• Tidak ada hasil yang ditemukan

Slide Mengenal Sisi Pada Bangun Datar

N/A
N/A
Anwar Syadat

Academic year: 2023

Membagikan "Slide Mengenal Sisi Pada Bangun Datar"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

Mengenal Sisi Pada Bangun Datar

Tahukah kamu apa

yang dimaksud

dengan bangun

datar ?

Bangun datar adalah

sebuah bidang datar

yang dibatasi oleh

garis lurus atau garis

lengkung.

(2)

Ruas garis adalah bagian dari garis yang terdiri dari beberapa titik dan dibatasi oleh dua titik

yang berbeda pada kedua ujungnya.

Ruas garis pada bangun datar disebut sisi.

Persegi panjang Persegi panjang

(3)

CONTOH – CONTOH BANGUN DATAR

CONTOH – CONTOH BANGUN DATAR

Segitiga

Persegi panjang

Trapesium

Jajargenjang

Segilima Lingkaran

Belah ketupat Persegi

Segienam

(4)

Persegi mempunyai 4 sisi

Segitiga mempunyai

3 sisi

(5)

Jajargenjang

mempunyai 4 sisi

Persegi panjang

mempunyai 4 sisi

(6)

Belah ketupat

mempunyai 4 sisi

Trapesium

mempunyai 4 sisi

(7)

Layang –layang mempunyai 4 sisi

Segilima mempunyai

5 sisi

(8)

Segienam mempunyai 6 sisi

Lingkaran mempunyai

1 sisi.

(9)

Lagu Bangun Datar

Pada bangun datar jumlah titik sudut

Jumlah sisi serta sudut semua samaBangun segitiga jumlah ada tigaJajargenjang trapesium

persegi

Semuanya itu jumlahnya empat

Kalau segi lima jumlahnya lima

Pada bangun datar jumlah titik sudut

Jumlah sisi serta sudut semua samaBangun lingkaran jumlah ada satuBelah ketupat, layang-layang persegi panjang.

Semuanya itu jumlahnya empat Kalau segi enam jumlahnya

enam

(10)

Perhatikan gambar bangunan berikut ini!

Sebutkan bangun datar apa saja yang

terdapat dalam bangunan tersebut?

(11)

Perhatikan gambar rumah berikut ini!

Sebutkan bangun datar apa saja yang

terdapat dalam rumah tersebut?

Referensi

Dokumen terkait

Menjelaskan tentang unsur-unsur yang terdapat pada bangun ruang sisi datar yaitu: titik sudut, rusuk, diagonal bidang, diagonal ruang, bidang diagonal dan Volume bangun

Limas adalah bangun ruang yang dibatasi oleh alas berbentuk segi-n yang kemudian dari sisi alas tersebut dibentuk sisi tegak berbentuk segitiga yang bertemu pada satu titik

Melalui presentasi, sisa mampu menjelaskan pengelompokan bangun datar  8persegi, persegi panjang, segitiga, jajargenjang, belah ketupat, trapesium la(ang6 la(ang dan

Sifat-sifat bangun datar berkaitan dengan jumlah sisi, sudut, simetri lipat, simetri putar dan beragam cirri-ciri lainnya yang mewakili setiap jenis bangun datar.. Nah,

Balok adalah bangun ruang yang dibatasi 6 sisi bidang datar yaitu persegi dan persegi panjang di mana 3 pasang bidang sisi berhadapan yang kongruen. Jaring-jaring balok

1. Suatu segitiga sama sisi mempunyai panjang alas = 8 cm dan tinggi 6 cm, Beapa Luas segitiga tersebut.. sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar  b. Jumlah besar sudut -

berbentuk bangun ruang, Peserta didik dapat menentukan benda tersebut tergolon prisma atau limas C3 Benar- Salah 1 Diketahui banyaknya titik sudut, sisi, dan rusuk

Dalil De Ceva jika garis yang ditarik dari tiap titik sudut segitiga titik A, B, dan C berpotongan pada satu titik titik O dan memotong sisi-sisi yang berhadapan sisi BC, CA, dan AB