• Tidak ada hasil yang ditemukan

BGR INTEGRATED LOGISTICS SERVICE (ILS)

Layanan BGR Integrated Logistics Service merupakan layanan unggulan (featured service) yang dihadirkan oleh BGR sebagai layanan terpadu dalam memberikan solusi distribusi bagi pelaku industri yang ragam fasilitasnya antara lain membuat desain sistem distribusi barang keluar dari pabrik, penyiapan alat transportasi, pelaksanaan pengiriman barang ke gudang distribusi, menyiapkan gudang, mengelola barang digudang (handling in, handling out, packaging, racking, barcode, labelling dan lain sebagainya) sampai dengan pengangkutan atau pengantaran barang ke pengguna akhir, dengan dukungan sistem informasi terpadu yang dapat dihubungkan langsung pada sistem informasi produksi pelanggan.

Tidak hanya sampai disitu, khusus dalam pengelolaan pergudangan BGR menerapkan beberapa sistem terkait guna menciptakan efisiensi, keteraturan pada aspek teknis maupun administratif serta pengawasan yang baik yang dapat meminimalisasi potensi gangguan dari awal proses penyimpanan sampai dengan pasca pendistribusian (after service). Sistem tersebut antara lain Collateral Management System (CMS), Sistem Resi Gudang (SRG), Record Management Service/ Penitipan & Pengelolaan Arsip (RMS), Open Storage Area dan lain sebagainya.

Generally, BGR is engaged in an integrated logistics service as its line of business where it provides other supporting services in fulfilling the needs of many industries. Based on the Company’s Articles of Association that is pursuant to Notarial Deed of Rachmad Umar S.H. No. AHU- AH.01.03-0970632 dated October 28, 2015, BGR’s line of business is as follows:

1. BGR Integrated Logistics Service (ILS) 2. BGR Transportation

3. BGR Warhousing 4. BGR Express 5. Freight Forwarding

BGR INTEGRATED LOGISTICS SERVICE (ILS)

BGR Integrated Logistics Service is a featured service provided by BGR as an integrated service that contains distribution solution for industries whose types of facilities include, among others, developing a distribution system design for goods moved out of the factory, preparing transport equipment, delivering goods to distribution storage, preparing the storage, goods handling in the storage (handling in, handling out, packaging, racking, barcode, labelling, etc), and transporting or delivering goods to end users. All of this is supported by an integrated information system directly connected to the customer production information system.

Besides, especially in warehousing management, BGR adopts several system to create efficiency, order in both technical and administrative aspects, as well as effective surveillance that is able to minimize disruption from the start of warehousing process until goods distribution (after service). The system includes, among others, Collateral Management System (CMS), Warehouse Receipt System (SRG), Record Management Service (RMS), Open Storage Area, etc.

T anggung J aw ab Sosial P er usahaan Corporate Social R esponsibility Analisis dan P embahasan Manajemen

Management Discussion and Analysis

T

ata K

elola P

er

usahaan

Good Corporate Gov

ernance

Dengan profesionalisme dan pengalaman yang dimiliki selama lebih dari 38 tahun, BGR senantiasa memberikan nilai lebih bagi seluruh pelanggan dengan tidak hanya memberikan layanan namun juga solusi dalam bidang jasa pendistribusian logistik. Secara berkelanjutan BGR fokus dalam melakukan perbaikan mutu layanan, melakukan pemuktahiran teknologi serta meningkatkan kapabilitas SDM terutama pada tenaga-tenaga kerja di lapangan. Dalam melaksanakan kegiatan operasionalnya, BGR berorientasi pada ketepatan dan kecepatan waktu pengiriman barang, tarif yang kompetitif jaminan mutu dan keamanan, serta jaringan yang luas dan tersebar di seluruh Indonesia merupakan nilai tambah yang ditawarkan kepada para pelanggan.

With BGR’s professionalism and 38 years of experience, BGR continues to deliver added value to all customers by not only providing services, but also solutions in logistic distribution services. BGR also continuously focuses on improving its service quality, developing its technology, and enhancing the capability of its human resources, especially those in the field. In doing its operational activities, BGR orients to the timeliness and speed in delivering goods, competitive tariff, quality and security guarantee, and extensive network all across Indonesia, all of which is the added value offered to all customers.

T anggung J aw ab Sosial P er usahaan Corporate Social R esponsibility Analisis dan P embahasan Manajemen

Management Discussion and Analysis

T

ata K

elola P

er

usahaan

Good Corporate Gov

ernance

Bidang Usaha Perusahaan

Company’s Line of Business

Laporan Manajemen Management R

epor

t

PT BHANDA GHARA REKSA (Persero)

Laporan Tahunan 2015

66

Pr oil P er usahaan Company Pr oile Kilas Kinerja BGR 2015 2015 P er formance Highlights of BGR Tinjauan P enduk ung Bisnis Business S uppor t R eview

Distribution Management System

BGR melayani sistem distribusi dari produsen ke gudang Distribution Center (DC) dan atau kepada end user.

Inventory Management System

Gudang BGR menawarkan Inventory Management

sehingga memungkinkan digunakan sebagai jaminan bank.

warehouse Management System

BGR mengelola barang digudang (handling in, handling out, packaging, racking, barcode, labelling

dan sebagainya) yang dilengkapi dengan Warehouse Management System, sehingga dapat memastikan jumlah barang, kualitas barang, jenis barang, penempatan barang, jadwal masuk dan keluarnya barang secara tepat dan akurat.

waste Integrated Solution (BGR-WIS)

BGR memiliki sistem terpadu dalam hal penanganan limbah pada setiap area pergudangan yang bertujuan untuk menghindari terjadinya pencemaran lingkungan baik di gudang maupun di daerah sekitar gudang.

Distribution Management System

BGR serves distribution system from producers to Distribution Center (DC) warehouses and or to end users.

Inventory Management System

BGR warehouse offers Inventory Management so that it can be used as a bank collateral.

Warehouse Management System

BGR manages goods in the warehouse (handling in, handling out, packaging, racking, barcode, labelling, etc), equipped by Warehouse Management System. Thus, it ensures the number of goods, goods quality, types of goods, goods placement, in/out good schedule in an appropriate and accurate manner.

Waste Integrated Solution (BGR-wIS)

BGR has an integrated system in waste management at each warehouse area to avoid the occurrence of environmental pollution in the warehouse or environment nearby the warehouse.

Bidang Usaha Perusahaan

Company’s Line of Business

Dengan profesionalisme dan

Dokumen terkait