• Tidak ada hasil yang ditemukan

Lampiran 1 Penelitian terdahulu yang relevan

Penelitian Terdahulu yang Relevan

Penelitian terdahulu adalah salah satu sumber data sekunder yang digunakan sebagai acuan penelitian ini. Adapun penelitian terdahulu yang relevan dengan penelitian ini disajikan pada Tabel 12.

Tabel 12 Kajian penelitian terdahulu

Nama peneliti dan

tahun

Judul Prosedur penelitian Temuan

Adiyoga et al. (2009) Perilaku konsumen jeruk siam di tiga kota besar di Indonesia

Analisis data menggunakan alat analisis statistik deskriptif, analisis conjoint, dan analisis klaster untuk memperoleh pemahaman tentang perilaku konsumen jeruk siam asal lokal dan impor di Jakarta, Bandung, dan Padang dengan melibatkan 339 ibu rumah tangga yang dipilih acak pada tahun 2006.

Preferensi responden konsumen secara umum (agregat) adalah jeruk siam yang rasanya manis, berserat tinggi, kandungan air tinggi, dan harga Rp. 4.000,00-Rp. 6.999,00/kg. Soetiarso (2010) Persepsi dan preferensi konsumen terhadap atribut produk beberapa jenis sayuran minor

Penelitian ini mengidentifikasi persepsi konsumen kota Bandung terhadap atribut produk sayuran minor sesuai dengan preferensinya dengan melibatkan 49 orang yang dilakukan secara acak pada tahun 2006. Alat analisis yang digunakan adalah teknik ranking dan Chi-square.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sayur kemangi dan oyong lebih disukai konsumen daripada paria, leunca dan selada air. Adiyoga dan Nurmalinda (2012) Analisis konjoin preferensi konsumen terhadap atribut produk kentang, bawang merah, dan cabai merah

Penelitian ini dilakukan di Jakarta, Bandung, dan Padang pada tahun 2008 yang melibuatkan 335 responden. Atribut yang diamati mencakup atribut eksternal, internal, dan organoleptik. Preferensi dianalisis dengan menggunakan analisis konjoin.

Kentang yang disukai oleh konsumen adalah kentang yang berukuran 6-8 butir/kg, nerkulit mulus, dan memiliki jumlah mata > 10. Bawang merah yang disukai konsumen adalah bawang merah yang berukuran 2, cm, kulit berwarna merah ungu tua, dan beraroma tidak menyengat. Sedangkan untuk cabai merah adalah cabai yang besar, kulit merah terang, dan agak pedas. Kwadzo et al. (2013) Consumer preference for broiler meat in Ghana: a conjoint

Peneilitian ini menguji preferensi konsumen daging broiler di Ghana menggunakan pendekatan analisis konjoin. Atribut yang digunakan adalah

Hasil menunjukkan bahwa rasa, ketersediaan dan kedekatan merupakan atribut yang penting, itu adalah harga daging diikuti dengan atribut

37

analysis approach

harga 2 kg daging broiler, bentuk daging broiler yang dijual, rasa daging, kedekatan daging dapat diakses dan ketersediaan daging.

berupa bentuk daging yang mempengaruhi preferensi konsumen. Aryani dan Rosinta (2010) Pengaruh kualitas layanan terhadap kepuasan pelanggan dalam membentuk loyalitas pelanggan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kualitas layanan terhadap loyalitas pelanggan secara langsung dan tidak langsung melalui kepuasan pelanggan yang dilakukan oleh restoran cepat saji KFC. Alat analisis yang adalah structural equation

modelling (SEM) dengan

menggunakan AMOS 16.0.

Hasil menunjukkan kualitas layanan (reliability, responsiveness, assurance,

empathy dan tangibility)

berpengaruh signifikan terhadap kualitas pelayanan, terdapat pengaruh yang kuat dan positif antara variabel kualitas layanan KFC terhadap kepuasan pelanggan, tidak terdapat pengaruh antara kualitas layanan terhadap loyalitas pelanggan. Hasnelly (2011) Manajemen strategi pada loyalitas pelanggan Produk pangan organik

Metode yang digunakan deskriptif dan eksplanatori serta tipe kausalitas yang bersifat

cross sectional. Teknik

sampling adalah cluster area, unit analisisnya perusahaan pangan organik yang berlokasi di Jawa Barat, Jakarta, Banten dan Yogyakarta. Alat analisis adalah analisis jalur untuk mengetahui besarnya pengaruh terhadap loyalitas pelanggan, untuk mengetahui korelasi variabel yang diteliti menggunakan Product Moment Pearson Correlations.

Terdapat pengaruh manajemen strategi terhadap nilai pelanggan dan kepuasan pelanggan dan berdampak terhadap loyalitas pelanggan produk pangan organik sebesar 86,82 persen. Saidani dan Arifin (2012) Pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen dan minat beli pada ranch market

Penelitian ini menganalisis hubungan antara kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen dan minat beli konsumen. Analisis data menggunakan teknik Structural Equation

Modeling (SEM) dengan

menggunakan software LISREL 8.80 for Windows.

Kualitas produk dan kualitas layanan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen dan minat beli ulang, kualitas produk dan kualitas layanan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen, kualitas produk dan kualitas layanan berpengaruh terhadap minat beli ulang dan kepuasan konsumen berpengaruh terhadap minat beli ulang.

Penelitian dilakukan oleh peneliti adalah menganalisis preferensi konsumen dan hubungan antara kualitas produk sayuran organik terhadap kepuasan konsumen dalam membentuk loyalitas pelanggan. Alat analisis yang digunakan adalah analisis konjoin dengan software SPSS dan Structural Equation Modeling (SEM) dengan menggunakan software SMART PLS.

38

Lampiran 2 Sebagian hasil SPSS untuk analisis konjoin Coefficientsa Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 (Constant) 6.397 .136 47.148 .000 P1 -.895 .136 -.173 -6.597 .000 P2 -.128 .136 -.025 -.946 .344 Q1 .350 .136 .068 2.580 .010 Q2 .427 .136 .082 3.145 .002 R1 1.039 .111 .213 9.378 .000

a. Dependent Variable: preferensi

Lampiran 3 Perhitungan preferensi konsumen

Jenis

a11-a13 =a1 a11=a1+a13 -0.554

a12-a13 =a2 a12=a2+a13

a11+a12+a13 = 0 (a1+a13)+(a2+a13)+a13=0 a1+a2+3(a13)=0 a13= -(a1+a2)/3 0.341 a12=a2+a13 0.213 Harga b11-b13 =b1 b11=b1+b13 0.091 b12-b13 =b2 b12=b2+b13 b11+b12+b13 = 0 (b1+b13)+(b2+b13)+b13=0 b1+b2+3(b13)=0 b13= -(b1+b2)/3 -0.259 b12=b2+b13 0.168 Kemasan c11-c12 =c1 c11 =c1+c12 0.520 c11+c12 =0 c1+c12+c12 =0 c1+2c12 =0 2c12 = -c1 c12 =-c1/2 -0.5195

39

Atribut Utilitas- Utilitasi yang paling negatif Jumlah Tingkat Kepentingan = Jumlah/Total Jenis a13-a11 0.895 0.379 Harga b12-b13 0.427 0.181 Kemasan c11-c12 1.039 0.440 Total 2.361 1.000 Keterangan:

P1, P2 variabel dummy jenis

Q1, Q2 variabel dummy harga

R1 variabel dummy kemasan

a1 = koefisien dummy yang menggambarkan perbedaanjenis kol dan brokoli (a11

- a13) a2 = koefisien dummy yang menggambarkan perbedaan jenis wortel dan brokoli (a12 - a13) b1 = koefisien dummy yang menggambarkan perbedaan harga sesuai kondisi sayuran dan harga sesuai fasilitas dan pelayanan (c11 - c13) b2 = koefisien dummy yang menggambarkan perbedaan harga sesuai harga umum di pasar dan harga sesuai fasilitas dan pelayanan (c12 - c13) c1 = koefisien dummy yang menggambarkan perbedaan kemasan berlabel organik dan kemasan tidak berlabel organik (c11 - c13) a1 koefisien untuk P1 a2 koefisien untuk P2 b1 koefisien untuk Q1 b2 koefisien untuk Q2 c1 koefisien untuk R1

40

Lampiran 4 Factor loading pada model outer awal dan akhir Factor Loading pada

model awal

Factor Loading pada model akhir Indikator KK KP LP Indikator KK KP LP KK1 0.833 KK1 0.896 KK2 0.624 KK3 0.838 KK3 0.844 KK4 0.884 KK4 0.882 KP12 0.731 KP11 0.516 KP61 0.852 KP12 0.628 KP63 0.821 KP2 0.428 KP64 0.710 KP3 0.639 LP1 0.892 KP4 0.657 LP2 0.733 KP5 0.669 LP3 0.756 KP61 0.783 LP4 0.842 KP62 0.533 KP63 0.722 KP64 0.675 KP65 0.569 KP7 0.546 LP1 0.889 LP2 0.734 LP3 0.766 LP4 0.839

41

RIWAYAT HIDUP

Penulis bernama Nurul Hidayati dilahirkan di Magetan tertanggal 04 September 1990 dari pasangan Subakir dan Sumini. Penulis merupakan anak

pertama dari dua bersaudara dan mempunyai satu orang adik laki-laki yang bernama Moh Toyib. Pendidikan tingkat menangah atas ditempuh di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Magetan pada tahun 2006-2009.

Pada tahun 2009, penulis melanjutkan pendidikan sarjana di Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor melalui jalur USMI (Undangan Saringan Masuk IPB) dan mennamatkannya pada tahun 2013. Pada 2013 penulis mendapatkan kesempatan untuk melanjutkan pendidikan pascasarjjana pada perguruan tinggi yang sama dengan program studi Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi dan Manajemen Institut Pertanian Bogor melalui program sinergi S1 – S2. Beasiswa pendidikan pascasarjana diperoleh dari DIKTI Fresh Graduate.

Semasa menempuh prgram S2, penulis aktif di organisasi daerah Ikatan Mahasiswa Pelajar dan Alumni Magetan di Bogor. Karya ilmiah berjudul “Pengaruh Kualitas Produk Sayuran Organik terhadap Kepuasan Konsumen dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan” yang merupakan bagian dari tesis ini telah diterima untuk diterbitkan pada Jurnal Sains Terapan Volume 4 Nomor 2 Tahun 2014.

Dokumen terkait