.D., sebagai Dekan FKIP UISU Medan.

3. Bapak Dr. Supar Wasesa, SE, MM., sebagai Pimpinan UISU Marelan.

4. Ibu Dra. Hj. Rita, M.Pd., sebagai Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan sekaligus dosen Pembimbing I yang telah membantu proses administrasi dan banyak memberi saran serta arahan dalam penyelasaian skripsi ini.

5. Ibu Rika Kartika, S.Pd,. M.Pd., sebagai dosen Pembimbing II yang telah banyak memberikan kritikan dan saran demi perbaikan skripsi ini ke arah yang lebih baik.

6. Amelia Khairina Ilmi, ST, MM dan seluruh staff UISU Marelan.

7. Seluruh dosen pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia serta para pegawai FKIP UISU Medan.

8. Orang tua yang sangat saya sayangi Bapak Sagian dan Ibu Ponia yang selalu mendo’akan, mensuport dan menguatkan saya dalam menyelesaikan skripsi ini.

9. Abang Budi Prianto, S.Tr.P yang selalu memberikan saya semangat dan membantu saya dalam menyelesaikan skripsi saya ini.

(9)

ii

10. Adik saya Ferdynand Sahputra yang selalu memberikan saya dukungan dan mengingatkan saya untuk menjadi manusia yang berguna bagi manusia lainnya.

11. Teman-teman seperjuangan Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP UISU terimakasih atas doa dan dukungannya.

12. Semua pihak yang tidak dapat Penulis sebut satu persatu yang telah memberikan bantuan baik material maupun moral kepada Penulis.

13. Dan yang paling terpenting adalah terimakasih untuk diri sendiri yang selalu semangat dan kuat dalam mengerjakan skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak lepas dari kekurangan, baik itu aspek kuantitas maupun aspek kualitas dari materi yang disajikan. Itu semua dikarenakan keterbatasan pengetahuan dan pengalaman Penulis dalam melakukan penelitian ini. Oleh karena itu, Penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca agar skripsi ini nantinya bisa bermanfaat bagi kemajuan pendidikan di Indonesia dan bisa dijadikan acuan untuk pengembangan penelitian yang lebih baik lagi

Hormat saya,

Diana Sri Wahyu Ningsih NPM : 71170513054

(10)

vi DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRAK ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL... x

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 4

C. Pembatasaan masalah ... 4

D. Perumusan Masalah... 5

E. Masukkan Tujuan Penelitian ... 5

F. Manfaat Penelitian... 6

a. Manfaat Teoritis ... 6

b. Manfaat Praktis ... 6

BAB II KAJIAN TEORITIS A. Kajian Teoritis. ... 9

a. Konsep Penilaian ... 10

b. Model Penilaian Pada Kurikulum 2013 ... 11

c. Penilaian Autentik ... 13

a) Pengertian Penilaian Autentik ... 13

b) Karakteristik Penilaian Autentik ... 14

c) Aspek-aspek KI ... 15

d) Perbedaan Penilaian Autentik dan Penilaian Tradisional ... 16

d. Teknik Penilaian Autentik ... 17

1. Penilaian Kompetensi afektif (Sikap) ... 17

a. Observasi Perilaku ... 18

(11)

vii

b. Penilaian Diri ... 18

c. Penilaian Antarteman ... 18

d. Jurnal ... 19

2. Penilaian Kompetensi Pengetahuan (Kognitif) ... 19

a) Instrumen Tes Tertulis ... 19

b) Instrumen Tes Lisan ... 20

c) Instrumen Penugasan ... 21

3. Penilaian Kompetensi Keterampilan (Psikomotorik) ... 21

a. Tes Praktik ... 22

b. Tes Portofolio ... 22

e. Aplikasi Edmodo ... 22

a. Tampilan Aplikasi Edmodo ... 24

f. Teks Biografi ... 24

a) Pengertian Biografi ... 24

b) Manfaat Menulis Biografi ... 25

c) Unsur Pembangun Biografi ... 25

d) Struktur atau Bagian Teks Biografi... 26

e) Ciri Kebahasaan Teks Biografi ... 27

B. Kerangka Konseptual ... 28

C. Analisis Kebutuhan ... 29

a. Analisis Kebutuhan Guru ... 30

b. Analisis Kebutuhan Peserta Didik ... 30

c. Analisis Kebutuhan Sekolah ... 30

D. Perbedaan Penilaian Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013 ... 31

E. Penelitian Relevan ... 32

BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 37

1. Lokasi Penelitian ... 37

2. Waktu Penelitian ... 37

3. Tabel Rencana Waktu Penelitian ... 38

B. Populasi dan Sampel Penelitian ... 39

1. Populasi ... 39

2. Sampel ... 39

(12)

viii

C. Desain dan Metode Penelitian ... 39

D. Prosedur Pelaksanaan Penelitian Pengembangan ... 42

1. Tahap Pendahuluan ... 44

a. Studi Lapangan ... 44

b. Analisis Kurikulum ... 44

c. Analisis Materi ... 44

d. Analisis Siswa ... 45

2. Tahap Perencanaan... 45

a. Penyusunan Instrumen Penilaian Autentik ... 45

3. Tahap Pengembangan ... 46

1) Perencanaan dan pengembangan ... 46

2) Validasi Ahli Materi dan Ahli Desain... 47

a. Validasi oleh Ahli Materi ... 47

b. Validasi oleh Ahli Desain ... 47

3) Desain Awal (Draf I dan II) ... 47

4) Draf III ... 48

5) Diseminasi dan Implementasi ... 48

E. Instrumen Penelitian ... 48

a. Catatan Lapangan (Field Note) ... 48

b. Lembar Validasi Ahli (Angket) ... 49

a) Kisi-kisi Ahli Materi ... 49

b) Kisi-kisi Ahli Desain ... 50

c) Lembar Observasi Guru ... 51

d) Lembar Observasi Siswa ... 52

e) Lembar Soal Tes ... 53

f) Lembar Non Tes... 54

F. Teknik Analisis Data ... 54

a. Field Not (Catatan Lapangan) ... 54

b. Uji Validitas ... 54

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN A. Hasil Penelitian ... 56

1. Deskripsi Data Hasil Penelitian ... 56

a. Validasi Ahli Materi... 56

(13)

ix

b. Validasi Ahli Desain ... 60

c. Hasil Angket (Kuesioner) Guru ... 62

2. Analisis Data Penelitian ... 63

a. Hasil Uji Coba Produk Pengembangan ... 63

1. Uji Coba Perorangan ... 64

2. Uji Coba Kelompok Kecil ... 66

3. Uji Coba Terbatas ... 68

B. Pembahasan Penelitian ... 69

1. Proses Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Berbantuan Aplikasi Edmodo Pada Materi Teks Biografi Kelas X SMA Swasta Melati ... 70

2. Validasi ahli materi dan ahli desain dalam pengembangan instrumen penilaian berbasis autentik berbantuan aplikasi edmodo pada materi teks biografi Kelas X SMA Swasta Melati ... 71

a. Rata-rata Validasi Ahli Materi dan Ahli Desain ... 72

b. Aspek Materi ... 73

c. Aspek Desain ... 73

3. Deskripsi Kelayakan Pengambangan Instrumen Penilaian Berbasis Autentik Berbantuan Aplikasi Edmodo Pada Materi Teks Biografi Kelas X SMA Swasta Melati ... 74

BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan... 76

B. Saran ... 76

DAFTAR PUSTAKA ... 78

LAMPIRAN ... 80

(14)

x

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Perbedaan Penilaian Tradisional dan Penilaian Autentik ... 16

Tabel 2.2 Contoh Rubrik Observasi Langsug ... 17

Tabel 2.3 Contoh Soal Autentik Teks Biografi ... 20

Tabel 2.4 Lisan Atau Pertanyaan berdasarkanTingkat Kognitif ... 21

Tabel 2.5 Perbedaan penilaian Kurikulum 2006 dengan Kurikulum 2013 ... 31

Tabel 3.1 Rancangan Waktu Penelitian ... 38

Tabel 3.2 Populasi ... 39

Tabel 3.3 Sampel ... 39

Tabel 3.4 Kisi-kisi Instrumen Penilaian Ahli Materi ... 49

Tabel 3.5 Kisi-kisi Instrumen Penilaian Ahli Desain... 50

Tabel 3.6 Skala Likert ... 51

Tabel 3.7 Lembar Observasi Guru ... 52

Tabel 3.8 Lembar Observasi Siswa ... 53

Tabel 3.9 Petunjuk Angket Penelituan ... 55

Tabel 4.1 Angket Penilaian Validator Ahli Materi terhadap Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Berbantuan Aplikasi Edmodo Pada Materi Teks Biografi Kelas X SMA ... 58

Tabel 4.2 Komentar Validator Ahli Materi terhadap Pengembangan Instrumen Penilaia Autentik Berbantuan Aplikasi Edmodo Pada Materi Teks Biografi Kelas X SMA Swasta Melati ... 59

Tabel 4.3 Angket Penilaian Validator Ahli Desain terhadap Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Berbantuan Aplikasi Edmodo Pada Materi Teks Biografi Kelas X SMA Swasta Melati ... 61

Tabel 4.4 Komentar Validator Ahli Materi terhadap Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Berbantuan Aplikasi Edmodo Pada Materi Teks Biografi Kelas X SMA Swasta Melati ... 62

Tabel 4.5 Kompetensi Dasar dan Kompetensi Inti yang diujicobakan ... 62

Tabel 4.6 Nama Peserta Didik Yang Mengikuti Uji Coba Terkecil ... 63

Tabel 4.7 Nama Peserta Didik Yang Mengikuti Uji Coba Kelompok Kecil ... 63

Tabel 4.8 Nama Peserta Didik Yang Mengikuti Uji Coba Terbatas ... 65

Tabel 4.9 Rekapitulasi Hasil Ketiga Uji Coba Pada Soal Pilihan Ganda ... 67

(15)

xi

Tabel 4.10 Rekapitulasi Hasil Ketiga Uji Coba Pada Soal Essay ... 68 Tabel 4.11 Hasil Rata-rata Validasi Ahli pada Pengembangan instrumen penilaian autentik berbantuan aplikasi edmodo pada materi teks biografi kelas X SMA Swasta Melati ... 72 Tabel 4.12 Kriteria Validitas Nilai Rata-rata pada Pengembangan instrumen

penilaian autentik berbantuan aplikasi edmodo pada materi teks

biografi kelas X SMA Swasta Melati ... 72 Tabel 4.13 Hasil Rata-rata Validasi Ahli pada Pengembangan instrumen penilaian

autentik berbantuan aplikasi edmodo pada materi teks biografi kelas X SMA Swasta Melati ... 74 Tabel 4.14 Hasil Rata-rata Angket Guru dan Angket Siswa pada Pengembangan

instrumen penilaian autentik berbantuan aplikasi edmodo pada materi teks biografi kelas X SMA Swasta Melati ... 75 Tabel 4.15 Kriteria Validitas Nilai Rata-rata Instrumen Penilaian Autentik ... 75

(16)

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Tampilan aplikasi Edmodo ... 24

Gambar 3.1 Prosedur Borg & Gall ... 40

Gambar 3.2 Alur Penelitian Pengembangan Penilaian Autentik ... 43

Gambar 4.1 Tampilan RPP Instrumen Penilaian Autentik ... 57

Gambar 4.2 Tampilan Rubrik Penilaian Sikap ... 57

Gambar 4.3 Tampilan Rubrik Penilaian Antarteman ... 57

Gambar 4.4 Tampilan Rubrik Penilaian Pengetahuan ... 58

Gambar 4.5 Tampilan Rubrik Penilaian Presentasi ... 58

Gambar 4.6 Ejaan Bahasa Indonesia Materi Sebelum Validasi ... 60

Gambar 4.7 Ejaan Bahasa Indonesia Materi Setelah Validasi ... 61

(17)

DAFTAR PUS TAKA

Absari, I.G. K. Dkk. 2015. Penilaian Autentik Guru Bahasa Indonesia dalam Pembelajaran Menulis. Journal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Volume 3 Nomor 1 :http//ejournalbahasaindonesia.ac.id Diunduh pada 8-9. 11 Juli 2021.

Barokah, M.A, Rahmawati, L.E. 2020. Implementasi Penilaian Autentik Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Smk Sekolah. Jurnal Edukasi Khatulistiwa Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. Vol.3 No.

2 Universitas Muhammadiyah Surakarta. http//ejournal.uny.ac.id.

Diunduh pada 02 September 2021

Daulay, Syahnan. 2010. Pemerolehan Dan Pembelajaran Bahasa. Bandung.

Cipta Pustaka Perintis.

Dinar, Al Widian 2016, “Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Dalam Pembelajaran Biologi Materi Fungi Kelas X Sma/Ma” Vol. 5

No.3 ISSN: 2302- 9528.

http://ejournal.unesa.ac.id/index.php/bioedu. Diunduh pada tanggal Agustus 2021

Divanda, A.D. Dkk . 2018. Implementasi Penilaian Autentik Dalam Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia . Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya. Volume 6 Nomor 2, ISSN 2302-6405 UniversitasSebelasMaret.

http://journal.universitassebelasmaret.ac.id. Diunduh pada 18 september 2021

FKIP UISU. 2020. Panduan Penulisan Skripsi FKIP UISU Medan. Medan : FKIP UISU.

Isna Nur Fitriyana, Sarwanto, Sugiyarto. 2017. “Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Pada Pembelajaran IPA Berbasis Proyek Untuk Peserta didik SMP/MTs Bahasa Indonesia”, volume 7 nomor 2.

https://jurnal.uns.ac.id. Diunduh pada tanggal 12 Oktober 2021.

.

Kemendikbud. 2015. Bahasa Indonesia SMA/MA/SMK/MAK Kelas X. Jakarta: : Kemendikbud.

Kunandar. 2013. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Peserta Didik Berdasarkan Kurikulum 2013 Suatu Pendekatan Praktis Disertai dengan Contoh). Jakarta : PT Raja Grafindo.

(18)

Nurgiyantoro, B. 2013. Penilaian Otentik dalam Pembelajaran Bahasa.

Yogyakarta : Jurnal BPFE-Yogyakarta.

Putriyani, Mutmainnah. 2018, “Pengembangan Instrumen Penilaian Autentik Pada Pembelajaran Dengan Pendekatan Scientific” Volume 2 – Nomor 1, ISSN 2548-8201. http://www.jurnalEdumaspu.ac.id.

Diunduh pada tanggal 24 Januari 2022.

Sani, R.A. 2016. Penilaian Autentik. Jakarta : Bumi Aksara.

Subagia, I Wayan & I G.L. Wiratma. 2016. “Profil Penilaian Hasil Belajr Siswa Berdaarkan Kurikulum 2013.” Jurnal Pendidikan Indonesia (Jpi). Vol. 5 No. 1 Hal. 719 – 734. 11 Juli 2021 (htpp://ejournal.undiksha.ac.id).

Sudijono, Anas. 2014. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta. PT. Rajagrafindo Persada.

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan, Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian, Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.

Bandung : Alfabeta.

Waridah, Ernawati. 2018. Pedoman UmumEjaan Bahasa Indonesia dan Seputar Kebahasaan-Indonesian. Jagakarsa. PT. Kawah Media

(19)

LAMPIRAN

(20)
(21)
(22)
(23)
(24)
(25)
(26)
(27)
(28)
(29)
(30)
(31)
(32)
(33)
(34)
(35)
(36)
(37)
(38)
(39)
(40)

LAMPIRAN

UJI COBA

(41)
(42)
(43)
(44)
(45)
(46)
(47)
(48)
(49)
(50)
(51)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Diana Sri Wahyu Ningsih

Tempat tanggal lahir : Kota Datar, 02 Januari 1998 Jenis kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Alamat : Dusun X Batang Bello, Desa Kota Datar, Kec. H. Perak

No Tlp/HP : 0812-6918-0996

Nama orangtua

a. Ayah : Sagian Pekerjaan : Wirausaha

b. Ibu : Ponia

Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

Alamat orangtua : Dusun X Batang Bello, Desa Kota Datar, Kec. H. Perak

No Tlp/HP : 0822-8844-9531

Riwayat Pendidikan

1. SD : SDN 104192

Jl. Pasar V Timur

Desa Tandam Hilir II, Kec. Hamparan Perak

2. SMP : SMPN 2 Hamparan Perak

Jl. Karya Bakti

Desa Tandam Hilir II, Kec. Hamparan Perak

3. SMK : SMAN 1 STABAT

Jl. Proklamasi Kwala Bingai

Kecamatan Stabat, Kabupaten Langkat

Medan, Maret 2022

Diana Sri Wahyu Ningsih

(52)

JADWAL PENELITIAN

Kegiatan Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Januari Februari

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Pengajuan

Judul dan Acc Judul

Pengeluaran Surat

Penunjukkan Pembimbing

Observasi

Sekolah

Penyusunan

Skripsi

Seminar

Skripsi

Perbaikan

Skripsi

Penelitian

Penyusunan

Skripsi

Sidang Meja

Hijau

(53)

Referensi

Dokumen terkait

PENGEMBANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN APPSMART BERBASIS MODEL PBL BERBANTUAN ARTICULATE STORYLINE 3 PADA MATERI BUMI DAN ALAM SEMESTA KELAS V SD SKRIPSI Diajukan kepada

dengan menggunakan instrumen penilaian autentik 7 Penilaian autentik sangat membantu saya dalam menilai pembelajaran dan sangat relevan digunakan pada siatuasi dan kondisi yang ada 8