• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tabel Karakteristik Pteridophyta

N/A
N/A
Lia Ambarwati

Academic year: 2024

Membagikan "Tabel Karakteristik Pteridophyta "

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

Tabel Karakteristik Pteridophyta

No Nama Spesies Bentuk Daun

Jenis Daun

Tipe Daun

Letak Daun

Percabangan Spora Pembawa Spora

Letak Sorus/Strobilus

Habitat Habitus Ciri Khas Kemiripan

Homofil / Heterofil

Majemuk/

tunggal

Roset/

Tersebar/

Berkarang

Bebas/

dikotom

Homospora/

heterospora

Sorus/

strobilus

dibawah permukaan daun/diujung

Terestial/

epifit/air

Herba/

semak/

pohon

1

Pityrogramm a colomelanos

Daun lonjong, ujung runcing

Homofil Tunggal Roset dikotom Homospora Sorus Dibawah

permukaan daun

Terestrial Herba Daun yang masih muda seluruh daunnya tertutup oleh sejenis tepung berwarna putih atau putih kekuningan, dan pada saat daun sudah dewasa tepung tersebut hanya

ditemukan pada permukaan daun bagian bawah saja 2 Psilotum

nodum Berbentuk seperti sisir atau rambut yang terlihat seperti sehelai daun kecil yang tidak memiliki daun sejati.

Disebut juga mikrofil

Homofil Tunggal Tersebar Dikotom Homospora Strobilus Diujung Terestrial Semak Ciri khas tumbuhan paku ini

adalah percabangannya yang

menggarpu.

Batang berbentuk bulat-segitiga dan berwarna hijau.

Kantong spora (synangium) berbentuk

(2)

seperti tiga bulatan yang menyatu dan menempel pada

bagian yang menonjol pada batang (bracts)

3 Pityrogramm a ochracea

Bentuk daun tidak terlalu panjang

Homofil Majemuk Tersebar Dikotom Homospora Sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Semak Bentuk pertumbuhan, rimpang pendek, ditutupi sisik, pelepah tegak, tingginya bisa mencapai 30-45 cm.

4 Thelypteris rudis

Bentuk daun memanjan g

Heterofil Majemuk Tersebar Dikotom Homospora sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Semak Hidup secara berkoloni, terdapat vernasi bergelung, dimorfisme terdapat sporofil dan tropofil.

5 Dipteris conjugata

Berbentuk seperti payung

Homofil Majemuk Berkarang Dikotom Homospora Sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Herba Memiliki rimpang, memiliki beberapa baian hingga lobus bergigi, 2-3 batang tinggi dengan daun berwarna hijau tua.

6 Todea

barbara

Bentuk daun menyirip ganda

Homofil Tunggal Tersebar Dikotom Heterospora Sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Semak Dapat ditemukan ditanah yang lembab, daun berbentuk

(3)

majemuk menyirip ganda.

7 Dryopteris sparsa

Berbentuk satu gulungan tali

heterofil Majemuk Tersebar Dikotom Homospora Sorus Dibawah permukaan daun

Tanah yang lembab

Semak Daun muda berbentuk satu gulungan tali

8 Microsorum musifolium

Bentuk daun lebar

Heterofil Majemuk Roset Dikotom Homospora sorus Dibawah permukaan daun

Epifit Semak Memiliki bentuk daun lebar seperti tali dan ciri khas daun bersisik.

9 Nephrolepis cordifolia

Daun tersusun menyirip tunggal

Heterofil Majemuk Roset Dikotom Homospora Sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Semak Memiliki batang yang bercabang dan berkayu, daunnya memiliki urat- urat bahkan ada yang tidak memiliki daun.

10 Pteris excelsa Gaudich

Bentuk daun menjuntai

Heterofil Majemuk Roset Dikotom Homospora Sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Semak Tangkai daun yang hitam mengkilap, helaian daun yang tidak menjuntai.

11

Diplazium bantamense

Blume

Bentuk penjang

Heterofil Majemuk Roset Bebas Homospora Sorus Dibawah

permukaan daun

Terestrial Herba Memiliki spora yang berbentuk plano-convex

12 Cyrtomium falcatum

Bentuk pelepah majemuk menirip berkilau.

Heterofil Majemuk Tersebar Dikotom Homospora Sorus Dibawah permukaan daun

Terestrial Semak Memiliki rimpang besar berwarna coklat, mempunyai daun yang panjang, tumbuh ditanah yang lembab, dan memiliki drainase yang baik.

(4)

14 .

Nephrolepis cordifolia fo.

duffii

Tabel Klasifikasi Pteridophyta

N o

Klasifikasi Gambar pengamatan Gambar literatur

1 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Filicinae Ordo: Polypodiales Famili: Polypodiaceae Genus: Pityrogramma

Spesies: Pitylogramma colomelanos

(5)

2 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Psilophytinae Ordo: Psilotales Famili: Psilotaceae Genus: Psilotum

Spesies: Psilotum nudum

3 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Polypodiopsida Ordo: Polyppodiales Famili: Pteridaceae Genus: Pityrogramma

Spesies: Pityrogramma ochracea

(6)

4 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Pteridopsida Ordo: Polypidiales Famili: Thelypteridaceae Genus: Thelypteris Spesies: Thelypteris rudis

5 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Gleicheniopsida Ordo: Gleicheniales Famili: Dipteridaceae Genus: Dipteris

Spesies: Dipteris conjugata Reinw.

(7)

6 Kingdom: Plantae Divisi: Polypodiophyta Kelas: Polypodiopsida Ordo: Osmundales Famili: Osmundaceae Genus: Todea

Spesies: Todea barbara

7 Kingdom: Plantae Divisi: Tracheophyta Kelas: Polypodiopsida Ordo: Polypodiales Famili: Dryopteridaceae Genus: Dryopteris

Spesies: Dryopteris sparsa

(8)

8 Kingdom: Plantae Divisi: Polypodiophyta Kelas: Polypodipsida Ordo: Polypodiales Famili: Polypodiaceae Genus: Microsorum

Spesies: Microsorum musifolium 9 Kingdom: Plantae

Divisi: Pteridophyta Kelas: Pteridopsida Ordo: Polypodiales Famili: Dryopteridaceae Genus: Nephrolepis

Spesies: Nephrolepis cordifolia (L.) C. Presl

10 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Pteridopsida Ordo: Polypodiales Famili: Pteridaceae Genus: Pteris

Spesies: Pteris excelsa Gaudich

(9)

11 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Polypodiopsida Ordo: Polypodiales Famili: Athyriaceae Genus: Diplazium

Spesies: Diplazium bantamense Blume

12 Kingdom: Plantae Divisi: Pteridophyta Kelas: Polypodiopsida Ordo: Polypodiales Famili: Dryopteridaceae Genus: Cyrtomium

Spesies: Cyrtomium falcatum

13 14

(10)

15 16

(11)

Kunci Determinasi Pteridophyta:

1a Jenis Daun Homofil ... 2

1b Jenis Daun Heterofil ... 3

2a Tipe Daun Tunggal ... 4

2b Tipe Daun Majemuk... 5

3a Letak Daun Roset ... 6

3b Letak Daun Tidak Roset ... 7

4a Habitat Terestial ... 8

4b Habitat Epifit ... 9

5a Habitat Epifit ... 10

5b Habitat Terestial ... 11

6a Bentuk Daun Jarum ... Lycopodium cernum 6b Bentuk Daun Lanset ... Drymoglossum sp. 7a Homospora ... Cycloporus sp. 7b Heterospora ... 12

8a Habitat Herba ... 13

8b Habitat Tidak Herba ... 14

9a Habitus Semak ... Drynaria sp. 9b Habitus Herba ... 15

10a Ciri Khas Lembaran Daun Tipis... Hymenophillum sp. 10b Ciri Khas Daun Tebal ... Davalia sp. 11a Habitus Semak... 16

11b Habitus Herba ...17

12a Bentuk Daun Sisik ... Equisetum sp. 12b Bentuk Daun Elips ... Selaginella sp. 13a Ciri Khas Daun Tunggal Besar ...Polypodium sp. 13b Ciri Khas Ujung Daun Meruncing ... Asplenium caudatum 14a Habitus Semak...18 14b Habitus Pohon ...Cyathea sp.

(12)

15a Seperti Dasi ...Drymoglossum sp.

15b Tidak Seperti Dasi ... 19 16a Ciri Khas Daun Tidak Berwarna Hijau Gelap ... 20 16b Ciri Khas Daun Berwarna Hijau Gelap... Angiopteris sp.

17a Sorus Berwarna Kuning ... Pittyrogramma sp.

17b Sorus Tidak Berwarna Kuning...21 18a Ciri Khas Daun Membentuk dua sayap... Dipteris sp.

18b Ciri Khas Daun Muda Berwarna Merah ...Blechnum sp.

19a Ciri Khas Daun Lanset Panjang... Vittaria sp.

19b Ciri Khas Ujung Daun Seperti Tanduk ...Platycerium sp.

20a Ciri Khas Bentuk Daun Seperti Ginjal ...Nephrolepis sp.

20b Ciri Khas Bentuk Daun Tidak Seperti Ginjal ...22 21a Daun Majemuk Imparipinatus ... Pteris sp.

21b Daun Tidak Majemuk Imparipinatus ...23 22a Ciri Khas Daun Tidak Kecil ... 24 22b Ciri Khas Daun Kecil ... Gleichenia sp.

23a Ciri Khas Daun Persegi ... Adiatum sp.

23b Ciri Khas Ujung Daun Seperti Tanduk...Platycerium sp.

24a Ciri Khas Daun Majemuk Tingkat Satu...Histyopteris sp.

24b Ciri Khas Daun Tidak Majemuk Tingkat Satu... 25 25a Pteolus Tidak Memiliki Anak Daun ...Dicranopteris sp.

25b Pleotolus Memiliki Anak Daun ... Trichomanes sp.

Referensi

Dokumen terkait