• Tidak ada hasil yang ditemukan

HASIL PENELITIAN A.Survei Awal

C. Deskripsi pembelajaran Model Bermain

Berdasarkan data kondisi awal tingkat kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010, maka tingkat kesegaran jasmaninya perlu ditingkatkan dengan bentuk pembelajaran yang tepat dengan mengaktifkan gerak siswa dalam mengikuti pembelajaran Penjas. Model bermain merupakan bentuk pembelajaran yang dapat

commit to user

mendatangkan rasa senang pada peserta didik dan menuntut peserta didik aktif bergerak. Pada penelitian Quasi ini diberikan tiga jenis model bermain

1) Jalan berbelok-belok

Guru mempersiapkan lapangan dengan membuat tanda 10 buah pada setiap jarak 2 m pada masing-masing lintasan. Jumlah lintasan bisa disesuaikan dengan jumlah siswa. Pelaksanaannya sebagai berikut: (1) Setiap siswa yang ada di setiap lintasan harus melewati tanda

dengan berjalan kaki biasa.

(2) Setiap siswa yang ada di setiap lintasan harus melewati tanda-tanda tersebut dengan berjalan kaki cepat

Gambar 13. Permainan Jalan Berbelok-Belok (Yudha M. Saputra, 2001: 84)

2) Lari mengelilingi lapangan dengan diiringi musik

Lapangan yang tersedia dapat digunakan oleh guru sebagai tempat bermain dengan menerapkan berbagai bentuk permainan yang mengandung konsep lari, di antaranya:

(1) Guru menugasi siswa untuk berlari (jogging) mengelilingi lapangan sambil diiringi musik.

(2) Musik berhenti semua siswa harus berhenti berlari.

(3) Musik dihidupkan kembali siswa berlari kembali begitu seterusnya.

Gambar 14. Permainan Berlari Diiringi Musik (Yudha M. Saputra, 2001: 98)

commit to user

3) Lompat melewati rintangan

Disediakan kotak atau kardus yang ditata sedemikian rupa jaraknya, dari kardus yang cukup rendah sampai yang tinggi. Siswa bermain dengan melompati kardus-kardus yang telah ditata. Ketinggian kardus ditata sedemikain rupa, sehingga siswa akan tertantang melompati kardus dari yang rendah sampai yang tinggi. Jika tidak mampu melompati tidak akan menimbulkan cidera atau sakit.

Gambar 15. Permainan Lompat Melewati Rintangan (Yudha M. Saputra, 2001: 126)

Pembelajaran Penjas dengan model bermain pada model bermain terdiri dari tiga permainan yaitu: lari berbelok-belok, lari mengelilingi lapangan diiringi musik dan lari melewati rintangan. Ketiga bentuk permainan tersebut menuntut siswa aktif bergerak, sehingga dapat meningkatkan kesegaran jasmaninya. Berikut ini disajikan hasil peningkatan kesegaran jasmani siswa setelah mendapat pembelajaran dengan model bermain pada model bermain.

1. Peningkatan Kesegaran Jasmani Siswa Putra dari Kondisi Awal ke Model Bermain

Peningkatan kesegaran jasmani siswa putra kelas 5 SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke model bermain disajikan dalam bentuk tabel sebagai berikut:

commit to user

Tabel 4. Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Prediksi VO2 Max Siswa Putra Kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2009/2010 dari Kondisi Awal ke Model Bermain

No

Nama

Kondisi Awal Peningkatan pada Model

bermain Peningkatan

VO2 Max Level Shuttle VO2

Max Level Shuttle VO2

Max

1 Aldo Marianto 3 6 25.2 4 1 26.4 1.2

2 Ajimas Idris R 2 1 20.0 2 4 21.1 1.1

3 Bangkit Galang R 1 5 18.8 2 1 20.0 1.2

4 Burhan Abdulah 2 8 22.8 3 7 25.6 2.8

5 Iwan dhanu Putra 4 6 28.3 5 5 31.4 3.1

6 Irfan Setyo P 2 4 21.1 2 8 22.8 1.7 7 Koko Prayitno 5 5 31.4 6 2 33.6 2.2 8 Muhammad Jafar 3 2 23.6 3 4 24.4 0.8 9 Novandicka A 2 4 21.1 2 5 21.6 0.5 10 S. Dista Anugrah P 6 5 34.7 7 2 37.1 2.4 11 Satya Indra P 2 8 22.8 3 2 23.6 0.8

12 Galih Darma Satria 4 8 29.1 6 7 35.4 6.3

13 Govinda Dio P S 4 4 27.6 4 9 29.5 1.9 14 Aji Gadang S 2 5 21.6 2 8 22.8 1.2 15 Fernando Nichola 5 1 29.8 6 3 33.9 4.1 16 Galang Sidik S 4 2 26.8 4 4 27.6 0.8 17 5 8 32.6 6 8 35.7 3.1 Jumlah 56 82 437.3 67 80 472.5 35.2 Rata-rata 3 5 25.7 4 5 27.8 2.07 Tertinggi 5 8 34.7 7 9 37.1 6.3 Terendah 1 1 18.8 2 1 20.0 0.5

Berdasarkan tabel tersebut menunjukkan bahwa, tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke Model Bermain mengalami peningkatan kemampuan VO2 Max rata-rata 2.07 ml/kg bb/menit.

Dihitung dari prosentase tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 kondisi awal sebelum diberi model bermain yaitu 25.7%. Dan setelah diberi perlakuan model bermain menjadi 27.8%. Hal ini menunjukkan tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 meningkat 2.1%.

commit to user

2. Peningkatan Kesegaran Jasmani Siswa Putri dari Kondisi Awal ke model bermain

Peningkatan kesegaran jasmani siswa siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke disajikan dalam bentuk tabel sebagai berikut:

Tabel 5. Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Prediksi VO2 Max Siswa Putri Kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2009/2010 dari Kondisi Awal ke Model bermain

No

Nama

Kondisi Awal Peningkatan pada Model

bermain Peningkatan

VO2 Max Level Shuttle VO2

Max Level Shuttle VO2

Max 1 Vivi Wulandari 3 2 23.6 3 8 26.0 2.4 2 Laurensia Alfina K 2 3 20.8 3 6 25.2 4.4 3 Wahyuni 2 2 20.4 2 4 21.2 0.8 4 Siti Maimunah 2 5 21.6 3 6 25.2 3.6 5 Yuni S 2 6 22.0 2 8 22.8 0.8 6 Ririn Nur C 2 5 21.6 3 7 25.6 4.0 7 Septi Dwi L 3 2 23.6 3 8 26.0 2.4 8 Tri Mastuti H 2 1 20.0 3 2 23.6 3.6 9 Yuliana P 2 7 22.4 3 3 24.0 1.6 10 Heni Astuti 2 4 21.1 2 5 21.6 0.5 11 Rima Mayang S 2 1 20.0 3 3 24.0 4.0 12 Nur Hidayah 3 1 23.2 4 1 26.4 3.2 13 Nurul Rahmawati 2 7 22.4 3 8 26.0 3.6 Jumlah 29 46 282.7 37 69 317.6 34.9 Rata-rata 2 4 21.7 3 5 24.4 2.7 Tertinggi 3 7 23.6 3 8 26.4 4.4 Terendah 2 1 20.0 2 1 21.2 0.5

Berdasarkan tabel tersebut menunjukkan bahwa, tingkat kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke model bermain mengalami peningkatan kemampuan VO2 Max rata-rata 2.7 ml/kg bb/menit.

Dihitung dari prosentase tingkat kesegaran jasmani siswa siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 kondisi awal sebelum diberi model bermain yaitu 21.7%. Setelah diberi perlakuan model bermain menjadi 24.4%. Hal ini menunjukkan tingkat

commit to user

kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 meningkat 2.7%.

D. Deskripsi pembelajaran Model Bermain

Pada Model Bermain diberikan tiga bentuk permainan yaitu: (1) Jingkat Keseimbangan, (2) Lempar Bola Warna dan, (3) Menolak ke Sasaran. Pelaksanaan dari ketiga permainan tersebut sebagai berikut:

1) Jingkat Keseimbangan

Jingkat keseimbangan dapat menggunakan papan dari kardus yang diberi warna hitam dan putih. Para siswa pada saat melakukan jingkat, salah satu kaki yang menumpu disesuaikan dengan warna papan. Jika bertumpu pada papan berwarna hitam harus menggunakan kaki kiri, sebaliknya jika bertumpu pada papan berwarna putih harus menggunakan kaki kanan. Jarak pada papan satu dengan yang lainnya bisa disesuaikan dengan kemampuan siswa.

Gambar 4. Jingkat Keseimbangan 2) Lempar bola warna .

Bentuk permainan ini dapat dilakukan dengan menggunakan bola plastik dengan tiga jenis warna dan beberapa bendera yang warnanya disesuaikan dengan warna bola. Para siswa bertugas melempar dan menangkap bola, kemudian para siswa yang menangkap bola berlari menuju bendera dan meletakkan bola ke dekat bendera yang warnanya sesuai dengan bola yang ditangkap.

commit to user

3) Menolak ke sasaran

Melempar atau menolak bola voli atau bola basket. Siswa berhadap-hadapan dengan jarak 5-10 meter. Siswa yang memegang bola menolakkan ke depan sejauh-jauhnya, dan siswa yang satunya berusaha menangkan dari pantulan bola yang dilempar. Demikian juga sebaliknya.

Gambar 18. Permainan Menolak Ke Sasaran (Yudha M. Saputra, 2001: 180)

Pada siklus ke 2 (dua) diberi pembelajaran dengan pendekatan bermain sebanyak tiga permainan yang bertujuan untuk meningkatkan kesegaran jasmani siswa. Berikut ini disajikan peningkatan kesegaran jasmani siswa dari kondisi awal ke model bermain sebagai berikut:

1. Peningkatan Kesegaran Jasmani Siswa Putra dari Kondisi Awal ke model bermain

Peningkatan kesegaran jasmani siswa putra kelas 5 SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke model bermain disajikan dalam bentuk tabel sebagai berikut:

commit to user

Tabel 6. Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Prediksi VO2 Max Siswa Putra Kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2009/2010 dari Kondisi Awal ke Model bermain

No

Nama

Kondisi Awal Peningkatan pada Model

bermain Peningkatan

VO2 Max Level Shuttle VO2

Max Level Shuttle VO2

Max

1 Aldo Marianto 3 6 25.2 4 4 27.6 2.4

2 Ajimas Idris R 2 1 20.0 2 5 21.6 1.6

3 Bangkit Galang R 1 5 18.8 2 3 20.8 2.0

4 Burhan Abdulah 2 8 22.8 4 2 26.8 4.0

5 Iwan dhanu Putra 4 6 28.3 6 2 33.6 5.3

6 Irfan Setyo P 2 4 21.1 3 2 23.6 2.5 7 Koko Prayitno 5 5 31.4 6 6 35.0 3.6 8 Muhammad Jafar 3 2 23.6 3 4 24.4 0.8 9 Novandicka A 2 4 21.1 2 6 22.0 0.9 10 S. Dista Anugrah P 6 5 34.7 7 7 38.9 4.2 11 Satya Indra P 2 8 22.8 3 6 25.2 2.4

12 Galih Darma Satria 4 8 29.1 7 3 37.5 8.4

13 Govinda Dio P S 4 4 27.6 5 7 32.4 4.8 14 Aji Gadang S 2 5 21.6 3 2 23.6 2.0 15 Fernando Nichola 5 1 29.8 6 9 36.0 6.2 16 Galang Sidik S 4 2 26.8 5 1 29.8 3.0 17 Yasir MS 5 8 32.6 7 4 37.8 5.2 Jumlah 56 82 437.3 75 73 496.6 59.3 Rata-rata 3 5 25.7 4 4 29.2 3.5 Tertinggi 5 8 34.7 7 9 37.8 6.2 Terendah 1 1 18.8 2 1 20.8 0.8

Berdasarkan tabel tersebut menunjukkan bahwa, tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke model bermain mengalami peningkatan kemampuan VO2 Max rata-rata 3.5 ml/kg bb/menit.

Dihitung dari prosentase tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 kondisi awal sebelum diberi model bermain yaitu 25.7%. Setelah diberi perlakuan model bermain menjadi 29.2%. Hal ini menunjukkan tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 meningkat 3.5%.

commit to user

2. Peningkatan Kesegaran Jasmani Siswa Putri dari Kondisi Awal ke Model Bermain

Peningkatan kesegaran jasmani siswa putri kelasV SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke Model bermain disajikan dalam bentuk tabel sebagai berikut:

Tabel 7. Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Prediksi VO2 Max Siswa Putri Kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2009/2010 dari Kondisi Awal ke Model Bermain

No

Nama

Kondisi Awal Peningkatan pada Model

bermain Peningkatan

VO2 Max Level Shuttle VO2

Max Level Shuttle VO2

Max 1 Vivi Wulandari 3 2 23.6 4 6 28.3 4.7 2 Laurensia Alfina K 2 3 20.8 4 5 28.0 7.2 3 Wahyuni 2 2 20.4 2 6 22.0 1.6 4 Siti Maimunah 2 5 21.6 4 4 27.6 6.0 5 Yuni S 2 6 22.0 3 2 23.6 1.6 6 Ririn Nur C 2 5 21.6 4 4 27.6 6.0 7 Septi Dwi L 3 2 23.6 4 5 28.0 4.4 8 Tri Mastuti H 2 1 20.0 3 7 25.6 5.6 9 Yuliana P 2 7 22.4 3 6 25.2 2.8 10 Heni Astuti 2 4 21.1 2 7 22.4 1.3 11 Rima Mayang S 2 1 20.0 4 1 26.4 6.4 12 Nur Hidayah 3 1 23.2 4 8 29.1 5.9 13 Nurul Rahmawati 2 7 22.4 4 4 27.6 5.2 Jumlah 29 46 282.7 45 65 341.1 58.7 Rata-rata 2 4 21.7 3 5 26.2 4.5 Tertinggi 3 7 23.6 4 7 29.1 7.2 Terendah 2 1 20.0 2 1 22.0 1.3

Berdasarkan tabel tersebut menunjukkan bahwa, tingkat kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke model bermain mengalami peningkatan kemampuan VO2 Max rata-rata 4.5 ml/kg bb/menit.

Dihitung dari prosentase tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 kondisi awal sebelum diberi model bermain yaitu 21.7%. Setelah diberi perlakuan model bermain menjadi 26.2%. Hal ini menunjukkan tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 meningkat 4.5%.

commit to user

3. Peningkatan Kesegaran Jasmani Siswa Putra dari Model bermain ke Model bermain

Peningkatan kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari kondisi awal ke model bermain dari model bermain ke model bermain disajikan dalam bentuk tabel sebagai berikut:

Tabel 8. Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Prediksi VO2 Max Siswa Putra Kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2009/201 dari Model bermain ke Model bermain

No

Nama

Model bermain Peningkatan pada Model

bermain Peningkatan

VO2 Max Level Shuttle VO2

Max Level Shuttle VO2

Max

1 Aldo Marianto 4 1 26.4 4 4 27.6 1.2

2 Ajimas Idris R 2 4 21.1 2 5 21.6 0.5

3 Bangkit Galang R 2 1 20.0 2 3 20.8 0.8

4 Burhan Abdulah 3 7 25.6 4 2 26.8 1.2

5 Iwan dhanu Putra 5 5 31.4 6 2 33.6 2.2

6 Irfan Setyo P 2 8 22.8 3 2 23.6 0.8 7 Koko Prayitno 6 2 33.6 6 6 35.0 1.4 8 Muhammad Jafar 3 4 24.4 3 4 24.4 0.0 9 Novandicka A 2 5 21.6 2 6 22.0 0.4 10 S. Dista Anugrah P 7 2 37.1 7 7 38.9 1.8 11 Satya Indra P 3 2 23.6 3 6 25.2 1.6

12 Galih Darma Satria 6 7 35.4 7 3 37.5 2.1

13 Govinda Dio P S 4 9 29.5 5 7 32.4 2.9 14 Aji Gadang S 2 8 22.8 3 2 23.6 0.8 15 Fernando Nichola 6 3 33.9 6 9 36.0 2.1 16 Galang Sidik S 4 4 27.6 5 1 29.8 2.2 17 Yasir MS 6 8 35.7 7 4 37.8 2.1 Jumlah 67 80 472.5 75 73 496.6 24.1 Rata-rata 4 5 27.8 4 4 29.2 1.4 Tertinggi 7 9 37.1 7 9 37.8 2.9 Terendah 2 1 20.0 2 1 20.8 0.0

Berdasarkan tabel tersebut menunjukkan bahwa, tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari model bermain ke model bermain mengalami peningkatan kemampuan VO2 Max rata-rata 1.4 ml/kg bb/menit.

Dihitung dari prosentase tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 pada model bermain yaitu 27.8%. Setelah diberi perlakuan model

commit to user

bermain menjadi 29.2%. Hal ini menunjukkan tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 meningkat 1.4%.

4. Peningkatan Kesegaran Jasmani Siswa Putri dari Model bermain ke Model bermain

Peningkatan kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari model bermain ke model bermain disajikan dalam bentuk tabel sebagai berikut:

Tabel 9. Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Prediksi VO2 Max pada Siswa Putri Kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen Tahun Pelajaran 2009/2010 dari Model bermain ke Model bermain

No

Nama

Model bermain Peningkatan pada Model

bermain Peningkatan

VO2 Max Level Shuttle VO2

Max Level Shuttle VO2

Max 1 Vivi Wulandari 3 8 26.0 4 6 28.3 2.3 2 Laurensia Alfina K 3 6 25.2 4 5 28.0 2.8 3 Wahyuni 2 4 21.2 2 6 22.0 0.8 4 Siti Maimunah 3 6 25.2 4 4 27.6 2.4 5 Yuni S 2 8 22.8 3 2 23.6 0.8 6 Ririn Nur C 3 7 25.6 4 4 27.6 2.0 7 Septi Dwi L 3 8 26.0 4 5 28.0 2.0 8 Tri Mastuti H 3 2 23.6 3 7 25.6 2.0 9 Yuliana P 3 3 24.0 3 6 25.2 1.2 10 Heni Astuti 2 5 21.6 2 7 22.4 0.8 11 Rima Mayang S 3 3 24.0 4 1 26.4 2.4 12 Nur Hidayah 4 1 26.4 4 8 29.1 2.7 13 Nurul Rahmawati 3 8 26.0 4 4 27.6 1.6 Jumlah 37 69 317.6 45 65 341.1 23.8 Rata-rata 3 5 24.4 3 5 26.2 1.8 Tertinggi 3 8 26.4 4 7 29.1 2.8 Terendah 2 1 21.2 2 1 22.0 0.8

Berdasarkan tabel tersebut menunjukkan bahwa, tingkat kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 dari model bermain ke model bermain mengalami peningkatan kemampuan VO2 Max rata-rata 1.8 ml/kg bb/menit.

commit to user

Dihitung dari prosentase tingkat kesegaran jasmani siswa putra kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 pada model bermain yaitu 24.4%. Setelah diberi perlakuan model bermain menjadi 26.2%. Hal ini menunjukkan tingkat kesegaran jasmani siswa putri kelas V SD Negeri Plumbungan 1 Karangmalang Kabupaten Sragen tahun pelajaran 2009/2010 meningkat 1.8%.

Dokumen terkait