• Tidak ada hasil yang ditemukan

KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian pada pengguna narkoba di Panti Sosial Parmadi Putra (PSPP) Insyaf Sumatera Utara dijumpai manifestasi oral yaitu 70% xerostomia, 76% gangguan pengecapan, 76% ulserasi mukosa, 80% pigmentasi mukosa, 14% karies, 94% atrisi, dan 62% nyeri sendi rahang. Ganja dan shabu merupakan jenis narkoba yang paling banyak digunakan oleh pengguna dengan cara merokok dan dihisap. Rata-rata pengguna telah menggunakan narkoba lebih dari 19 bulan.

6.2 Saran

Hasil prevalensi dari kasus terjadinya manifestasi pada rongga mulut cukup tinggi sehingga cukup sering dialami oleh para pengguna narkoba. Pengetahuan mengenai manifestasi oral yang terjadi pada pengguna narkoba dapat dijadikan sebuah pertimbangan dan rujukan dalam upaya melakukan pencegahan dan penatalaksanaan oral yang lebih tepat agar para penguna tetap dapat memiliki kualitas hidup yang baik.

Diperlukan kerja sama antara dokter gigi dengan pihak panti untuk membuat suatu pemeriksaan gigi dan mulut secara rutin untuk meningkatan dan menjaga kesehatan rongga mulut para pengguna narkoba serta memberikan motivasi kepada pengguna narkoba untuk menjaga kesehatan rongga mulutnya.

Penelitian ini hanya mencoba menjelaskan secara umum manifestasi oral yang terjadi pada pengguna narkoba berdasarkan jenis narkoba yang dikonsumsi, jangka waktu penggunaan, serta prevalensi dari masing-masing manifestasi oral tersebut sehingga penelitian ini tidak secara mendalam membahas masing-masing dari ketiga hal tersebut. Untuk itu diharapkan penelitian selanjutnya melakukan penelitian dengan melihat manifestasi oral yang berkaitan dengan ilmu penyakit mulut berdasarkan satu jenis narkoba sehingga pembahasan mengenai manifestasi oral yang terjadi dapat dibahas secara mendalam.

DAFTAR PUSTAKA

1. Muryanta A. Narkoba dan dampaknya bagi pengguna. http://www.kulon progokab.go.id/v21/NARKOBA-DAN-DAMPAKNYA-TERHADAP-PENG GUNA_2073 (September 15.2014).

2. Badan Narkotika Nasional. Laporan survei penyalahgunaan narkoba di Indonesia: studi kerugian ekonomi dan sosial akibat narkoba tahun 2008. Depok: Pusat Penelitian Kesehatan UI, 2009: 8.

3. World Drug Report. Recent statistics and trend analysis of illicit drug markets. New York: United Nations Publications, 2012: 7.

4. Badan Narkotika Nasional. Ringkasan survey nasional perkembangan penyalahgunaan narkoba di Indonesia tahun 2011 (kerugian sosial dan ekonomi). http://www.bnn.go.id /portal/_uploads/post/2012/05/29/201205291 45842-10263.pdf (September 15.2014).

5. Napitupulu E, Ginting M. Potret situasi implementasi kebijakan kriminal terhadap pengguna narkotika. Jakarta Selatan: Institute for Criminal Justice Reform, 2013: 26.

6. McGrath C, Chan B. Oral health sensation assosiated with illicit drug abuse. Bristish Dent J 2005; 198(3): 159-162.

7. Shekarchizadeh H, Khamil M, Mohebbi S, Virtanen J. Oral health behavior of drug addicts in withdrawal treatment. BMC Oral Health 2013; 13(11): 1-7. 8. Thorsteinsson L. Drug addict’s experience on oral health care. Tesis. Norway:

Institutt for Klinisk Odontologi Universitetet I Tromso, 2011: 6.

9. Kusmaryani R. Mengenal bahaya narkoba bagi remaja. 10.Utomo M. Psikotropika yang berbahaya bagi kesehatan. http://staff.uny.ac.id

/sites/default/files/tmp/02_psikotropika_berbahaya.pdf (Oktober 13.2014). 11.Panjtalina L, Syavar M, Natsir S. Faktor yang mempengaruhi perilaku

daerah Atma Husada Mahakam Samarinda. http://pasca.unhas.ac.id /jurnal/files/5c24d741640202 ac45ec6eb ad0150fcf.pdf (Oktober 18.2014). 12.Adam S. Dampak narkotika pada psikologi dan kesehatan masyarakat. Jurnal

Health and Sport 2012; 5(20): 1-8.

13.Direktorat Jendral Bina Pelayanan Medik – Direktorat Jendral Bina Pelayanan Kesehatan Jiwa. Pedoman penyuluhan masalah narkotika, psikotropika, dan zat adiktif lainnya (NAPZA) bagi petugas kesehatan. Jakarta: Depkes RI, 2006: 23-25.

14.Zovko A, Criscuolo C. The pharmacological effects of diacetylmorphine (heroin) after diffusion through the blood brain barrier (Oktober 21.2014).

15.Frank. Cocaine: what you need to know. http://www.talktofrank. com/sites/default/files/ Cocaine.pdf (Oktober 21.2014).

16.United Nation Office on Drugs. Cannabis: a short review and crime.

17.Ruzilawati A, Yusuf W, Ramli N, Hussain Z, Rasool A. Determination of morphine in human urine by a simple reverse phase high performance liquid chromatography method with UV detection. Int J of Pharmaceutical Sciences and Drug Research 2003; 5(1): 18-22.

18.National Institute on Drug Abuse. MDMA (ecstacy or molly).

19.Goodchild J, Donalson M, Mangini D. Methamphetamine abuse and impact on dental healt

20.Klasser G, Epstein J. Methamphetamine and its impact on dental care. J Can Dent Assoc 2005; 71(10): 759-62.

21.Hewsen V, Wray J. Are the dental health needs for adults with illegal drugs dependence being met by current service provision in the united kingdom. J of Addiction Nursing 2012; 23(3): 191-196.

22.Scully C, Sebastian J. Adverse drug reactions in the orofacial region. Crit Rev Oral Biol Med 2004; 15(4): 221-240.

23.Shekarchizadeh H, Khami M, Mohebbi S, Ekhtiari H, Virtanen J. Oral health of drug abuser: a review of health effects and care. Iranian J Publ Health 2013; 42(9): 929-933.

24.Titsas A, Fergusont M. Impact of opioid use in dentistry. Australian Dent J 2002; 47(2): 94-96.

25.Robinson P, Acquah S, Gibson B. Drug user: oral health related attitudes and behaviours. British Dent J 2005; 198(4): 219-224.

26.Obrochta J, McClure E, Frese P. Oral complication of chemical dependency and substance abuse for the dental professional 2014).

27.Cho C, Hirsch R, Johnstone S. General and oral health complication of cannabis use. Australian Dent J 2005; 50(2): 70-74.

28.Gambhir R, Brar P, Anand S, Ranhawa A, Kakar H. Oral health aspect of cannabis use. Indian J of Multidisiplinary Dentistry 2012; 2(3): 507-511. 29.Hazelden Foundation. Meth and oral health a guide for dental professionals.

Minnesota: Hazelden, 2007: 6-8.

30.Brand H, Dun S, Amerongen A. Ecstacy (MDMA) and oral health. British Dent J 2008; 204(2): 77-81.

31.Dental Health Service Victoria. Tobacco, alcohol, and recreational drugs: how do they affect oral healt

32.Sastroasmoro S. Dasar-dasar metodologi penelitian klinis. Jakarta: Saagung Seto, 2011: 360-361.

33.Greenberg M, Glick M, Ship J. Burket’s oral medicine. Hamilton: BC Decker Inc, 2008: 32-236.

34.US Departement of Health and Human Service. Taste disorder.

35.Prayitno A. Kelainan gigi dan jaringan pendukung gigi yang sering ditemui. CDK 2008; 35(7): 411-414.

36.Scully C, Felix D. Oral Medicine: Update for the dental practicioner. British dent J 2005; 199: 259-264.

37.Yasin, Umit. The normal and pathological pigmentation of oral mucous membrane: a review. The journal of contemporary dental practice 2003; 4(3): 1-9.

38.Warnakulasurya S, Johnson N, Wall I. Nomenclature and classification of potentially malignant disorder of the oral mucosa. J Oral Pathol Med 2007; 36: 575-580.

39.Shetty S, Pitti V, Babu C, Kumar G, Deepthi B. Bruxism: a literature review. J Indian Prosthodont Soc 2010; 10(3): 141-148.

40.Ogson R, Harty F. Kamus kedokteran gigi. Jakarta: EGC, 1995: 31.

41.Suyosa S. Kandidiasis mukosa

%2F %2Frsudrsoetomo.jatimprov.go.id%2Fid%2Findex.php%2Fpromosi- kesehatan%2Fmajalah-rs%2Fdoc_download%2F83-kandidiasis-mukosa&e i=jkZZVdOFJpWTuAT4yYCoDA&usg=AFQjCNG5MKIRFWZl1i90Wz9F DCGBNBYiXQ&sig2=q4XfZWXwLggDb_zUqPX0oQ (November 12.2014). 42.Badan Narkotika Nasional. Data tindak pidana narkoba Provinsi Sumatera Utara Tahun 2007-2011.

43.Anderson T. Drug use and gender

44.Akifah N, Noor N, Jumriani. Hubungan faktor lingkungan sosial dengan penyalahgunaan narkoba pada tahanan polrestabes kota makasar.

45.Butar D. Perkembangan ancaman bahaya narkoba di Indonesia tahun 2008- 2012.

46.Ministery of Health. Research into knowledge and attitude to illegal drugs-a study among general public and people with experience of illicit drug use.

47.Tryas. 22 persen pengguna narkoba kalangan pelajar (Maret 12.2015).

48.Wibawan T. Bahaya narkoba dikalangan Remaja.

http://jurnalilmiahtp2013.blogsp ot.com/2013/12/bahaya-narkoba-dikalangan- remaja.html (Maret 23.2015).

49.Ndetingan. Indonesia pasar bagus

23.2015).

50.The Department of Health. Pattern of use and harm associated with specific populations of methamphetamine user ini Australia-exploratory research.

51.Solowij N, Hall W. Adverse effects of cannabis. Lancet. 1998. Nov 14: 1611- 16.

52.Drug and Alcohol Rehab Asia. Ways of taking drugs. 14.2015).

53.Turkyilmaz I. Oral manifestation of meth mouth-a case report. The J of Contemporary Dent Practice 2010; 11: 1-7.

54.Maloney W. The significant of illicit drug use to dental practice.

(Maret

55.Prestifilippo J, Solari J, Cal C, dkk. Inhibition of salivary secretion by activation of cannabioid receptors. Exp Biol Med 2006; 231: 1421-1429. 56.Moreno M, Highsmith J, Garcia R, Ruiz M, Vinueta A. Dental profile of a

community of recovering drug addicts: biomedical aspects-retrospective cohort study. http:// www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC3731097/ (Maret 15.2015).

57.Wheelock B. Physiological and psychological effects of cannabis: review of the research finding

58.Frese P, Kunselman B, McCkure E, Schierling J. Methamphetamine: implication of the dental tea

59.Cope G. Alcohol and recreational drug use: the effect on oral health. http://cope communications.com/documents/DentalNursingJan2012Alcohol. pdf (Maret 16.2015).

60.National Cannabis Prevention and Information Center. Cannabis and tobacco use. 14.2015).

61.Versteeg P, Slot D, Velden V, Weijden G. Effect of cannabis usage on the oral environment: a review. Int J Dent Hygiene 2008; 6: 315-320.

62.Rosenblatt K, Daling J, Chen C, Sherman K, Schwartz S. Marijuana use and risk of oral squamous cell carcinoms. J American Assoc Cancer Research 2004; 64: 4049-4054.

63.Bassiouny M. Dental erosion due to abuse of illicit drugs and acidic carbonated beverages.

64.Hamamoto D, Rhodus N. Methamphetamine abuse and dentistry. J Complication Oral Disease 2009; 15: 27-37.

65.Shaner J, Kimmes N, Saini T, Edwards P. Meth mouth: rampant caries in methamphetamine abuser. AIDS Patient Care and STDs 2006; 20: 146-150.

66.Jacob L, Flaitz C, Nichols M, Hicks M. Role of dentinal carious lesions in the pathogenesis of oral candidiasis in hiv infection. J American Dent Assoc 1998; 129: 187-194.

Lampiran I

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBYEK PENELITIAN Selamat Pagi,

Saya Khaera mahasiswa yang sedang menjalani pendidikan dokter gigi di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara. Saya akan mengadakan penelitian dengan judul “Prevalensi Manifestasi Oral Pengguna Narkoba Di Panti

Sosial Parmadi Putra (PSPP) Insyaf”. Saya mengikutsertakan Bapak/Ibu dalam

penelitian yang bertujuan untuk mengetahui dampak yang terjadi pada rongga mulut akibat penggunaan narkoba. Manfaat penelitian ini adalah memberi pengetahuan kepada Bapak/Ibu tentang dampak yang terjadi di rongga mulut akibat penggunaan narkoba yang akan dijelaskan saat pemeriksaan rongga mulut dilakukan.

Bapak/Ibu sekalian, penggunaan narkoba dapat menimbulkan berbagai dampak di rongga mulut. Hal ini dapat mengakibatkan beberapa masalah dalam rongga mulut seperti terjadinya kelainan kelenjar air ludah, menurunnya daya kecap seseorang saat merasakan makanan atau minuman, terjadi kelainan jaringan lunak pada rongga mulut yaitu pada bagian pipi dalam, gusi, langit-langit, dan dasar mulut, terjadi gigi berlubang, mengertakkan gigi , dan timbulnya jamur pada rongga mulut sehingga memerlukan pemeliharaan kesehatan rongga mulut yang lebih baik.

Penelitian yang akan saya lakukan menggunakan kuesioner dan pemeriksaan langsung pada rongga mulut. Dalam penelitian ini, saya akan meminta Bapak/Ibu untuk mengisi kuesioner dengan memilih jawaban yang disediakan. Setelah pengisian kuesioner selesai, kuesioner dikembalikan kepada saya. Setelah itu saya akan melakukan pemeriksaan menggunakan kaca mulut, kassa steril, dan spatula kayu untuk melihat kondisi rongga mulut dan pemeriksaan ini tidak akan menimbulkan rasa sakit pada rongga mulut Bapak/Ibu.

Partisipasi Bapak/Ibu dalam penelitian ini bersifat sukarela, tidak akan terjadi perubahan mutu pelayanan dari dokter dan pihak panti bila Bapak/Ibu tidak bersedia mengikuti penelitian ini. Bapak/Ibu akan tetap mendapat pelayanan kesehatan standar rutin sesuai dengan standar prosedur pelayanan.

Pada penelitian ini, identitas Bapak/Ibu akan disamarkan. Hanya dokter peneliti, anggota peneliti, dan anggota komis etik yang bisa melihat datanya. Kerahasiaan data Bapak/Ibu akan dijamin sepenuhnya. Bila data Bapak/Ibu dipublikasikan, maka kerahasian data Bapak/Ibu akan tetap dijaga.

Jika selama menjalankan penelitian ini akan terjadi keluhan pada Bapak/Ibu silahkan menghubungi saya Khaera di nomor telepon 082176079576.

Demikian informasi ini saya sampaikan. Atas bantuan, partisipasi, dan kesediaan waktu Bapak/Ibu sekalian, saya ucapkan terima kasih.

Peneliti,

Lampiran II

LEMBAR PERSETUJUAN SUBYEK PENELITIAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :

Umur :

Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan*)

Alamat :

Setelah mendapat keterangan dan penjelasan secara lengkap, maka dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan saya menandatangani dan menyatakan bersedia berpartisipasi pada penelitian ini.

Mahasiswa peneliti Medan, Februari 2015 Peserta Penelitian

(Khaera) ( )

LAMPIRAN III Alur Penelitian

Melakukan survey pendahuluan

Pemberian dan pengisian kuisioner pendahuluan

Terpilihnya dan terpenuhinya sampel sesuai kriteria

Pengisian kuisioner penelitiaan

Pemeriksaan pada rongga mulut sampel

Pengumpulan dan pengengolahan data

Analisis Data

Lampiran IV Nomor :

Tanggal : ..……….

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

DEPARTEMEN ILMU PENYAKIT MULUT

LEMBAR PEMERIKSAAN PASIEN “Prevalensi Manifestasi Oral

Pengguna Narkoba Di Panti Sosial Parmadi Putra (PSPP) Insyaf”

A. DATA DEMOGRAFI Nama Lengkap : Umur : Jenis Kelamin : P/L Alamat : No. Hp/Telp : Kuesioner Pendahuluan

1. Sejak usia berapa anda telah mengonsumsi narkoba? 1 a. Sebelum usia 10 tahun

b. Antara 10-15 tahun c. Antara 16-20 tahun d. Antara 21-25 tahun

2. Sudah berapa lama anda menggunakan narkoba? 2 a. Kurang dari 6 bulan

b. 6-12 bulan

c. Lebih dari 12 bulan

3. Apakah anda mempunyai penyakit seperti penyakit 3 gula, penyakit jantung, darah tinggi, asma, TBC, atau HIV ?

a. Ya, sebutkan ……… b. Tidak

4. Apakah anda sedang mengonsumsi obat dan sedang dalam 4 pengawasan dokter akibat penyakit seperti diatas?

a. Ya, sebutkan ……… b. Tidak

Lampiran V Nomor :

Tanggal : ..……….

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

DEPARTEMEN ILMU PENYAKIT MULUT

LEMBAR PEMERIKSAAN PASIEN “Prevalensi Manifestasi Oral

Pengguna Narkoba Di Panti Sosial Parmadi Putra (PSPP) Insyaf”

A. DATA DEMOGRAFI Nama Lengkap : Umur : Jenis Kelamin : P/L Alamat : No. Hp/Telp :

1. Berapa jenis narkoba yang pernah anda konsumsi? 1 Kuesioner di bawah ini diisi oleh pasien

a. Satu jenis

b. Lebih dari satu jenis, sebutkan………

2. Jika satu jenis, jenis narkoba apa yang anda pernah konsumsi? 2 a. Ganja

c. Ekstasi d. Morfin e. Kokain f. Shabu-Shabu

g. Lainnya, sebutkan ………

3. Berapa kali anda mengonsumsi tiap bulan? 3 a. 1-2 kali sebulan

b. 3-4 kali sebulan

c. Lebih dari 4 kali sebulan

d. Lainnya, sebutkan ………

4. Bagaimana cara anda mengonsumsi narkoba jenis tersebut? 4 a. Merokok

b. Dihisap c. Dihirup d. Disuntikkan

e. Lainnya, Sebutkan………

5. Sudah berapa lamakah anda mengonsumsi narkoba? 5 a. 6 – 12 bulan

b. 13 – 19 bulan c. Lebih dari 19 bulan

6. apakah anda mengetahui jumlah dosis atau takaran narkoba 6 yang anda konsumsi?

a. Ya, Sebutkan……… b. Tidak

7. Apakah mulut anda terasa kering saat ini? 7 a. Ya

b. Tidak

8. Apakah saat mengonsumsi makanan mulut anda terasa kering? 8 a. Ya

9. Apakah anda mengalami kesulitan mengonsumsi makanan 9 yang kering?

a. Ya b. Tidak

10.Apakah anda mengalami kesulitan dalam menelan makanan? 10 a. Ya

b. Tidak

11.Apakah anda membutuhkan air minum saat menelah makanan? 11 a. Ya

b. Tidak

12.Apakah anda menghisap permen untuk meringankan 12 mulut kering?

a. Ya b. Tidak

13.Apakah anda bangun pada malam hari untuk minum? 13 a. Ya

b. Tidak

14.Saat anda masih mengonsumsi narkoba, apakah anda 14 sering mengonsumsi minuman bersoda atau makanan

manis setelah mengonsumsi narkoba tersebut? a. Ya

b. Tidak

15.Saat anda masih mengonsumsi narkoba, berapa kali anda 15 menyikat gigi setiap hari? Kapan saja waktunya? a. Tidak sama sekali

b. 1 kali, saat bangun tidur

c. 2 kali, saat bangun tidur dan sebelum tidur d. 2 kali, setelah sarapan pagi dan sebelum tidur e. 3 kali, saat bangun tidur, setelah makan siang,

dan sebelum tidur

16.Apakah anda pernah berobat ke dokter gigi selama anda 16 menggunakan narkoba? Berapa kali? Sebutkan.

a. Ya, ……….. b. Tidak

17.Apakah anda merasa pengecapan anda terhadap makanan 17 atau minuman menjadi berkurang saat anda masih me-

ngonsumsi narkoba? a. Ya

b. Tidak

18.Apakah yang paling dirasakan anda saat makan atau minum 18 sesuatu setelah mengonsumsi narkoba?

a. Manis b. Asin c. Asam d. Pahit e. Gurih

19.Adakah rasa sakit atau ngilu pada sendi rahang anda 19 pada saat membuka atau menutup mulut?

a. Ya b. Tidak

20.Saat anda masih mengonsumsi narkoba, apakah anda 20 merasa seperti mengunyah atau menggeretakan gigi

akibat pemakaian narkoba yang anda konsumsi? a. Ya

b. Tidak

21.Saat anda masih menggunakan narkoba, apakah bagian dalam 21 rongga mulut anda seperti pipi dalam, gusi, langit-langit, dan

dan bibir sering mengalami luka iritasi atau sariawan? a. Ya

22.Apakah anda merasa warna gusi atau lidah anda berubah 22 warna akibat penggunaan narkoba?

a. Ya b. Tidak

Rekam medik diisi oleh peneliti

Pemeriksaan Gigi

8 7 6 5 4 3 2 1 1 2 3 4 5 6 7 8 8 7 6 5 4 3 2 1 1 2 3 4 5 6 7 8

Keterangan:

Jenis Gigi Letak Karies Skor atrisi keterangan

18 17 16 15 14 13 12 11 21 22 23 24 25 26 27 28 38 37 36 35 34 33 32 31 41 42 43 44 45 46 47 48

Status Jaringan Lunak Rongga Mulut

Lokasi Warna Keterangan

Gingiva Mukosa Labial Mukosa Bukal Dasar Mulut Palatum Molle Palatum Durum

Dokumen terkait