• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hasil Penelitian

Dalam dokumen JURNAL PENELITIAN PENDIDIKAN SAINS DAN M (Halaman 62-70)

MATEMATIS SISWA EKSTROVERT-INTROVERT

1. Hasil Penelitian

Data kemampuan penalaran dan pemecahan masalah matematis diambil melalui instrumen tes

kemampuan penalaran dan

pemecahan masalah matematis. Tes tdilakukan terhadap 216 sampel. Data tersebut merupakan data

kemampuan penalaran dan

pemecahan masalah matematis

pada materi Variabel Acak dan Distribusi Binomial. Deskripsi data

kemampuan penalaran dan

pemecahan masalah matematis

disajikan pada Tabel 1.

Data kemampuan penalaran dan pemecahan masalah yang telah memenuhi prasyarat normalitas dan homogenitas selanjutnya dianalisis dengan Multivariate Analysis of Variances untuk menguji hipotesis.

Uji hipotesis ini dilakukan

menggunakan Multivariate Test

dengan IBM SPSS Statistics 23.

Hasil Multivariate Test data

kemampuan penalaran dan

pemecahan masalah matematis

disajikan pada Tabel 2.

Tabel 2 menunjukkan bahwa pada kelompok tipe kepribadian, nilai

Sig. = 0,000 lebih kecil dari nilai  = 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan kemampuan penalaran dan pemecahan masalah matematis antara kelompok tipe kepribadian ekstrovert dan kelompok tipe kepribadian introvert. Hsil tersebut juga menunjukkan nilai Sig.

= 0,001 lebih kecil dari  = 0,05 pada interaksi antara model pembelajaran dan tipe kepribadian.

Tabel 1. Deskripsi Data

Model Pembelajaran Tipe Kepribadian Mean Std. Deviation N

Penalaran DL + CRA Ekstrovert 52,44 12,034 68

Introvert 42,85 10,572 40 Total 48,89 12,372 108 DL Ekstrovert 53,38 12,800 68 Introvert 51,50 14,234 40 Total 52,69 13,315 108 Total Ekstrovert 52,91 12,386 136

57 Introvert 47,18 13,196 80 Total 50,79 12,963 216 Pemecahan Masalah DL + CRA Ekstrovert 52,03 12,399 68 Introvert 42,05 11,390 40 Total 48,33 12,922 108 DL Ekstrovert 59,09 10,512 68 Introvert 42,00 10,737 40 Total 52,76 13,414 108 Total Ekstrovert 55,56 11,987 136 Introvert 42,03 10,998 80 Total 50,55 13,326 216

Tabel 2. Hasil Multivariate Test

Effect Value F Hypothesis

df Sig.

Intercept Pillai's Trace 0,960 2550,335b 2,000 0,000 Wilks' Lambda 0,040 2550,335b 2,000 0,000 Hotelling's Trace 24,174 2550,335b 2,000 0,000 Roy's Largest Root 24,174 2550,335b 2,000 0,000 Model

Pembelajaran

Pillai's Trace 0,040 4,388b 2,000 0,014 Wilks' Lambda 0,960 4,388b 2,000 0,014 Hotelling's Trace 0,042 4,388b 2,000 0,014 Roy's Largest Root 0,042 4,388b 2,000 0,014 Tipe Kepribadian Pillai's Trace 0,255 36,023b 2,000 0,000 Wilks' Lambda 0,745 36,023b 2,000 0,000 Hotelling's Trace 0,341 36,023b 2,000 0,000 Roy's Largest Root 0,341 36,023b 2,000 0,000 Model Pembelajaran * Tipe Kepribadian Pillai's Trace 0,062 7,024b 2,000 0,001 Wilks' Lambda 0,938 7,024b 2,000 0,001 Hotelling's Trace 0,067 7,024b 2,000 0,001 Roy's Largest Root 0,067 7,024b 2,000 0,001

Dengan demikian, interaksi antara masing- masing model pembelajaran dan tipe kepribadian memberikan kemampuan penalaran dan pemecahan matematis yang berbeda. Selanjutnya, perbedaan kemampuan penalaran dan pemecahan masalah matematis pada masing-masing kelompok model pembelajaran dan tipe kepribadian dapat dilihat pada Tabel 3 berikut.

Tabel 3.Estimated Marginal Means

Dependent Variable Model Pembelajaran Tipe Kepribadian Mean Std. Error 95% Confidence Interval Lower Bound Upper Bound

Penalaran DL + CRA Ekstrovert 52,588 1,510 49,612 55,565 Introvert 42,850 1,969 38,969 46,731 DL Ekstrovert 53,500 1,510 50,523 56,477 Introvert 51,375 1,969 47,494 55,256 Pemecahan Masalah DL + CRA Ekstrovert 52,338 1,376 49,626 55,050 Introvert 42,025 1,794 38,489 45,561 DL Ekstrovert 59,074 1,376 56,362 61,785

58

Introvert 42,200 1,794 38,664 45,736

Tabel 3 menunjukkan bahwa pada kelas discovery learning

dengan pendekatan CRA, rata-rata kemampuan penalaran matematis siswa ekstrovert sebesar 52,588, sedangkan siswa introvert sebesar 42,850. Dari hasil tersebut juga diperoleh rata-rata kemampuan

pemecahan masalah matematis

siswa ekstrovert sebesar 52,338, sedangkan pada siswa introvert sebesar 42,025. Artinya, pada kelas

discovery learning dengan

pendekatan CRA, rata-rata

kemampuan penalaran dan

pemecahan masalah matematis

siswa ekstrovert lebih baik

dibandingkan siswa introvert.

Tabel 3 juga menunjukkan

bahwa pada kelas discovery

learning, rata-rata kemampuan

penalaran matematis siswa

ekstrovert sebesar 53,500,

sedangkan siswa introvert sebesar

51,375. Hasil tersebut juga

menunjukkan bahwa kemampuan

pemecahan masalah matematis

pada kelompok tipe kepribadian

ekstrovert sebesar 59,074

sedangkan pada kelompok tipe kepribadian introvert sebesar 42,200.

Artinya, rata-rata kemampuan

penalaran matematis siswa

ekstrovert lebih baik dibandingkan siswa introvert.

2. Pembahasan

Hasil penelitian yang telah diuraikan di atas menunjukkan

bahwa kemampuan penalaran

matematis siswa ekstrovert lebih baik dibandingkan siswa introvert pada pembelajaran melalui model

discovery learning dengan pendekatan CRA. Aktivitas belajar pada model pembelajaran discovery learning dengan pendekatan CRA

lebih menekankan pada proses

menemukan pengetahuan baru

dengan mengubah contoh-contoh benda konkret ke dalam bentuk

representasional kemudian ke

bentuk abstrak. Dalam kegiatan belajar tersebut, siswa diarahkan untuk bekerjasama dalam kelompok

untuk membangun pengetahuan

baru.

Proses belajar tersebut

membutuhkan pemikiran yang

sangat mendalam. Siswa mencari informasi dari suatu bentuk konkret kemudian mengubahnya ke dalam

bentuk representasional

menggunakan penalarannya. Tidak

hanya itu, bentuk-bentuk

representasional tersebut

selanjutnya diubah ke dalam bentuk abstrak berupa simbol atau notasi matematis. Untuk itu, siswa harus saling bekerjasama dalam kelompok agar lebih mudah dalam mengikuti

proses penemuan tersebut.

Serangkaian aktivitas belajar yang

kompleks tersebut dapat

merangsang penalaran matematis siswa dalam membangun suatu pengetahuan baru (Francisco dan Maher, 2005: 371).

Aktivitas belajar dalam kelompok seperti ini tentunya akan memudahkan siswa berkepribadian ekstrovert. Siswa berkepribadian ekstrovert lebih cenderung tertarik untuk berinteraksi dengan dunia luar,

baik dengan manusia maupun

lingkungan di sekitarnya (Boroujeni, Roohani, & Hasanimanesh, 2015:

213). Siswa berkepribadian

ekstrovert mempunyai sifat lebih

suka berteman (Zafar dan

Meenakshi, 2012: 34).

Kecenderungan ini tentunya

59

Aktivitas belajar secara berkelompok pada discovery learning dengan

CRA tentu sangat membantu siswa berkepribadian ekstovert untuk mengasah kemampuannya dalam bernalar.

Berbeda halnya dengan

ekstrovert, siswa berkepribadian introvert mengalami sedikit kesulitan untuk melakukan aktivitas belajar

secara berkelompok. Hal ini

disebabkan siswa berkepribadian introvert cenderung kurang tertarik dengan sesuatu di luar dirinya (Ogbojinwaekwu, 2011: 3). Siswa bertipe kepribadian introvert juga cenderung berpikir dengan lambat dan membutuhkan banyak informasi

untuk dapat membentuk suatu

konsep (Schmidt, 2016: 73). Selain itu, siswa berkepribadian introvert juga memiliki rasa takut melakukan

kesalahan yang tinggi dalam

menjwab sebuah permasalahan

(Burtaverde & Mihaila, 2011: 23). Sifat-sifat tersebut tentunya menjadikan siswa berkepribadian introvert kesulitan untuk aktif mengikuti kegiatan pembelajaran

dan mengembangkan pikiran-

pikirannya.

Uraian di atas menunjukkan

bahwa siswa berkepribadian

ekstrovert lebih mampu mengikuti

kegiatan pembelajaran secara

maksimal dibandingkan siswa

berkepribadian introvert pada

discovery learning dengan pendekatan CRA. Hal ini berakibat

pada kemampuan penalaran

matematis siswa tersebut. Siswa berkepribadian ekstrovert tentu lebih

mampu mengembangkan

kemampuan penalaran

matematisnya dibandingkan dengan siswa berkepribadian introvert.

Seperti halnya kemampuan penalaran matematis, hasil penelitian

juga menunjukkan bahwa

kemampuan pemecahan masalah matematis siswa berkepribadian ekstrovert lebih baik dibandingkan siswa berkepribadian introvert. Kemampuan pemecahan masalah tersebut erat hubungannya dengan

penalaran. Untuk dapat

memecahkan permasalahan dengan

baik, siswa harus bernalar

menggunakan pemikirannya dengan baik (Abdullah, Abidin, & Ali, 2015:

133). Salah satu indikator

kemampuan pemecahan masalah

yang baik adalah kemampuan

bernalar yang baik (Saguni,

2013:217). Kemampuan bernalar yang baik akan mempengaruhi kemampuan siswa tersebut dalam memecahkan suatu permasalahan.

Dengan demikian, kemampuan

penalaran matematis yang baik menjadikan siswa berkepribadian ekstrovert memiliki kemampuan pemecahan masalah yang lebih baik dibandingkan siswa berkepribadian introvert.

D. Kesimpulan

Berdasarkan hasil dan

pembahasan yang telah diuraikan

sebelumnya, penelitian ini

menyimpulkan bahwa: (1) pada pembelajaran melalui discovery learning dengan pendekatan CRA, kemampuan penalaran matematis siswa ekstrovert lebih baik daripada

siswa introvert; (2) pada

pembelajaran melalui discovery learning dengan pendekatan CRA, kemampuan pemecahan masalah matematis siswa ekstrovert lebih baik daripada siswa introvert; (3) pada pembelajaran melalui discovery learning, kemampuan penalaran matematis siswa ekstrovert lebih baik daripada siswa introvert; dan (4)

60

pada pembelajaran melalui discovery learning, kemampuan pemecahan masalah matematis siswa ekstrovert lebih baik daripada siswa introvert. E. Daftar Pustaka

Abdullah, A. H., Abidin, N. L. Z., & Ali, M. (2015). “Analysis of

Students’ Errors in Solving

Higher Order Thinking Skills (HOTS) Problems for The Topic

of Fraction”, Asian Social Science, Volume 11, Number 21, pp. 133-142.

Agrawal J. & Morin L. L. (2016).

“Evidence-Based Practices: Applications of Concrete Representational Abstract

Framework across Math

Concepts for Students with

Mathematics Disabilities”, Learning Disabilities Research and Practice, Volume 31, Number 1, pp. 34-44.

Al-Dujaily, A., Kim, J., & Ryu, H.

(2013). “Am I Extravert or

Introvert? Considering the Personality Effect Toward e-

Learning System”, Educational Technology & Society, Volume 16, Number 3, pp. 14–27.

Apeh, H. A. & Ezemaduka, T. T.

(2015). “Extroversion- Introversion and Subject Preference as Factors of Academic Performance among Secondary School Students in

FCT, Abuja”, International Journal of Novel Research in Education and Learning, Volume 2, Number 4, pp. 13- 21.

Arroyo, H. (2014). “The Effects of

Using a Systematic Approach

During Mathematical

Instruction”, Masters of Arts in Education Action Research Papers, Paper 17. http://sophia.stkate.edu/maed/3 7 (diakses 17 Oktober 2016)

Bal, A. P. (2014). “The Examination

of Representations Used by Classroom Teacher Candidates

in Solving Mathematical

Problems”, Educational Sciences: Theory and Practice, Volume 14, Number 6, pp. 2349-2365.

Balim, A. G. (2009). “The Effects of

Discovery Learning on

Students’ Success and Inquiry Learning Skills”, Egitim Arastirmalari-Eurasian Journal of Educational Research, Volume 35, pp. 1-20.

Boroujeni, A. A. J., Roohani, A., &

Hasanimanesh, A. (2015). “The

Impact of Extroversion and Introversion Personality Types

on EFL Learners’ Writing Ability”, Theory and Practice in Language Studies, Volume 5,

Number 1, pp. 212-218.

Burtaverde, V. & Mihaila, T. (2011).

“Significant Differences

Between Introvert and Extrovert

People’s Simple Reaction Time

in Conflict Situations”,

Romanian Journal of Experimental Applyed Psychology, Volume 2, Number 3, pp. 18-24.

Dzulkifli, M. A. & Alias, I. A. (2012).

“Students of Low Academic

Achievement, Their Personality, Mental Abilities and Academic Performance: How Counselor Can Me Help”, International

61 Journal of Humanities and Social Science, Volume 2,

Number 23, pp. 220-225.

Francisco, J. M. & Maher, C. A.

(2005). “Conditions for

Promoting Reasoning in

Problem Solving: Insights from

a Longitudinal Study”, Journal of Mathematical Behavior, Volume 24, pp. 361-372.

Francisco, J. M. (2013). “Learning in

Collaborative Settings:

Students Building on Each

Other’s Ideas to Promote Their Mathematical Understanding”, Educational Studies in Mathematics, Volume 82, pp. 417-438.

Gok, T. (2014). “Students’

Achievement, Skill, and

Confidence in Using Stepwise Problem-Solving Strategies”,

Eurasia Journal of Mathematics, Science, and Technology Education, Volume 10, Number 6, pp. 617-624. Hosnan, M. (2014). Pendekatan

Saintifik dan Kontekstual dalam Pembelajaran Abad 21. Bogor: Ghalia Indonesia.

Igbojinwaekwu, P. C. (2011).

“Academic Achievements of

Extroverted and Introverted Pupils in Primary School

Mathematics”, Knowledge Review, Volume 23, Number 3, pp. 1-5.

In’am, A. (2014). “The

Implementation of the Polya Method in Solving Euclidean

Geometry Problems”,

International Education Studies,

Volume 7, Number 7, pp. 149- 158.

Inquire. (2003). Concrete-

Representational-Abstract Approach for Expressions. www.sped.cec.org (diakses 7 Maret 2016.

Maarif, S. 2016. “Improving Junior High School Students’

Mathematical Analogical Ability Using Discovery Learning

Method”, International Journal of Research in Education and Science, Volume 2, Number 1, pp. 114-124.

Mahmoud, A. K. A. (2014). “The Effect of Using Discovery Learning Strategy in Teaching Grammatical Rules to First

Year General Secondary

Student on Developing Their Achievement and Metacognitive

Skills”, International Journal of Innovation and Scientific Research, Volume 5, Number 2, pp. 146-153.

Mullis, I. V. S. & Martin M. O. (2013).

TIMSS 2015: Assesment Framework. Boston: TIMSS and PIRL International Study Center.

Nfon, N. F. 2013. “Effect of Rusbult’s

Problem Solving Strategy on

Secondary School Students’

Achievement in Trigonometry

Classroom”, Journal of Mathematics Education, Volume 6, Number 1, pp. 38- 55.

Peraturan Menteri Pendidikan

Nasional Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2006 Tentang

62

Standar Isi untuk Satuan

Pendidikan Dasar dan

Menengah.

Robbins, J. K. (2011). “Problem

Solving, Reasoning, and

Analytical Thinking in a

Classroom Environment”, The Behavior Analyst Today, Volume 12, Number 1, pp. 40- 47.

Saguni, F. (2013). “Efektivitas

Metode Problem Based

Learning, Cooperative Learning Tipe Jigsaw, dan Ceramah

Sebagai Problem Solving

dalam Matakuliah Perencanaan

Pembelajaran”, Cakrawala Pendidikan, Volume 32, Number 2, pp. 207-219.

Sari, S. W. (2012). “Pengaruh Model

Pembelajaran dan Tipe

Kepribadian Terhadap Hasil Belajar Fisika pada Siswa SMP Swasta di Kecamatan Medan

Area”, Jurnal Tabularasa PPS Unimed, Volume 9, Number 1, pp. 33-44.

Schmidt, S. J. (2016). “Personality

Diversity: Extrovert and Introvert Temperaments”,

Journal of Food Science Education, Volume 15, pp. 73- 74.

Shadiq, F. (2004). Penalaran, Pemecahan Masalah, dan

Komunikasi dalam

Pembelajaran Matematika. Yogyakarta: PPPG Matematika.

Syah, M. (2014). Psikologi

Pendidikan: dengan Pendekatan Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

The Access Center. (2004).

“Concrete-Representational- Abstract (CRA) Instructional

Approach Summary Report”, American Institute for Research

www.k8accesscenter.org. (diakses 23 September 2016. Wardhani, S. (2008). Paket Fasilitasi

Pemberdayaan KKG/MGMP Matematika: Analisis SI dan SKL Mata Pelajaran Matematika SMP/MTs untuk Optimalisasi Tujuan Mata Pelajaran Matematika.

Yogyakarta: PPPPTK

Matematika.

Widiantari, K. S. & Herdiyanto, Y. K.

(2013). “Perbedaan Intensitas

Komunikasi Melalui Jejaring Sosial antara Tipe Kepribadian Ekstrovert dan Introvert pada

Remaja”. Jurnal Psikologi Udayana, Volume 1, Number 1, pp. 106-115.

Witzel, B. S. (2005). “Using CRA to

Teach Algebra to Students with Math Difficulties in Inclusive

Settings”, Learning

Disabbilities: A Contemporary Journal, Volume 3, Number 2, pp. 49-60.

Yuliani, K. & Saragih, S. (2015). “The

Development of Learning

Devices Based Guided

Discovery Model to Improve Understanding Concept and Critical Thinking Mathematically Ability of Students at Islamic

Junior High School of Medan”, Journal of Education and Practice, Volume 6, Number 24, pp. 116-128.

63 Zafar, S. & Meenakshi, K. (2012). “A

Study on The Relationship

Between Extroversion-

Introversion and Risk-Taking in

The Context of Second

Language Acquisition”, International Journal of Research Studies in Language Learning, Volume 1, Number 1, pp. 33-40.

64

EFEKTIFITAS MODEL PEMBELAJARAN PROJECT-BASED

Dalam dokumen JURNAL PENELITIAN PENDIDIKAN SAINS DAN M (Halaman 62-70)

Dokumen terkait