• Tidak ada hasil yang ditemukan

GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

A. Analisis Deskriptif

Analisis Deskriptif responden bertujuan untuk mengetahui karakteristik responden yang diteliti, kemudian dilakukan pengolahan terhadap data kasar melalui perhitungan statistik deskriptif. Berikut keterangannya :

1. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Berdasarkan jenis kelamin, responden dalam penelitian ini dibedakan menjadi pria dan wanita. Hasil analisis data berdasarkan jenis kelamin dapat ditunjukkan pada tabel berikut :

Tabel V.1

Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Sumber : Data Primer diolah, 2009.

Dari Tabel V.1 di atas dapat diketahui bahwa responden berjenis kelamin pria berjumlah 45 responden atau sebesar 45% dan berjenis kelamin wanita berjumlah 55 responden atau sebesar 55%. Jadi responden wanita merupakan responden yang paling banyak.

2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Dalam penelitian ini usia responden dikelompokkan menjadi lima kelompok usia, seperti yang tercantum pada tabel V.2 berikut ini:

Tabel V.2

Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Usia

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid 17 - 21 thn 27 27.0 27.0 27.0 22 - 26 thn 36 36.0 36.0 63.0 27 - 31 thn 13 13.0 13.0 76.0 32 - 36 thn 8 8.0 8.0 84.0 > 36 thn 16 16.0 16.0 100.0 Total 100 100.0 100.0

Sumber : Data Primer diolah, 2009.

Dari Tabel V.2 di atas dapat diketahui bahwa responden berusia 17 - 21 tahun berjumlah 27 responden atau sebesar 27%, berusia 22 - 26

Jenis Kelamin

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid Pria 45 45.0 45.0 45.0

Wanita 55 55.0 55.0 100.0 Total 100 100.0 100.0

86

tahun berjumlah 36 responden atau sebesar 36%, berusia 27 - 31 tahun berjumlah 13 responden atau sebesar 13%, berusia 32 - 36 tahun berjumlah 8 responden atau sebesar 8%, dan berusia di atas 36 tahun berjumlah 16 responden atau sebesar 16%, Jadi responden berusia 22 - 26 tahun merupakan responden yang paling banyak.

3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

Dalam penelitian ini pekerjaan responden dapat dikelompokkan menjadi lima kelompok, seperti yang tercantum pada tabel V.3 berikut ini :

Tabel V.3

Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

Pekerjaan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid Pelajar/mahasiswa 48 48.0 48.0 48.0 Wiraswasta 10 10.0 10.0 58.0 Pegawai Negeri 16 16.0 16.0 74.0 Karyawan Swasta 17 17.0 17.0 91.0 Lain - lain 9 9.0 9.0 100.0 Total 100 100.0 100.0

Sumber : Data Primer diolah, 2009.

Dari Tabel V.3 di atas dapat diketahui bahwa responden yang masih Pelajar / Mahasiswa berjumlah 48 responden atau sebesar 48%, bekerja sebagai Wiraswasta berjumlah 10 responden atau sebesar 10%, bekerja sebagai Pegawai Negeri berjumlah 16 responden atau sebesar 16%, bekerja sebagai Karyawan Swasta berjumlah 17 responden atau sebesar 17%, dan yang bekerja lain-lainnya berjumlah 9 responden atau

sebesar 9%. Jadi responden yang masih Pelajar / Mahasiswa merupakan responden yang paling banyak.

4. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendapatan dan Uang Saku Dalam penelitian ini pendapatan dan uang saku dari responden dikelompokan menjadi lima kelompok pendapatan dan uang saku, seperti yang tercantum pada tabel V.4 dibawah ini :

Tabel V.4

Karakteristik Responden Berdasarkan Uang Saku

Uang Saku Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid < Rp. 500.000 20 20.0 20.0 20.0 Rp. 500.001 - Rp 1.000.000 19 19.0 19.0 39.0 Rp. 1.000.001 - Rp. 1.500.000 4 4.0 4.0 43.0 Rp. 1.500.001 - Rp. 2.000.000 2 2.0 2.0 45.0 > Rp. 2.000.000 3 3.0 3.0 48.0 Total 48 48.0 48.0

Sumber : Data Primer diolah, 2009.

Dari Tabel V.4 di atas dapat diketahui bahwa responden yang masih Pelajar / Mahasiswa yang memiliki uang saku kurang dari Rp 500.000 berjumlah 20 responden atau sebesar 20%, uang saku antara Rp 500.001 - Rp 1.000.000 berjumlah 19 responden atau sebesar 19%, uang saku antara Rp 1.000.001 - Rp 1.500.000 berjumlah 4 responden atau sebesar 4%, uang saku antara Rp 1.500.001 - Rp 2.000.000 berjumlah 2 responden atau sebesar 2%, dan uang saku lebih dari Rp 2.000.000 berjumlah 3 responden atau sebesar 3%. Jadi responden yang

88

masih Pelajar / Mahasiswa yang memiliki uang saku kurang dari Rp 500.000 merupakan responden yang paling banyak.

Tabel V.5

Karakteristik Responden Berdasarkan Pendapatan

Pendapatan Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid < Rp. 500.000 4 4.0 4.0 4.0 Rp. 500.001 - Rp 1.000.000 10 10.0 10.0 14.0 Rp. 1.000.001 - Rp. 1.500.000 12 12.0 12.0 26.0 Rp. 1.500.001 - Rp. 2.000.000 12 12.0 12.0 38.0 > Rp. 2.000.000 14 14.0 14.0 52.0 Total 52 52.0 52.0

Dari Tabel V.5 di atas dapat diketahui bahwa responden yang sudah bekerja yang memiliki pendapatan kurang dari Rp 500.000 berjumlah 4 responden atau sebesar 4%, pendapatan antara Rp 500.001 - Rp 1.000.000 berjumlah 10 responden atau sebesar 10%, pendapatan antara Rp 1.000.001 - Rp 1.500.000 berjumlah 12 responden atau sebesar 12%, pendapatan antara Rp 1.500.001 - Rp 2.000.000 berjumlah 12 responden atau sebesar 12%, dan pendapatan lebih dari Rp 2.000.000 berjumlah 14 responden atau sebesar 14%. Jadi responden yang sudah bekerja yang memiliki pendapatan lebih dari Rp 2.000.000 merupakan responden yang paling banyak.

5. Informasi Responden Tentang Bersama Siapa Biasanya Mereka Berkunjung ke Rumah Makan Muara Kapuas

Berdasarkan informasi responden tentang bersama siapa biasanya mereka berkunjung ke Rumah Makan Muara Kapuas, responden dapat

dikelompokkan menjadi empat kelompok, seperti yang tercantum pada tabel V.5 berikut ini :

Tabel V.6

Karakteristik Responden Tentang Bersama Siapa Biasanya Mereka Berkunjung Ke Rumah Makan Muara Kapuas

Bersama siapa biasa berkunjung

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid Sendiri 1 1.0 1.0 1.0 Teman-teman 70 70.0 70.0 71.0 Teman (berdua) 14 14.0 14.0 85.0 Keluarga 15 15.0 15.0 100.0 Total 100 100.0 100.0

Sumber : Data Primer diolah, 2009.

Dari Tabel V.6 di atas dapat diketahui bahwa responden yang berkunjung ke Rumah Makan Muara Kapuas sendiri berjumlah 1 responden atau sebesar 1%, bersama teman-teman berjumlah 70 responden atau sebesar 70%, bersama teman (berdua) berjumlah 14 responden atau sebesar 14%, dan bersama keluarga berjumlah 15 responden atau sebesar 15%. Jadi responden yang berkunjung ke Rumah Makan Muara Kapuas bersama teman-teman merupakan responden yang paling banyak.

6. Informasi Responden Berdasarkan Frekuensi Kunjungan Mereka Ke Rumah Makan Muara Kapuas dalam 1 Bulan

Berdasarkan informasi responden tentang frekuensi kunjungn mereka ke Rumah Makan Muara Kapuas dalam 1 Bulan, dapat

90

dikelompokkan menjadi empat kelompok, seperti yang tercantum pada tabel V.6 berikut ini :

Tabel V.7

Karakteristik Responden Berdasarkan Frekuensi Kunjungan Mereka Ke Rumah Makan Muara Kapuas dalam 1 Bulan

Frekuensi Kunjungan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid 2 kali 67 67.0 67.0 67.0 3 kali 19 19.0 19.0 86.0 4 kali 6 6.0 6.0 92.0 > 4 kali 8 8.0 8.0 100.0 Total 100 100.0 100.0

Sumber : Data Primer diolah, 2009.

Dari Tabel V.7 di atas dapat diketahui bahwa responden yang berkunjung 2 kali dalam sebulan ke Rumah Makan Muara Kapuas sendiri berjumlah 67 responden atau sebesar 67%, yang berkunjung 3 kali dalam sebulan berjumlah 19 responden atau sebesar 19%, yang berkunjung 4 kali dalam sebulan berjumlah 6 responden atau sebesar 6%, dan yang berkunjung lebih dari 4 kali berjumlah 8 responden atau sebesar 8%. Jadi responden yang berkunjung 2 kali dalam sebulan ke Rumah Makan Muara Kapuas merupakan responden yang paling banyak.

Dokumen terkait