Sumber Daya Alam
Nama Kelompok :
 Rina Ambar Sari
 Rosa Ayu Nastiti
 Sabna Ainazah Fatikhah
 Septian Dwi Candra
 Septyaning tyas
Sumber daya Alam
segala sesuatu yang muncul secara alami yang dapat
digunakan untuk pemenuhan kebutuhan manusia pada
umumnya. Yang tergolong di dalamnya tidak hanya
komponen biotik, seperti hewan, tumbuhan, dan
mikroorganisme, tetapi juga komponen abiotik, seperti
minyak bumi, gas alam, berbagai jenis logam, air, dan
tanah.
Jenis jenis Sumber Daya Alam
Berdasarkan Kemungkinan Pemulihannya
 Sumber Daya Alam yang Selalu Ada,
 Sumber Daya Alam yang dapat Diperbaharui
 Sumber Daya Alam yang tidak dapat Diperbaharui
Berdasarkan Kegunaan atau Penggunaannya
 Sumber Daya Alam Penghasil Bahan Baku
 Sumber Daya Alam Penghasil Energi
Berdasarkan jenisnya
1. Sumber Daya Alam Hayati (Biotik)
 Sumber daya alam hewani
 Sumber daya alam nabati
2. Sumber Daya Alam Nonhayati ( Antibiotik )
Berdasarkan Nilai Kegunaannya atau Sumber Daya Ekonomis
 Sumber Daya Alam Ekonomis Rendah
 Sumber Daya Alam Ekonomis Tinggi
 Sumber Daya Alam Nonekonomis
Secara umum potensi yang terdapat di wilayah Indonesia dapat dibedakan menjadi tiga, yakni :
1. Potensi Alam
a. Potensi alam wilayah daratan b. Potensi alam wilayah perairan c. Potensi alam wilayah udara 2. Potensi Sosial Budaya
a. Kesenian daerah
b. Tradisi atau adat istiadat
3. Potensi Sumber Daya Manusia
Potensi Sumber Daya Alam
Di setiap daerah tentu memiliki potensi yang dapat dimanfaatkan dan
dikembanganKegiatan ekonomi di suatu tempat berkaitan erat dengan potensi di suatu daerah. Manusia berusaha memanfaatkan apa yang ada di sekitar
lingkungannya untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Segala sesuatu yang ada di suatu daerah yang dapat dimanfaatkan lebih jauh disebut potensi daerah.
Tanah yang subur, pemandangan alam yang indah, laut yang kaya akan ikan merupakan contoh potensi yang ada di suatu daerah. Selain itu keindahan kesenian dan aneka budaya di suatu daerah juga merupakan potensi daerah
Pemafaatan Sumber Daya Alam
Pemanfaatan sumber daya alam artinya adalah menggunakan atau mengambil manfaat dari sumber daya alam yang ada untuk kepentingan manusia. Menurut Wardiyatmoko ; Pemanfaatan sumber daya alam
tidak boleh merusak ekosistem secara efisien dan memikirkan
kelanjutan sumber daya alam itu (Wardiyatmoko, 2004: 121). Adapun
macam sumber daya alam, dibagi menjadi tiga jenis golongan yaitu,
sumber daya alam yang dapat diperbaharui, sumber daya alam yang
tidak dapat diperbaharui, dan sumber daya alam yang mempunyai sifat
gabungan.
 Pemanfaatan Sumber Daya Alam yang dapat diperbarui
 Sungai
 Waduk atau Danau
 Laut
 Sinar Matahari, Suhu dan Angin
Pemanfaatan Sumber Daya Alam yang tidak dapat diperbaharui
a) Sumber Daya Energi
 Minyak Bumi
Batu Bara
 Gas Alam
b) Sumber Daya Mineral
 Emas
Perak
Intan
Tembaga