• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 4. HASIL PENELITIAN

4.2 Analisis Univariat

4.2.2 Faktor Personal

Faktor personal dalam penelitian ini meliputi; (a) pengetahuan tentang

narkoba, (b) sikap terhadap narkoba, dan (c) efikasi diri. Hasil penelitian secara rinci

sebagai berikut :

a. Pengetahuan

Berdasarkan hasil penelitian diketahui sebanyak 79 orang (57,2%) responden

menyatakan tidak tahu apa yang dimaksud dengan tentang narkoba, sebanyak

86 orang (62,3%), responden menyatakan tidak tahu tentang Narkotika, sebanyak 87

orang (63,0%), responden menyatakan tidak tahu tentang Psikotropika, sebanyak 134

orang (97,1%), responden menyatakan tidak tahu tentang efek Psikoaktif dan

sebanyak 85 orang (61,6%), responden menyatakan tidak tahu tentang efek

Psikoaktif.

Sebanyak 80 orang (58,0%), responden menyatakan tidak tahu instansi yang

dibenarkan menggunakan narkoba untuk kepentingan publik, sebanyak 83 orang

(60,1%), responden menyatakan tidak tahu tentang Alkohol, sebanyak 136 orang

(98,6%), responden menyatakan tidak tahu tentang Zat adiktif, sebanyak 83 orang

(60,1%), responden menyatakan tidak tahu tentang jenis narkoba menurut bahannya

dan sebanyak 81 orang (58,7%), responden menyatakan tidak tahu tentang jenis

narkoba menurut bentuknya.

Distribusi jawaban responden berdasarkan pengetahuan disajikan pada Tabel

Tabel 4.3 Distribusi Jawaban Responden Berdasarkan Pengetahuan

No Pertanyaan Tahu

Tidak

Tahu Total n % n % n %

1 Apakah anda tahu tentang narkoba 59 42,8 79 57,2 138 100,0 2 Apakah anda tahu tentang Narkotika 52 37,7 86 62,3 138 100,0 3 Apakah anda tahu tentang Psikotropika 51 37,0 87 63,0 138 100,0 4 Apakah anda tahu tentang efek Psikoaktif 4 2,9 13

4 97,1 138 100,0 5 Apakah anda tahu tentang efek pengunaan

Narkotika secara berlebihan 53 38,4 85 61,6 138 100,0

6

Apakah anda tahu salah satu instansi yang dibenarkan menggunakan narkoba untuk kepentingan publik

58 42,0 80 58,0 138 100,0

7 Apakah anda tahu tentang Alkohol 55 39,9 83 60,1 138 100,0 8 Apakah anda tahu tentang Zat adiktif 2 1,4 13

6 98,6

138 100,0 9 Apakah anda tahu tentang jenis narkoba menurut

bahannya 55 39,9 83 60,1 138 100,0

10 Apakah anda tahu tentang jenis narkoba menurut

bentuknya 57 41,3 81 58,7 138 100,0

Hasil pengukuran pengetahuan tentang narkoba kemudian dikategorikan.

Pengetahuan tentang narkoba pada kategori tidak baik sebanyak 78 orang (56,5%).

Distribusi berdasarkan kategori disajikan pada Tabel 4.4.

Tabel 4.4 Distribusi Responden Berdasarkan Kategori Pengetahuan

No Kategori Jumlah (orang) Persentase (%)

1 Baik 60 43,5

2 Tidak baik 78 56,5

Jumlah 138 100,0

b. Sikap terhadap Narkoba

Berdasarkan hasil penelitian diketahui sebanyak 81 orang (58,7%) responden

66 orang (47,8%), responden menyatakan setuju pengunaan narkoba mengganggu

kesehatan, sebanyak 60 orang (43,5%), responden menyatakan tidak setuju

penyuluhan tentang pencegahan pengunaan narkoba perlu dilakukan kepada

masyarakat, dan sebanyak 77 orang (55,8%), responden menyatakan tidak setuju

salah satu ciri pengguna narkoba adalah perilaku menyimpang dari aturan atau norma

yang berlaku.

Sebanyak 86 orang (62,4%), responden menyatakan tidak setuju remaja harus

siap mental untuk menghadapi tekanan pergaulan, sebanyak 97 orang (70,3%),

responden menyatakan tidak setuju mengisi waktu luang remaja ikut aktif dalam

kegiatan perkumpulan dimasyarakat, sebanyak 76 orang (55,1%), responden

menyatakan setuju penyalahgunaan narkoba merugikan bagi diri sendiri dan orang

lain, sebanyak 94 orang (68,1%), responden menyatakan tidak setuju peduli dengan

teman yang terjerumus narkoba, sebanyak 72 orang (52,2%), responden menyatakan

tidak setuju remaja yang menggunakan narkoba sebaiknya diberikan rehabilitasi, dan

sebanyak 85 orang (61,6%), responden menyatakan tidak setuju mengkonsumsi

minuman keras secara berlebihan dalam pergaulan remaja dapat merusak kesehatan.

Distribusi jawaban responden berdasarkan sikap terhadap narkoba disajikan

Tabel 4.5 Distribusi Jawaban Responden Berdasarkan Sikap terhadap Narkoba No Pernyataan Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total n % n % n % n %

1 Menggunakan narkoba adalah

melanggar hukum 81 58,7 50 36,2 7 5,1 138 100,0 2 Pengunaan narkoba mengganggu

kesehatan 66 47,8 55 39,9 17 12,3 138 100,0

3 Penyuluhan tentang pencegahan pengunaan narkoba perlu dilakukan kepada masyarakat

56 40,6 60 43,5 22 15,9 138 100,0

4 Salah satu ciri pengguna narkoba adalah perilaku menyimpang dari aturan atau norma yang berlaku

20 14,5 77 55,8 41 29,7 138 100,0

5 Remaja harus siap mental untuk

menghadapi tekanan pergaulan 26 18,8 86 62,4 26 18,8 138 100,0 6 Mengisi waktu luang remaja ikut aktif

dalam kegiatan perkumpulan dimasyarakat

33 23,9 97 70,3 8 5,8 138 100,0

7 Penyalahgunaan narkoba merugikan

bagi diri sendiri dan orang lain 76 55,1 53 38,4 9 6,5 138 100,0 8 Peduli dengan teman yang terjerumus

narkoba 34 24,6 94 68,1 10 7,3 138 100,0

9 Remaja yang menggunakan narkoba,

sebaiknya diberikan rehabilitasi 44 31,9 72 52,2 22 15,9 138 100,0 10 Mengkonsumsi minuman keras secara

berlebihan dalam pergaulan remaja dapat merusak kesehatan

33 23,9 85 61,6 20 14,5 138 100,0

Hasil pengukuran sikap terhadap narkoba kemudian dikategorikan. Sikap

terhadap narkoba pada kategori permisif sebanyak 71 orang (51,4%). Distribusi

berdasarkan kategori disajikan pada Tabel 4.6.

Tabel 4.6 Distribusi Responden Berdasarkan Kategori Sikap terhadap Narkoba

No Kategori Jumlah (orang) Persentase (%)

1 Permisif 71 51,4

Jumlah 138 100,0 c. Efikasi Diri

Berdasarkan hasil penelitian diketahui sebanyak 82 orang (59,4%) responden

menyatakan setuju siap mental tidak menggunakan narkoba walaupun ditawarkan

teman dalam pergaulan, sebanyak 72 orang (52,2%), responden menyatakan setuju

saya dapat berpegang teguh pada pendirian untuk tidak mencoba menggunakan

narkoba karena bertentangan dengan hukum, sebanyak 60 orang (43,5%), responden

menyatakan tidak setuju mengingatkan teman akan bahaya menggunakan Narkotika,

dan sebanyak 63 orang (45,7%), responden menyatakan tidak setuju jika teman

sebaya mengajak untuk merokok.

Sebanyak 86 orang (62,4%), responden menyatakan tidak setuju berusaha

membaca buku tentang narkoba, sebanyak 67 orang (48,6%), responden menyatakan

tidak setuju berusaha peduli mengingatkan teman yang terlanjur ketagihan, sebanyak

68 orang (49,3%), responden menyatakan tidak setuju main malam hari bersama

teman/gang., sebanyak 87 orang (63,0%), responden menyatakan tidak setuju peduli

dengan ceramah Narkotika, sebanyak 59 orang (42,8%), responden menyatakan

setuju menghindari minuman yang mengandung Alkohol secara berlebihan, dan

sebanyak 68 orang (49,3%), responden menyatakan tidak setuju berusaha mencari

kegiatan lain untuk menghindari narkoba. Distribusi jawaban responden berdasarkan

Tabel 4.7 Distribusi Jawaban Responden Berdasarkan Efikasi Diri No Pernyataan Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total n % n % n % n %

1 Siap mental tidak menggunakan narkoba walaupun ditawarkan teman dalam pergaulan

82 59,4 48 34,8 8 5,8 138 100,0

2 Saya dapat berpegang teguh pada pendirian untuk tidak mencoba menggunakan narkoba karena bertentangan dengan hukum

72 52,2 45 32,6 21 15,2 138 100,0

3 Saya terus mengingatkan teman akan

bahaya menggunakan narkotika 56 40,6 60 43,5 22 15,9 138 100,0 4 Teman sebaya mengajak untuk

merokok 50 36,2 63 45,7 25 18,1 138 100,0

5 Berusaha membaca buku tentang

narkoba 31 22,5 86 62,3 21 15,2 138 100,0

6 Berusaha peduli mengingatkan teman

yang terlanjur ketagihan 63 45,6 67 48,6 8 5,8 138 100,0 7 Main malam hari bersama teman/gang 52 37,7 68 49,3 18 13,0 138 100,0 8 Peduli dengan ceramah Narkotika 36 26,1 87 63,0 15 10,9 138 100,0 9 Menghindari minuman yang

mengandung Alkohol secara

berlebihan

59 42,8 56 40,6 23 16,6 138 100,0

10 Berusaha mencari kegiatan lain untuk

menghindari narkoba 56 40,6 68 49,3 14 10,1 138 100,0

Hasil pengukuran efikasi diri kemudian dikategorikan. Efikasi diri pada

kategori rendah sebanyak 73 orang (52,9%). Distribusi berdasarkan kategori disajikan

pada Tabel 4.8.

No Kategori Jumlah (orang) Persentase (%)

1 Tinggi 65 47,1

2 Rendah 73 52,9

Jumlah 138 100,0

Dokumen terkait