• Tidak ada hasil yang ditemukan

Habitat Fauna Hutan Mangrove

Dalam dokumen GABUNG BUKU PLH MANGROVE 4.pdf (Halaman 51-55)

BAB V. KEANEKARAGAMAN FLORA DAN FAUNA HUTAN MANGROVE

C. Habitat Fauna Hutan Mangrove

Spesies tumbuhan yang hidup di hutan mangrove cukup beragam, dan kadang- kadang satu pohon yang sama memiliki nama daerah yang berbeda-beda. Oleh karena itu harus disertakan nama latin yang ditulis miring, untuk menyamakan maksud dari jenis pohon tersebut.

Tentu kalian cukup sulit untuk menghapal nama latin dari jenis pohon tersebut. Oleh karena itu disini kita hanya akan mempelajari 10 jenis saja yang dominan (menguasai) pada hutan mangrove, yaitu :

1. Api-api (Avicennia) 6. Teruntum (Lumnitzera) 2.Pidada (Sonneratia) 7. Nyirih (Xylocarpus) 3.Bakau (Rhizophora) 8. Kandel (Kandelia)

4.Tanjang (Bruguiera) 9. Perepat tudung (Aegiceras)

5.Tengar (Ceriops) 10. Nipah (Nypa)

Jenis mangrove yang mempunyai penyebaran yang merata dan luas didominasi oleh mangrove jenis bakau (Rhizophora). Lima jenis dari 10 jenis tersebut yaitu, Api- api, Pidada, Bakau, Tanjang dan Nipah, merupakan 5 jenis utama yang membentuk formasi mangrove yang sudah kalian pelajari pada materi sebelumnya.

Telah kalian pelajari bahwa salah satu peranan ekosistem mangrove adalah rumah atau habitat bagi berbagai fauna, baik fauna khas mangrove maupun fauna yang

Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove

38

39

Di seluruh dunia, ekosistem hutan mangrove memiliki 73 spesies (jenis) mangrove sejati, serta lebih dari 20 spesies (jenis) flora tambahan yang biasanya tumbuh bersamaan dengan hutan mangrove, seperti pohon Nipah. Jenis-jenis flora ini

menempati tempat hidup (habitat) yang sama, yang memiliki ciri-ciri khusus yang berbeda dengan habitat tumbuhan lainnya. Karena adanya perbedaan habitat ini, maka jenis-jenis tumbuhannya pun memiliki ciri dan sifat yang berbeda, untuk menyesuaikan diri dengan tempat hidupnya. Nah, itulah materi yang akan kita pelajari selanjutnya, agar kalian memahami apa yang dimaksud habitat mangrove dan bagaimana ciri-cirinya, serta jenis-jenis flora apa saja yang terdapat dalam ekosistem mangrove tersebut.

Kata mangrove berasal dari kata mangueyang berarti tumbuhan dan groveyang berarti belukar atau hutan kecil. Hutan mangrove adalah sebutan yang digunakan untuk menggambarkan suatu kumpulan tumbuhan pantai yang didominasi oleh beberapa jenis pohon yang khas atau semak-semak yang memiliki kemampuan untuk tumbuh pada perairan asin.

Habitat hutan mangrove itu terdapat air payau, yang biasanya dipengaruhi oleh pasang surutnya air laut. Air payau adalah air yang mengandung sedikit kadar garam, jika banyak disebut air asin. Secara umum hutan mangrove dapat berkembang dengan baik pada habitat dengan ciri-ciri sebagai berikut :

1. Jenis tanah berlumpur, berlempung atau berpasir, dengan bahan pembentuknya berasal dari lumpur, pasir atau pecahan karang

2. Habitat tergenang air laut secara berkala (ada periode waktu tertentu), dengan frekuensi sering (harian) atau hanya saat pasang purnama saja. Frekuensi genangan ini akan menentukan susunan pohon-pohon di hutan mangrove

3. Menerima pasokan air tawar yang cukup, baik berasal dari sungai, mata air maupun air tanah yang berguna untuk menurunkan kadar garam dan menambah pasokan unsur hara dan lumpur.

4. Berair payau (2-22 %) sampai dengan asin yang bisa mencapai kadar garam (salinitas) 38 %.

Jadi, susunan, penyebaran jenis serta pertumbuhan mangrove dipengaruhi oleh faktor lingkungan, seperti kadar garam, pasang surut air laut, gelombang, arus, media tumbuh (pasir atau lumbur) dan nutrisi.

Pada umumnya pohon-pohon yang tumbuh di kawasan mangrove mempunyai variasi yang seragam, yakni terdiri atas satu lapisan (strata) yang berupa pohon- pohon yang berbatang lurus dengan tinggi pohon 7 mencapai 20-30 m. Jika tumbuh di pantai berpasir atau di lingkungan lain, tanaman akan tumbuh kerdil, rendah, dan batang tanaman sering kali bengkok. Gambar dibawah ini merupakan pohon-pohon yang terdapat di hutan mangrove dan banyak ditemukan di Indonesia.

Habitat mangrove yang tidak tergenang saat air surut (kiri) dan habitat yang selalu tergenang air laut (kanan)

B. Spesies Flora Hutan Mangrove

C. Habitat Fauna Hutan Mangrove

Spesies tumbuhan yang hidup di hutan mangrove cukup beragam, dan kadang- kadang satu pohon yang sama memiliki nama daerah yang berbeda-beda. Oleh karena itu harus disertakan nama latin yang ditulis miring, untuk menyamakan maksud dari jenis pohon tersebut.

Tentu kalian cukup sulit untuk menghapal nama latin dari jenis pohon tersebut. Oleh karena itu disini kita hanya akan mempelajari 10 jenis saja yang dominan (menguasai) pada hutan mangrove, yaitu :

1. Api-api (Avicennia) 6. Teruntum (Lumnitzera) 2.Pidada (Sonneratia) 7. Nyirih (Xylocarpus) 3.Bakau (Rhizophora) 8. Kandel (Kandelia)

4.Tanjang (Bruguiera) 9. Perepat tudung (Aegiceras)

5.Tengar (Ceriops) 10. Nipah (Nypa)

Jenis mangrove yang mempunyai penyebaran yang merata dan luas didominasi oleh mangrove jenis bakau (Rhizophora). Lima jenis dari 10 jenis tersebut yaitu, Api- api, Pidada, Bakau, Tanjang dan Nipah, merupakan 5 jenis utama yang membentuk formasi mangrove yang sudah kalian pelajari pada materi sebelumnya.

Telah kalian pelajari bahwa salah satu peranan ekosistem mangrove adalah rumah atau habitat bagi berbagai fauna, baik fauna khas mangrove maupun fauna yang

Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove

38

39

berhubungan dengan mangrove. Fauna tersebut menjadikan mangrove sebagai tempat tinggal, mencari makan, atau tempat berkembang biak, seperti terlihat pada gambar berikut.

Mangrove sebagai habitat berbagai spesies fauna.

Sumber: Wetlands International-Indonesia Program

Fauna mangrove dapat dibedakan menjadi fauna darat, fauna air tawar dan fauna laut, dengan penyebaran sebagai berikut :

1. Kelompok fauna daratan yang umumnya menempati bagian atas pohon mangrove. Terdiri atas serangga, ular, monyet (primata) dan burung. Kelompok ini sifat adaptasi khusus untuk hidup didalam hutan mangrove, karena mereka melewatkan sebagian besar hidupnya diluar jangkauan air laut (bagian pohon yang tinggi). Namun, mereka dapat mengumpulkan makanannya berupa hewan laut pada saat air surut.

2. Kelompok fauna perairan, terbagi menjadi :

a. Kelompok hewan yang hidupnya menempati daerah tanah atau akar mangrove maupun pada media yang lunak (lumpur). Kelompok ini antara lain jenis kepiting, kerang-kerangan dan lainnya.

b. Kelompok yang selalu hidup dalam kolam air laut seperti macam-macam ikan dan udang

Secara garis besar ekosistem mangrove menyediakan lima tipe habitat bagi fauna yaitu :

a. Tajuk pohon yang dihuni oleh berbagai jenis burung, mamalia dan serangga daun/ranting dan batang/zakar

b. Lobang pada cabang dan genangan pada air pada cagak antara batang dan cabang yang merupakan habitat untuk serangga (terutama nyamuk)

c. Permukaan tanah sebagai habitat keong/kerang dan ikan glodok

d. Lobang permanen dan semi permanen di dalam tanah sebagai habitat kepiting dan katak

e. Saluran-saluran air sebagai habitat buaya dan ikan/udang

Lima tipe habitat fauna mangrove.

Sumber : ht tps://www .pin ter es t.c om

Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove

berhubungan dengan mangrove. Fauna tersebut menjadikan mangrove sebagai tempat tinggal, mencari makan, atau tempat berkembang biak, seperti terlihat pada gambar berikut.

Mangrove sebagai habitat berbagai spesies fauna.

Sumber: Wetlands International-Indonesia Program

Fauna mangrove dapat dibedakan menjadi fauna darat, fauna air tawar dan fauna laut, dengan penyebaran sebagai berikut :

1. Kelompok fauna daratan yang umumnya menempati bagian atas pohon mangrove. Terdiri atas serangga, ular, monyet (primata) dan burung. Kelompok ini sifat adaptasi khusus untuk hidup didalam hutan mangrove, karena mereka melewatkan sebagian besar hidupnya diluar jangkauan air laut (bagian pohon yang tinggi). Namun, mereka dapat mengumpulkan makanannya berupa hewan laut pada saat air surut.

2. Kelompok fauna perairan, terbagi menjadi :

a. Kelompok hewan yang hidupnya menempati daerah tanah atau akar mangrove maupun pada media yang lunak (lumpur). Kelompok ini antara lain jenis kepiting, kerang-kerangan dan lainnya.

b. Kelompok yang selalu hidup dalam kolam air laut seperti macam-macam ikan dan udang

Secara garis besar ekosistem mangrove menyediakan lima tipe habitat bagi fauna yaitu :

a. Tajuk pohon yang dihuni oleh berbagai jenis burung, mamalia dan serangga daun/ranting dan batang/zakar

b. Lobang pada cabang dan genangan pada air pada cagak antara batang dan cabang yang merupakan habitat untuk serangga (terutama nyamuk)

c. Permukaan tanah sebagai habitat keong/kerang dan ikan glodok

d. Lobang permanen dan semi permanen di dalam tanah sebagai habitat kepiting dan katak

e. Saluran-saluran air sebagai habitat buaya dan ikan/udang

Lima tipe habitat fauna mangrove.

Sumber : ht tps://www .pin ter es t.c om

Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove Pendidikan Lingkungan Hidup Tematik Mangrove

Dalam dokumen GABUNG BUKU PLH MANGROVE 4.pdf (Halaman 51-55)

Dokumen terkait