HITUNGAN HIDRAULIKA
BENDUNG
TINGGI AIR
MAKSIMUM PADA
SUNGAI
Dengan cara trial and error diccari d3 dimana Q harus sama dengan Qd
HITUNGAN LEBAR
BENDUNG
▪ Lebar bendung adalah jarak tembok pangkal satu dengan tembok sisi lainnya.
▪ Lebar bendung sebenarnya adalah lebar bendung total yang telah dikurangi oleh tebal pilar.
▪ Lebar efektif adalah lebar sebenarnya yang telah diperhitungkan dengan koefisien pilar dan
koefisien konstraksi.
Mencari Lebar Bendung (B) Bn = b + 2 (1/2) d3
B = 1,2 Bn
Mencari Lebar Efektif Bendung
Menentukan jumlah pintu pembilas (b1) dan tebal pilar (t)
Hitung b1 total b1 total = B/10
Beff = B – Σt – 0,2.Σb1
HITUNGAN ELEVASI
MERCU BENDUNG
Elevasi mercu bendung ditentukan oleh beberapa faktor antara lain :
o Elevasi sawah tertinggi o Tinggi genangan
o Kehilangan tekanan
- dari saluran tersier ke sawah - dari saluran induk ketersier - sepanjang saluran
- pada bangunan ukur
- pada bangunan pelimpah - pada bangunan pengambilan - untuk eksploitasi : - kemiringan saluran
o Elevasi dasar sungai dilokasi bendung
Elev bendung = Elev sawah tertinggi + total kehilangan tekan
Jadi ketinggian mercu bendung = elev bendung-elev dasar sungai
KEDALAMAN MUKA
AIR BANJIR
PINTU PENGURAS
FUNGSI
Menguras bahan-bahan endapat pada sebelah hulu bendung
PENGURAS SAMPING
PEMBILAS BAWAH
PEMBILAS BAWAH 2 PINTU
Operasional Pintu Pembilas
Persamaan Menghitung Kecepatan