• Tidak ada hasil yang ditemukan

HASIL PENELITIAN

B. Deskripsi dan Analisa Data

Penelitian ini pada dasarnya untuk mengetahui bagaimana peran Pendidikan Agama Islam dalam membentuk akhlakul karimah pada diri peserta didik SMP Moh. Husni Thamrin Ciputat Tangarang.

Dalam rangka mencapai tujuan pengajaran Pendidikan Agama Islam di SMP Moh. Husni Thamrin Ciputat Tangarang, guru agama mengunakan metode yang disesuiakan materi pelajaran serta sarana yang ada. Metode tersebut adalah ceramah dan tanya jawab.

Berdasarkan pengamatan dan wawancara penulis dengan guru agama di SMP Moh, Husni Thamri Ciputat Tangerang, bahwa metode yang digunakan dalam pengajaran pendidikan agama di sekolah tersebut adalah metode ceramah dan tanya jawab. Dengan metode tanya jawab, murid didorong untuk lebih siap belajar karena

mereka yang biasanya kurang mencurahkan perhatian terhadap pelajaran yang diajarkan melalui metode tanya jawab, sewaktu-waktu akan mendapat pertanyaan

tentang apa yang telan dipelajarinya.

Berikut ini akan dijabarkan tentang akhlak siswa SMP Moh. Husni Thamrin dalam tabel 4 sampai dengan tabel 18.

Tabel 6

Menyenangkan Ketika Belajar PAI di Sekolah

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase

1 Selalu 12 40 %

Jarang 17 57 % Tidak Pernah 1 3 %

Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (57%) jarang yang senang belajar PAI ketika di sekolah, dan sebagian kecil (40%) selalu senang, dan

sebagian kecil lagi (3%) tidak pernah senang ketika belajar PAI. Ini berarti bahwa siswa belum begitu antusias belajar PAI ketika di sekolah

Tabel 7

Mengucapkan Salam Ketika Hendak Masuk Rumah

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase

2 Selalu 18 60 %

Jarang 11 37 % Tidak Pernah 1 3 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa hampir semua siswa mengucapkan salam ketiak hendak masuk rumah (60%), sebagian kecil (37%) jarang, dan sedikit (3%) yang tidak pernah mengucapkan salam. Ketika hendak masuk rumah. Ini berarti sebagian besar siswa sudah membiasakan diri mengucapkan salam ketika hendak masuk rumah.

Tabel 8

Membantu Teman yang Sedang Kesulitan

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase

3 Selalu 18 60 %

Jarang 11 37 %

Tidak Pernah 1 3 %

Jumlah 30 100 %

membantu teman yang sedang kesulitan dan sebagian kecil (37%) jarang dan sebagian kecil lagi (3%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu membantu teman yang sedang kesulitan.

Tabel 9

Guru Menyampaikan Materi PAI dengan Jelas

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 4 Selalu 19 63 %

Jarang 4 13 % Tidak Pernah 7 24 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (63%) selalu menerima penjelasan materi PAI dengan jelas, sebagian kecil (24%) tidak pernah dan sebagian kecil lagi (13%) jarang. Ini berarti sebagian besar siswa selalu menerima penjelasan materi PAI dengan jelas yang di sampaikan oleh guru.

Tabel 10

Mengerjakan Shalat Lima Waktu Setiap Hari

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 5 Selalu 23 77 %

Jarang 5 17 % Tidak Pernah 2 6 % Jumlah 30 100 %

mengerjakan shalat lima waktu setiap hari, dan sebagian kecil (17%) jarang dan sebagian kecil lagi (6%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu mengerjakan shalat lima waktu setiap hari.

Tabel 11

Guru Memberikan Contoh Akhlak yang Baik

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 6 Selalu 19 63 %

Jarang 8 27 % Tidak Pernah 3 10 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (63%) memjawab bahwa guru selalu memberikan contoh akhlak yang baik dan sebagian kecil (27%) menjawab jarang, adapun yang lainnya (10%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu diberikan contoh yang baik oleh guru.

Tabel 12

Guru Memberikan Motivasi untuk Berakhlak al-Karimah

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 7 Selalu 24 80 %

Jarang 5 17 % Tidak Pernah 1 3 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (80%) mengatakan bahwa guru PAI selalu memberikan motivasi kepada mereka untuk berakhlak

al-karimah, dan sebagian kecil (17%) jarang di berikan motivasi dan sebagian kecil lagi (3%) tidak pernah. Ini berarti hampir seluruh siswa selalu mendapatkan motivasi dari guru untuk berakhlak al- karimah.

Tabel 13

Membaca Basmalah Ketika Akan Mengerjakan Suatu Pekerjaan

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 8 Selalu 19 63 %

Jarang 8 27 % Tidak Pernah 3 10 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (63%) selalu membaca basmalah ketika akan mengerjakan sesuatu kebaikan, dan sebagian kecil (27%) jarang dan sebagian kecil lagi (10%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu membaca basmalah ketika akan melakukan suatu kebaikan.

Tabel 14

Menolong Orang yang Mendapat Kecelakaan Di Jalan

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 9 Selalu 18 60 %

Jarang 9 30 % Tidak Pernah 3 10 % Jumlah 30 100 %

orang yang mendapat kecelakaan, dan sebagian kecil (30%) jarang dan sebagian kecil lagi (10%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalumenolong orang yang mendapat kecelakaan.

Tabel 15

Membantu Orang yang Lanjut Usia Menyeberang Jalan

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 10 Selalu 20 66 %

Jarang 5 17 % Tidak Pernah 5 17 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (66%) selalu membantu orang yang lanjut usia menyeberang jalan, dan yang menjawab jarang (17%) dan yang menjawab tidak pernah (17%). Ini berarti sebagian besar siswa selalu menolong orang yang lanjut usia menyeberang jalan.

Tabel 16

Siswa Menyimak Materi PAI yang Disampaikan oleh Guru

No Alternatif Jawaban Frekuensi Prosentase 11 Selalu 19 63 % Jarang 7 24 % Tidak Pernah 4 13 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (63%) menjawab selalu menyimak materi PAI dengan baik yang disampaikan oleh guru, dan sebagian kecil

(24%) menjawab jarang dan sebagian kecil lagi (13%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu menyimak materi yang disampaikan oleh guru dengan baik.

Tabel 17

Siswa Mengulang Kembali Materi yang Dipelajari di Sekolah

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 12 Selalu 20 66 %

Jarang 10 34 % Tidak Pernah - - Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (66%) menjawab selalu mengulang kembali materi yang di pelajari di sekolah, dan sebagian kecil (34%) jarang sedangkan tidak satupun responden (0%) yang menjawab tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu mengulang kembali materi yang dipelajari di sekolah.

Tabel 18

Siswa menanyakan materi yang belum dipahami

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 13 Selalu 18 60 %

Jarang 10 34 % Tidak Pernah 2 6 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (60%) menjawab selalu menanyakan kembali materi yang belum dipahami, dan sebagian kecil (34%) siswa menjawab jarang adapun sisanya menjawab (6%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa menjawab selalu menanyakan kembali materi yang belum dipahami.

Tabel 19

Menjenguk Teman Ketika Sedang Sakit No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 14 Selalu 21 70 %

Jarang 7 24 % Tidak Pernah 2 6 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (70%) selalu menjenguk teman ketika sedang sakit, dan sebagian kecil (24%) jarang dan sebagian kecil lagi (6%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu menjenguk teman ketika sedang sakit.

Tabel 20

Siswa termotivasi untuk merubah akhlak yang buruk

No Alternatif

Jawaban Frekuensi Prosentase 15 Selalu 26 88 %

Jarang 2 6 %

Tidak Pernah 2 6 % Jumlah 30 100 %

Tabel di atas menunjukan bahwa sebagian besar siswa (88%) menjawab selalu termotivasi untuk merubah akhlak yang buruk, dan sebagian kecil (6%) menjawab jarang dan sisanya lagi (6%) tidak pernah. Ini berarti sebagian besar siswa selalu termotivasi untuk merubah akhlak yang buruk.

Tabel 21

Skor nilai Akhlak Al-Karimah

No Responden Nilai Kategori

1 A 35 Baik 2 B 34 Cukup Baik 3 C 36 Baik 4 D 38 Baik 5 E 33 Cukup Baik 6 F 36 Baik 7 G 29 Kurang Baik 8 H 39 Baik 9 I 43 Baik 10 J 32 Cukp Baik

11 K 34 Cukup Baik 12 L 19 Kurang Baik 13 M 31 Cukup Baik 14 N 33 Cukup Baik 15 O 36 Baik 16 P 35 Baik 17 Q 35 Baik 18 R 33 Cukup Baik 19 S 32 Cukup Baik 20 T 39 Baik 21 U 36 Baik 22 V 37 Baik 23 W 32 Cukup Baik 24 X 39 Baik 25 Y 33 Cukup Baik 26 Z 36 Baik 27 Pro 36 Baik

28 XL 34 Cukup Baik

29 M3 34 Cukup Baik

30 Ok 38 Baik

Tabel 22

Distrubusi Frekuensi Kategori Skor

Angket Akhlak Siswa

No Kelas Interval Frekuensi Prosentase

1 15-24 = 1 3,4 %

2 25-34 = 13 43,3 % 3 35-44 = 16 53,3 %

Keterangan:

25 - 34 = Cukup Baik 35 - 44 = Baik

C. Hambatan-Hambatan dalam Pembentukan Akhlak Karimah dan Jalan

Dokumen terkait