• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH SISTEM DAN TEKNOLOGI INFORMASI

N/A
N/A
Andika Mugi Gumilang

Academic year: 2024

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH SISTEM DAN TEKNOLOGI INFORMASI"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA

PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH

SISTEM DAN TEKNOLOGI INFORMASI

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH A. R. FACHRUDDIN

2023

(2)

NO. DOKUMEN:

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH A. R. FACHRUDDIN PROGRAM STUDI AKUNTANSI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan

Sistem dan Teknologi

Informasi PSA203

MK fakultas 2 2 (dua) 29/02/2024

Dosen Pengembang RPS Koordinator Rumpun MK Ketua Prodi

(Andika Mugi Gumilang, S.Ak.,

M.Akt.) ( ) ((H.R. Edi Sumatirta,SE,.ST,.MM)) Capaian Pembelajaran (CP) CPL-PRODI

S1

Bersikap relijius nasionalis dalam aspek kemanusaiaan, moralitas dan etika agama

S2

Berkontribusi pada masyarakat dalam keberagaman

S3

Kepedulian sosial dengan nilai, norma dan etika akademik

S4

Bertanggung jawab atas keahliannya

KU1 Kemampuan berfikir logis, kritis, sistematis dan inovatif KU2

Kemampuan pengembangan ilmu dan tehnologi

KU3 Kemampuan belajar mandiri maupun Kerjasama

P1

Penguasaan konsep teoritis bidang keilmuan akuntansi

P2 Penguasaan konsep pengembangan ke ilmuan bisnis dan manajemen

KK1

Kemampuan dibidang akuntansi keuangan baik sektor privat, sektor publik maupun syariah

KK2 Kemampuan dibidang akuntansi manajemen

KK3 Kemampuan dibidang pengauditan

(3)

KK4 Kemampuan dibidang sistem akuntansi

KK5 Bersikap relijius nasionalis dalam aspek kemanusaiaan, moralitas dan etika agama

KK6 Berkontribusi pada masyarakat dalam keberagaman

CPL-MK

1. Mahasiswa mampu menjabarkan konsep-konsep dasar dalam teknologi informasi; berbagai jenis perangkat keras dan lunak serta pemanfaatannya; serta konsep-konsep dasar dalam jaringan komunikasi, termasuk internet

2. Mahasiswa mampu menjabarkan bagaimana memanfaatkan komputer dan jaringan komunikasi secara etis dalam berbagai aspek kehidupan manusia khususnya yang terkait dengan kehidupan mahasiswa secara umum dan spesifik pada fakultas/sekolah.

3. Mahasiswa mampu menjelaskan pemahaman terhadap berbagai dampak positif dan negatif serta implikasi dari pemakaian komputer dan jaringan komunikasi

4. Mahasiswa mampu menunjukkan keterampilan dalam penggunaan komputer dan internet sehingga siap untuk berkembang secara mandiri pada tahap-tahap selanjutnya

Diskripsi Singkat MK Matakuliah berisi perkenalan tentang teknologi informasi kepada mahasiswa pada tingkat awal. Perkenalan meliputi sejarah perkembangan teknologi informasi, perangkat keras, perangkat lunak, pemanfaatan, isu-isu yang terkait dan trend teknologi informasi.

Materi Pembelajaran/ Pokok

Bahasan 1. Pengertian dan konsep dasar teknologi informasi

2. Pengetahuan Dasar Komputer, Perkembangan dan Klasifikasi Komputer 3. Hardware Komputer

4. Software Komputer 5. Representasi Data

6. Komunikasi data dan jaringan komputer 7. Pengantar Basis data

8. Multimedia 9. Internet dan Web 10. Keamanan komputer

(4)

11. Pemanfaatan IT di berbagai bidang 12. Sistem Informasi dalam Bisnis

Pustaka Utama:

1.

Kadir Abdul, 2013. Pengantar Teknologi Informasi, Edisi Revisi, Andi Pendukung:

1. Efraim, Turban dkk. 2006. Introduction to Information Technology: Pengantar Teknologi Informasi, Jakarta:

Salemba Infotek

Media Pembelajaran Perangkat Lunak:

Kemampuan dibidang sistem akuntansi

1. Slide Presentasi 2. Kulon

3. Aplikasi zoom/ google meet/ quizziz

1. Projector 2. Laptop

3.

White Board

Team Teaching

Andika Mugi Gumilang, S.Ak., M.Akt.

Mata Kuliah Syarat -

Mg Ke-

Sub-CP-MK (sbg kemampuan akhir yang

diharapkan)

Indikator Kriteria dan Bentuk Penilaian

Metode Pembelajaran

(Estimasi Wsaktu)

Materi Pembelajaran

(Pustaka)

Bobot Penilaian

(%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

I Kontrak Kuliah dan Pengenalan

konsepkonsep dasar teknologi informasi

Menjelaskan

pengertian dan konsep dasar teknologi informasi

 Mencatat semua informasi secara ringkas

 Kelengkapa n penjelasan

 Kebenaran penjelasan

Presentasi, Diskusi TM : 1x(2x50”)

Pengertian dan konsep dasar teknologi informasi

5 %

(5)

 Kebenaran identifikasi 2 Mahasiswa mampu

mengetahui tentang dasar dan sejarah perkembangan komputer

Menjelaskan sejarah perkembangan

komputer dan tentang pembagian/klasifikasi computer berbasarkan cara kerja, tujuan, &

kapasitas

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM :

1x(2x5

0”)

Pengetahuan Dasar Komputer, Perkembangan dan Klasifikasi Komputer

5%

3 Mahasiswa mampu

memahami dan

menguraikan jenis dan fungsi hardware pada komputer.

Menjelaskan dan menunjukkan

komponen dan fungsi hardware di dalam sistem komputer beserta contohnya

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM :

1x(2x5

0”)

Hardware Komputer

10%

4 Mahasiswa mampu memahami dan menguraikan jenis dan fungsi software pada komputer

Menjelaskan dan menunjukkan

komponen dan fungsi software di dalam sistem komputer beserta contohnya

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM : 1x(2x50”)

Software Komputer

10%

5 Mahasiswa mampu memahami tentang repesentasi data dalam komputer (sistem bilangan)

Mengetahui dan menjelaskan tentang representasi data dalam komputer (Konversi system bilangan)

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan

ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM : 2x(2x50”)

Representasi Data

5%

6 Mahasiswa Mampu menunjukkan contoh pemanfaatan

komputer untuk berkomunikasi dan jenis jaringannya

Mampu menjelaskan tentang sistem komunikasi data dan jaringan komputer beserta

komponenkomponenny a (hardware jaringan, LAN, MAN, WAN).

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM : 1x(2x50”)

Komunikasi data dan jaringan computer

5%

7 Mahasiswa Mampu memahami Kriteria: Ketepatan, Presentasi, 5%

(6)

memahami terminologi fundamental basis data dan konsep serta arsitektur sistem basis data

arsitektur DBMS saat ini

kesesuaian, ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Diskusi TM :1x(2x50”)

Pengantar Basis data

UJIAN TENGAH SEMESTER 8 Mahasiswa Mampu

memahami tentang komputer grafik dan multimedia dan

penggunaannya serta bisa Menyebutkan media digital

Mampu Menunjukkan dan menyebutkan media digital

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi

TM :1x(2x50”)

Multimedia 5%

9 Mahasiswa mampu menunjukkan contoh pemanfaatan Internet dan world wide web (www)

Mampu menjelaskan bagaimana cara kerja internet dan

menunjukkan contoh pemanfataan internet &

web

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian, ketelitian dan

ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi

TM :1x(2x50”)

Internet dan Web 10%

10 Mahasiswa Mampu menjelaskan dan menunjukkan standar dasar pengamanan data pada komputer

Mampu menjelaskan aspek keamananan dan ketidakamanan.

Kriteria : Kriteria: Ketepatan, kesesuaian, ketelitian dan

ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi

TM :1x(2x50”)

Keamanan komputer

10%

11-12 Mahasiswa Mampu Menjelaskan pemanfaatan

Teknologi Informasi di berbagai bidang dan dapat memilih strategi dasar pemanfaatan

Mampu menjelaskan dan memberikan contoh pemanfaatan Teknologi Informasi diberbagai bidang (Bisnis,

Manufaktur, Enterprise, Kesehatan, Science, dll)

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian, ketelitian dan

ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM :2x(

2x5

0”)

Pemanfaatan IT di berbagai bidang

15%

(7)

computer

13-14

Mahasiswa mampu Menjelaskan peranan Sisitem Informasi dalam bisnis

Mampu menjelaskan dan memberikan contoh peranan dan keuntungan Sistem Informasi bagi bisnis

Kriteria: Ketepatan, kesesuaian,

ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Presentasi, Diskusi TM :2x(2x50”)

Sistem Informasi dalam Bisnis

15%

UJIAN AKHIR SEMESTER

Referensi

Dokumen terkait

tinggi, sehingga daya generalisasinya rendah KETEPATAN PENJELASAN SAMPLING Teknik sampling dijelaskan dengan tepat beserta keterbatasannya dan cara mengatasinya Teknik

desain balok yang merupakan bagian dari konstruksi Kriteria : Ketepatan dan ketelitian menghitung, Sistematika perhitungan, Kesesuaian menerapkan SNI Bentuk non- test :

Pembelajara n berbasis diskusi BM : 1x(3x3 0”) Membuat Bisnis Plan (Tugas 1) Kriteria: Ketepatan, kesesuaian, ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Syari'ah, Fiqih, dan Hukum Islam Pembelajara n berbasis diskusi BM : 1x(3x3 0”) Membuat Bisnis Plan (Tugas 1) Kriteria: Ketepatan, kesesuaian, ketelitian dan ketajaman

Pembelajara n berbasis diskusi BM : 1x(3x3 0”) Membuat Bisnis Plan (Tugas 1) Kriteria: Ketepatan, kesesuaian, ketelitian dan ketajaman mengolah dan menganalisis data

Beban kerja 10 7 Mampu menjelaskan gaya kepemimpian dalam organisasi Ketepatan menjelaskan gaya kepemimpian dalam organisasi ( Kriteria: Rubrik Deskriptif Bentuk non-test:

aplikasi dan sofware Ketepatan, kesesuaian, ketelitian, kecakapan, dan ketajaman mengolah dan menganalisis data 10 Mahasiswa Mampu menjelaskan langkah-langkah sebuah penelitian

4 Mampu menjelaskan, mempresentasikan, bekerja sama dan menganalisis Menjelaskan dan menunjukkan komponen dan fungsi software di dalam sistem komputer beserta contohnya Kriteria: