• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

C. Keterbatasan

Penelitian ini turut memberikan sumbangsih pada berbagai pihak.

Walaupun begitu, peneliti masih merasa terdapat berbagai kekurangan selama

penelitian berlangsung. Kekurangan-kekurangan tersebut disimpulkan oleh

peneliti sebagai keterbatasan dalam penelitian. Berikut ini beberapa

keterbatasan dalam penelitian:

1. Pembelajaran langsung dilakukan oleh peneliti. Kemampuan peneliti

mengendalikan tidak sebaik guru kelas, oleh karena itu pelaksanaan

2. Kemampuan peneliti merancang perencanaan pembelajaran dirasa masih

jauh dari sempurna. Peneliti berharap bagi yang ingin melakukan

penelitian dengan metode maupun materi yang sama dapat mempersiapkan

perencanaan pembelajaran dengan baik.

3. Dokumentasi dari penelitian ini hanya sebatas dokumentasi visual yang

berupa foto-foto pelaksanaan pembelajaran. Pada penelitian berikutnya

peneliti berharap bagi peneliti yang lainnya dapat mempersiapkan

DAFTAR PUSTAKA

Aryani, Lisa Dwi. 2011. Pengaruh Metode Inkuiri Terhadap Prestasi Belajar dan Kemampuan Berpikir Kritis Kategori Kognitif pada Mata Pelajaran IPA SDK wirobrajan. Yogyakarta: UniversitasSanata Dharma

Agoessoejanto. 1979. Bimbingan Kearah Belajar yang Sukses. Surabaya: Aksara Baru

Cahyaningsih, Anastasia Vivi. 2011. Keefektifan Pembelajaran Dengan Menggunakan Alat Peraga Pada Pokok Bahasan Keliling dan Luas Bangun Datar Ditinjau Dari Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD Kanisius Totogan. Yogyakarta:Universitas Sanata Dharma

Edward l.walker. 1967. Conditioning dan Proses Belajar Instrumental. Yayasan Penerbit Universitas Indonesia.

Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. Jakarta:BumiAksara Hasibuan, J.J. dkk.,1986. Proses BelajarMengajar. Bandung: RemadjaKarya

Isnandar, Restu Yudha. 2011. Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Menggunakan Alat Peraga Sempoa dan Lidi Pada Siswa Kelas II SD Negeri Kalinegoro Tahun Pelajaran 2010/2011. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma

Musiyam, Siti. 2011. Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Melalui Penggunaan Alat Peraga Petak Persegi Satuan Dalam Mengukur Luas Daerah dan Persegi Panjang Pada Siswa Kelas III MI Darussalam Bantal Kecamatan Bancak Kabupaten Semarang Tahun Pelajaran 2010/2011. Salatiga : STAIN Salatiga

Pujiati. 2004. Penggunaan Alat Peraga Dalam Pembelajaran Matematika SMP. Yogyakarta: PPPG Matematika. Dalam http://docs.google.com/gview?url=http://p4tkmatematika.org/downloads/sm p/AlatPeragaMatematika.pdf&chrome=truediakses tanggal 26 Agustus 2013

Sardiman, dkk. 1986. Media Pendidikan. Jakarta: CV. Rajawali

Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SD Kanisius Sengkan

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : III / Semester genap :

Alokasi waktu : 2 X 35 menit

I. Standar Kompetensi

Memahami unsur dan sifat-sifat bangun datar sederhana

II. Kompetensi Dasar

Mengidentifikasi berbagai bangun datar sederhana menurut sifat dan unsurnya

III. Materi Pokok

Luas persegi dan persegi panjang

IV. Indikator

- Siswa dapat memahami sifat-sifat persegi panjang

- Siswa dapat memahami dan mengukur luas persegi panjang

V. Alat Peraga

Alat peraga persegi satuan

VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal

1. Salam pembukaan, motivasi dan doa 2. Apersepsi

- Guru menggali pengetahuan awal siswa tentang luas persegi panjang

- Guru menggali pengetahuan awal siswa tentang satuan baku

B. Kegiatan Inti

1) Siswa dibagi di dalam kelompok, setiap kelompok

2) Setiap kelompok mendapatkan bahan untuk membuat persegi satu yang telah dipersiapkan oleh guru kelas. Bahan tersebut dilampirkan dalam LKS

3) Setiap siswa mempersiapkan alat berupa penggaris dan gunting yang telah diberitahukan pada pertemuan sebelumnya

4) Siswa dibantu guru membuat persegi satuan menggunakan bahan yang dilampirkan dala LKS

5) Siswa belajar dalam kelompok menggunakan LKS yang diperoleh dalam kelompok

6) Siswa mengumpulkan pekerjaan masing-masing.

Pertemuan kedua:

1) Siswa dibagi dalam kelompok yang sama pada pertemuan sebelumnya 2) Setiap kelompok mendapat Lembar Kegiatan Siswa

3) Siswa bersama kelompok memainkan permainan menghitung luas beberapa daerah persegi dan persegi panjang sesuai urutan kelompoknya. Permainan yang dimaksud adalah menghitung luas peralatan yang dimiliki siswa, misanya adalah luas kotak makan atau luas kotak pensil

4) Siswa bersama menyelesaikan game sesuai petunjuk dalam Lembar Kegiatan Siswa

5) Siswa mengumpulkan hasil menghitung luas daerah persegi dan persegi panjang menggunakan alat peraga satuan persegi.

6) Siswa bersama-sama dengan guru menghitung luas-luas daerah persegi dan persegi panjang

1. Refleksi

- Siswa mengutarakan kesulitan-kesulitan yang dialami saat menghitung luas persegi panjang

2. Salam penutup dan doa

VII. Penilaian

Rubrik penilaian terlampir

VIII. Sumber Belajar

- Lembar Kerja siswa, Buku Panduan

Yogyakarta, 2 Mei 2013 Guru Kelas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SD Kanisius Sengkan

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas / Semester : III / Semester genap

Alokasi waktu : 2 X 35 menit

I. Standar Kompetensi

Memahami unsur dan sifat-sifat bangun datar sederhana

II. Kompetensi Dasar

Mengidentifikasi berbagai bangun datar sederhana menurut sifat dan unsurnya

III. Materi Pokok

Luas persegi panjang

IV. Indikator

- Siswa dapat memahami sifat-sifat persegi panjang

- Siswa dapat memahami dan mengukur luas persegi panjang

V. Alat Peraga

Alat peraga persegi satuan

VI. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Awal

1. Salam pembukaan dan doa 2. Apersepsi

- Guru menggali pengetahuan awal siswa tentang luas persegi panjang

- Guru menggali pengetahuan awal siswa tentang satuan baku

a. Setiap siswa mempersiapkan alat yang telah diberitahukan pada pertemuan sebelumnya

b. Setiap siswa mendapat Lembar Kerja Siswa

c. Siswa dibantu guru membuat alat peraga persegi satuan yang telah terdapat dalam LKS.

d. Setiap kelompok memberikan nama alat peraganya yang dibuat e. Setiap siswa dibantu guru mengerjakan Lembar Kerja Siswa

f. Siswa dan guru membahas beberapa kegiatan belajar yang terdapat dalam Lembar Kegian Siswa.

g. Siswa mendapat Lembar Evaluasi dan setiap siswa mengerjakan Lembar Evaluasi dengan waktu yang ditentukan.

h. Siswa mengumpulkan pekerjaan masing-masing.

C. Kegiatan Akhir

1. Refleksi

- Siswa mengutarakan kesulitan-kesulitan yang dialami saat menghitung luas persegi panjang

2. Salam penutup dan doa

VII. Penilaian

Rubrik penilaian terlampir

VIII. Sumber Belajar

- Lembar Kerja siswa, Buku Panduan

Yogyakarta, 2 Mei 2013 Guru Kelas

Lampiran 2. Lembar Kegiatan Siswa

LEMBAR KEGIATAN SISWA I

Satuan Pendidikan : SDK Sengkan Yogyakarta

Mata Pelajaran/Kelas/Semester : Matematika / III / Genap

Alokasi waktu : 2 X 35 menit

I. Indikator Hasil Belajar

- Siswa dapat memahami sifat-sifat persegi panjang

- Siswa dapat memahami dan mengukur luas persegi panjang

II.Kegiatan Belajar

- Kegiatan Belajar 1

1. Bergabunglah bersama teman-teman dalam kelompok

- Kegiatan Belajar 2

Gunakan persegi satuan dan lengkapilah gambar berikut ini!

Berapa jumlah persegi satuan untuk mengisi puzzle di atas? ………

- Kegiatan Belajar 3

Gunakan persegi satuan dan hitunglah sisi AB A

B

Panjang sisi A adalah …… persegi satuan Panjang sisi B adalah ... persegi satuan

Luas : Panjang X lebar

: …… X …… : ………

- Kegiatan Belajar 3

1. Apakah sisi-sisi yang berhadapan sama panjang? Buktikan dengan menggunakan persegi satuan

2. Apakah sudutnya sama dengan sudut persegi satuan? Apakah

sudutnya merupakan sudut siku-siku?

3. Berapa jumlah persegi yang dapat mengisi puzzle persegi panjang? ...

4. Setelah dihitung menggunakan rumus, berapakah luas persegi di atas? ……

5. Sama tidak luas daerah dengan jumlah persegi satuan dalam puzzle persegi panjang di atas?

6. Apakah kamu sudah memahami yang dimakusd luas daerah

persegi panjang?

III. Evaluasi (rubrik terlampir)

Yogyakarta, 2 Mei 2013 Guru Kelas

LEMBAR KEGIATAN SISWA II

Satuan Pendidikan : SDK Sengkan Yogyakarta

Mata Pelajaran/Kelas/Semester : Matematika / III / Genap

Alokasi waktu : 2 X 35 menit

IV. Indikator Hasil Belajar

- Siswa dapat memahami sifat-sifat persegi panjang

- Siswa dapat memahami dan mengukur luas persegi panjang

V. Kegiatan Belajar

- Kegiatan Belajar 1

- Kegiatan Belajar 2

Ambilah penggaris punyamu, berapa cm panjang sisi dari persegi! Berapa luas persegi satuan?

Jawab : ……… ……… ……… - Kegiatan Belajar 3 B A

Panjang sisi A adalah …… cm Panjang sisi B adalah …… cm

Maka luas persegi panjang tersebut adalah:

Luas : Panjang X lebar : …… X …… : ……… cm

VI. Evaluasi

Yogyakarta, 2 Mei 2013

Guru Kelas

Dokumen terkait