• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tingkat risiko pendapatan pada musim hujan (3,19) lebih tinggi dibandingkan pada musim kemarau (2,89)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Tingkat risiko pendapatan pada musim hujan (3,19) lebih tinggi dibandingkan pada musim kemarau (2,89)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS RISIKO PENDAPATAN CABAI MERAH PADA LAHAN SAWAH DATARAN TINGGI DI KABUPATEN KARANGASEM, BALI

I Nyoman Parining1*dan Ratna Komala Dewi2

1 Fakultas Pertanian, Universitas Udayana, Bali, Indonesia

*pariningnyoman6@gmail.com

ABSTRAK

Fluktuasi produktivitas dan harga cabai merah yang dialami oleh petani mengindikasikan adanya risiko pendapatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendapatan, sumber dan mitigasi risiko, serta tingkat risiko pendapatan usahatani cabai merah. Analisis usahatani digunakan untuk mengetahui pendapatan; coefficient variation untuk mengukur risiko pendapatan, dan analisis deskriptif kualitatif untuk mengidentifikasi sumber dan mitigasi risiko pendapatan. Lokasi penelitian dipilih secara sengaja di Subak Iseh, Kabupaten Karangasem. Penelitian ini menggunakan data sekunder serta data primer.

Responden diambil secara acak sederhana, yaitu petani yang mengusahakan cabai merah pada musim hujan dan musim kemarau tahun 2016.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendapatan usahatani cabai merah pada musim hujan sebesar Rp 42.793.576,79/ha dan Rp 46.541.506,17/ha pada musim kemarau. Risiko pendapatan bersumber dari pesaing, lingkungan fisik, dan lingkungan operasional. Jenis risiko antara lain harga; keadaan cuaca dan iklim; serangan hama penyakit; gulma; teknik berusahatani belum optimal. Tingkat risiko pendapatan pada musim hujan (3,19) lebih tinggi dibandingkan pada musim kemarau (2,89). Mitigasi risiko pendapatan antara lain (1) memilih benih tahan serangan hama penyakit; (2) mengatur pola dan waktu tanam yang tepat; (3) melakukan teknik budidaya yang tepat; (4) mengatur luas tanam; (5) memanen sesuai tingkat kematangan buah; (6) menjaga kesehatan lingkungan; (7) pengendalian hama penyakit; (8) petani cenderung menggunakan pendapatan dari sumber lainnya atau meminjam kepada keluarga jika rugi.

Kata kunci: risiko, pendapatan, cabai merah, lahan sawah, dataran tinggi

Referensi

Dokumen terkait

— Advantage was taken of Comrade Myer's visit to Wodonga, by holding a special meeting on Sunday, 6th March, when matters of more direct concern to our members and the Union were dealt

109, terdapat berbagai faktor kinerja karyawan, antara lain: 1 Jumlah dan komposisi dari kompensasi yang diberikan 2 Penempatan kerja yang tepat 3 Pelatihan dan promosi 4 Rasa aman