• Tidak ada hasil yang ditemukan

Nama Jabatan Periode Usia KelaminJenis Pendidikan Pengalaman kerja Keahlian

Kartika

Wirjoatmodjo Direktur Utama 17 Mei 2016 – 31 Desember 2017

44

Tahun Laki-laki Sarjana Ekonomi jurusan akuntansi dari Universitas Indonesia pada tahun 1996 dan gelar

Master of Business Administration dari

Erasmus University di Rotterdam pada tahun 2001

Beliau mengawali karir sebagai Konsultan Tax and Accounting di RSM AAJ (1995-1996), Credit Analyst di Industrial Bank of Japan (1996-1998),

Senior Consultant di PwC Financial

Advisory Services (1998-1999), Senior

Consultant di The Boston Consulting

Group (2000-2003). Kemudian Beliau memulai karir di Bank Mandiri dengan menduduki beberapa posisi penting seperti Dept. Head Strategy and

Performance Management Group

(2003-2005), Group Head of Strategy

and Performance Management Group

(2005-2008), serta sebagai Managing

Director di Mandiri Sekuritas (2008-2011).

Beliau melanjutkan berkarir seagai Presiden Direktur dan CEO di Indonesia Infrastructure Finance (2011-2013), Kepala Eksekutif dan Anggota Dewan Komisioner di Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) (2014-2015). Sebelum menduduki jabatannya saat ini, beliau menjabat sebagai Direktur Finance and

Strategy Bank Mandiri periode

2015-2016.

Akuntansi, Bisnis dan Perbankan

Sulaiman Arif

Arianto Wakil Direktur Utama 25 Juni 2015 – 31 Desember 2017

58

Tahun Laki-laki Sarjana Peternakan dari Institut Pertanian Bogor pada tahun 1981 dan gelar

Master of Business Administration di

bidang Keuangan dari University of New Orleans, USA pada tahun 1991.

Beliau mengawali karir di perbankan pada tahun 1991, dengan menduduki berbagai posisi seperti Asisten Manajer Pembiayaan Korporasi di BRI (1991-1992), Wakil Ketua Korporasi IV di BRI (1992-1994), Kepala Seksi Pembiayaan Korporasi di BRI (1994-1999), Wakil Kepala Divisi Pembiayaan Korporasi di BRI (1999), Kepala Divisi Kredit Menengah di BRI (1999-2002), Kepala Divisi Agribisnis Kantor Pusat di BRI (2001-2002), Pemimpin Wilayah Regional Denpasar di BRI (2002-2003), Pemimpin Wilayah Regional Jakarta di BRI (2003-2006), Direktur Micro and Small

Business di BRI (2006-2009) danDirektur Commercial Banking di BRI (2009-2015).

Analis Kredit, UMKM dan Korporasi serta Special Asset Management Ogi

Prastomiyono Direktur Operations 24 Desember 2008 – 31 Desember 2017

56

Tahun Laki-laki Sarjana Teknologi Pertanian dari Institut Pertanian Bogor pada tahun 1984 dan gelar

Master of Business Administration dari

University of Notre Dame pada tahun 1994.

Karir Beliau di dunia perbankan diawali sebagai General Manager Perencanaan dan Pengembangan di Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim) pada tahun 1998–1999, kemudian karirnya di Bank Mandiri dimulai sejak tahun 1999 dengan menjabat sebagai Kepala Divisi Compliance di Bank Mandiri (1999–2001), Project Head of IPO Working

Team Bank Mandiri (2001–2003),

Direktur Bidang Kepatuhan, Manajemen Risiko, Pengembangan Produk, Perencanaan dan Pengembangan di Bank Syariah Mandiri (2004–2005),

Group Head Compliance di Bank Mandiri

(2005–2006), Group Head Internal

Audit di Bank Mandiri (2006–2008),

Direktur Compliance and Human

Capital(2008–2014) di Bank Mandiri,

Direktur Risk Management & Compliance di Bank Mandiri (2014–2015), dan Direktur Technology and Operations (2015–2016).

Human Capital,

Kredit, Planning

and Strategic Management, Asset and Liability Management, IT and Operations, Internal Audit, Risk Management, Compliance, Perbankan Syariah

Nama Jabatan Periode Usia KelaminJenis Pendidikan Pengalaman kerja Keahlian

Pahala N.

Mansury Direktur Finance and Treasury

16 Juli 2010-12

April 2017 46 Tahun Laki-laki Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi dari Universitas Indonesia pada tahun 1994 dan gelar

Master of Business Administrationdi

bidang Finance dari Stern School of Business, New York University, AS pada tahun 1999. Beliau merupakan CFA

Charter holder dari

CFA Institute sejak tahun 2003.

Beliau mengawali karir sebagai konsultan diantaranya Financial Advisory

Services di PwC (1994), Konsultan Change Management di Anderson

Consulting Indonseia (1994-1997), Senior

Consultant di Booz Allen Hamilton

(1999-2000) dan Project Leader di The Boston Consulting Group (2002-2003). Kemudian Beliau memulai karir di Bank Mandiri sejak tahun 2003 dengan menjabat berbagai posisi seperti SVP

Economic and Financial Research

(2003-2005), SVP Accounting merangkap SVP

Change Management Office Bank Mandiri

(2005), SVP Corporate Development Bank Mandiri (2005-2006), EVP Coordinator

Finance and Strategy Bank Mandiri

(2006-2010). Sebelum menjabat di posisi saat ini, beliau dipercaya untuk menjabat sebagai Direktur Finance

and Strategy (2010-2015) dan Direktur Treasury and Markets (2015-2016).

Banking, Finance, Treasury

Royke Tumilaar Direktur

Wholesale Banking 25 Juli 2011 – 31 Desember 2017 53

Tahun Laki-laki Sarjana Ekonomi di bidang Manajemen dari Universitas Trisakti pada tahun 1987 dan gelar Master

of Business in Finance

dari University of Technology, Sydney pada tahun 1999.

Beliau mengawali karir di perbankan pada tahun 1998 sebagai Analis Kredit dalam urusan Pengawasan dan Penelitian Kredit di BDN. Setelah itu Beliau memulai karirnya di Bank Mandiri sejak tahun 2005 dengan menempati berbagai posisi seperti

Dept. Head Corporate Banking di Bank

Mandiri (2005), Pemegang Kewenangan Memutus Kredit (Setingkat Group Head)

Commercial Banking (2006), Group Head Regional Commercial Sales Bank

Mandiri (Januari 2007), Group Head

Regional Commercial Sales Bank Mandiri

(November 2007). Beliau juga pernah menjabat sebagai Komisaris Utama di PT Staco Jasapratama (General Insurance) (2008) dan Komisaris di Mandiri Sekuritas (2009). Sebelum menduduki jabatan saat ini, Beliau dipercaya sebagai Direktur Treasury, Finance Institutions

and Special Asset Management Bank

Mandiri (2011-2015). Treasury & International Banking, Procurement, Special Asset Management, Commercial Banking, Corporate Banking

Nama Jabatan Periode Usia KelaminJenis Pendidikan Pengalaman kerja Keahlian

Hery Gunardi Direktur

Distributions 4 Juli 2013 – 31 Desember 2017 55 Tahun Laki-laki Sarjana jurusan Administrasi Niaga dari Universitas 17 Agustus 1945 (1987) dan gelar Master of Business Administration in Finance and Accounting dari University of Oregon, USA pada tahun 1991

Beliau mengawali karir di perbankan pada tahun 1993 sebagai Analis Kredit Bermasalah dalam urusan

Debitur Khusus di Bapindo (1993 – 1996), Kepala Sub Bagian Sindikasi Surat Hutang dalam urusan Treasury di Bapindo (1996-1998). Setelah itu Beliau memulai karirnya di Bank Mandiri sejak tahun 1998 dengan menempati berbagai posisi seperti Anggota Tim Merger Bank Mandiri (1998-1999), Regional Marketing

Manager Bank Mandiri Wilayah Jakarta

Kota (1999-2002), Area Manager Bank Mandiri Daan Mogot (2002), Dept. Head

Bank Assurance dan Direktur Project

PendirianPerusahaan Asuransi Patungan dengan AXA (2002-2003), Direktur PT AXA Mandiri Financial Services (2003-2006),

Group Head Wealth Management Mandiri

sekaligus menjadi Komisaris Utama PT AXA Mandiri Financial Services (2006-2009), Group Head Jakarta Network di Bank Mandiri (2009-2011) sekaligus menjadi Komisaris Utama PT Mandiri Manajemen Investasi (2009-2013),Group

Head Distribution Network 1 di Bank

Mandiri (2011-2013), EVP Coordinator

Consumer Finance (2013). Sebelum

menjabat sebagai Direktur Distribution, Beliau pernah ditunjuk sebagai Direktur

Micro and Retail Banking Bank Mandiri

(2013-2015), Direktur Micro and Business

Banking Bank Mandiri (2015) dan

Direktur Consumer Banking Bank Mandiri (2015-2016).

Micro & Retail Banking, Consumer Banking, Micro & Business Banking, Distributions, Credit Risk Management, Special Asset Management, Branding & Strategic Marketing

Tardi Direktur Retail

Banking 22 September 2015 – 31 Desember 2017

53

Tahun Laki-laki Sarjana Agronomi dari Universitas 11 Maret pada tahun 1987 dan gelar Master di bidang Keuangan dari Universitas Padjajaran pada tahun 1999.

Beliau mengawali karir di perbankan sejak tahun 1989 sebagai Staf Profesional di PT Bank Bumi Daya

(1989-1998). Memulai karir di Bank Mandiri sejak tahun 1998 dengan menempati beberapa posisi seperti

Group Head Credit Operation and Control Credit Administration (1998-1999), Group Head Credit Operation and Control Loan Operations Development (2000), Dept. Head Loan Disbursement (2001-2005), Dept. Head Jakarta Disbursement dan Dept. Head Loan Collection I (2006), Group Head Credit Recovery II

(2006-2008), Anggota Dewan Komisaris di Investama Mandiri (2007-2009), Group

Head Micro Business Development di

Bank Mandiri (2008-2013), Anggota Dewan Komisaris di Bank Syariah Mandiri (2008-2013), SEVP Consumer

Finance di Bank Mandiri (2013-2015),

SEVPWholesale Risk di Bank Mandiri (2015). Sebelum menduduki posisinya saat ini, Beliau dipercaya sebagai Direktur Micro Banking Bank Mandiri (2015-2016). Corporate Banking (Sektor Kehutanan, perkebunan perdagangan dan industri, Pengembangan bisnis maupun recovery management, Segmen Retail Banking, Segmen Mikro, Segmen Usaha Menengah (UMKM)

Nama Jabatan Periode Usia KelaminJenis Pendidikan Pengalaman kerja Keahlian

Ahmad Siddik

Badruddin Direktur Risk Management & Compliance

25 Juni 2015 – 31 Desember 2017

52

Tahun Laki-laki Sarjana Teknik Kimia pada tahun 1988 dan gelar Master of Business Administration di bidang sistem informasi manajemen pada tahun 1990, keduanya diperoleh dari Universitas of Texas, Austin, USA

Beliau mengawali karir di dunia perbankan sejak tahun 1990 sebagai

Management Associate di Citibank

(1990-1995), Regional Risk Officer of

Global Consumer Bank (AVP) di Citibank,

Singapura (1995-1997), Retail Bank Risk

Director of Global Consumer Bank (VP)

di Citibank, Jakarta (1997-1998), Head

of Risk Management di ABN AMRO Bank,

Hong Kong (1999-2001), Country Risk

Director di Citibank (2001-2004), Country Risk Director and Deputy Country Risk Director di Citibank, Jerman

(2004-2008), Regional Senior Credit Officer for

Central & Eastern Europe and Middle East Africa Region di Citibank, London

(2008-2011), Global Unsecured Product

Risk Management di Citibank, New York

(2011-2014). Sebelum menjabat sebagai Direktur Risk Management & Compliance, Beliau menjabat sebagai SEVP Retail

Chief Risk Officer Bank Mandiri

(2014-2015). Manajemen risiko kredit, strategi penanganan risiko, analisa risiko, manajemen dan strategi collection, manajemen risiko fraud, akuisisi maupun penutupan/ penjualan bisnis dan portfolio, manajemen scorecard portfolio, manajemen risiko operasional, proses self-assessment untuk kontrol risiko, manajemen agen collection eksternal, dan berbagai program training terkait manajemen risiko. Kartini Sally Direktur

Kelembagaan 10 Juni 2015 – 31 Desember 2017

52

Tahun Perempuan Sarjana Kedokteran Gigi dari Universitas Indonesia pada tahun 1988, Program Magister “Wijawiyata

Management” dari

IPPM Jakarta pada tahun 1990 dan program Magister

Management dari

Universitas Jayabaya, Jakarta pada tahun 1998.

Beliau mengawali karir di perbankan pada tahun 1990 sebagai Loan Officer

Corporate Banking di Bank

Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim) (1990-1997) dan Kepala Seksi Corporate

Banking di Bank Exim (1997-1999).

Kemudian Beliau memulai karirnya di Bank Mandiri sejak tahun 1999 dan telah menempati beberapa posisi seperti Senior Relationship Manager

Corporate Banking (1999-2002), Dept. Head Corporate Banking (2003-2006),

Pemegang Kewenangan Pemutus Kredit Segmen Commercial and Business

Banking Bank Mandiri (Februari

2006 - September 2006), Group Head

Commercial Risk (2006-2012), Group Head Corporate Banking (2012-2015)

serta Anggota Dewan Komisaris di Mandiri Sekuritas (2012-2015). Corporate Banking, Commercial Banking, Risk Management, Investment Banking, Bank Syariah, Pembiayaan, solusi transaksi keuangan untuk Kementerian/ Lembaga dan karyawan, implementasi inklusi keuangan melalui Proyek Bantuan Pemerintah Rico Usthavia

Frans Direktur Digital Banking & Technology 20 Juli 2016 – 31 Desember 2017 47

Tahun Laki-laki Sarjana Teknik Elektro dari Institut Teknologi Bandung pada tahun 1992.

Beliau mengawali karir sebagai Field

Manager di Schlumberger (1993-1995).

Karir di dunia perbankan di mulai sejak tahun 1995 sebagai Management

Associate di Citibank NA (1995-1997), e-Trade Head Asset Based Finance Head

di Citibank NA (1997-2001), e-Business

Head di Citibank NA (2001-2006) dan Group Head Electronic Banking di

Citibank NA (2006-2010). Bergabung dengan Bank Mandiri sejak tahun 2010, sebelum menjabat sebagai Direktur

Digital Banking & Technology, Beliau

menempati beberapa posisi seperti

Group Head Electronic Banking

(2010-2013) dan SEVP Transaction Banking Bank Mandiri (2013-2015). Digital Banking & Technology, Transaction Banking/Payment System/Financial Technology, Information Technology, Data Analytics/ Enterprise Data Management

Keterangan

*Efektif sejak tanggal 12 Januari 2018 setelah mendapat persetujuan dari Otoritas Jasa Keuangan atas Penilaian Uji Kemampuan dan Kepatutan (Fit and Proper Test).