• Tidak ada hasil yang ditemukan

4.2 Perancangan Sistem

4.2.4 Perancangan Proses

Dalam perancangan diagram diawali dengan perancangan diagram konteks yaitu diagram yang menggambarkan keterkaitan aliran-aliran data antara sistem, baik sumber aliran data atau tujuan data yang berhubungan. Diagram konteks ini dapat menggambarkan secara jelas batasan-batasan dari sebuah sistem yang sedang dibuat. Setelah diagram konteks lalu diagram aliran data, sesuai dengan namananya diagram aliran data merupakan suatu diagram yang menggunakan notasi-notasi untuk menggambarkan aliran dari data sistem maupun dari sistem ke data, yang penggunaannya sangat membantu untuk memahami sistem secara logika, tersruktur dan jelas.

4.1.4.1 Diagram Konteks

Diagram konteks menunjukan data yang masuk dan data yang dikeluarkan oleh sistem ini. Data yang masuk ke sistem yang diberikan oleh pihak provider adalah identitas kartu perdana secara lengkap, tarif jual sms dari setiap kartu perdana, tarif jual telepon dari setiap kartu perdana, tarif jual paket internet dari setiap kartu perdana, tarif jual paket blackberry dari setiap kartu perdana dan bonus-bonus yang ditawarkan oleh setiap kartu perdana, sedangkan data yang masuk ke sistem dari pengunjung yang mempergunakan sistem pemilihan kartu perdana adalah bobot dari setiap kriteria yang telah di tentukan. Sedangkan data yang

dikeluarkan oleh sistem pada pengunjung adalah informasi keseluruhan mengenai kartu perdana provider dengan lengkap dan rekomendasi kartu perdana yang sesuai dengan kebutuhan pengguna.

Provider

Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan Pemilihan Kartu Perdana

Provider

Identitas kartu Tarif jual SMS (per SMS) Tarif jual Telepon (permenit)

Tarif Jual Paket Internet Tarif Jual Paket blackberry

Pengunjung

Hasil Rekomendasi kartu perdana

Bobot kriteria Bonus yg ditawarkan

Informasi keseluruhan kartu

4.1.4.2 Diagram Aliran Data

Diagram aliran data menjelaskan mengenai data-data yang mengalir baik dari proses atau menuju proses yang digambarkan dengan diagram.

A. Diagram Aliran Data Level 1

Provider

Identitas kartu perdana

Pengunjung (User)

Bobot kriteria

Rekomendasi kartu provider

Tarif jual SMS (per SMS) Tarif jual Telepon (permenit)

Tarif Jual Paket Internet Tarif Jual Paket blackberry

Bonus yg ditawarkan

2

Proses Perhitungan AHP 1

Pengelolaan Kartu Perdana

Identitas kartu perdana terindex Tarif beli SMS terindex

Tarif beli Telepon terindex Tarif beli Paket Inet terindex Tarif beli Paket bb terindex Bonus yg diberikan terindex

Informasi keseluruhan kartu

Diagram aliran data diatas menunjukan 2 proses yaitu pengelolaan kartu perdana, dan proses perhitungan AHP. Pada proses pengelolaan kartu perdanamendapat masukan dari pihak provider berupa identitas kartu, tarif jual sms, tarif jual telepon, tarif jual paket internet, tarif jual paket blackberry dan bonus-bonus yang ditawarkan pihak kartu perdana. Sedangkan keluaran dari proses ini yang telah terindexakan diproses kembali pada proses perhitungan AHP sebagai masukan pada proses tersebut.

Sedangkan pada proses perhitungan AHP yang mendapat masukan data berupa identitas kartu perdana terindex, tarif sms terindex, tarif telepon terindex, tarif paket internet terindex, tarif paket blackberry terindex dan bonus-bonus terindex yang ditawarkan yang berasal dari proses sebelumnya, pengunjung dapat memberikan masukan berupa bobot kriteria sesuai dengan kebutuhannya, sehingga proses perhitungan AHP ini akan memberikan keluaran pada pengunjung berupa rekomendasi kartu perdana yang sesuai dengan kebutuhannya dan informasi lengkap mengenai kartu perdana.

B. Diagram Aliran Data Level 2 1.1 Pengelolaan identitas Kartu Perdana 1.2 Pengelolaan Tarif sms 1.3

Pengelolaan Tarif telepon

1.4

Pengelolaan Tarif paket internet

1.5

Pengelolaan Tarif paket blackberry Provider

Identitas kartu perdana

Tarif jual sms (/sms)

Tarif jual telpn terindex

Tarif jual paket internet terindex

Tarif jual paket blackberry terindex Identitas kartu perdana D1 Tarif sms D2 Tarif telepon D3

Tarif paket internet

D4

Tarif paket blackberry

D5

1.6

Pengelolaan Bonus Kartu

Bonus

D6

Bonus yang ditawarkan

Identitas kartu perdana terindex

Nomor id kartu perdana

Tarif jual sms terindex

Nomor id kartu perdana

Nomor id kartu perdana

Nomor id kartu perdana

Bonus yang ditawarkan terindex Nomor id kartu perdana

Tarif jual telpn

Tarif paket internet

Tarif paket Inet

Diagram aliran data level 2 proses 1 ini menjelaskan proses 1 secara lebih rinci, pada masukan data dari provider seperti identitas kartu, tarif jual sms, tarif jual telepon, tarif jual paket internet, tarif jual paket blackberry dan bonus-bonus yang ditawarkan pihak kartu perdana, semuanya masuk ke prosesnya masing- masing dan output dari proses tersebut yang telah terindex masuk ke database yang sesuai dengan data-data tersebut database tersebut adalah identitas kartu terindex, tarif sms terindex, tarif telepon terindex, tarif paket internet terindex, tarif paket blackberry terindex, bonus kartu perdana terindex. Sedangkan untuk membedakan setiap kartu perdana digunakanlah nomor id kartu perdana yang berasal dari identitas kartu perdana.

C. Diagram Aliran Data Level 2(Proses 2)

Pengunjung (User)

Bobot kriteria

2.2

Perhitungan Nilai Kartu Perdana Bobot kriteria ternormalisasi Identitas kartu perdana D1 Tarif sms D2

Tarif paket internet

D4 Tarif paket blackberry D5 Hasil rekomendasi Kartu Perdana Tarif telepon D3 2.1 Menormalisasikan Bobot Kriteria Kartu Perdana

Bonus

D6

Informasi keseluruhan kartu perdana

Gambar 4.14.Diagram Aliran Data (Level 2) Proses 2

Diagram aliran data level 2 proses 2 ini menjelaskan mengenai proses 2 lebih rinci, pada proses menormalisasi bobot kriteria yang mendapat masukan data dari pengunjung berupa bobot kriteria, keluaran proses tersebut menghasilkan nilai bobot kriteria ternormalisasi masuk ke proses perhitungan nilai kartu yang ditambah data-data dari database berupa data identitas kartu, tarif sms, tarif telepon, tarif paket internet, tarif paket blackberry, bonus kartu perdana, sehingga

proses perhitungan nilai kartu tersebut menghasilkan rekomendasi kartu perdana yang sesuai bagi pengunjung yang mempergunakan sistem tersebut. Selain pengenjung mendapat rekomendasi kartu perdana yang sesuai, pengunjung juga dapat mengetahui informasi keseluruhan mengenai kartu perdana provider.

Dokumen terkait