• Tidak ada hasil yang ditemukan

WILAYAH KERJA / WORKING AREA

• Indonesia yang terletak di daerah khatulistiwa diantara benua dan samudera besar yang mengandung arti persimpangan yang sangat strategis, maka wilayah kegiatan usahanya tidak semata bersifat Nasional tetapi juga berskala Internasional. Hal ini digambarkan dalam konfigurasi bentuk globe (bola dunia) secara grafis / Indonesia is located on the equator between the continent and the great ocean connotes a very strategic junction, then the region is its business activities not only national but also international scale. It is described in the configuration form of a globe (globe) graphically.

• Wilayah Indonesia dibagi menjadi 3 (tiga) wilayah, yaitu timur, tengah dan barat yang kesemuanya harus mendapatkan perhatian yang sama. Hal ini digambarkan dalam konfigurasi bentuk 3 (tiga) batang anak panah. / Indonesia area are divided into three (3) areas, namely the eastern, central and western all of which should get the same attention. It is described in the configuration form of 3 (three) stem arrows.

• Konfigurasi batang anak panah tersebut menggambarkan pula adanya Developed dan

Under Developed Countries serta negara yang sedang berkembang. / Configure Stem arrows illustrate well the Developed and Under Developed Countries and developing countries.

• Konfigurasi bentuk bola juga menggambarkan sifat dan sikap positif. / Configuration spherical shape also describes the nature and positive attitude.

Laporan Manajemen Management R

epor

t

PT BHANDA GHARA REKSA (Persero)

Laporan Tahunan 2015

62

Pr oil P er usahaan Company Pr oile Kilas Kinerja BGR 2015 2015 P er formance Highlights of BGR Tinjauan P enduk ung Bisnis Business S uppor t R eview

Sekilas Perusahaan

Company at a Glance

PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) atau selanjutnya disebut BGR didirikan pada tanggal 11 April 1977 sebagai sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa pergudangan. Sampai saat ini 100% sahamnya masih dimiliki oleh Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementrian Negara BUMN selaku Pemegang Saham. Gagasan dan didirikannya BGR berdasarkan adanya kebutuhan badan usaha yang dapat mengelola fasilitas pendukung sarana distribusi pupuk yang memadai berupa fasilitas gudang yang lokasinya menjangkau ke sentra- sentra pertanian. Pada saat itu, pemerintah membangun gudang sebanyak 32 unit yaitu di Jawa, Bali dan Kalimantan Selatan melalui Departemen Perdangangan yang dimulai sejak tahun 1975 sampai dengan tahun 1977.

PT Bhanda Ghara Reksa (Persero), or hereinafter called as BGR, was established on April 11, 1977 as a State Owned Enterprise (SOE) engaged in warehousing services. Until present, the Government of the Republic of Indonesia still owns 100% of its shares through the Ministry of SOE as the Shareholder. The idea behind the establishment of BGR rooted from the needs for a proper institution to manage supporting facilities of fertilizer distribution that has warehouse facilities spread in locations that can reach prime agricultural areas. At that time, the government built 32 units of warehouse in Java, Bali, and South Kalimantan through Department of Trade, from 1975 until 1977.

Laporan Manajemen Management R

epor t Pr oil P er usahaan Company Pr oile Tinjauan P enduk ung Bisnis O ver view on Business S uppor t Kilas Kinerja BGR 2015 2015 P er formance Highlights of BGR

T anggung J aw ab Sosial P er usahaan Corporate Social R esponsibility Analisis dan P embahasan Manajemen

Management Discussion and Analysis

T

ata K

elola P

er

usahaan

Good Corporate Gov

ernance

Bisnis utama BGR adalah menyediakan, menyewakan dan mengelola ruangan gudang, baik tertutup maupun terbuka (open storage) dan menyelenggarakan jasa pergudangan lainnya. Dalam perkembangannya, BGR menambah jasa-jasa transportasi baik darat maupun udara dan pengurusan ekspor-impor serta mengkombinasikannya dengan jasa pergudangan yang telah ada menjadi paket-paket jasa logistik. Sejalan dengan itu, guna mengambil posisi dalam persaingan usaha, BGR melengkapi kegiatannya dengan jasa-jasa penunjang yang relevan yaitu jasa-jasa pest control

dan fumigasi. Pada tahun 2004, BGR mengembangkan

Collateral Management Service (CMS) yang memberikan laba operasi cukup berarti.

Kini BGR telah menjadi salah satu kepercayaan perusahaan-perusahaan besar, baik BUMN maupun swasta dalam pengelolaan kegiatan logistik mereka. BGR telah memiliki layanan logistik terintegrasi yang didukung oleh penggunaan teknologi dan SDM yang profesional sehingga mampu memberikan pelayanan maksimal untuk memenuhi kebutuhan akan jasa

integrated distribution centre, warehouse management, transportation management, custom clearance, record management service, collateral management service, dan

depo container, dengan berbagai diferensiasi layanannya. BGR berperan sebagai penyedia jasa pergudangan dan logistik yang memiliki jaringan infrastruktur hampir di seluruh wilayah Indonesia. Tercatat Kantor Cabang yang dikelola BGR sebanyak 24 cabang, sedangkan dari sisi fasilitas, saat ini BGR mengelola sekitar 600 gudang yang tersebar di seluruh Indonesia.

Perjalanan panjang selama 38 tahun dan kemampuan perusahaan memberikan kontribusi yang positif kepada para pemangku kepentingannya telah membuktikan bahwa BGR menjadi perusahaan logistik yang handal dan terkemuka.

BGR’s main business is to provide, rent, and manage warehouse, be it closed or open storage, and make available of any other warehousing services. In its development, BGR also expands to both land and air transportation service business and export-import management, combining them with the existing warehousing services into an integrated logistics service packages. In line with this development, in order to enhance its competitive edge, BGR complements its business activities by providing relevant supporting businesses, namely pest control and fumigation services. In 2014, BGR developed Collateral Management Service that gave a quite significant gross profit.

BGR has now become a trusted partner of big companies, be it from SOE or private sectors, to manage their logistic operations. BGR has had an integrated logistics service, supported by the use of technology and professional HR so that the Company can give maximum service to fulfill the needs for an integrated distribution center, warehouse management, transportation management, customer clearance, record management service, collateral management service, and container deport, with its various service differentiations.

BGR takes role as a provider of warehousing and logistic service that have infrastructure network in almost the entire region in Indonesia. BGR is recorded to have managed 24 branches, while in terms of facilities, BGR has managed approximately 600 warehouses spread across Indonesia.

BGR’s long service for 38 years and the company’s capacity to provide positive contribution to its stakeholders has proved that BGR has become a reliable and renowned logistic company. T anggung J aw ab Sosial P er usahaan Corporate Social R esponsibility Analisis dan P embahasan Manajemen

Management Discussion and Analysis

T

ata K

elola P

er

usahaan

Good Corporate Gov

ernance

Sekilas Perusahaan

Dokumen terkait