• Tidak ada hasil yang ditemukan

Bab ini berisi kesimpulan hasil Tugas Akhir ini dan saran dari penulis.

Gambar 2.6 Switch 2.3.3 Router

Sebuah Router mampu mengirimkan data/informasi dari satu jaringan ke jaringan lain yang berbeda, router hampir sama dengan bridge, meski tidak lebih pintar dibandingkan bridge, namun pengembangan perangkat router dewasa ini sudah mulai mencapai bahkan melampaui batas tuntutan teknologi yang diharapkan.

Router akan mencari jalur terbaik untuk mengirimkan sebuah pesan yang berdasarkan atas alamat tujuan dan alamat asal. Router mengetahui alamat masing-masing komputer dilingkungan jaringan lokalnya, mengetahui alamat bridgesdan routerlainnya.

Router juga dapat mengetahui keseluruhan jaringan dengan melihat sisi mana yang paling sibuk dan bisa menarik data dari sisi yang sibuk tersebut sampai sisi tersebut bersih/clean. Pada Gambar 2.7 dapat dilihat bentuk dari router.

Karena kemampuan yang dimiliki router, diantaranya:

a. Routerdapat menterjemahkan informasi diantara LAN anda dan internet. b. Router akan mencarikan alternatif jalur yang terbaik untuk mengirimkan

data melewati internet.

c. Mengatur jalur sinyal secara effisien dan dapat mengatur data yang mengalir diantara dua buah protokol.

e. Dapat mengatur aliran data melewati kabel fiber optik, kabel koaksial atau kabel twisted pair.

Gambar 2.7 Perangkat Router 2.3.4 Kabel

Kabel jaringan adalah kabel yang menghubungkan antara komputer dengan komputer atau perangkat / device dalam jaringan komputer. Di dalam jaringan LAN, kita biasa menggunakan jenis Kabel UTP sehingga orang kebanyakan mengidentikkan kabel UTP sebagai kabel jaringan. Padahal masih banyak jenis kabel lagi yang biasa di gunakan di jaringan sebagai contoh Fiber optik dan koaksial. Berikut akan dijelaskan beberapa jenis kabel yang biasa digunakan dalam jaringan komputer baik dalam skala jaringan yang kecil seperti LAN maupun jaringan yang lebih kompleks.

Adapun jenis-jenis kabel tersebut adalah: 1. Kabel Unshielded Twisted Pair (UTP)

Kabel twisted pair terdiri dari dua tipe yaitu shielded dan unshielded. Unshielded twisted pair (UTP) adalah yang paling populer dan umumnya merupakan pilihan yang terbaik untuk jaringan sederhana.

Kualitas kabel UTP berbeda dengan kabel telepon, kabel jenis ini mempunyai empat pasangan kabel di dalamnya. Setiap pasangan adalah jenis

kabel kembar. Jenis konektor untuk kabel ini adalah konektor RJ-45. Pada Gambar 2.8 dapat dilihat kabel Unshielded Twisted Pair.

Gambar 2.8 Kabel Unshielded Twisted Pair 2. Kabel Shielded Twisted Pair (STP)

Kekurangan kabel jenis ini adalah sangat sensitif terhadap sinyal radio dan listrik. Kabel seperti ini sangat baik digunakan dimana lingkungan pengaruh listrik kurang, serta biasanya digunakan pada jaringan yang menggunakan topologi Token Ring. Pada Gambar 2.9 dapat dilihat kabelShielded Twisted Pair.

Gambar 2.9 Kabel Shielded Twisted Pair

3. Kabel Koaksial

Kabel koaksial adalah kabel yang memiliki satu Copper Conductor pada bagian tengahnya. Sebuah lapisan plastik menutupi di antara konduktor dan

ABSTRAK

Semakin tinggi tingkat permintaan dan meningkatnya jumlah pengguna jaringan yang menginginkan suatu bentuk jaringan yang dapat memberikan hasil yang maksimal, baik dari segi efisiensi dan peningkatan keamanan jaringan itu sendiri, maka perlu untuk merancang konsep Virtual Local Area Network

(VLAN) yang diharapkan dapat memberikan hasil yang lebih baik. Cisco Packet Tracer dapat digunakan untuk simulasi yang mencerminkan gambaran dari koneksi jaringan komputer pada sistem jaringan yang digunakan. Pada tulisan ini penulis akan merancang jaringan VLAN menggunakan software Cisco Packet Tracer berdasarkan metode Dynamic RoutingRIPv2 pada sebuah gedung dengan empat lantai untuk mengetahui kinerja delay, throughput dan packet loss. Dari analisis kinerja jaringan rancangan tersebut dari VLAN 2 ke VLAN 2, VLAN 2 ke VLAN 3, VLAN 2 ke VLAN 4 dan VLAN 2 ke VLAN 5 didapat delay

berturut-turut sebesar 7,75 ms, 18,75 ms, 20,75 ms dan 19,5 ms serta throughput

sebesar 33,03 kbps, 13,65 kbps, 12,33 kbps dan 13,12 kbps. Sementara packet loss pada perancangan tersebut adalah sama yaitu sebesar 0%.

PERANCANGA

(VLAN) DENGAN

CISCO PACKET

Diajukan untuk memenuhi

menyelesaikan pendidikan sarjana (S Departemen Teknik Elektro Sub

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PERANCANGAN VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK

DENGAN DYNAMIC ROUTING MENGGUNAKA

CISCO PACKET TRACER 5.33

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan sarjana (S-1) pada

Departemen Teknik Elektro Sub Konsentrasi Teknik Telekomunikasi

Oleh: FERNADI HS NIM : 070402016

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

ETWORK

MENGGUNAKAN

dalam Telekomunikasi

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK

(VLAN) DENGAN DYNAMIC ROUTING MENGGUNAKAN

CISCO PACKET TRACER 5.33

Oleh:

FERNADI H S 070402016

Tugas Akhir ini diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik pada

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Sidang pada Tanggal 5 Bulan Februari Tahun 2014 di depan penguji: 1. Ketua penguji : Ali Hanafiah Rambe, ST, MT

2. Anggota Penguji : Ir. Arman Sani, MT

Disetujui Oleh: Pembimbing Tugas Akhir

Naemah Mubarakah, ST, MT NIP. 197905062005012004

Diketahui Oleh:

Ketua Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik USU

Ir. Surya Tarmizi Kasim, M.si NIP.195405311986011002

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK

(VLAN) DENGAN DYNAMIC ROUTING MENGGUNAKAN

CISCO PACKET TRACER 5.33

Oleh:

FERNADI H S 070402016

Tugas Akhir ini diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik pada

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Sidang pada Tanggal 5 Bulan Februari Tahun 2014 di depan penguji: 1. Ketua penguji : Ali Hanafiah Rambe, ST, MT……….... 2. Anggota Penguji : Ir. Arman Sani, MT ....……….

Disetujui Oleh: Pembimbing Tugas Akhir

Naemah Mubarakah, ST, MT NIP. 197905062005012004

Diketahui Oleh:

Ketua Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik USU

Ir. Surya Tarmizi Kasim, M.si NIP.195405311986011002

ABSTRAK

Semakin tinggi tingkat permintaan dan meningkatnya jumlah pengguna jaringan yang menginginkan suatu bentuk jaringan yang dapat memberikan hasil yang maksimal, baik dari segi efisiensi dan peningkatan keamanan jaringan itu sendiri, maka perlu untuk merancang konsep Virtual Local Area Network

(VLAN) yang diharapkan dapat memberikan hasil yang lebih baik. Cisco Packet Tracer dapat digunakan untuk simulasi yang mencerminkan gambaran dari koneksi jaringan komputer pada sistem jaringan yang digunakan. Pada tulisan ini penulis akan merancang jaringan VLAN menggunakan software Cisco Packet Tracer berdasarkan metode Dynamic RoutingRIPv2 pada sebuah gedung dengan empat lantai untuk mengetahui kinerja delay, throughput dan packet loss. Dari analisis kinerja jaringan rancangan tersebut dari VLAN 2 ke VLAN 2, VLAN 2 ke VLAN 3, VLAN 2 ke VLAN 4 dan VLAN 2 ke VLAN 5 didapat delay

berturut-turut sebesar 7,75 ms, 18,75 ms, 20,75 ms dan 19,5 ms serta throughput

sebesar 33,03 kbps, 13,65 kbps, 12,33 kbps dan 13,12 kbps. Sementara packet loss pada perancangan tersebut adalah sama yaitu sebesar 0%.

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karunia yang dilimpahkan sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul:

“PERANCANGAN VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK

(VLAN) DENGAN DYNAMIC ROUTING MENGGUNAKAN

CISCO PACKET TRACER 5.33”

Tugas akhir ini merupakan bagian dari kurikulum yang harus diselesaikan untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan pendidikan Sarjana Strata Satu (S-1) di Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara. Selama penulis menjalani pendidikan di kampus hingga diselesaikannya Tugas Akhir ini penulis persembahkan kepada yang teristimewa yaitu: Ayahanda Ricson Simanjuntak dan Ibunda Masniur Tamba yang merupakan bagian hidup penulis yang senantiasa mendukung dan mendoakan dari sejak penulis lahir hingga sekarang, serta untuk kedua saudari penulis, yaitu kakak Eva dan adik Juntri yang selalu memberikan semangat kepada penulis dalam proses penyelesaian Tugas Akhir ini.

Tugas Akhir ini, penulis banyak menerima bantuan, bimbingan serta dukungan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terimakasih yang tulus dan sebesar-besarnya kepada:

1. Ibu Naemah Mubarakah, S.T.,M.T sebagai Dosen Pembimbing Tugas Akhir penulis yang sangat besar bantuannya dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.

2. Bapak Ir. Surya Tarmizi Kasim, M.Si dan Bapak Rachmad Fauzi ST, MT selaku Ketua dan Sekretaris Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara.

3. Kepada Ayah dan Ibu tercinta yang telah menghantarkan doa, perhatian, semangat dan segalanya sehingga penulisan Tugas Akhir ini dapat terselesaikan.

4. Kepada seluruh keluarga penulis yang tak henti memberi dukungan untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini

5. Seluruh staf pengajar yang telah memberi bekal ilmu kepada penulis dan seluruh pegawai Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara atas segala bantuannya.

6. Totok, Riki, Rico, dan Ian yang selalu menjadi teman penulis selama ini. 7. Sahabat-sahabat terbaik di Elektro: Totok, Indra, Isan, Bayu, Frans, Raedi,

Fitri, Bayu, Ichsan, Samuel, Hirzi, Fajar, Arief, Roy, Syuib, Komeng, Febri, Rian, Ridho, Arynda, Dion dan segenap angkatan ‘07, semoga silaturahmi kita terus terjaga.

8. Teman-teman PPPS, kodam 2 dan sesama penunggu kantin DW ( Mipa ) atas kebersamaan dan dukungan yang diberikan.

9. Teman–teman baik penulis, yang akan melebihi tebalnya Tugas Akhir jika disebutkan satu per satu.

10. Seluruh teman-teman mahasiswa/i di Departemen Teknik Elektro, atas dukungan dan bantuan yang diberikan kepada penulis.

Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih banyak kekurangannya. Kritik dan saran dari pembaca untuk menyempurnakan Tugas Akhir ini sangat penulis harapkan. Kiranya Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Terimakasih

Medan, November 2013 Penulis

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... i

KATA PENGANTAR... ii

DAFTAR ISI...v

DAFTAR GAMBAR... viii

DAFTAR TABEL ...x BAB I PENDAHULUAN...1 1.1 Latar Belakang...1 1.2 Rumusan Masalah ...2 1.3 Tujuan Penulisan ...2 1.4 Batasan Masalah...2 1.5 Metode Penulisan ...3 1.6 Sistematika Penulisan...3

BAB II DASAR TEORI...5

2.1 Umum... 5

2.2 Sistem Jaringan Komputer ... 5

2.2.1 Topologi LAN…... 6

2.3 Perangkat Keras dan Jaringan ... 10

2.3.1 Network Interface Card(NIC) ... 10

2.3.2 Hub/Switch(konsentrator) ... 11

2.3.3 Router... 12

2.3.4 Kabel ... 13

2.4.1 Physical Layer…... 17

2.4.2 Data Link Layer…… ... 18

2.4.3 Network Layer... 19 2.4.4 Transport Layer ... 20 2.4.5 Session Layer ... 20 2.4.6 Presentation Layer... 21 2.4.7 Application Layer... 22 2.5 TCP/IP... 22 2.5.1 Kelas TCP/IP ... 23 2.5.2 Subnetting... 24 2.6 Routing ... ………25 2.6.1 Static Routing... 25 2.6.2 Dynamic Routing... 26 2.7. Pengertian VLAN... 28

2.8 Prinsip Kerja VLAN ... 29

2.9 Keuntungan VLAN ... 30

2.10 Tipe-tipe VLAN ... 32

2.11 Cisco Packet Tracer... 33

2.11.1 Elemen Dasar Cisco Packet Tracer5.33... 34

2.11.2 Pemilihan Perangkat yang Digunakan... 35

2.11.3 Koneksi End Devicedengan Switch ...36

2.11.4 Koneksi Switchdengan Router... 37

2.11.5 Konfigurasi Switchdan Router... 38

2.13 Packet Loss... 41

2.14 Throughput... 42

BAB III PERANCANGAN VLAN ... 43

3.1 Perancangan Jaringan VLAN ... 43

3.2 Langkah Konfigurasi Jaringan VLAN ... 44

3.3 Tahapan Percobaan Dengan Menggunakan Flowchart... 48

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS... 52

4.1 Pengujian Hasil Perancangan... 52

4.2 Pengujian Delay ... 55

4.3 Pengujian Throughput... 57

4.4 Pengujian Packet loss... 60

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 64

5.1 Kesimpulan ... 64

5.2 Saran ... 64

DAFTAR PUSTAKA ... 65 LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Topologi Linear Bus ... 7

Gambar 2.2 Topologi Star... 8

Gambar 2.3 Topologi Ring... 9

Gambar 2.4 Topologi Tree... 10

Gambar 2.5 Network Interface Card... 11

Gambar 2.6 Switch... 12

Gambar 2.7 Perangkat Router ...13

Gambar 2.8 Kabel Unshielded Twisted Pair... 14

Gambar 2.9 Kabel Shielded Twisted Pair... 14

Gambar 2.10 Kabel Koaksial... 15

Gambar 2.11 Kabel Fiber Optik ...16

Gambar 2.12 Model Referensi OSI ... 17

Gambar 2.13 Satu jaringan dengan IP Address172.16.0.0 ... 24

Gambar 2.14 Sebuah jaringan dipecah menjadi 3 subnet melalui subnetting ..

...25

Gambar 2.15 Jaringan VLAN... 28

Gambar 2.16 Jaringan VLAN dosen berbeda lokasi fisik ... 32

Gambar 2.17 Access-links dan trunk-links... 33

Gambar 2.18 Tampilan awal Cisco Packet Tracer... 34

Gambar 2.19 Tampilan Cisco Packet Tracer... 34

Gambar 2.20 Tampilan koneksi End Devicedan Switch... 36

Gambar 2.22 Koneksi Routerdengan Switch... 38

Gambar 2.23 Tampilan Layar Konfigurasi Router... 39

Gambar 2.24 Tampilan Layar Konfigurasi Switch... 39

Gambar 3.1 Rancangan jaringan ... 43

Gambar 3.2 Rancangan VLAN dengan Cisco Packet Tracer 5.33 ... 45

Gambar 3.3 Tampilan PC ... 47

Gambar 3.4 Settingan IP Configuration ...48

Gambar 3.5 Flowchartperancangan ... 48

Gambar 4.1 PingPC0 ke PC2 ... 53

Gambar 4.2 PingPC0 ke PC9 ... 53

Gambar 4.3 PingPC0 ke PC25 ... 54

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Standar Kualitas Delay ( versi TIPHON) ... 40

Tabel 2.2 Kategori jaringan berdasarkan nilai packet loss(versi TIPHON) ... 42

Tabel 3.1 Pembagian VLAN ID. ... 44

Tabel 4.1 Alokasi IP untuk setiap VLAN... 52

Tabel 4.2 Hasil perhitungan delaydari VLAN 2 ke VLAN 2. ... 55

Tabel 4.3 Hasil perhitungan delaydari VLAN 2 ke VLAN 3 ... 56

Tabel 4.4 Hasil perhitungan delaydari VLAN 2 ke VLAN 4. ... 56

Tabel 4.5 Hasil perhitungan delaydari VLAN 2 ke VLAN 5. ... 57

Tabel 4.6 Hasil perhitungan throughputdari VLAN 2 ke VLAN 2... 58

Tabel 4.7 Hasil perhitungan throughputdari VLAN 2 ke VLAN 3... 58

Tabel 4.8 Hasil perhitungan throughputdari VLAN 2 ke VLAN 4... 59

Tabel 4.9 Hasil perhitungan throughputdari VLAN 2 ke VLAN 5... 60

Tabel 4.10 Hasil perhitungan packet lossdari VLAN 2 ke VLAN 2. ... 60

Tabel 4.11 Hasil perhitungan packet lossdari VLAN 2 ke VLAN 3. ... 61

Tabel 4.12 Hasil perhitungan packet lossdari VLAN 2 ke VLAN 4 ... 62

Tabel 4.13 Hasil perhitungan packet lossdari VLAN 2 ke VLAN 5 ... 62

Dokumen terkait