BAB IV HASIL PENGUJIAN DAN ANALISA
4.1 Hasil Pengujian Sistem
4.1.3 Hasil Pengujian Komunikasi Antar alat
Untuk tahap berikutnya adalah pengujian antar alat, dimana ada sebuah mikrokontroler yang digunakan sebagai pemroses utama sistem, dan ada juga pemroses kedua sistem. Dimana mikrokontroler yang digunakan di penelitian ini adalah Arduino Mega 2560 sebagai tempat proses utama dari segala sistem, dan penggerak perangkat keras, sehingga tempat pemrosesan yang kedua adalah NodemCU ESP8266, difungsikan sebagai pengatur algoritma kerja sistem ke database melalui jaringan internet, dan juga memiliki algoritma agar memberi perintah waktu counter setelah 10 detik ketika kendaraan masih belum masuk di tempat parkir yang dipilih, artinya proses pemberian notifikasi dilakukan berdasarkan algoritma program dari ESP8266 setelah 10 detik kendaraan belum masuk ke lokasi parkir yang dipilih .
Berikut adalah gambar tangkapan layar komunikasi antara database, Arduino Mega 2560 dan NodemCU ESP8266 yang dilakukan selama proses dijalankan ditunjukkan pada Gambar 4.3
Dalam pengujian ini alat ini komunikasi yang digunakan adalah komunikasi serial, yaitu komunikasi yang hanya menggunakan sedikit penggunan data dalam pengiriman nya.
.
Gambar. 4.3 Komunikasi Arduino Mega 2560 dengan ESP8266
4.1.4 Hasil Pengujian Sensor IR
Pada tahap berikutnya adalah pengujian sensor IR(sensor jarak) yang digunakan sebagai pendeteksi adanya kendaraan yang sudah melewati portal utama dan portal di lokasi parkir. Dalam pengujian ini, akan ditunjukkan jika ada kendaraan masuk dari portal utama, maka data “portal masuk” pada database akan berubah nilainya menjadi 1 yang menandakan sudah membuka portal utama,
59
dan pada “serial monitor” IDE Arduino akan muncul tulisan misalnya dipilih A1 melalui aplikasi web, maka muncul “kendaraan A1 masuk”, begitu pun terhadap database akan muncul ”kode parkir” A1 yang dipilih. Hal ini lah yang menunjukkan bahwa sensor jarak yang digunakan berfungsi secara baik.
Berikut merupakan salah satu hasil pengujian data pengguna dengan proses yang berbeda, yaitu ditunjukkan pada Gambar. 4.4 (a) dan (b) berikut:
Gambar 4.4 (a) Pengujian Sensor Masuk portal Utama
(b) Pengujian Sensor Keluar Portal parkir
4.2 Analisis Hasil Pengujian 4.2.1 Batasan Analisa Sistem
Pada penelitian ini ada beberapa batasan analisa sistem yang dilakukan yaitu sebagai berikut :
1. Analisa pada penelitian ini tidak membahas secara detail perancangan aplikasi web yang digunakan.
2. Analisa sistem yang dilakukan tidak membahas tentang database yang digunakan.
4.2.2 Analisa Kesesuain Data Informasi Sistem
Dalam analisa penelitian ini yang menjadi topik utama pembahasan adalah bagaimana penelitian ini dapat menghasilkan sebuah sistem parkir yang menampilkan informasi data yang sesuai pada aplikasi web dan perangkat keras, sehingga data tersebut dapat mempermudah setiap pengguna parkir dalam mengetahui lokasi parkir mana yang masih bias ditempati. Berdasarkan pengujian sistem, ada beberapa hal yang sudah di analisa sehingga menghasilkan data yang sesuai sebagai berikut :
1. Data informasi lokasi parkir diperoleh dari setiap pengguna yang berhasil melakukan pemilihan dan menempati daerah parkir yang dipilih.
2. Setiap pengguna yang telah memilih parkir, harus menekan tombol “oke” pada aplikasi web ketika notifikasi muncul setelah 10 detim tidak masuk ke lokasi parkir yang dipilih agar melanjutkan proses dan memperbaharui database sistem.
61
3. Untuk keluar sistem parkir, setiap pengguna wajib scan kode QR yang ada dalam tempat parkir agar dapat memproses lanjut untuk membuka portal parkir di lokasi tersebut agar dapat keluar dari lokasi sistem parkir.
4. Pada saat bersamaan login, pengguna yang akan memilih parkir dengan nomor yang sama(tanpa sengaja), maka hasil pemilihan nya bergantung terhadap kecepatan jaringan internet yang digunakan pengguna mana yang akan memilih nomor tersebut.
5. Pada perencanaan sistem ini, motor servo yang digunakan hanya sebatas untuk bisa membuka portal yang dibuat secara Prototype menggunakan bahan yang mudah diangkat. Sehingga untuk penggunaan torsi yang diperlukan tidak terlalu besar.
Berdasarkan analisa sistem yang sudah dilakukan dan beberapa hal dalam pengujian, maka dapat ditarik sebuah hipotesa bahwa sistem ini berjalan sesuai dengan yang sudah dirancang, yaitu bisa mengirim dan menerima informasi sesuai yang dilakukan oleh pengguna. Yang mana berkomunikasi juga setiap proses nya bersama alat yang dirancang, sehingga dapat mengirim dan memproses data dari satu proses ke proses lain nya.
62 BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan
Dari hasil pengujian dan implementasi yang telah dilakukan pada bab sebelumnya, maka dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut:
1. Setiap Pengguna dapat login ke sistem aplikasi web dari jarak jauh, namun harus berada pada wilayah sistem parkir untuk melakukan scanning Kode QR agar dapat membuka portal utama dengan syarat kendaraan juga harus berada pada sensor di Portal Utama.
2. Sebagai pendeteksi adanya kendaraan ketika masuk sistem parkir, sensor jarak juga difungsikan sebagai pembuka dan penutup portal yang digunakan di lokasi sistem parkir.
3. Dalam penelitian ini didapatkan bahwa mikrokontroler Arduino Mega2560 yang digunakan dapat melakukan proses input output Digital sesuai perancangan yang dilakukan untuk kebutuhan system parkir cerdas yang dirancang.
5.2 Saran
Beberapa saran yang dapat diberikan sehubungan dengan pelaksanaan skripsi ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk implementasi yang lebih baik dalam pembukaan portal parkir, penggunaan motor servo bisa menggunakan torsi yang lebih besar agar dapat berjalan sesuai kebutuhan implementasi rancangan sistem, sehingga dapat menjalankan sistem sesuai yang diharapkan.
63
2. Penggunaan sensor jarak diharapkan bisa diganti menggunakan hardware yang mampu mendeteksi adanya kendaraan secara otomoatis, tanpa harus menggunakan perantara melalui akun data di Aplikasi Web.
3. Diharapkan untuk penggunaan mikrokontroler sistem parkir yang lebih besar harus mempunyai kapasitas masukan dan keluaran terhadap sistem yang dijalankan, agar setiap proses yang dilakukan oleh sistem berjalan dengan baik.
64
DAFTAR PUSTAKA
[1] “Perkembangan Teknologi pada Sistem Parkir”, tribunjabar.id, rabu 16
agustus 2017, [Online]. Tersedia dari :
https://jabar.tribunnews.com/2017/08/16/perkembangan-teknologi-pada- sistem-parkir [Diakses pada Desember 2019].
[2] H, I. P., Virgono, A., & Azmi, F. (n.d.). BASISDATA DAN WEB SERVER IMPLEMENTATION OF SMART PARKING SISTEM IN TELKOM UNIVERSITY . SUBSISTEM : DATABASE AND WEB SERVER.
[3] “Alikasi Web”. [Online]. Tersedia dari :
https://id.wikipedia.org/wiki/Aplikasi_web. [Diakses Pada Februari 2020]
[4] “Sistem Informasi Parkir”. [Online]. Tersedia dari : https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_informasi_parkir. [Diakses Pada Maret 2020]
[4] “QR Code”. [Online]. Tersedia dari http://www.qrcode.com/en/index.html.
[diakses pada Februari 2020]
[5] Ariadi. 2011. “Analisis dan Perancangan Kode Matriks Dua Dimensi Quick Response (QR) Code”. Skripsi. Universitas Sumatera Utara.
[6] “ARDUINO MEGA 2560 MIKROKONTROLER ATmega2560,” LAB
ELEKTRONIKA. [Online]. Tersedia di :
http://www.labelektronika.com/2017/02/arduino-mega-2560- mikrokontroler.html. [Diakses pada Maret 2020]
[7] “cara mengakses sensor irobstacle avoidance pada arduino”, indomaker [Online]. Tersedia di : http://indomaker.com/index.php/2019/01/14/cara- mengakses-sensor-ir-obstacle-avoidance-pada-arduino/ [Diakses pada Februari 2020]
[8] Esp8266 : R. P. Pratama, “Aplikasi WEB Server ESP8266 Untuk
65
Pengendali Peralatan Listrik,” INVOTEK J. Inov. Vokasional dan Teknol., vol. 17, no. 2, pp. 39–44, 2017
[9] “Motor Servo”, Elektronika Dasar, Tuesday October 29th 2019, [Online].
Tersedia dari : https://elektronika-dasar.web.id/motor-servo/ [Diakses pada Februari 2020]
[10] Firebase”, Wikipedia, [Online]. Tersedia dari : https://id.wikipedia.org/wiki/Firebase [Diakses pada Desember 2019]
[11] “Cloud Firestore”, firebase, [Online]. Tersedia dari : https://firebase.google.com/docs/firestore [Diakses pada Maret 2020]
[12] “Firebase Authentication”, firebase, [Online]. Tersedia dari : https://firebase.google.com/docs/auth/?gclid=Cj0KCQjwpLfzBRCRARIsA Huj6qVquot9i5NvXK1gWRH0LaXMjy9U5He5fldkhf-
zLvikOs_kht5yWMcaAoS1EALw_wcB [Diakses pada Maret 2020]
[13] “Firebase Realtime Database”, firebase, [Online]. Tersedia dari : https://firebase.google.com/docs/database [Diakses pada Maret 2020]
[14] “Firebase Test Lab”. [Online]. Tersedia dari : https://firebase.google.com/docs/test-lab. [Diakses pada Maret 2020]
[15] D. I. Putra, R. Aisuwarya, S. Ardopa, and I. Purnama, “Sistem Cerdas Reservasi dan Pemantauan Parkir pada Lokasi Kampus Berbasis Konsep Internet of Things,” J. Teknol. dan Sist. Komput., vol. 6, no. 2, p. 57, 2018.
[17] A. Adwindea, A. Sofwan, and M. Arfan, “PERANCANGAN APLIKASI ANTARMUKA SMART OPEN PARKING BERBASIS INTERNET OF THINGS (IoT) PADA PERANGKAT ANDROID,” Transient, vol. 7, no. 3, p. 803, 2019.
66
[18] I. Griha and T. Isa, “Perancangan Sistem Parkir QR Code Menggunakan Mikrokontroller Arduino Berbasis Android,” Semin. Nas. Teknol. Inf. dan Multimed. 2017, pp. 25–30, 2017.
[19] “SMART PARKING SISTEM 1 Jurusan 2 Jurusan Teknik Informatika , STMIK Lammappapoleonro Soppeng Elektro , Fakultas Teknik , Universitas Hasanuddin Alamat Korespondensi : Mahrus Sabang , S . Kom Teknik Informatika STMIK Lamappapoleonro Soppeng , Sulawesi Sela.”
[20] "Daftar Masalah Sistem Parkir Meter Di Negara Lain", TEMPO.CO, [Online]. Tersedia dari : https://metro.tempo.co/read/608701/daftar- masalah-sistem-parkir-meter-di-negara-lain [Diakses pada Agustus 2020].
LAMPIRAN
Lampiran 1 : Kode Program Menu Login Aplikasi Web
<html>
<head>
<title>Firebase Login</title>
<link href="https://fonts.googleapis.com/css?family=Nunito:400,600,700"
rel="stylesheet">
<link rel="stylesheet" href="login.css" />
</head>
<body>
<div id="login_div" class="main-div">
<h3>Firebase Web login Tester</h3>
<input type="email" placeholder="Email..." id="email_field" />
<input type="password" placeholder="Password..." id="password_field" />
<button onclick="login()">Login to Account</button>
<br>
<button onclick="daftar()">New User</button>
</div>
<div id="user_div" class="loggedin-div">
<h1>WELCOME !!! </h1>
<p id="user_para">Terima kasih sudah menggunakan Aplikasi Sistem Parkir otomatis</p>
<button onclick="logout()">Logout</button>
<br>
<a href="index2.html" >MULAI APLIKASI</a>
</div>
Lampiran 2 : Kode Program pengiriman data dari Arduino Mega ke
int tutup_A1, tutup_A2, tutup_A3, tutup_A4;
int tutup_B1, tutup_B2, tutup_B3, tutup_B4;
String data;
char c;
const int sensor_utama = 2;
const int sensor_a1 = 5;
const int sensor_a2 = 6;
const int sensor_b1 = 3;
const int sensor_b2 = 7;
const int sensor_b3 = 8;
const int sensor_b4 = 9;
const int sensor_a3 = 10;
const int sensor_a4 = 11;
int waktu , kunci_waktu;
int pilihan_A1, pilihan_A2, pilihan_B1, pilihan_A3, pilihan_A4, pilihan_B2, pilihan_B3, pilihan_B4;
pinMode(sensor_a1, INPUT);//portal a1
void loop() {
if (Serial3.available() > 0) { char c = Serial3.read();
if (c != '/') {
if (data == "k") {//menerima pop up verifikasi no if (pilihan_A1 == 1) {
Serial.println("kendaraan A1 tidak jadi masuk");
portal_A1.write(100);
tutup_A1 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_A2 == 1) {
Serial.println("kendaraan A2 tidak jadi masuk");
portal_A2.write(100);
tutup_A2 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_B1 == 1) {
Serial.println("kendaraan B1 tidak jadi masuk");
portal_B1.write(150);
tutup_B1 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_A3 == 1) {
Serial.println("kendaraan A3 tidak jadi masuk");
portal_A3.write(100);
tutup_A3 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_A4 == 1) {
Serial.println("kendaraan A4 tidak jadi masuk");
portal_A4.write(100);
tutup_A4 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_B2 == 1) {
Serial.println("kendaraan B2 tidak jadi masuk");
portal_B2.write(150);
tutup_B2 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_B3 == 1) {
Serial.println("kendaraan B3 tidak jadi masuk");
portal_B3.write(150);
tutup_B3 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
}
if (pilihan_B4 == 1) {
Serial.println("kendaraan B4 tidak jadi masuk");
portal_B4.write(150);
tutup_B4 = 0;
digitalWrite(24, HIGH);
} }
if (data == "m") {//menerima pop up verifikasi yes Serial.println("kendaraan A1 jadi masuk cuman lama");
digitalWrite(24, HIGH);
Lampiran 4 : Kode Program pengiriman data dari ESP8266 ke Arduino Mega 2560 dan Firebase
#include <FirebaseArduino.h>
//#define WIFI_SSID "OPPO Reno"
//#define WIFI_PASSWORD "mackenzit"
#define WIFI_SSID "UMANETA_WIFI"
#define WIFI_PASSWORD "tanpapassworddansandi"
//SoftwareSerial s(4, 5);//komunikasi ke serial arduino dari esp32 int i, batas;
String data;
String reset_portal, tutup_portal, Trigger_popup, Trigger_barcode;
void setup() {
while (WiFi.status() != WL_CONNECTED) { Serial.print(".");
pinMode(16, INPUT);//pin 22 arduino = Trigger_barcode pinMode(5, INPUT);//pin 24 arduino = Trigger_popup pinMode(4, INPUT);//pin 26 arduino = tutp_portal pinMode(0, INPUT);//pin 28 arduino = reset_portal pinMode(14, INPUT);//pin 30 arduino = reset_popup }
int kunci_popup;
if (digitalRead(14) == LOW) {
Firebase.setString("notifikasi/nilai", "0");
kunci_popup = 0;
} }
if (digitalRead(16) == LOW) {
Firebase.setString("data barcode/nilai", "tester");
if (digitalRead(14) == LOW) {
Firebase.setString("portal keluar/nilai", "0");
}
if (Firebase.getString("notifikasi/nilai") == ("m")) { Serial.print("m/");//verifikasi yes
if (Firebase.getString("yang dipilih/nilai") == ("8")) { Serial.print("a/");
if (Firebase.getString("portal keluar/nilai") == ("A")) {
Serial.print("1/");//kirim data serial utk buka portal keluar ke arduino melalui software serial
Firebase.setString("portal keluar/nilai", "0");
Serial.print("1/");
}
if (Firebase.getString("portal keluar/nilai") == ("B")) {
Serial.print("2/");//kirim data serial utk buka portal keluar ke arduino melalui software serial
Firebase.setString("portal keluar/nilai", "0");
Serial.print("2/");
}