Jawaban tugas pendahuluan ditulis tangan pada kolom kosong yang telah disediakan. Apabila kolom kosong tidak cukup untuk memuat jawaban dari praktikan, maka dapat dituliskan pada halaman kosong di baliknya atau di kertas terpisah. Tugas Pendahuluan dikumpulkan pada hari Senin, 5 Maret 2018 di LTRGM pukul 12.00 WIB
Nama :
NIM :
Kelompok : Asisten :
TUGAS PENDAHULUAN
PRAKTIKUM MEDAN ELEKTROMAGNETIK II MODUL 1
1. Sebutkan dan jelaskan parameter apa saja yang mempengaruhi karakteristik suatu medium. Serta jelaskan hubungannya dengan perambatan gelombang Elektromagnetik.
2. Jelaskan karakteristik medium berupa seng dan polistirena.
3. Jelaskan pengertian koefisien transmisi dan koefisien refleksi suatu medium beserta hubungan kedua koefisien tersebut.
4. Jelaskan pengertian impedansi intrinsik gelombang dan impedansi medan total.
5. Gambarkan gelombang elektromagnetik (medan listrik dan magnet) yang melalui tiga medium bila diketahui gelombang datang Ei = Em1 e-ɣz ax yang berpropagasi sepanjang sumbu z.
6. Diketahui gelombang datang memiliki amplituda max 10V/m merambat melalui beberapa medium ke arah sumbu x negatif. Titik O1 adalah titik pusat medium A, dst. Terdapat empat medium seperti sketsa di bawah ini. Frekuensi gelombang adalah 108 Hz. Tentukan impedansi Z(O1), Z(O2), Z(d1), Z(O3), Z(d2), dan Z(O4)! Hitung menggunakan analisis manual dan menggunakan Smith Chart. (Silakan lampirkan jawaban di kertas terpisah).
8. Buatlah diagram alur percobaan modul 1.
Medium B 9ɛo, µo, σ=4 Medium A
ɛo, µo
Medium C ɛo, µo
Medium D 4ɛo, µo