• Tidak ada hasil yang ditemukan

Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

PENGEMBANGAN BUKU PANDUAN KONSELING KARIR BERLANDASKAN TEORI COGNITIVE BEHAVIOR TEKNIK

MODELING UNTUK MENINGKATKAN EKSPLORASI KARIR SISWA SMP

P. A. Ana, N. K. Suarni, G. N. Sudarsana Program Studi Bimbingan Konseling

Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia

e-mail: (ayu.ana@undiksha.ac.id, niketut.suarni@undiksha.ac.id, nugraha.sudarsana@undiksha.ac.id)

Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan, menguji keberterimaan dan mengetahui efektivitas buku panduan konseling berlandaskan teori cognitive behavior teknik modeling untuk meningkatkan eksplorasi karir siswa SMP. Pengembangan produk buku panduan ini digunakan sebagai panduan pemberian layanan konseling khususnya bimbingan konseling yang melalui daring maupun luring sebagai acuan bagi sekolah. Produk buku panduan yang telah dikembangkan ini kemudian diuji oleh 5 pakar ahli dalam bidang bimbingan dan konseling. 5 pakar ini terdiri dari 3 dosen bimbingan dan konseling Universitas Pendidikan Ganesha, dan 2 Guru bimbingan konseling. Hasil dari penilaian tersebut kemudian dihitung menggunakan rumus CVR (Content Validity Ratio) dan CVI (Content Validity Index). Hasil CVR buku panduan yaitu 18,8 sedangkan untuk hasil CVI buku panduan yaitu 0,85. Sehingga dapat disimpulkan yaitu buku panduan konseling cognitive behavior teknik modeling untuk meningkatkan eksplorasi karir siswa SMP sangat efektif atau layak digunakan di sekolah. Dari hasil perhitungan data yang diperoleh menggunakan effect size sebesar ES= 1,327, ini mengacu pada tabel kriteria ukuran effect size maka, efek dari pengembangan buku panduan konseling berlandaskan teori cognitive behavior teknik modeling yang diberikan tergolong sangat tinggi.

Kata Kunci: Buku Panduan, Konseling Cognitive Behavior, Teknik Modeling, Eksplorasi Karir

(2)

ABSTRACT

This development research aims to develop, test the acceptability and find out the effectiveness of a counseling guidebook based on cognitive behavior theory of modeling techniques to enhance career exploration for junior high school students.

The development of this guidebook product is used as a guide for providing counseling services, especially counseling guidance through online and offline as a reference for schools. The guidebook product that has been developed is then tested by 5 experts in the field of guidance and counseling. These 5 experts consisted of 3 guidance and counseling lecturers at the Ganesha University of Education, and 2 guidance and counseling teachers. The results of the assessment are then calculated using the CVR (Content Validity Ratio) and CVI (Content Validity Index) formulas. The guidebook's CVR result was 18.8 while the manual's CVI result was 0.85. So it can be concluded that cognitive behavior counseling guidebooks modeling techniques to enhance career exploration of junior high school students are very effective or appropriate for use in schools. From the results of calculating the data obtained using an effect size of ES = 1.327, this refers to the table of effect size criteria, so the effect of developing a counseling guidebook based on cognitive behavior theory, the modeling technique provided is very high.

Keywords: Handbook, Cognitive Behavior Counseling, Modeling Techniques, Career Exploration

Referensi

Dokumen terkait

PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN BERBASIS ETNOMATEMATIKA KERAGAMAN BUDAYA BALI PADA MUATAN MATEMATIKA SISWA KELAS V SD LAB UNDIKSHA TAHUN PELAJARAN 2022/2023 SKRIPSI Diajukan

IDENTIFIKASI HIDANGAN KHAS PADA TRADISI DEKAHAN DI DESA PRUPUH KECAMATAN PANCENG KABUPATEN GRESIK SKRIPSI Diajukan kepada Universitas Pendidikan Ganesha Untuk Memenuhi Salah

GAMBARAN KUALITAS TIDUR LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDA JARA MARA PATI, KECAMATAN BANJAR, KABUPATEN BULELENG, BALI SKRIPSI Diajukan kepada Universitas Pendidikan Ganesha

GAMBARAN PENYEBAB INFERTILITAS PASANGAN USIA SUBUR DI RUMAH SAKIT KASIH IBU DENPASAR TAHUN 2021 - 2022 SKRIPSI Diajukan kepada Universitas Pendidikan Ganesha Untuk Memenuhi

iv PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN SIKAP KEUANGAN TERHADAP PERILAKU PENGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI UNDIKSHA Oleh Ni Komang Dwi Savitri Rahayu, NIM

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN JASA KAMAR HOTEL MELALUI APLIKASI AGODA SKRIPSI Diajukan kepada Universitas Pendidikan Ganesha Untuk

Analisis pengaruh campuran bahan bakar pertalite dengan naphthalene terhadap konsumsi bahan bakar, torsi dan daya pada sepeda motor 4 langkah.. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Undiksha,

Hasil Penelitian menunjukan bahwa tidak terdapatnya pencatatan yang menerapkan metode akuntansi dalam menentukan tarif untuk foto prewedding pada Puri Agung Singaraja.. Pencatatan