• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB II DUKUNGAN SDM DAN ORGANISASI

C. Dukungan SDM

2. Pembinaan

a. Bimbingan Teknis

Badan Pengawas Pemilihan Umum Kabupaten Bulukumba pada Pada Pemilihan Bupati dan Bupati Kabupaten Bulukumba Tahun 2020 melaksanakan beberapa kegiatan bimbingan teknis hal ini dilakukan dalam rangka mengoptimalkan dan menambah wawasan pengetahuan tentang kepemiluan kepada Panwaslu Ad Hoc mengingat dalam pelaksanaan tugas dan kewajiban Panwaslu Ad Hoc yang langsung bersentuhan dengan masyarakat di lapangan maka perlu dan sangat penting Panwaslu Ad Hoc memiliki wawasan dan pengetahuan tentang kepemiluan secara mendalam demi maksimalnya pelaksanaan tugas-tugas pengawas dilapangan. Adapun Rincian Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) yang dilaksanakan oleh Bawaslu Kabupaten Bulukumba Pada Pemilihan Tahun 2020 sebagai berikut :

- Tabel 2.34 : Rincian Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pada Pemilihan Tahun 2020

KAB/KOTA JUM.

KECAMATAN JUM. DESA JUM. TPS

BIMTEK

KET. MATERI SARANA

PENUNJANG

FREKUENSI DENGAN PESERTA BAWASLU KAB/KOTA PANWAS KECAMATAN PANWAS KEL/DESA PTPS BULUKUMBA 10 (Sepuluh) Kecamatan Se-Kab. Bulukumba 136 Kel/Desa Se-Kab. Bulukumba 830 TPS Se-Kab. Bulukumb a Bimbingan Teknis Penguatan Kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) Slide

powerpoint 3 orang 40 orang - -

Bimtek Penanganan Temuan dan Laporan Pelanggaran Slide

powerpoint 3 orang 40 orang - -

Bimbingan Teknis Tahapan Pengawasan Bagi Panwas Kecamatan Slide

Bimbingan Teknis Pengelolaan Keuangan Bagi Panwas Kecamatan Slide

powerpoint 3 orang 30 orang - -

Bimbingan Teknis Penyelesaian Sengketa dan Pelanggaran Administrasi Slide

powerpoint 3 orang 40 orang - -

Rapat Kerja Teknis Penindakan dan Penyelesaian Sengketa

Slide

Rapat Kerja Teknis Penindakan dan Penyelesaian Sengketa

Slide

powerpoint 3 orang 40 orang - -

Bimbingan Teknis Bagi PKD Se-Kabupaten Kab. Bulukumba

Buku Saku 15 orang - 136 orang -

Bimbingan Teknis Tahapan Pengawasan Bagi Panwas Kecamatan Slide

b. Penanganan Pelanggaran Kinerja

Pelaksanaan pembentukan Panwaslu Ad Hoc (Panwaslu Kecamatan, Panwaslu Kelurahan/Desa, Pengawas TPS) pada Pemilihan Tahun 2020 Kabupaten Bulukumba berjalan sesuai dengan pedoman Pembentukan Panwaslu Ad Hoc, meskipun dalam pelaksanaan tugas, wewenang dan kewajiban diketahui adanya dugaan pelanggaran kode etik yang dilakukan Panwaslu Kelurahan/Desa Matekko Kecamatan Gantarang. Adanya informasi awal terkait dugaan pelanggaran tersebut Bawaslu Kabupaten Bulukumba menindaklanjuti informasi awal tersebut untuk dilakukan penanganan dengan membentuk Tim Penelusuran terhadap informasi awal tersebut yang kemudian ditetapkan sebagai Temuan/aduan dugaan Pelanggaran Kode Etik Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kelurahan/Desa dengan Nomor: 0014/TM/APKE/BWS KAB. BULUKUMBA/XII/2020 tertanggal 26 Desember 2020 yang diregistrasi dengan Nomor 0015/TM/APKE/BWS KAB. BULUKUMBA/XII/2020. Dalam proses penanganan dugaan pelanggaran kode etik penyelanggara tersebut Bawaslu Kabupaten Bulukumba berdasar pada Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum No. 4 Tahun 2019 tentang Mekanisme Penangan Pelanggaran Kode Etik Panitia Pengawas Pemilihan Umum kecamatan, Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kelurahan/ Desa, dan Pengawas Tempat Pemungutan Suara. Adapun dugaan pelanggaran kode etik yang diduga dilanggar oleh Panwaslu Kelurahan/Desa Matekko Kecamatan Gantarang ini adalah Peraturan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilihan Umum Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2017 tentang Kode etik dan Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilihan Umum, Pasal 15. Hurfu a, huruf h, Pasal 16. Huruf e, yang berbunyi;

“Pasal (15) Dalam melaksanakan prinsip profesional, Penyelenggara Pemilu bersikap dan bertindak : Huruf (a) memelihara dan menjaga kehormatan lembaga Penyelenggara Pemilu; Huruf (h) tidak melalaikan pelaksanaan tugas yang diatur dalam organisasi Penyelenggara Pemilu; dan Pasal (16) Dalam melaksanakan prinsip akuntabel, Penyelenggara Pemilu bersikap dan bertindak : Huruf (e) bekerja dengan tanggung jawab dan dapat dipertanggungjawabkan.” Berdasarkan hasil klarifikasi dan keterangan beberapa saksi-saksi dan keterangan dari pihak teradu/terlapor dan dikuatkan dengan bukti-bukti yang ada maka Temuan/aduan dugaan Pelanggaran Kode Etik Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kelurahan/Desa dengan Nomor: 0014/TM/APKE/BWS KAB. BULUKUMBA/XII/2020 tertanggal 26 Desember 2020 yang diregistrasi dengan Nomor 0015/TM/APKE/BWS KAB. BULUKUMBA/XII/2020, direkomendasikan menjatuhkan sanksi berupa PERINGATAN KERAS.

c. Supervisi

Dalam rangka memaksimalkan pelaksanaan kinerja Panwaslu Ad Hoc Bawaslu Kabupaten Bulukumba Pada Pemilihan Tahun 2020 melaksanakan supervisi dan monitoring terhadap pelaksanaan pembentukan dan penggantian Panwaslu Ad Hoc, Bimbingan Teknis dan Penanganan Kinerja. Hal ini adalah wujud pelaksanaan tugas, wewenangan dan kewajiban Bawaslu Kabupaten Bulukumba dan sebagai langkah mencegah dan menghindari dugaan

pelanggaran yang mungkin saja terjadi dan dilakukan di jajaran tingkah Panwaslu Ad Hoc. Adapun Kegiatan supervisi dan monitoring yang dilaksanakan Bawaslu Kabupaten Bulukumba sebagai Berikut :

- Tabel 2.35 : Rincian Kegiatan Supervisi dan Monitoring Pembentukan dan Penggantian, Bimbingan Teknis dan Penanganan Kinerja

NO.

KAB/KOTA

TEMPAT

SUPERVISI/MONITORING

MATERI TUJUAN TEMUAN TINDAK

LANJUT KET.

Kecamatan – Kel/Desa - TPS

1 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Bulu, Ujung Loe, Bonto Bahari

dan Herlang

Untuk memastikan proses pelaksanaan rekrutmen pengawas

TPS sesuai dengan pedoman pembentukan pengawas TPS dan

penerapan protokol kesehatan pencegahan covid-19 sesuai dengan aturan yang diterapkan

Supervisi Pelaksanaan Pendaftaran, Penerimaan, dan Penelitian Berkas Administrasi

Pengawas TPS

- - -

2 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Loe, Bonto Bahari, Bonto Tiro,

Herlang dan Kajang

Untuk memastikan proses pelaksanaan rekrutmen pengawas

TPS sesuai dengan pedoman pembentukan pengawas TPS dan

penerapan protokol kesehatan pencegahan covid-19 sesuai dengan aturan yang diterapkan

Supervisi Masa Berakhirnya Pendaftaran Penerimaan Pengawas TPS dan Menjelang

Masa Perpanjangan Pertama Pendaftaran Penerimaan

Pengawas TPS

- - -

3 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Loe, Bonto Bahari, Bonto Tiro

Untuk memastikan proses perekrutan PTPS di Kecamatan

sesuai dengan ketentuan yang telah diatur dalam Peraturan

Pemilihan Tahun 2020 Supervisi Perekrutan PTPS Pemilihan Tahun 2020 - - - 4 Bulukumba Panwaslu Kecamatan Bulukumpa (SMPN 14 Bulukumba Kec. Bulukumpa)

Untuk memberikan penguatan dan mengotimalkan pengetahuan

Pengawas TPS tentang Kepemiluan

Supervisi Pelaksanaan Pelantikan dan Bimbingan Teknis

Tahap I Pengawas TPS Terpilih

5 Bulukumba

Panwaslu Kecamatan Gantarang (Aula Kampus 1 Universitas Muhammadiyah Bulukumba), Ujung Bulu

(Aula Baznas Kab. Bulukumba), Kajang (Aula

SMA Negeri 18 Kec. Kajang), Kindang (SMK Negeri 2 Bulukumba Kec.

Kindang), Ujung Loe (Gedung Olahraga Kec. Ujung Loe), Rilau Ale (SDN

87 Bontobangun), Herlang (Gedung Guru Tanuntung

Kec. Herlang)

Untuk memberikan penguatan dan mengotimalkan pengetahuan

Pengawas TPS tentang Kepemiluan

Supervisi Pelaksanaan Pelantikan dan Bimbingan Teknis

Tahap I Pengawas TPS Terpilih

- - -

6 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Bulu, Gantarang, Bonto Bahari,

dan Bulukumpa

Untuk memastikan dalam proses rekrutmen Pengawas TPS harus sesuai standar protokol kesehatan

pencegahan covid-19 menjadi sebuah keharusan yang tertuang

dalam pedoman pembentukan Pengawas TPS Tahun 2020

Supervisi Pelaksanaan Rapid Test Bagi Seluruh Pengawas TPS Se-Kabupaten Bulukumba pada Pemilihan Bupati dan Wakil

Bupati Kab. Bulukumba Tahun 2020

- - -

7 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Bulu dan

Ujung Loe

Untuk memastikan Tata Cara penerimaan laporan sesuai dengan

ketentuan Perbawaslu No 8 Tahun 2020

Supervisi tata cara penerimaan Laporan pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2020

- - -

8 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Kajang dan

Herlang

Untuk memastikan hasil pengawasan kampanye dilaporkan

sesuai dengan ketentuan yang telah diatur pada pedoman pengawasan kampanye pemilihan

tahun 2020

Supervisi Alat Kontrol Pengawasan

Kampanye.Pemilihan Umum tahun 2020

9 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Kindang dan

Gantarang

Untuk memastikan tata cara penyelesaian sengketa antar peserta pada pemilihan Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Bulukumba

tahunh 2020 sesuai dengan ketentuan Perbawaslu Nomor 2

tahun 2020 tentang tata cara penyelesaian sengketa pemilihan

Gubernur dan Wakil gubernur, Bupati dan Wakil Bupati serta

Walikota dan wakil Walikota

supervisi tata cara proses penyelesaian sengketa antar

peserta Pemilihan

- - -

10 Bulukumba Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Loe

Untuk memastikan terkait tindak lanjut informasi awal dugaan pelanggaran pemilihan pada pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bulukumba tahun 2020

sesuai dengan ketentuan Perbawaslu Nomor 8 tahun 2020 tentang penanganan pelanggaran

supervisi terkait tindak lanjut

informasi awal dari masyarakat - - -

11 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Ujung Bulu dan

Kindang

Untuk memastikan hasil pengawasan kampanye dilaporkan

sesuai dengan ketentuan yang telah diatur pada pedoman pengawasan kampanye pemilihan

tahun 2020

Supervisi Laporan Alat Kontrol

Kampanye Pemilihan tahun 2020 - - -

12 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Bonto Bahari,

Bonto Tiro, Herlang, Kecamatan Kajang, Bulukumpa, Rilau Ale, dan

Ujung Loe

Untuk memastikan pengawasan pelaksanaan pemungutan suara

supervisi pelaksanaan pemungutan suara pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kab. Bulukumba tahun

2020

13 Bulukumba

Sekretariat PPK Kecamatan Ujung Loe, Bonto Bahari, Bonto Tiro, Herlang, Kec. Kajang, Bulukumpa, Rilau

Ale, dan Gantarang

Untuk memastikan pengawasan pelaksanaan perekapan suara di tingkat Kecamatan sesuai dengan

ketentuan peraturan Perundang-Undangan

supervisi perekapan suara yang dilakukan ditingkat kecamatan oleh PPK pada Pemilihan Bupati

dan Wakil Bupati Kab. Bulukumba

- - -

14 Bulukumba

Sekretariat Panwaslu Kecamatan Kecamatan Ujung Bulu dan Ujung Loe

Untuk memastikan tata cara penyusunan kajian dugaan pelanggaran pemilihan Bupati dan

Wakil Bupati Kabupaten bulukumba tahun 2020 sesuai dengan Perbawaslu Nomor 8 tahun

2020

supervisi tata cara penyusunan Kajian Dugaan pelanggaran

pemilihan

Dokumen terkait