• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penelitian-penelitian sebelumnya yang berhubungan dengan penelitian yang akan dilakukan oleh peneliti antara lain :

1. Rahma dan Sri Utami (2015) tentang efektivitas terapi murottal Al Qur’an terhadap intensitas nyeri persalinan kala 1 fase aktif di RSUD Peta Bumi, Riau dengan metode Quasy Experiment dengan rancangan penelitian Non-Equivalent Control Group. Sampel dalam penelitian ini adalah 30 ibu bersalin kala I di RSUD Peta Bumi. Teknik

dan menetapkan 15 responden pada masing-masing kelompok. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara dan penggunaan lembar observasi. Alat yang digunakan untuk mengetahui perubahan tingkat nyeri responden adalah skala numeric (Numeric Rating Scale

(NRS). Hasil dari penelitian ini adalah mean pre test pada kelompok eksperimen adalah 7,47 setelah diberikan perlakuan terapi murottal Al Qur’an selama 30 menit mengalami penurunan saat post test menjadi 6,40. Sedangkan mean pre test pada kelompok kontrol 7,07 menjadi 7,40 terdapat perbedaan yang signifikan antara mean intensitas nyeri sebelum dan sesudah diberikan terapi murottal Al Qur’an. Persamaan dari penelitian ini adalah menghubungkan murotal Al Qur’an dengan nyeri kala 1 persalinan dan metode penelitianya adalah quasy

experiment. Perbedaan dengan penelitian yang akan dilakukan adalah sample penelitian yang digunakan adalah lokasi penelitian yang diambil, responden dan membandingkan antara murottal Al Qur’an dengan massage effleurage punggung.

2. Yeni aryani (2015) tentang pengaruh masase pada punggung terhadap intensitas nyeri kala I fase laten persalinan normal melalui

peningkatan kadar endorfin. Hasil dari penelitian ini adalah ibu bersalin yang dimasase memiliki intensitas nyeri lebih rendah 29.62 point dari pada yang tidak dimasase, ada pengaruh masase terhadap intensitas nyeri kala I persalinan normal. Ibu bersalin yang dimasase memiliki endorfin lebih tinggi dari pada yang tidak dimasase sebesar 142.82 pcg/ml ada pengaruh masase terhadap kadar endorfin ibu bersalin normal. Persamaan dengan penelitian yang akan dilakukan adalah menggunakan metode quasy experiment dan kala 1. Perbedaan dengan penelitian yang akan dilakukan adalah responden, lokasi dan membandingkan antara murottal Al Qur’an dengan massage

Al-Jauziyah, I. Q. (2009). Metode Pengobatan Nabi. (A. Arifin, Ed., & A. U. Basyier, Trans.) Jakarta: Griya Ilmu.

Alkahel, A. (2011). Al-Quran's The Healing. Jakarta: Tarbawi Press.

Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Edisi Revisi VI. Jakarta : Rineka Cipta

. (2010). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Edisi 15. Jakarta : Rineka Cipta

Aziz Alimul.H. (2006). Pengantar Kebutuhan Dasar Manusia : Aplikasi Konsep dan Proses Keperawatan. Jakarta : Salemba Medika

Bandiyah, S. (2009). Kehamilan Persalinan Gangguan Kehamilan. Yogjakarta: Nuha Medika.

Billington Mary. (2009). Kegawatan dalam kehamilan dan persalinan. Jakarta: EGC.

Bobak, et al., (2004).Keperawatan Maternitas edisi 4. Jakarta.Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Bunner & Suddart. 2002. Textbook Of Medical-Surgical Nursing. USA : Lippincott-Rav

Danuatmaja, B. dan Meiliasari, M. (2008). Persalinan Normal Tanpa Rasa Sakit. Jakarta: Puspa Swara

Dharma, Kelana Kusuma. (2011). Metodologi Penelitian Keperawatan. Jakarta: Trans Info Media

Dinkes Kebumen. (2016). Profil Kesehatan Kabupaten Kebumen 2015. Kebumen. Dinkes Jawa Tengah. (2016). Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah 2014. Jawa

Tengah.

Dwi Nur, Prasita. (2015). Pengaruh Massage Effleurage Terhadap Pengurangan Tingkat Nyeripersalinan Kala I Fase Aktif Pada Primigravida Di Ruang Bougenville Rsud Tugurejo Semarang. Jurnal Keperawatan Maternitas Volume 3.

Dwi Pratiwi, Diah. (2012). Efektivitas Teknik Relaksasi Nafas Dalam Terhadap Tingkat Nyeri Persalinan Kala I Di Wilayah Kerja Puskesmas Tlogosari

Penerbit Zaman

Ekawati, Heny. (2013). Perbedaan Nyeri Persalinan Pada Kala I Fase Aktif

Sebelum dan Sesudah Mendengarkan Ayat Suci Al-Qur’an Di Bps Diana

Ernawati, Amd. Keb. Parengan Kecamatan Maduran Tahun 2013. Jurnal

Ilmiah Kesehatan Vol. 03.

Faradisi, F. (2012). Efektifitas Terapi Murotal dan Terapi Musik Klasik Terhadap Penurunan Tingkat Kecemasan Pasien Pra Operasi di Pekalongan : Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol. V 2.

Fraser, Diane, M. dan Cooper, M. A. (2009).Buku Ajar Bidan Myles. Jakarta : EGC.

Guyton, Arthur C & Hall (1997). Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Jakarta: Penerbit BukuKedokteran EGC.

Handayani, R. (2014). Pengaruh Terapi Murotal Al-Quran untuk Penurunan Nyeri Persalinan dan Kecemasan pada Ibu Bersalin Kala 1 Fase Aktif. Bidan Prada : Jurnal Ilmiah Kebidanan. Vol 5 No 2.

Hermawati.(2009) Hubungan antara kecemasan pada kehamilan akhir triwulan tiga dengan lama persalinan pada ibu yang melahirkan anak pertama. Vol IX (No. 34), (Hal; 63-82). Anima: Media Psikologi Indonesia.

Hidayat, A. (2007). Metode Penelitian Keperawatan dan Teknik Analisa Data. Jakarta : Salemba Medika

Janiwarty, B., & Pieter, H. Z. (2013). Pendidikan Psikologi untuk Bidan Suatu Teori dan Terapanya (1 ed.). (D. Hardjono, Ed.) Yogyakarta: Rapha Publishing.

Judha, M., Sudarti, & Fauziah, A. (2012). Teori Pengukuran Nyeri dan Nyeri Persalinan. Yogyakarta: Nuha Medika.

Lailiyana, Laila, A., Daiyah, I., & Susanti, A. (2011). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Persalinan. (M. Ester, & E. Wahyuningsih, Eds.) Jakarta: EGC.

Leveno, Kenneth J. (2009). Obstetric Williams Panduan Ringkas. Jakarta : EGC Manuaba, dkk. (2006). Buku Ajar Patalogi Obstetri Untuk Mahasiswa

Kebidanan. Cetakan I. Penerbit Buku Kedokteran EGC. Jakarta.

Nur, Subhan. (2012). Energi Ilahi Tilawah. Jakarta: Republika Penerbit

Notoatmodjo, S. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta. Oxorn, H., & Forte, W. R. (2010). Ilmu Kebidanan : Patologi & Fisiologi

Persalinan. Yogyakarta: Andi Offset.

Padila. (2014). Buku Ajar Keperawatan Maternitas. Yogyakarta: Nuha Medika. Papalia, Diane, Old, S. W., Feldman, R. D. (2008). Psikologi Perkembangan.

Jakarta: Kencana Prenada Media Grup.

Potter, Patricia & Perry. (2006). Buku Ajar Fundamental Keperawatan. Jakarta : EGC

Profil Kesehatan Indonesia. (2014). Health Statistics. Jakarta: Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.

Pudiastuti, R. D. (2011). Buku Ajar Kebidanan Komunitas. Yogyakarta: Nuha Medika.

Purwanto, B. (2013). Herbal dan Keperawatan Komplementer. Yogyakarta: Nuha Medika.

Regina, vt Novita. (2011). Asuhan Keperawatan Maternitas. Bogor : Ghalia Indonesia.

Riset Kesehatan Dasar (Riskesda). (2013). Pedoman Pewawancara Petugas Pengumpul Data. Jakarta: Badan Litbangkes, Depkes RI.

Riwidiko, Handoko. (2008). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : Bina Pustaka.

Setyowati. (2016). Kontribusi Keperawatan Dalam Pencapaian Program SDGs Untuk Kesehatan Reproduksi Perempuan Di Indonesia. Depok: Lembaga Penerbit FEUI.

Setiawan, F.A. (2015). Pengaruh Terapi Murottal Al-Qur’an terhadap Kualitas

Tidur Pasien di ICU RSUD Panembahan Senopati Bantul. Skripsi.

Shihab, M. Q. (2003). Wawasan Al-Qur’an. Bandung: Mizan Media Utama (MMU).

Arcan.

Smeltzer, Suzannec. (2001). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah Brunner & Suddart. Jakarta :EGC

Sugiyono. (2007). Stastika untuk Penelitian. Alfabeta. Bandung

. (2011). Metode Penelitian Pendidikan ( Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D ). Alfabeta. Bandung

Sumarah. (2009). Perawatan Ibu Bersalin : Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin. Yogyakarta : Fitramaya.

Suparyanto, M.Kes. (2011).Konsep Dasar Masa Nifas. http://ilmugreen.blogspot.com/2012/07/konsep-dasar-masa nifas.html. diperoleh 29 Desember 2016.

Susanti, N W. (2010). Buku Saku Praktik Asuhan Keperawatan Ibu Intranatal. Jakarta: EGC.

Tamsuri, A. (2007). Konsep Dan Penatalaksanaan Nyeri. (E. Wahyuningsih, Ed.) Jakarta: EGC.

Trisnowiyanto, B. (2012). Keterampilan Dasar Massage . Yogyakarta: Nuha Medika.

Yanti. (2009). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Persalinan. Pustaka Raihana. Yogyakarta

Yuanitasari, L. (2008). Terapi Musik untuk Anak Balita. Yogyakarta: Cemerlang Publishing.

Dokumen terkait