• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP 03)

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Contextual Teaching and Learning

2. Metode Pembelajaran : Ceramah, eksperimen, Diskusi, dan Tanya Jawab.

F. Sumber, Alat, dan Bahan

1. Buku Pendidik Kelas X SMA/Madrasah Kurikulum 2013 2. LKPD

3. Buku Fisika yang relevan. 4. Bahan ajar peserta didik 5. Alat dan bahan praktikum

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

No Sintaks CTL Kegiatan Pembelajaran Alokasi

Waktu

1

Relating.

e. Kegiatan Pendahuluan

5. Apersepsi

 Pendidik memberikan salam pembuka  Pendidik dan peserta didik berdoa

sebelum memulai kegiatan pembelajaran. 6. Motivasi

 Asas konstruktivisme, bertanya, inkuiri

 Pendidik memotivasi peserta didik dengan meminta seorang peserta didik untuk melakukan demonstrasi dengan cara meminta peserta didik untuk mendorong meja.

Lampiran 02c

236

 Pendidik meminta ketiga peserta didik itu menceritakan kembali apa yang dirasakan ketika mendorong meja  Pendidik menyampaikan topik dan

tujuan pembelajaran. 2

Cooperating

Experimenting

a. Kegiatan Inti

 Asas bertanya, kontruktivisme, pemodelan dan inkuiri.

1. Pendidik membimbing peserta didik untuk menjelaskan tentang Hukum III Newton dengan melihat kembali pada demonstrasi yang telah dilakukan.

2. Pendidik menjelaskan materi tentang Hukum III Newton dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari, serta aplikasi ketiga Hukum Newton dalam gerak pada berbagai media atau sifat lintasan.

3. Pendidik menyampaikan informasi tentang kegiatan yang akan di lakukan yaitu eksperimen untuk menyelidiki hubungan aksi-reaksi.

4. Pendidik memfasilitasi Peserta didik untuk merumuskan masalah dan tujuan percobaan

5. Pendidik membimbing peserta didik untuk membuat hipotesis (jawaban sementara)

Lampiran 02c

237

Applying

6. Pendidik membimbing peserta didik untuk mengidentifikasi variabel-variabel yang terdapat dalam percobaan.

7. Pendidik memperkenalkan alat dan bahan yang akan digunakan dalam eksperimen kepada peserta didik

8. Pendidik memodelkan kegiatan yang akan dilakukan oleh peserta didik sesuai dengan petunjuk yang ada dalam LKPD  Asas masyarakat belajar, pemodelan,

inkuiri, dan penilaian nyata

1. Pendidik mengorganisasikan peserta didik ke dalam kelompok belajar yang heterogen.

2. Pendidik membagikan LKPD kepada setiap kelompok

3. Pendidik membimbing peserta didik untuk merancang dan melakukan eksperimen sesuai petunjuk dalam LKPD 4. Pendidik membimbing kelompok untuk

mengidentifikasi variabel, alat dan bahan percobaan.

5. Pendidik membimbing peserta didik mengolah dan menganalisis data setiap percobaan dan menjawab pertanyaan yang ada di LKPD.

6. Pendidik menilai keaktifan peserta didik dalam melakukan eksprimen dan diskusi

Lampiran 02c

238 kelompok.

 Asas masyarakat belajar, bertanya,

refleksi, penilaian nyata

1. Pendidik meminta perwakilan dari setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas.

2. Pendidik memotivasi Peserta didik agar aktif, berani, bertanya serta mengemukakan pendapat berkaitan dengan hasil presentase kelompok tentang hubungan aksi-reaksi.

3. Pendidik menanggapi hasil kerja peserta didik dalam kelompok dan mereview hasil pembelajaran.

4. Pendidik memberikan penghargaan kepada kelompok yang berkinerja baik 3 Transferring  Asas refleksi, penilaian

nyata dan bertanya

1. Pendidik membimbing peserta didik merampung atau menyimpulkan semua materi yang telah dipelajari.

2. Pendidik memberikan penegasan terhadap materi yang telah dipelajari. 3. Pendidik memberikan tugas pekerjaan

rumah

c. Kegiatan penutup

4. Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk berdoa sebelum mengakhiri

15 e ni t

Lampiran 02c

239

H. Penilaian

1. Penilaian sikap (KI. I dan II)

a. Teknik Penilaian : Non tes

b. Bentuk Instrumen : Observasi

c. Instrumen penilaian : Lembar observasi d. Petunjuk penskoran : Terlampir

e. Rubrik : Terlampir

f. Kisi-kisi instrumen penilaian : Terlampir 2. Penilaian kognitif (KI.III)

a. Teknik Penilaian : Tes Tulis b. Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda c. Instrumen penilain : Terlampir d. Petunjuk penskoran : Terlampir

e. Rubrik : Terlampir

f. Kisi-kisi instrumen penilaian : Terlampir 3. Penilaian psikomotor (KI.IV)

a. Teknik Penilaian : Non tes

b. Bentuk Instrumen : Observasi

c. Instrumen penilaian : Lembar observasi d. Petunjuk penskoran : Terlampir

e. Rubrik : Terlampir

f. Kisi-kisi instrumen penilaian : Terlampir 4. Penilaian diri

a. Teknik penilaian : Non Tes pembelajaran.

Lampiran 02c

240

b. Bentuk Instrumen : Observasi

c. Instrument Penilaian : Lembar Observasi d. Petunjuk penskkoran : Terlampir

e. Rubrik : Terlampir

f. Kisi-kisi instrument penilaian : Terlampir 5. Penilaian teman sejawat

a. Teknik penilaian : Non Tes b. Bentuk Instrumen : Observasi

c. Instrument penilaian : Lembar Observasi d. Petunjuk penskoran : Terlampir

e. Rubrik : Terlampir

f. Kisi-kisi instrument penilaian : Terlampir 6. Contoh instrumen (terlampir)

a. Contoh tes kognitif (pilihan ganda dan uraian)

No Soal, kunci jawaban, dan pedoman penskoran Skor

1. Berikut ini merupakan beberapa peristiwa dalam kehidupan sehari-hari:

1. Ketika anda memukul meja dengan kuat, tangan yang menyentuh meja akan terasa sakit.

2. Ketika kita berenang, kaki dan tangan kita mendorong air ke belakang sehingga kita berenang ke depan.

3. Mobil–mobilan yang massanya berbeda jika ditarik dengan gaya yang sama, maka yang memiliki massa lebih besar percepatannya lebih kecil dibandingkan dengan mobil– mobilan yang massanya lebih kecil.

4. Penggunaan lampu lalu lintas

5. Ketika kita sedang berada dalam mobil, Jika mobil semula diam, kemudian secara tiba-tiba bergerak, kita akan

Lampiran 02c

241 terdorong ke belakang.

6. Pistol atau senapan yang ditembakan.

Peristiwa yang menunjukkan penerapan Hukum III newton adalah…. A. 1, 2, dan 4 B. 2, 3, 4, dan 5 C. 2, 3, 5, dan 6 D. 1, 2, dan 6 E. 3, 4, 5, dan 6 Kunci jawaban: D 2.

Perhatikan gambar diatas! Dua benda yang bersentuhan mula-mula diam di atas lantai licin. Jika pada benda pertama dikerjakan gaya sebesar 200 N, maka percepatan masing-masing benda adalah….

A. 1 m/s2 B. 2 m/s2 C. 3 m/s2 D. 4 m/s2 E. 5 m/s2 Kunci jawaban: B 2

Lampiran 02c

242

Nilai =

b. Tes Afektif (Observasi) Petunjuk!

Berikut ini diberikan suatu daftar aspek yang akan diamati terhadap aktivitas peserta didik selama kegiatan pembelajaran, dan berilah skor penilaian berdasarkan rubrik pada kolom yang sesuai.

No

Nama Peserta Didik

Aspek yang dinilai

Jumlah Skor Skor A B C D E F G H 1 2 3 4 5 6

Keterangan aspek yang diamati:

A: Mengemukan ide/pendapat kepada pendidik atau teman B: Memiliki sikap ingin tahu

C: Bekerja sama dalam kelompok

D: Terlibat aktif dalam diskusi kelompok

3. Tuliskan bunyi dan persamaan dari hukum III newton!

Kunci jawaban:

Hukum III newton menyatakan bahwa: jika benda pertama mengerjakan aksi pada benda kedua, benda kedua tersebut akan memberikan reaksi pada benda pertama yang besarnya sama dan arahnya berlawanan. (skor 1)

Secara matematis: F aksi = - F reaksi. (Skor 1)

Lampiran 02c

243 E: Menghargai ide/pendapat teman F: Disiplin dalam bekerja

G: Jujur dalam bekerja

H: Tanggung jawab dalam menggunakan alat dan bahan

Rubrik Penilaian:

Indikator Nilai

Selalu konsisten memperlihatkan prilaku yang tertera pada indikator 4 Konsisten memperlihatkan prilaku yang tertera pada indikator 3 Kurang konsisten memperlihatkan prilaku yang tertera pada indikator 2 Sangat kurang konsisten memperlihatkan prilaku yang tertera pada indicator

1

Nilai =

c. Lembar pengamatan psikomotor Petunjuk!

Berikut ini diberikan suatu daftar aspek yang akan diamati terhadap aktivitas peserta didik selama kegiatan pembelajaran (melakukan eksperimen), dan berilah skor penilaian berdasarkan rubrik pada kolom yang sesuai.

No Nama Peserta Didik

Aspek yang dinilai Jumlah skor Skor A B C D 1 2 3

Lampiran 02c

244 Keterangan aspek yang diamati:

A: Kelengkapan persiapan alat dan bahan percobaan (balon, isolasi, benang, gunting, mistar)

B: Memilih alat dan bahan dengan benar (balon, isolasi, benang, gunting, mistar)

C: Merangkai alat dan bahan dengan benar

D: Terampil dalam menggunakan alat ukur (mistar)

Rubrik Penilaian:

Nilai 0 : Jika seluruh aspek yang diamati tidak sesuai dengan yang sebenarnya

Nilai 0,5: Jika sebagian besar aspek yang diamati sesuai dengan yang sebenarnya

Nilai 1 : Jika seluruh aspek yang diamati sesuai dengan yang sebenarnya Nilai = Mengetahui Kepala sekolah Drs. Jemmy A. Baria NIP: 19630725 199302 1 002 Kupang, 2016 Peneliti Merci Berri 4 5 6

Lampiran 03a

245

BAHAN AJAR PESERTA DIDIK (BAPD)

Dokumen terkait