• Tidak ada hasil yang ditemukan

Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN BERBANTUAN APLIKASI VIDEO SCRIBE BERBASIS PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK TOPIK

KESEIMBANGAN EKOSISTEM BAGI SISWA KELAS V DI SD NEGERI 1 KUBUTAMBAHAN

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Oleh

Muhammad Ilyas, NIM 1711031277 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah dasar

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) rancang bangun video pembelajaran berbantuan aplikasi video scribe berbasis pembelajaran tematik untuk topik keseimbangan ekosistem bagi siswa kelas V di SD Negeri 1 Kubutambahan, (2) validitas video pembelajaran berbantuan aplikasi video scribe berbasis pembelajaran tematik untuk topik keseimbangan ekosistem bagi siswa kelas V di SD Negeri 1 Kubutambahan yang sudah teruji validitasnya dan (3) mengetahui respon dari praktisi dan siswa terhadap video pembelajaran berbantuan aplikasi video scribe berbasis pembelajaran tematik untuk topik keseimbangan ekosistem bagi siswa kelas V di SD Negeri 1 Kubutambahan. Rancang bangun pengembangan media ini menggunakan model ADDIE yang memiliki beberapa tahap yaitu tahap analisis yang terdiri dari analisis kebutuhan, analisis kurikulum dan analisis karakteristik siswa, tahap perancangan dilakukan dengan menentukan alat penunjang, pengeditan, finishing, dan penyusunan instrument dan naskah isi media, tahap pengembangan dilakukan dengan menyusun media video sesuai dengan naskah yang telah disusun ke dalam ebntuk video yang kemudian akan di lakukan uji valdiitas dan uji respon, tahap implementasi dan tahap evaluasi, namun pada tahap implementasi dan evaluasi tidak dilaksanakan karena adanya kerterbatasan dari segi waktu, finansial, tenaga dan sumber daya. Adapun subjek penelitian ini adalah pengembangan video pembelajaran berbantuan aplikasi video scribe.

Objek penelitian ini adalah validitas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuesioner yang diberikan kepada dua dosen sebagai ahli, dua orang guru dan siswa (uji kelompok kecil) yang sudah teruji validitasnya. Data yang diperoleh dilakukan uji validitas yang dihitung menggunakan rumus aiken’s yang dikonverensikan ke dalam kriteria indeks penilaian validitas, uji respon guru dan siswa menggunakan rumus deskriptif presentase.

Hasil analisis yang diperoleh: (1) hasil uji ahli materi soal diperoleh 0,875 dengan kualifikasi sangat valid, (2) hasil uji ahli media diperoleh 0,886 dengan kualifikasi sangat valid (3) hasil respon praktisi diperoleh persentase 97% dengan kualifikasi sangat baik dan (4) hasil respon siswa diperoleh persentase 99% dengan kualifikasi sangat baik. Hal ini menunjukkan bahwa media yang dikembangkan layak digunakan dalam pembelajaran.

Kata-kata kunci: video pembelajaran, video scribe, pembelajaran tematik

(2)

PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN BERBANTUAN APLIKASI VIDEO SCRIBE BERBASIS PEMBELAJARAN TEMATIK UNTUK TOPIK

KESEIMBANGAN EKOSISTEM BAGI SISWA KELAS V DI SD NEGERI 1 KUBUTAMBAHAN

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Oleh

Muhammad Ilyas, NIM 1711031277 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah dasar

ABSTRACT

This study aims to determine (1) the design of video scribe application-assisted learning videos based on thematic learning for the topic of ecosystem balance for fifth grade students at SD Negeri 1 Kubutambahan, (2) the validity of the video scribe application- assisted learning videos based on thematic learning for the topic of ecosystem balance for fifth grade students at SD Negeri 1 Kubutambahan whose validity has been tested and (3) to find out the response from practitioners and students to learning videos assisted by video scribe applications based on thematic learning for the topic of ecosystem balance for fifth grade students at SD Negeri 1 Kubutambahan. The design and development of this media uses the ADDIE model which has several stages, namely the analysis stage which consists of needs analysis, curriculum analysis and analysis of student characteristics, the design stage is carried out by determining supporting tools, editing, finishing, and compiling instruments and media content scripts, the development stage carried out by compiling video media in accordance with the script that has been compiled into a video format which will then be tested for validity and response testing, the implementation stage and the evaluation stage, but the implementation and evaluation stages are not carried out due to limitations in terms of time, finance, manpower and resources. The subject of this research is the development of learning videos assisted by the video scribe application. The object of this research is validity.

The method used in this study was a questionnaire given to two lecturers as experts, two teachers and students (small group test) whose validity had been tested. The data obtained was tested for validity which was calculated using the Aiken's formula which was converted into the validity assessment index criteria, teacher and student response tests using a descriptive percentage formula. The results of the analysis obtained: (1) the results of the expert test on the subject matter obtained 0.875 with very valid qualifications, (2) the results of the media expert test obtained 0.886 with very valid qualifications (3) the results of practitioner responses obtained a percentage of 97% with very good qualifications and (4 ) the results of student responses obtained a percentage of 99% with very good qualifications.

This shows that the developed media is suitable for use in learning.

Key words: learning videos, video scribe, thematic learning

Referensi

Dokumen terkait

The results of this development research are Learning Video products, including the results of: 1 the design and development of Ethnomatematics-based Mathematics Learning Videos,

rekening, belum sepenuhnya bisa di pahami SD Negeri 1 Munduk Diperubahan pajak secara tiba-tiba dan pembaruan aplikasi Arkas secara berkala SD Negeri 4 Gobleg Pada saat sinkron

Temuan mengungkapkan bahwa para guru ini menggunakan preferensi mereka dalam menggunakan kriteria pemilihan video YouTube pendidikan yang efektif dalam praktik pengajaran mereka dengan

AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN STIMULASI BAYI MENGGUNAKAN METODE MARKER BERBASIS ANDROID.. Pengembangan Media Pembelajaran Augmented Reality Book 2 Dimensi Sub Tema

Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1 rancang bangun media video animasi pada mata pelajaran Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti dengan menggunakan model ADDIE meliputi tahapan: a

Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas V Pada Tema Kerukunan dalam Bermasyarakat SDN Wora.. Menguji Komitmen Penyuluh

Pengembangan media pembelajaran IPA berbasis multimedia interaktif menggunakan Adobe Flash pada Kelas IV... Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Dengan Menggunakan Adobe Captivate

Pengembangan model layanan informasi karir berbasis life skills untuk meningkatkan pemahaman dalam perencanaan karir siswa sma.. Jurnal Bimbingan