• Tidak ada hasil yang ditemukan

5.1 KESIMPULAN

Setelah dilakukan tindakan asuhan keperawatan klien mengalami diabetes melitus pada

Tn. H dan Ny. N dengan masalah ketidakefektifan perfusi jaringan di ruang melati RSUD

Bangil Pasuruan, maka penulis dapat mengambil kesimpulan dan saran yang di buat

berdasarkan laporan kasus adalah sebagai berikut:

1. Pengkajian.

Pengkajian keperawatan yang dilakukan klien 1 dan klien 2 didapatkan sama- sama

mengatakan badannya lemas, akan tetapi lemas yang dialami klien 1 lebih lama dari pada

klien 2 karena idapatkan ketidakefektifan perfusi jaringan perifer dan didukung dengan

kadar gula yang meningkat.

2. Diagnosa keperawatan.

Pada klien 1 dan 2 diagnosa keperawatan menunjukkan ketidakefektifan perfusi jaringan

perifer yang ditandai berbagai gejala seperti lemas, pusing, cepat haus, nyeri, turgor kulit

>2 detik, mukosa bibir kering.

3. Intervensi keperawatan.

Intervensi yang dilakukan oleh peneliti untuk klien 1 dan klien 2 sudah sesuai dengan apa

yang ada pada Nanda NOC dan NIC yaitu Respiratory Monitiring. Respiratory Monitiring

meliputi monitor tekanan darah, nadi, suhu, monitor sianosis sentral dan perifer, monitor

warna kulit, suhu dan kelembaban.

4. Implementasi keperawatan

Implementasi keperawatan yang digunakan kepada klien 1 dan klien 2 menggunakan

sesuai dengan intervensi akan tetapi terdapat perbedaan antara klien 1 dan klien 2. Pada

klien 1

5. Evaluasi keperawatan

Evaluasi keperawatan pada hari pertama sampai hari ketiga keluhan klien 1 belum teratasi

karena keadaan klien masih belum menunjukkan signifikan. Sedangkan pada klien 2

evaluasi hari pertama belum teratasi, pada hari kedua belum teratasi, dan pada hari ketiga

sudah teratasi.

a. Saran

Berdasarkan kesimpulan diatas, maka penulis memberikan saran antara lain:

1. Bagi perawat

Dapat dijadikan sebagai masukan bagi perawat di rumah sakit dalam melaksanakan

asuhan keperawatan dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan yang lebih baik

khususnya pada klien diabetes melitus dengan masalah ketidakefektifan perfusi

jaringan`

2. Bagi dosen (Institusi Pendidikan)

Dapat digunakan sebagai bahan acuan atau referensi dalam memberikan pendidikan

kepada mahasiswa mengenai asuhan keperawatan pada klien diabetes melitus dengan

masalah ketidakefektifan perfusi jaringan

3. Bagi pasien dan keluarga

Dapat menambah pengetahuan tentang penyakit diabetes melitus.

Agustinningsih,dkk,.2017.Panduan Penyusunan Karya Tulis Ilmiah Studi Kasus Program Studi Diploma 111 Keperawatan , Jombang:STIkesICme

Carpenito, Lynda Juall, 2012, Buku Saku Diagnosa Keperawatan, EGC, Jakarta

Dewi,P,R 2013 Penyakit- penyakit Mematikan, Yogyakarta: NuhaMedika Diabetes Melitus Tipe 2 Menurut Gula Darah Acak , jurnal penelitian Surabaya

Dinkes, Jatim, 2013, Profil Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Surabaya

Dolongseda,dkk 2017,’Hubungan Pola Aktivitas Fisik dan Pola Makan Dengan Kadar Gula Darah Pada Pasien Diabetes Melitus tipe 2 di Poli Penyakit Dalam Rumah Sakit Pancaran Kasih GMIM Manado’,e-journal keperawatan (e-kp) volume 5 nomor 1,februari 2017

Fitria,Ana, 2009, Diabetes tips pencegahan preventif dan penanganan, Venus, Yoyakarta

Hasdianah, 2012, Mengenal Diabetes Mellitus Pada Orang Dewasa Dan Anak-Anak Dengan Solusi Herbal, Medical Book, Yogyakarta

ICME STIKes, (2018), Buku Panduan Penyusunan Karya Tulis Ilmiah :Studi kasus, Jombang : Stikes Icme.

Khasanah,U 2016, ’Upaya Pemenuhan Kestabilan Gula Darah Pada Pasien Diabetes Melitus ,Prijonegoro’, KTI, Universitas Muhammadiyah Surakarta

Mustika,W,R,N 2012,’Asuhan Keperawatan Gawat Darurat Dengan Diabetes Melitus tipe 2

(hipoglikemi) Instalasi Gawat Darurat RSUD Sragen’,KTI,Universitas

Muhammadiyah Surakarta

MardiantiYessi, (2013), Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya: vol 2 No 2

Megawati, Anik, 2015, Pentingnya Managemen Pelayanan Penggunaan Obat Dan Edukasi Dalam Pengendalian Kadar Gula Darah Pada Pasien Diabetes Mellitus, Jurnal Keperawatan dan Kesehatan Masyarakat Cendekia UtamaVol 1 No. 4

Price, Sylvia A, 2006, Patofisiologi Konsep Klinis Proses – Proses Penyakit Edisi 6, EGC, Jakarta Tarwoto,(2012), Keperawatan Medical Bedah Gangguan System Endokrin, CV.Trans Info

Potter & Perry, 2005, Buku Ajar Fundamental Keperawatan: Konsep, Proses, dan Praktik, EGC, Jakarta

Saryono, 2013, Metodologi Penelitian Kuantitatif dan Kuantitatif dalam bidang Kesehatan, Nuha Medika, Yogyakarta

Wijaya,Andra Saferi, 2013, KMB 2 KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH, Nuha Medika, Yogyakarta

DAFTAR PUSTAKA

Agustinningsih,dkk,.2017.Panduan Penyusunan Karya Tulis Ilmiah Studi Kasus Program Studi Diploma 111 Keperawatan , Jombang:STIkesICme

Carpenito, Lynda Juall, 2012, Buku Saku Diagnosa Keperawatan, EGC, Jakarta

Dewi,P,R 2013 Penyakit- penyakit Mematikan, Yogyakarta: NuhaMedika Diabetes Melitus Tipe 2 Menurut Gula Darah Acak , jurnal penelitian Surabaya

Dinkes, Jatim, 2013, Profil Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Surabaya

Dolongseda,dkk 2017,’Hubungan Pola Aktivitas Fisik dan Pola Makan Dengan Kadar Gula Darah Pada Pasien Diabetes Melitus tipe 2 di Poli Penyakit Dalam Rumah Sakit Pancaran Kasih GMIM Manado’,e-journal keperawatan (e-kp) volume 5 nomor 1,februari 2017

Fitria,Ana, 2009, Diabetes tips pencegahan preventif dan penanganan, Venus, Yoyakarta

Hasdianah, 2012, Mengenal Diabetes Mellitus Pada Orang Dewasa Dan Anak-Anak Dengan Solusi Herbal, Medical Book, Yogyakarta

ICME STIKes, (2018), Buku Panduan Penyusunan Karya Tulis Ilmiah :Studi kasus, Jombang : Stikes Icme.

Khasanah,U 2016, ’Upaya Pemenuhan Kestabilan Gula Darah Pada Pasien Diabetes Melitus ,Prijonegoro’, KTI, Universitas Muhammadiyah Surakarta

Mustika,W,R,N 2012,’Asuhan Keperawatan Gawat Darurat Dengan Diabetes Melitus tipe 2

(hipoglikemi) Instalasi Gawat Darurat RSUD Sragen’,KTI,Universitas

Muhammadiyah Surakarta

MardiantiYessi, (2013), Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya: vol 2 No 2

Megawati, Anik, 2015, Pentingnya Managemen Pelayanan Penggunaan Obat Dan Edukasi Dalam Pengendalian Kadar Gula Darah Pada Pasien Diabetes Mellitus, Jurnal Keperawatan dan Kesehatan Masyarakat Cendekia UtamaVol 1 No. 4

Price, Sylvia A, 2006, Patofisiologi Konsep Klinis Proses – Proses Penyakit Edisi 6, EGC, Jakarta Tarwoto,(2012), Keperawatan Medical Bedah Gangguan System Endokrin, CV.Trans Info

Medika : Jakarta

Potter & Perry, 2005, Buku Ajar Fundamental Keperawatan: Konsep, Proses, dan Praktik, EGC, Jakarta

Saryono, 2013, Metodologi Penelitian Kuantitatif dan Kuantitatif dalam bidang Kesehatan, Nuha Medika, Yogyakarta

Wijaya,Andra Saferi, 2013, KMB 2 KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH, Nuha Medika, Yogyakarta

Lampiran 1

JADWAL KEGIATAN KARYA TULIS I LMIAH PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN Th. 2018

.

Jadwal kegiatan

Bulan

November Desember Januari Februari Maret April Mei Juni

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3

Lampiran 4

FORMAT PENGKAJIAN STUDI KASUS PROGAM STUDI D3 KEPERAWATAN

STIKES ICME JOMBANG 2018

Pengumuman Pembimbing Bimbingan Proposal &

Konfirmasi Judul Ke Pembimbing Bimbingan Proposal &

Studi Pendahuluan Bimbingan Proposal

Minggu Tenang Uas

Seminar Proposal Revisi Seminar Proposal

Pengurusan Ijin Pengambilan & Pengumpulan Data Analisa Data Bimbingan Hasil Ujian Hasil Revisi Kti Seminar

Hasil Pengumpulan Dan

FORMAT PENGKAJIAN KEPERAWATAN GADAR Pengkajiantanggal : Jam : MRS tanggal : No. RM : Diagnosamasuk : I. IDENTITAS KLIEN Nama : Penanggungjawabbiaya : Usia : Nama : Jeniskelamin : Alamat :

Suku : Hub. Keluarga :

Agama : Telepon :

Pendidikan :

Alamat :

II. RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG

a. KeluhanUtama :

b. RiwayatPenyakitSekarang :

III.RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

a. RiwayatPenyakitKronikdanMenular ya, jenis:…... tidak b. RiwayatPenyakitAlergiya, jenis:…… tidak

c. RiwayatOperasi ya, jenis:…… tidak

IV.RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA

ya : …….(jelaskan) tidak V. POLA KEGIATAN SEHARI- HARI

Makanan Minum

Frekwensi……… ..x/hr Frekwensi……… ..x/hr

Jenis : Jenis :

Diit……….… Pantangan ……….… Pantangan ……….… Yang disukai………. Yang disukai………. Yang tidakdisukai……….... Yang tidakdisukai………....Alergi……… Alergi……… Eliminasi BAK………...x/hr BAB ………...x/hr KebersihanDiri Mandi ………...x/hr Keramas………..x/hr Sikatgigi……….x/hr Memotong kuku ……….x/hr Gantipakaian ………..x/hr Istirahatdanaktivitas Tidurmalam……….jam/hr Jam………..s/d………….. Aktivitas………...jam/hrjenis……… Kebiasaanmerokok/ alcohol, jamu……… Psikososial

Konsepdiri ………

Spiritual………..

VI.KEADAAN KESEHATAN SAAT INI

Lemah : Anoreksia : Sianosis : Sesak : Nafasdangkal: Ronchi : Whezzing : Batuk : Demam : Gelisah :

VII. OBSERVASI DAN PEMERIKSAAN FISIK

1. KeadaanUmum

Tanda- tanda vital

S :……..oC N :………x/menit RR :……..x/menit TD :………mmHg TB :……..cm BB :……….kg Kesadaran GCS :………. 2. Kulit Pucat : Sianosis:

Turgor : 3. Kepala Keluhanpusing: Benjolan : Rambut : 4. Mata Pupil : Konjungtiva : Isokor : Lain- lain : 5. Hidung Pernapasancupinghidung: Septum nasi : Terpasang NGT : Lain- lain : 6. Mulut Pucat : Sianosis : Mukosabibir : Lain- lain : 7. Telinga Kebersihan : Sekret :

Lain- lain : 8. Leher Pembesarankelenjartyroid : JVP : Lain- lain : 9. Jantung Keluhannyeri dada : Iramajantung : CRT : Lain- lain : 10.Paru- paru Keluhan : Bentuk dada : Iramanapas : Vesikuler : Ronchi : Wheezing : Sesaknapas : Pernapasancupinghidung : Perkusi : 11.Punggung Keluhannyeri : Lain- lain :

12.Abdomen Bisingusus : Nyeri : Pembesaranhepar : Pembesaran lien : Ascites : Muntah : 13.Genetalia Keluhan : Alatbantu : Kandungkensingmebesar: Nyeritekan : Produksiurin : Warna : Bau : 14.Ekstremitas Kelainanekstremitas : Kelemahan : Sianosisujungjari : Lain- lain : 15.Neurologis Kesadaran : GCS :

Keluhanpusing :

………,……….. Mahasiswa

(Erlina Rismawati)

ANALISA DATA

Nama :……….. No.RM:………

Data Etiologi MasalahKeperawatan

Data Obyektif:

Data Sbyektif:

Data Obyektif:

Diagnose Keperawatan yang muncul

1. ………

2. ………

3. ………

5. ………

ImplementasiKeperawatan

Nama :……… No.RM:…………

Hari/

Tanggal

EvaluasiKeperawatan

Nama :……… No.RM:…………

Hari/

Tanggal

No.Dx Waktu Perkembangan Paraf

O:

A:

Lampiran 2

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

Nama Mahasiswa : Erlina Rismawati

NIM : 151210011

Judul : Asuhan Keperawatan Pada Klien Diabetes Melitus Dengan Masalah Ketidak efektifan perfusi jaringan perifer Di Ruang Melati RSUD Bangil Pasuruan

Bahwa saya meminta Bapak/ Ibu/ saudara/ I untuk berperan serta dalam pembuatan laporan kasus sebagai responden dengan mengisi selembar pengkajian.

Sebelumnya saya akan memberikan penjelasan tentang tujuan laporan kasus ini dan saya akan merahasiakan identitas, data informasi yang klien berikan. Apabila ada pertanyaan yang diajukan menimbulkan ketidaknyamanan bagi klien, peneliti akan menghentikan pada saat ini dan klien berhak mengundurkan diri.

Demikian permohonan ini saya buat dan apabila klien mempunyai pertanyaan, klien dapat menanyakan langsung kepada peneliti yang bersangkutan.

Jombang, Februari 2018 Peneliti

Dokumen terkait