• Tidak ada hasil yang ditemukan

3. Keputusan Manajemen Aset

1.9. Interprestasi Hasil Analisis

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah modal usaha, tenaga kerja, jam

kerja dan lama usaha berpengaruh signifikan secara parsial terhadap pendapatan

UKM counter pulsa di Kecamatan Gresik. Berdasarkan penelitian dan analisis

yang peneliti lakukan dengan menggunakan alat bantu SPSS 17, maka peneliti

dapat menginterprestasikan hasil sebagai berikut :

1. Pembuktian hipotesis regresi secara parsial (uji t) ditunjukkan untuk

mengetahui pengaruh masing-masing variabel independen yang terdiri dari

Modal Usaha, Tenaga Kerja, Jam Kerja dan Lama Usaha secara parsial

terhadap variabel dependen yaitu Pendapatan.

a. Modal Usaha (X1) memperoleh thitung sebesar 486,640 sedangkan ttabel sebesar 1,662 pada taraf signifikan 5%. Dengan demikian hasil pengujian

statistik menunjukan bahwa secara parsial variabel Modal Usaha (X1)

terbukti berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan UKM Counter Pulsa

Kecamatan Gresik.

b. Tenaga Kerja (X2) memperoleh thitung sebesar 1,553 sedangkan ttabel sebesar 1,662. pada taraf signifikan 5%. Dengan demikian hasil pengujian

Daerah Ha ditolak

0 2,69 72918,3

Daerah Ha diterima

statistik menunjukan bahwa secara parsial variabel Tenaga Kerja (X2)

tidak terbukti berpengaruh terhadap Pendapatan UKM Counter Pulsa

Kecamatan Gresik.

c. Jam Kerja (X3) memperoleh thitung sebesar 3.323 sedangkan ttabel sebesar 1,662 pada taraf signifikan 5%. Dengan demikian hasil pengujian statistik

menunjukan bahwa secara parsial variabel Jam Kerja (X3) terbukti

berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan UKM Counter Pulsa

Kecamatan Gresik.

d. Lama Usaha (X4) memperoleh thitung sebesar 4.785 sedangkan ttabel sebesar 1,662 pada taraf signifikan 5%. Dengan demikian hasil pengujian statistik

menunjukan bahwa secara parsial variabel Lama Usaha (X4) terbukti

berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan UKM Counter Pulsa

Kecamatan Gresik.

2. Pengujian hipotesis secara simultan dengan menggunakan uji F, diperoleh

nilai regresi memiliki tingkat signifikansi 0,00 nilai ini lebih kecil dari 0,05

atau nilai signifikansi < α dan Fhitung memiliki nilai 72918,335 sedangkan Ftabel memiliki nilai 2,69 ini berarti Fhitung > Ftabel, sehingga Ho ditolak dan Ha

diterima, artinya secara simultan terbukti ada pengaruh signifikan Modal

Usaha (X1), Tenaga Kerja (X2), Jam Kerja (X3) dan Lama Usaha (X4)

69

1.1.Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian tentang Pengaruh Modal Usaha, Tenaga Kerja, Jam

Kerja dan Lama Usaha Terhadap Pendapatan Usaha Counter Pulsa di Kecamatan

Gresik (Studi Pada Counter Pulsa Yang Terdaftar di PT. Multi Media Selular

Cabang Gresik) menggunakan alat analisis statistik regresi linear berganda, maka

peneliti dapat menyimpulkan :

1. Modal usaha (X1) berpengaruh signifikan terhadap pendapatan UKM

Counter Pulsa di Kecamatan Gresik. Semakin modal usaha UKM Counter

Pulsa mengalami kenaikan maka pendapatan UKM Counter Pulsa di

Kecamatan Gresik semakin tinggi.

2. Tenaga kerja (X3) tidak berpengaruh signifikan terhadap pendapatan UKM

Counter Pulsa di Kecamatan Gresik. Jika tenaga kerja meningkat, tidak akan

berpengaruh secara signifikan terhadap pendapatan UKM Counter Pulsa di

Kecamatan Gresik semakin tinggi.

3. Jam kerja (X3) berpengaruh signifikan terhadap pendapatan UKM Counter

Pulsa di Kecamatan Gresik. Semakin jam kerja UKM Counter Pulsa

mengalami kenaikan maka pendapatan UKM Counter Pulsa di Kecamatan

Gresik semakin tinggi.

4. Lama usaha (X4) berpengaruh signifikan terhadap pendapatan UKM Counter

mengalami kenaikan maka pendapatan UKM Counter Pulsa di Kecamatan

Gresik semakin tinggi.

5. Modal usaha (X1), tenaga kerja (X2), jam kerja (X3) dan lama usaha (X4)

mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap pendapatan.

1.2.Rekomendasi

Berdasarkan perhitungan uji t dapat disampaikan rekomendasi sebagai berikut :

1. Bagi UKM Counter Pulsa di Kecamatan Gresik

a. Variabel Modal Usaha (X1), Jam Kerja (X3) dan Lama Usaha (X4) secara

parsial berpengaruh signifikan dengan demikian pemilik Counter Pulsa di

Kecamatan Gresik harus tetap mempertahankan dan terus meningkatkan.

b. Variabel Tenaga Kerja (X2) tidak berpengaruh karena nilai thitung lebih

kecil dari nilai thitung Modal Usaha (X1), Jam Kerja (X3) dan Lama Usaha (X4) untuk itu diperlukan tenaga kerja yang terampil dalam memasarkan

produk yang dijual pada counter pulsa sehingga dapat menghasilkan

keuntungan yang optimal.

2. Bagi peneliti selanjutnya

Bagi peneliti selanjutnya, hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai

referensi bagi peneliti selanjutnya dengan memperbanyak jumlah

71

Kerja Terhadap Pendapatan Pedagang Kayu Glondong di Kelurahan

Karang Kebagusan Kabupaten Jepara. Jurnal Ekonomi.

Ardiansyah. 2010. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan

Usaha Sektor Informal di Kota Makassar (Kasus Pedagang Kaki Lima).

Skripsi. Jurusan Ilmu Ekonomi FEB UNHAS, Makassar.

Arifin, Bustanul. 2004. Formasi Strategi Makro-Mikro Ekonomi Indonesia. Edisi 1. Jakarta : Ghalia Indonesia.

Aris, Dewa Made. 2015. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi

Pendapatan Pedagang Pasar Seni Sukawati di Kabupaten Gianyar.

Tesis Ekonomi. Universitas Udayana, Bali.

Artianto, Dany Esaningrat. 2010. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengauhi

Pemdapatan Pedagang Gladag Langen Bogan Surakarta. Skripsi

Ekonomi. Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

Artistyan Firdausa, Rosetyadi. 2012. Pengaruh Modal Awal, Lama Usaha dan Jam Kerja terhadap Pendapatan Pedagang Kios di Pasar Bintoro

Demak. Skripsi Ekonomika dan Bisnis. Universitas Diponegoro,

Semarang.

Atun, Nur Isni. 2016. Pengaruh Modal, Lokasi dan Jenis Dagangan terhadap

Pendapatan Pedagang Pasar Prambanan Kabupaten Sleman. Skripsi

Ekonomi. Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta.

Badan Pusat Statistik Gresik. 2016. Gresik Dalam Angka. Surabaya : CV. Dwi Anugrah Jaya.

Bursadana. 2016. Jumlah Pengguna Ponsel di Indonesia dalam

http://media.bursadana.co.id/2016/03/18/jumlah-pengguna-ponsel-di-indonesia.htmldiakses pada 01 Desember 2016.

Case, Karl E dan Ray C Fair. 2007. Prinsip-Prinsip Ekonomi. Jakarta : Erlangga.

Fatmawati. 2014. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan

Fitria, Noor Aini. 2014. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Tape Singkong di Kota Probolinggo (Studi Kasus Pedagang Tape Singkong di Jln. Soekarno Hatta, Kelurahan Ketapang,

Kecamatan Kademangan, Kota Probolinggo). Jurnal Ekonomi dan

Bisnis.

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Cetakan VII. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gitman J. Lawrence and Chad J. Zutter. (2012). Principle of managerial Finance. 13th Edition. England : Pearson.

Hidayaji, Susilo. 2010. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat

Pendapatan Usaha Counter Pulsa di Kecamatan Gamping Sleman.

Skripsi Ekonomi. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Yogyakarta.

Indosat Ooredoo. 2017. Sales Information System dalam

https://sis.indosatooredoo.com/mwa/ diakses pada 01 Januari 2017.

Iqbal, Muhammad. 2015. Pengolahan Data dengan Regresi Linier Berganda (dengan EViews§). Perbanas Institute Jakarta.

Isrohah, Rohmatul. 2015. Analisis Pengaruh Modal Kerja dan Jam Kerja Terhadap Bersih Pedagang Kaki Lima di Kelurahan Ngaliyan Semarang (Studi Kasus Pedagang Kaki Lima Di Kelurahan Ngaliyan Semarang. Skripsi Ekonomi dan Bisnis Islam. Universitas Islam Negeri Walisongo, Semarang.

James C. Van Horne dan John M. Wachowicz. 2012. Prinsip-prinsip Manajemen Keuangan. Edisi 13. Jakarta : Salemba Empat.

Kartiningsih. 2016. Pengaruh Modal, Lama Usaha, Jam Kerja dan Tingkat Pendidikan Terhadap Peningkatan Pendapatan Pedagang Kaki Lima di

Alun-Alun Raden Bagus Assra Kironggo Kabupaten Bondowoso. Skripsi

Ekonomi. Universitas Jember, Jember.

Kusumawardani. 2014. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi

Pendapatan Pedapatan Tekstil di Kabupaten Kepulauan Selayar. Skripsi

Ekonomi dan Bisnis. Universitas Hasanuddin, Makasar.

Kuswadi. 2008. Pencatatan Keuangan Usaha Dagang untuk Orang-Orang Awam. Hlm:40. Jakarta : PT. Alex Media Komputindo.

Ma’arif, Samsul. 2013. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi

Pendapatan Pedagang Pasar Bandarjo Ungaran Kabupaten Semarang.

Skripsi Ekonomi. Universitas Negeri Semarang, Semarang.

Munawir. 2007. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Empat. Yogyakarta : Liberty.

Nursandy, Michell Rinda. 2013. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Pengusaha Tape di Desa Sumber Tengah Kecamata Binakal Kabupaten Bondowoso. Skripsi Ekonomi. Universitas Jember, Jember.

Nurseta Priyandika, Akhbar. 2015. Analisis Pengaruh Jarak, Lama Usaha dan Jam Kerja terhadap Pendapatan Pedagang Kaki Lima Konveksi (Studi Kasus di Kelurahan Purwodinatan Kota Semarang. Skripsi Ekonomika dan Bisnis. Universitas Diponegoro, Semarang.

Patty, Forlin Natalia dan Maria Rio Rita. 2015. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Kaki Lima (Studi Empiris PKL di

Sepanjang Jln. Jenderal Sudirman Salatiga). Jurnal Ekonomi.

Puspita Widyastuti, Erdinia. 2014. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Pendapatan pada Industri Kerajinan Kulit (Studi Kasus di

Kelurahan Selosari, Kecamatan Magetan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis.

Putra, I Putu Danendra dan I Wayan Sudirman. 2015. Pengaruh Modal dan Tenaga Kerja Terhadap Pendapatan Pedagang dengan Lama Usaha

Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Ekonomi Pembangunan.

Sasmita, Berchman Prana. 2012. Pengaruh Modal dan Jam Kerja terhadap

Tingkat Pendapatan Kaki Lima. Jurnal Ekonomi.

Setiawani, Djinar N. 2012. Analisis Pendapatan Pedagang Canang di

Kabupaten Badung. Jurnal Ekonomi.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan Lima Belas. Bandung : CV. Alfabeta.

Sumarsono, Sonny. 2003. Ekonomi Manajemen Sumberdaya Manusia dan Ketenagakerjaan. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Suroto. 1992. Strategi Pembangunan dan Perencanaan Kesempatan Kerja. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press.

Sya, Ali. 2005. Teknik Analisis Data Penelitian Aplikasi Program SPSS dan

Teknik Menghitungnya. Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka.

Tim Penulis Fakultas Ekonomi dan Bisnis. 2016. Pedoman Penulisan Proposal dan Skripsi. Edisi Revisi. Universitas Muhammadiyah Gresik. Gresik.

Tissor. 2016. Pengembangan Sektor UKM dalam http://tissorindonesia.com/ pengembangan-sektor-ukm/ diakses pada 01 Maret 2017.

Todaro, Michael P. 2006. Pembangunan Ekonomi. Edisi Kesembilan. Jakarta : Erlangga.

Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan.

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah.

Undang-Undang Republik Indonesia pasal 1 Nomor 20 Tahun 2003 tentang Pendidikan Nasional.

Usman, Riskia Habiba. 2016. Faktor-Faktor yang Berpengaruh terhadap

Pendapatan Pengrajin Songkok di Kecamatan Gresik Kabupaten Gresik.

Skripsi Ekonomi dan Bisnis. Universitas Muhammadiyah Gresik, Gresik.

Wahyudi, Nur Rahmad. 2010. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Pasar Tradisional di Kabupaten Sukoharjo (Studi

Kasus di Pasar Nguter Kecamatan Ngute). Skripsi Ekonomi. Universitas

Sebelas Maret, Surakarta.

Wibowo, Singgih. 2007. Petunjuk Mendirikan Perusahaan Kecil. Edisi Revisi. Jakarta : Penebar Swadaya.

Widjajanta, Bambang dan Aristanti Widyaningsih. 2007. Mengasah Kemampuan Ekonomi. Cetakan 1. Bandung : Citra Praya.

Wulandari, Heni Rahayu. 2015. Analisis Pengaruh Variabel-Variabel yang Mempengaruhi Tingkat Pendapatan Sentra Industri Keramik (Studi Kasus Sentra Industri Keramik Kelurahan Dinoyo Kecamatan

75

Penelitian 1 2 3 4 5 6

1 Persiapan penyusunan proposal penelitian

xx

2 Bimbingan penyusunan proposal

xx xx

3 Seminar proposal penelitian xx

4 Pengumpulan data primer dan sekunder

xx

5 Pengolahan dan analisis data xx xx

6 Penyusunan laporan hasil penelitian

xx xx

Lampiran 2

Dokumen terkait