• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV AKIBAT HUKUM PENOLAKAN KASASI OLEH

A. Posisi Kasus

Memeriksa perkara pidana khusus pada tingkat kasasi telah memutuskan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa: Nama : Irmanto panggilan IR bin Bakri DT. Penghulu Nan Panjang; Tempat lahir : Payakumbuh; Umur / tanggal lahir : 37 tahun/15 Maret 1976;Jenis kelamin : Laki-laki; Kebangsaan : Indonesia; Tempat tinggal : Kelurahan Tarok Koto Nan Gadang, Kecamatan Payakumbuh Utara, Kota Payakumbuh; Agama : Islam; Pekerjaan : Tani; Terdakwa berada di dalam tahanan:

a. Penyidik sejak tanggal 28 Februari 2013 sampai dengan tanggal 19 Maret 2013;

b. Perpanjangan oleh Penuntut Umum sejak tanggal 20 Maret 2013 sampai dengan tanggal 28 April 2013;

c. Penuntut Umum sejak tanggal 25 April 2013 sampai dengan tanggal 14 Mei 2013;

d. Hakim Pengadilan Negeri sejak tanggal 30 April 2013 sampai dengan tanggal 29 Mei 2013;

e. Perpanjangan oleh Ketua Pengadilan Negeri sejak tanggal 30 Mei 2013 sampai dengan tanggal 28 Juli 2013;

g. Perpanjangan oleh Wakil Ketua Pengadilan Tinggi sejak tanggal 10 Agustus 2013 sampai dengan tanggal 8 Oktober 2013;

h. Perpanjangan oleh Ketua Mahkamah Agung sejak tanggal 9 Oktober 2013 sampai dengan tanggal 7 November 2013;

i. Berdasarkan Penetapan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia u.b. Ketua Muda Pidana No. 3589/2013/S.1206.Tah.Sus/PP/2013/MA, tanggal 2 Desember 2013 Terdakwa diperintahkan untuk ditahan selama 50 (lima puluh) hari, terhitung sejak tanggal 6 November 2013;

j. Perpanjangan berdasarkan Penetapan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia u.b. Ketua Muda Pidana No. 3590/2013/ S.1206.Tah.Sus/PP/2013/ MA, tanggal 2 Desember 2013 Terdakwa diperintahkan untuk ditahan selama 60 (enam puluh) hari, terhitung sejak tanggal 26 Desember 2013;yang diajukan di muka persidangan Pengadilan Negeri Payakumbuh karena didakwa:

a. Dakwaan

Primair:

Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang pada hari Jum’at tanggal 22 Februari 2013 sekira jam 22.00 WIB atau pada waktu lain dalam bulan Februari tahun 2013, bertempat di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh atau setidak-tidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Payakumbuh yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, tanpa hak atau melawan hukum menawarkan untuk

dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar atau menyerahkan Narkotika Golongan I (satu) berupa 1 (satu) paket kecil ganja (cannabis.sp No. urut 8 Lampiran Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika) seberat 3,88 gr (tiga koma delapan delapan gram), perbuatan mana Terdakwa lakukan.

Terdakwa IRMANTO pgl. IR bin BAKRI Dt. PENGHULU NAN PANJANG pada waktu dan tempat seperti diuraikan di atas, berawal pada hari Jum’at tanggal 22 Februari 2013 sekira jam 21.00 WIB Terdakwa ditelpon saksi Guntur Firdaus pgl. Guntur (berkas perkara diperiksa secara terpisah) dan meminta tolong agar Terdakwa mencarikan atau membelikan Narkotika Golongan I (satu) jenis Ganja dengan paket seharga Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah), selanjutnya Terdakwa meminta agar saksi Guntur Firdaus menunggu sebentar untuk menanyakan terlebih dahulu kepada seseorang yang dipanggil Reno (DPO), selanjutnya sekira jam 21.30 WIB pada saat Terdakwa sedang duduk di Simpang Empat Padang Alai Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh tiba-tiba Pgl. Reno melintas dan pada saat itu Pgl. Reno melihat Terdakwa sehingga akhirnya Pgl. Reno berhenti dan menghampiri Terdakwa, setelah itu Terdakwa menanyakan kepada Pgl. Reno apakah masih ada paket Ganja Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) lalu Pgl. Reno menjawab ada, dan Pgl. Reno langsung menyerahkan 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran kepada Terdakwa, setelah Terdakwa menerima 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran tersebut

Terdakwa pun langsung menyerahkan uang sebesar Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) kepada Pgl. Reno, setelah itu Pgl. Reno pergi meninggalkan Terdakwa. Selanjutnya Terdakwa IRMANTO Pgl. IR Bin BAKRI Dt. PENGHULU NAN PANJANG setelah menerima 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran, Terdakwa dengan menggunakan Handphonenya menghubungi saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur untuk memberitahukan bahwa pesanan ganja paket Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) ada dan menyuruh saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur untuk menjemput pesanannya di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh, setelah itu di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh dengan mengendarai sepeda motor merek Suzuki Smash warna hitam tanpa plat atau nomor Polisi pergi menuju ke arah Jalan Panglima Polim, dan setibanya di tujuan Terdakwa berhenti di tepi atau di pinggir jalan untuk menunggu kedatangan saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur beberapa saat Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang menunggu tiba-tiba di hadapan berhenti sebuah mobil warna silver, selanjutnya dari dalam mobil tersebut keluar 7 (tujuh) orang Anggota Polres Payakumbuh berpakaian preman menghampiri dan langsung menangkap Terdakwa, diantara ke-7 (tujuh) orang Anggota Polres Payakumbuh yang berpakaian preman dan yang melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut 2 (dua) orang diantaranya adalah saksi Aldo Mulyadi Pgl. Aldo dan saksi Rahmad Dike Pamalapes kedua saksi, selanjutnya saksi Aldo Mulyadi Pgl. Aldo dan saksi Rahmad Dike Pamalapes

pada waktu penangkapan berhasil menyita barang bukti dari Terdakwa berupa: 1 (satu) paket kecil Narkotika Gol. I jenis Ganja yang dibungkus dengan kertas koran, 1 (satu) unit sepeda motor Suzuki Smash warna hitam tanpa plat nomor, 1 (satu) unit HP warna merah merek Mito beserta kartu seluler Axis no. 089620 82103 39048 0677 dan kartu Telkomsel no +6210 1466 5296 1832 dan 1 (satu) lembar STNK sepeda motor Suzuki Smash No. Pol BL 4204 EZ a.n. Fauzi;

Bahwa saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur sudah ± 10 (sepuluh) kali membeli Narkotika Golongan I (satu) jenis Ganja kepada Terdakwa Irmanto pgl. IR bin BAKRI Dt. Penghulu Nan Panjang, sebagai imbalannya saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur setiap kali membeli Ganja, saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur memberikan sedikit atau sebagian Ganja yang dibelinya kepada Terdakwa atau terkadang saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur bersama-sama Terdakwa mengkonsumsi atau menggunakan Ganja yang dibeli dari Terdakwa;

b. Fakta-fakta

Bahwa barang bukti yang disita secara sah menurut hukum dari Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Pangulu Nan Panjang berupa 1 (satu) paket kecil Narkotika Golongan I (satu) yang diduga Ganja yang dibungkus dengan kertas koran dilakukan penimbangan oleh PT (Persero) Pegadaian Cabang Payakumbuh, dan berdasarkan Lampiran BA Penimbangan, yang ditandatangani oleh Rosi Martha Nik. P 84556 (Penimbang I), Media Fatma, S.E. Nik. P 83221 (Penimbang II), Hermanus, S.H. Nik. P 81243 selaku Pjs. Pimpinan PT (Persero) Pegadaian Cabang Payakumbuh, Zol Emigren AIPTU NRP. 70070294 (saksi) dan Tersangka Irmanto Pgl. Ir dengan hasil sebagai berikut:

a. Narkotika Gol. I diduga jenis Ganja 3,88 Gr (tiga koma delapan delapan gram) Pemeriksaan Barang bukti

b. Narkotika Gol. I diduga jenis Ganja 0,33 Gr (nol koma tiga-tiga gram) Pemeriksaan Laboratorium Selanjutnya barang bukti Narkotika Golongan I (satu) yang diduga Ganja seberat 0,33 Gr (nol koma tiga tiga gram) dilakukan pemeriksaan secara Laboratorium, dan berdasarkan Laporan Hasil Pengujian No. 60/LN.45.2013, tanggal 14 Maret 2013 yang ditandatangani oleh Dra. Hj. Siti Nurwati, Apt., M.M. Nip. 19600411 198903 2 001 dan Drs. H. Indra Ginting, Apt., M.M. Nip. 19561227 198802 1 001 selaku Kepala Balai Besar POM Padang; Nama contoh : Diduga Narkotika jenis Ganja. Kemasan : Contoh dalam plastik bening dijahit dengan benang merah, pinggirnya di klip, dilak dengan timah berlabel dan disegel. Komposisi : -Kode/No. Adm BBPOM : No. SPU: 25 Pengirim contoh : Kepolisian Negara RI Daerah Sumbar Resor Payakumbuh. No. Tgl. Surat pengirim : B/07.b/II/2013/ Res Narkoba: 28-02-2013. Atas nama Tersangka : Irmanto Pgl. Ir. Jumlah contoh yang diterima : 0.3233 gram. Surat dan Contoh diterima tgl : 28/NKB/III/2013: 08-03-2013.

Hasil pengujian:

Etiket : Contoh Berlabel dan disegel. K: emasan Contoh dalam plastic bening Dijahit dengan benang mBau : Khas. I:si 0.3233 gram. I:dentifikasi Reaksi warna:

a. Reaksi dengan garam Fast Blue Salt B ganja positif F I Mikroskopis: Bahwa Terdakwa Irmanto pgl. Ir bin BAKRI Dt. Pangulu Nan Panjang

menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar atau menyerahkan Narkotika Golongan I (satu) berupa 1(satu) paket kecil ganja (cannabis.sp No. urut 8 Lampiran Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika) seberat 3,88 gr (tiga koma delapan delapan gram) seperti diuraikan di atas, bukan untuk kepentingan pengembangan ilmu pengetahuan, pelatihan dan pendidikan serta tidak memiliki izin yang sah dari pejabat berwenang untuk itu;

4. Tuntutan

Perbuatan Terdakwa IRMANTO pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang seperti diuraikan di atas, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 114 ayat (1) Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika; Subsidair:

Bahwa ia Terdakwa Irmanto Pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang pada hari Jum’at tanggal 22 Februari 2013 sekira jam 22.00 WIB atau pada waktu lain dalam bulan Februari tahun 2013, bertempat di pinggir Jalan Panglima Polim RT. 02 RW. 01 Kelurahan Padang Alai Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh atau setidak-tidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Payakumbuh yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, yang tanpa hak atau melawan hukum membawa, mengirim mengangkut, atau mentransit Narkotika Golongan I (satu) berupa 1 (satu) paket kecil ganja (cannabis.sp No. urut 8 Lampiran Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika) seberat 3. 88 Gr (tiga koma delapan delapan gram), perbuatan mana Terdakwa lakukan.

Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang pada waktu dan tempat seperti diuraikan di atas, berawal pada hari Jum’at tanggal 22 Februari 2013 sekira jam 21.00 WIB Terdakwa ditelpon saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur (berkas perkara diperiksa secara terpisah) dan meminta tolong agar Terdakwa mencarikan atau membelikan Narkotika Golongan I (satu) jenis Ganja dengan paket seharga Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah), selanjutnya Terdakwa meminta agar saksi Guntur Firdaus menunggu sebentar untuk menanyakan terlebih dahulu kepada seseorang yang dipanggil Reno (DPO), selanjutnya sekira jam 21.30 WIB pada saat Terdakwa sedang duduk di Simpang Empat Padang Alai Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh tiba-tiba Pgl. Reno melintas dan pada saat itu Pgl. Reno melihat Terdakwa sehingga akhirnya Pgl. Reno berhenti dan menghampiri Terdakwa, setelah itu Terdakwa menanyakan kepada Pgl. Reno apakah masih ada paket Ganja Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) lalu Pgl. Reno menjawab ada, dan Pgl. Reno langsung menyerahkan 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran kepada Terdakwa, setelah Terdakwa menerima 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran tersebut, Terdakwa pun langsung menyerahkan uang sebesar Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) kepada Pgl. Reno, setelah itu Pgl. Reno pergi meninggalkan Terdakwa. Selanjutnya Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang setelah menerima 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran, Terdakwa dengan menggunakan Handphonenya menghubungi saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur untuk memberitahukan bahwa pesanan ganja paket Rp50.000,00 (lima puluh ribu

rupiah) ada dan menyuruh saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur untuk menjemput pesanannya di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh, setelah itu di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh dengan mengendarai sepeda motor merek Suzuki Smash warna hitam tanpa plat atau nomor Polisi pergi menuju ke arah Jalan Panglima Polim, dan setibanya di tujuan Terdakwa berhenti di tepi atau di pinggir jalan untuk menunggu kedatangan saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur, beberapa saat Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang menunggu tiba-tiba di hadapan berhenti sebuah mobil warna silver, selanjutnya dari dalam mobil tersebut keluar 7 (tujuh) orang Anggota Polres Payakumbuh berpakaian preman menghampiri dan langsung menangkap Terdakwa, diantara ke-7 (tujuh) orang Anggota Polres Payakumbuh yang berpakaian preman dan yang melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut 2 (dua) orang diantaranya adalah saksi Aldo Mulyadi Pgl. Aldo dan saksi Rahmad Dike Pamalapes kedua saksi, selanjutnya saksi Aldo Mulyadi Pgl. Aldo dan saksi Rahmad Dike Pamalapes pada waktu penangkapan berhasil menyita barang bukti dari Terdakwa berupa: 1 (satu) paket kecil Narkotika Golongan I jenis Ganja yang dibungkus dengan kertas koran, 1(satu) unit sepeda motor Suzuki Smash warna hitam tanpa plat nomor, 1 (satu) unit HP warna merah merek Mito beserta kartu seluler Axis no. 089620 82103 39048 0677 dan kartu Telkomsel no +6210 1466 5296 1832 dan 1 (satu) lembar STNK sepeda motor Suzuki Smash No. Pol BL 4204 EZ a.n. Fauzi.

Bahwa saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur sudah ± 10 (sepuluh) kali membeli Narkotika Golongan I (satu) jenis Ganja kepada Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang, sebagai imbalannya saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur setiap kali membeli Ganja, saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur memberikan sedikit atau sebagian Ganja yang dibelinya kepada Terdakwa atau terkadang saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur bersama-sama Terdakwa mengkonsumsi atau menggunakan Ganja yang dibeli dari Terdakwa;

Bahwa barang bukti yang disita secara sah menurut hukum dari Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang berupa 1(satu) paket kecil Narkotika Golongan I (satu) yang diduga Ganja yang dibungkus dengan kertas koran dilakukan penimbangan oleh PT (Persero) Pegadaian Cabang Payakumbuh, dan berdasarkan Lampiran BA Penimbangan, yang ditandatangani oleh Rosi Martha Nik. P84556 (Penimbang I), Media Fatma, S.E. Nik. P 83221 (Penimbang II), Hermanus, S.H. Nik. P 81243 selaku Pjs. Pimpinan PT (Persero) Pegadaian Cabang Payakumbuh, Zol Emigren AIPTU NRP. 70070294 (saksi) dan Tersangka Irmanto Pgl. Ir dengan hasil sebagai berikut:

1. Narkotika Gol. I diduga jenis Ganja 3,88 Gr (tiga koma delapan delapan gram) Pemeriksaan Barang bukti

2. Narkotika Gol. I diduga jenis Ganja 0,33 Gr (nol koma tiga tiga gram) Pemeriksaan Laboratorium Selanjutnya barang bukti Narkotika Golongan I (satu) yang diduga Ganja seberat 0,33 Gr (nol koma tiga tiga gram) dilakukan pemeriksaan secara Laboratorium , dan berdasarkan Laporan Hasil Pengujian No. 60/LN.45.2013, tanggal 14 Maret 2013 yang ditandatangani oleh Dra. Hj.

Siti Nurwati, Apt.MM Nip. 19600411 198903 2 001 dan Drs. H. Indra Ginting, Apt., M.M. Nip. 19561227 198802 1 001 selaku Kepala Balai Besar POM Padang: Nama contoh : Diduga Narkotika jenis Ganja. Kemasan : Contoh dalam plastic bening dijahit dengan benang merah, pinggirnya di klip, dilak dengan timah berlabel dan disegel.

Komposisi : -

Kode/No. Adm BBPOM : No. SPU : 25 Pengirim contoh : Kepolisian Negara RI Daerah Sumbar Resor Payakumbuh. No. Tgl. Surat pengirim : B/07.b/II/2013/ ResNarkoba : 28-02-2013. Atas nama Tersangka : Irmanto Pgl. Ir. Jumlah contoh yang diterima : 0.3233 gram. Surat dan Contoh diterima Tgl : 28/NKB/III/2013 : 08-03-2013.

HASIL PENGUJIAN : Etiket : Contoh berlabel dan disegel. Kemasan : Contoh dalam plastik bening dijahit dengan benang merah, pinggirnya di klip, dilakukan dengan timah berlabel dan disegel.

Organoleptis :

Bentuk : Daun kering, biji dan ranting. Warna : Hijau kecoklatan. Bau : Khas. Isi : 0.3233 gram. Identifikasi : Reaksi warna :

a. Reaksi dengan garam Fast Blue Salt B ganja positif F I Mikroskopis : b. Pollen spesifik ganja positif F Rambut spesifik ganja positif F II KLT :

Dengan reagen dan eluen yang cocok dengan sinar UV dan reagen fast Blue Salt B, menunjukkan ganja positif F Eleuen I : Toluen Eleun II : Petroleum : Diethyl etet 20 5 Pustaka : Clarkes Isolation And Identification of Drugs 1975 dan 1986 Metode Pengujian Kuantatif terhadap Narkotika PPOM 1998

Kesimpulan

Ganja (Cannabis.sp) : positif G (termasuk Narkotika Gol. I No. Urut 8 Lampiran UU RI No. 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika). Bahwa Terdakwa IRMANTO Pgl. IR Bin BAKRI Dt. PENGHULU NAN PANJANG membawa, mengirim mengangkut, atau mentransito Narkotika Golongan I (satu) berupa 1 (satu) paket kecil ganja (cannabis.sp No. urut 8 Lampiran Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika) seberat 3,88 gr (tiga koma delapan delapan gram) seperti diuraikan di atas, bukan untuk kepentingan pengembangan ilmu pengetahuan, pelatihan dan pendidikan serta tidak memiliki izin yang sah dari pejabat berwenang untuk itu;

Perbuatan Terdakwa IRMANTO pgl. IR bin BAKRI Dt. PENGHULU NAN PANJANG seperti diuraikan di atas, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 115 ayat (1) Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika;

Lebih subsidair:

Terdakwa Irmanto Pgl. IR Bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang pada hari Jum’at tanggal 22 Februari 2013 sekira jam 22.00 WIB atau pada waktu lain dalam bulan Februari tahun 2013, bertempat di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh atau setidak-tidaknya pada suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Payakumbuh yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I (satu) berupa 1 (satu) paket

kecil ganja (cannabis.sp No. urut 8 Lampiran Undang-Undang RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika) seberat 3,88 gr (tiga koma delapan delapan gram), perbuatan mana Terdakwa lakukan dengan cara-cara antara lain sebagai berikut:

Bahwa ia Terdakwa Irmanto pgl. IR bin BAKRI Dt. Penghulu Nan Panjang pada waktu dan tempat seperti diuraikan di atas, berawal pada hari Jum’at 12 tanggal 22 Februari 2013 sekira jam 21.00 WIB Terdakwa ditelpon saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur (berkas perkara diperiksa secara terpisah) dan meminta tolong agar Terdakwa mencarikan atau membelikan Narkotika Golongan I(satu) jenis Ganja dengan paket seharga Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah), selanjutnya Terdakwa meminta agar saksi Guntur Firdaus menunggu sebentar untuk menanyakan terlebih dahulu kepada seseorang yang dipanggil Reno (DPO), selanjutnya sekira jam 21.30 WIB pada saat Terdakwa sedang duduk di Simpang Empat Padang Alai Kecamatan Payakumbuh Timur Kota Payakumbuh tiba-tiba Pgl. Reno melintas dan pada saat itu Pgl. Reno melihat Terdakwa sehingga akhirnya Pgl. Reno berhenti dan menghampiri Terdakwa, setelah itu Terdakwa menanyakan kepada Pgl. Reno apakah masih ada paket Ganja Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) lalu Pgl. Reno menjawab ada, dan Pgl. Reno langsung menyerahkan 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran kepada Terdakwa, setelah Terdakwa menerima 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran tersebut, Terdakwa pun langsung menyerahkan uang sebesar Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) kepada Pgl. Reno, setelah itu Pgl. Reno pergi meninggalkan Terdakwa.

Selanjutnya Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang setelah menerima 1 (satu) paket kecil Ganja yang dibungkus dengan kertas koran, Terdakwa dengan menggunakan Handphonenya menghubungi saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur untuk memberitahukan bahwa pesanan ganja paket Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah) ada dan menyuruh saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur untuk menjemput pesanannya di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh, setelah itu di pinggir Jalan Panglima Polim RT.02 RW.01, Kelurahan Padang Alai, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh dengan mengendarai sepeda motor merek Suzuki Smash warna hitam tanpa plat atau nomor Polisi pergi menuju ke arah Jalan Panglima Polim, dan setibanya di tujuan Terdakwa berhenti di tepi atau di pinggir jalan untuk menunggu kedatangan saksi Guntur Firdaus Pgl. Guntur, beberapa saat Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang menunggu tiba-tiba di hadapan berhenti sebuah mobil warna silver, selanjutnya dari dalam mobil tersebut keluar 7 (tujuh) orang Anggota Polres Payakumbuh berpakaian preman menghampiri dan langsung menangkap Terdakwa, diantara ke-7 (tujuh) orang Anggota Polres Payakumbuh yang berpakaian preman dan yang melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut 2 (dua) orang diantaranya adalah saksi Aldo Mulyadi Pgl. Aldo dan saksi Rahmad Dike Pamalapes kedua saksi, selanjutnya saksi Aldo Mulyadi Pgl. Aldo dan saksi Rahmad Dike Pamalapes pada waktu penangkapan berhasil menyita barang bukti dari Terdakwa berupa: 1 (satu) paket kecil Narkotika Gol. I jenis Ganja yang dibungkus dengan kertas koran, 1(satu) unit sepeda motor

Suzuki Smash warna hitam tanpa plat nomor, 1 (satu) unit HP warna merah merek Mito beserta kartu seluler Axis no. 089620 82103 39048 0677 dan kartu Telkomsel no +6210 1466 5296 1832 dan 1(satu) lembar STNK sepeda motor Suzuki Smash No. Pol BL 4204 EZ a.n. Fauzi; Bahwa barang bukti yang disita secara sah menurut hukum dari Terdakwa Irmanto pgl. IR bin Bakri Dt. Penghulu Nan Panjang berupa 1(satu) paket kecil Narkotika Golongan I (satu) yang diduga Ganja yang dibungkus dengan kertas koran dilakukan penimbangan oleh PT (Persero) Pegadaian Cabang Payakumbuh, dan berdasarkan Lampiran BA Penimbangan, yang ditandatangani oleh Rosi Martha Nik. P 84556 (Penimbang I), Media Fatma, S.E. Nik. P 83221 (Penimbang II), Hermanus, S.H. Nik. P 81243 selaku Pjs. Pimpinan PT (Persero) Pegadaian Cabang Payakumbuh, Zol Emigren AIPTU NRP. 70070294 (saksi) dan Tersangka Irmanto pgl. Ir dengan hasil sebagai berikut:

Narkotika Gol. I diduga jenis Ganja 3,88 Gr (tiga koma delapan delapan gram) Pemeriksaan Barang bukti 2. Narkotika Gol. I diduga jenis Ganja 0,33 Gr (nol koma tiga tiga gram) Pemeriksaan Laboratorium Selanjutnya barang bukti Narkotika Golongan I (satu) yang diduga Ganja seberat 0,33 gr (nol koma tiga tiga gram) dilakukan pemeriksaan secara Laboratorium, dan berdasarkan Laporan Hasil Pengujian No. 60/LN.45.2013, tanggal 14 Maret 2013 yang ditandatangani oleh Dra. Hj. Siti Nurwati, Apt., M.M. Nip. 19600411 198903 2 001 dan Drs. H. Indra Ginting, Apt., M.M. Nip. 19561227 198802 1 001 selaku Kepala Balai Besar POM Padang:

Nama contoh : Diduga Narkotika jenis Ganja. Kemasan : Contoh dalam plastik bening dijahit dengan benang merah, pinggirnya di klip, dilak dengan timah berlabel dan disegel. Komposisi : -Kode/No. Adm BBPOM : No. SPU : 2514 Pengirim contoh : Kepolisian Negara RI Daerah Sumbar Resor Payakumbuh. No. Tgl. Surat pengirim : B/07.b/II/2013/ Res Narkoba : 28-02- 2013. Atas nama Tersangka : Irmanto Pgl. Ir. Jumlah contoh yang diterima : 0.3233 gram. Surat dan Contoh diterima tgl : 28/NKB/III/2013 : 08-03-2013. Hasil pengujian :

Etiket: Contoh berlabel dan disegel. K: emasan Contoh dalam plastic Bening dijahit dengan benang mer Reaksi warna :AReaksi dengan garam Fast Blue Salt Bganja positif FI Mikroskopis :a Pollen spesifik ganja positif F Pustaka : Clarkes Isolation And Identification of Drugs 1975 dan 1986 Metode Pengujian Kuantatif terhadap Narkotika PPOM 1998

Kesimpulan :

Ganja (Cannabis.sp): positif G (termasuk Narkotika Gol. I No.Urut 8 Lampiran UU RI No. 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika). Bahwa Terdakwa IRMANTO pgl. IR bin BAKRI Dt. PENGHULU NAN PANJANG menanam, memelihara, memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan I (satu)

Dokumen terkait