• Tidak ada hasil yang ditemukan

Activity diagram menunjukkan aliran proses yang terjadi pada sistem. Aplikasi sistem pembelajaran menggunakan flash digambarkan fungsi-fungsi utama yang terdapat pada aplikasi ini. User dapat mengakses menu-menu yang terdapat pada menu utama aplikasi. Ada beberapa Activity diagram yang akan dijelaskan sebagai berikut. user Mengerjakan Soal login Melihat Artikel Melihat Kompetensi Melihat Materi Melihat Bantuan Kelola Artikel Kelola Soal Kelola Nilai Admin <<include>> <<include>> <<include>> <<include>> Kelola User <<include>>

a. Activity Diagram Melihat Artikel

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.2 menjelaskan tentang proses dari pengaksesan menu artikel.

Gambar 3.2 Activity Diagram Artikel

Pada gambar 3.2 user memilih menu artikel pada beranda untuk dapat melihat informasi artikel atau pada saat pertama user membuka website halaman yang tampil adalah halaman beranda yang berisi artikel, lalu sistem akan menampilkan semua artikel yang diposting admin. Apabila user ingin melihat salah satu artikel user hanya klik pada judul artikel, lalu sistem akan menampilkan detail artikel yang dipilih.

b. Activity Diagram Melihat Kompetensi

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.3 menjelaskan tentang proses dari pengaksesan menu kompetensi.

Gambar 3.3 Activity Diagram Kompetensi

Pada gambar 3.3 user memilih menu kompetensi untuk dapat melihat kompetensi apa saja yang ada pada bab listrik statis.

c. Activity Diagram Melihat Materi

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.4 menjelaskan tentang proses dari pengaksesan menu materi.

Gambar 3.4 Activity Diagram Materi

User Sist em

Memilih Menu Mat eri Menampilkan I si Mat eri

Pada gambar 3.4 untuk dapat melihat isi dari materi user dapat memilih menu materi pada website, lalu sistem akan menampilkan beberapa materi listrik statis dan user bias melihat satu persatu materi.

d. Activity Diagram Mengerjakan Soal

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.5 menjelaskan tentang proses dari pengerjaan latihan soal. Untuk pengaksesan latihan soal hanya bisa diakses oleh user yang sudah terdaftar menjadi member.

Gambar 3.5 Activity Diagram Latihan Soal

Pada gambar 3.5 untuk dapat mengikuti latihan soal user dapat memilih menu latihan soal pada website, sistem akan menampilkan form login untuk mengerjakan semua soal-soal latihan. User dapat menekan tombol “Mulai” apabila

User Sist em

Memilih Menu Lat ihan Soal Menampilkan Form Login

I nput Username dan Password Cek Username dan Password

ingin mengikuti latihan soal, apabila user sudah selesai menjawab semua soal-soal, sistem akan menampilkan score yang diperoleh user.

e. Activity Diagram Melihat Bantuan

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.6 menjelaskan tentang proses dari pengaksesan menu Bantuan.

Gambar 3.6 Activity Diagram Bantuan

Pada gambar 3.6 untuk dapat melihat isi dari bantuan user dapat memilih menu bantuan pada website, lalu sistem akan menampilkan semua bantuan yag di perlukan user. Dan user selanjutnya tinggal memilih bantuan mana yang dia

User Sistem

Memilih Menu Bantuan Menampilkan Halaman Bantuan

f. Activity Diagram Kelola Artikel

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.7 menjelaskan tentang proses dari kelola artikel.

Gambar 3.7 Activity Diagram Kelola Artikel

Pada gambar 3.7 admin harus login terlebih dahulu untuk dapat memasuki halaman administrator, lalu sistem akan menampilkan halaman utama administrator. Admin kemudian memilih menu artikel, lalu sistem akan memberikan pilihan edit, tambah, dan hapus. Setelah admin memilih salah satu aksi sistem akan memproses aksi ke dalam database.

Admin Sist em

Login Admin Menampilkan Halaman Admin

Pilih Menu Artikel

Edit Tambah Hapus

g. Activity Diagram Kelola Soal

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.8 menjelaskan tentang proses dari kelola soal.

Gambar 3.8 Activity Diagram Kelola Soal

Pada gambar 3.8 ini admin harus login terlebih dahulu untuk dapat memasuki halaman administrator, lalu sistem akan menampilkan halaman utama administrator. Admin kemudian memilih menu kelola soal, lalu sistem akan memberikan pilihan edit, tambah, dan hapus. Setelah admin memilih salah satu aksi sistem akan memproses aksi ke dalam database.

Admin Sistem

Login Admin Menu Halaman Admin

Pilih Menu Lat ihan Soal

Edit Tambah Hapus

h. Activity Diagram Kelola Nilai

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.9 menjelaskan tentang proses dari kelola nilai.

Gambar 3.9 Activity Diagram Kelola Nilai

Pada gambar 3.9 ini admin harus login terlebih dahulu untuk dapat memasuki halaman administrator, lalu sistem akan menampilkan halaman utama administrator. Admin kemudian memilih menu kelola nilai, lalu sistem akan memberikan pilihan edit, tambah, dan hapus. Setelah admin memilih salah satu aksi sistem akan memproses aksi ke dalam database.

Admin Sist em

Login Admin Menu Halaman Admin

Pilih Menu Nilai

Edit Tambah Hapus

i. Activity Diagram Kelola User

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.10 menjelaskan tentang proses dari kelola user.

Gambar 3.10 Activity Diagram Kelola User

Pada gambar 3.10 ini admin harus login terlebih dahulu untuk dapat memasuki halaman administrator, lalu sistem akan menampilkan halaman utama administrator. Admin kemudian memilih menu kelola user, lalu sistem akan memberikan pilihan edit, tambah, dan hapus. Setelah admin memilih salah satu aksi sistem akan memproses aksi ke dalam database.

Admin Sistem

Login Admin Menu Halaman Admin

Pilih Menu User

Edit Tambah Hapus

j. Activity Diagram Login Admin

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.11 menjelaskan tentang proses dari login ketika admin ingin masuk ke dalam website khusus administrator.

Gambar 3.11 Activity Diagram Login Admin

Pada gambar 3.11 ini admin membuka website halaman khusus administrator, sistem akan menampilkan form login untuk dapat memasuki halaman admin dengan cara admin memasukkan username dan password admin, lalu sistem akan mengecek username dan password pada database apabila cocok dengan data yang ada dalam database admin maka sistem menampilkan halaman utama website administrator apabila tidak cocok maka sistem akan kembali pada awal tampilan form login.

Admin User

Buka Halaman Administrat or Menampilkan Halaman Login

Masukkan Username dan Password Cek username dan password pada database

Menampilkan Halaman Utama Cocok ?

Ya

k. Activity Diagram Login User

Activity Diagram yang digambarkan pada Gambar 3.12 menjelaskan tentang proses dari login ketika user ingin masuk ke dalam website sebagai member.

Gambar 3.12 Activity Diagram Login User

Pada gambar 3.12 ini user membuka website dan user harus memilih menu login. Kemudian sistem akan menampilkan form login untuk dapat memasuki halaman area member dengan cara user memasukkan username dan password dengan benar, lalu sistem akan mengecek username dan password pada database apabila cocok dengan data yang ada dalam database user maka sistem menampilkan halaman utama website apabila tidak cocok maka sistem akan kembali pada awal tampilan form login.

User User

Buka Halaman Website Pilih Menu Login

Masukkan Username dan Password Cek username dan password pada database

Menampilkan Halaman Member Cocok ?

Ya

Tidak Menampilkan Form Login

Dokumen terkait