• Tidak ada hasil yang ditemukan

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN (RUPST)

Dalam dokumen PT. Nippon Indosari Corpindo - Sari Roti (Halaman 51-55)

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan tahun buku 2014 dihadiri oleh 4.191.533.380 saham atau 82,807% dari jumlah seluruh saham dengan hak suara yang sah yang telah dikeluarkan oleh Perseroan yaitu sejumlah 5.061.800.000 saham. Dalam Rapat telah diambil keputusan yaitu sebagaimana dituangkan dalam Akta Berita Acara Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan PT Nippon Indosari Corpindo Tbk. Tertanggal 28 Mei 2015 Nomor 56 yang minuta aktanya dibuat oleh Notaris FX. Budi Santoso Isbandi, SH. Yang pada pokoknya adalah sebagai berikut:

Mata Acara Rapat Pertama:

Menerima dan menyetujui Laporan Direksi Perseroan mengenai jalannya Perseroan untuk tahun buku 2014.

Mata Acara Rapat Kedua:

Mengesahkan Neraca dan Perhitungan Laba Rugi Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2014, serta menerima dan menyetujui pemberian pembebasan tanggung jawab (acquite et de

charge) sepenuhnya kepada Dewan Komisaris dan Direksi

Perseroan atas indakan pengawasan dan pengurusan

Agenda III:

Approval of the allocaion and usage of Company’s Net Income for the inancial year ended December 31st, 2014

as follows:

1. Allocaion of fund with the amount of Rp2,000,000,000,- (two billion Rupiah) as Company’s reserved fund.

2. Cash dividend amounted to 15% of 2014 Net Income

equivalent to Rp27,991,754,000 (twenty seven billion nine hundred ninety one million seven hundred ity four thousand Rupiah) or Rp5.53 (ive Rupiah ity

three cents) per share based on the number of shares issued by the Company.

3. Retained earnings totalled Rp158,585,767,074,- (one

hundred ity eight billion ive hundred eighty ive million seven hundred sixty seven thousand seventy

four Rupiah).

4. Cash dividend received by the shareholders will

be taxed according to the applicable rules and regulaions.

Agenda IV:

Approval and authorizaion of the Board of Directors to select a Public Accouning Firm to audit the Company for

the year 2015 and set the Public Accountant honorarium

and other requirements of appointment.

Agenda V:

Approval of grant of authority to the Company’s President Commissioner to determine the salaries and allowances of Board of Commissioners and to authorize Board of Commissioners to determine the salaries and allowances of Board of Directors.

Mata Acara Rapat Keiga:

Menyetujui dan menetapkan Penggunaan Laba Bersih Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2014 sebagai berikut:

1. Menyisihkan sejumlah Rp2.000.000.000,- (dua miliar Rupiah) sebagai dana cadangan Perseroan.

2. Dividen tunai sebesar 15% (lima belas persen) dari Laba Bersih tahun 2014 sejumlah Rp27.991.754.000,- (dua puluh tujuh miliar sembilan ratus sembilan puluh satu juta tujuh ratus lima puluh empat ribu Rupiah) atau sebesar Rp 5,53 (lima koma lima puluh

iga rupiah) per saham berdasarkan jumlah saham

yang telah dikeluarkan oleh Perseroan.

3. Dibukukan sebagai Laba di tahan sebesar Rp 158.585.767.074,- (seratus lima puluh delapan miliar lima ratus delapan puluh lima juta tujuh ratus enam puluh tujuh ribu tujuh puluh empat Rupiah).

4. Atas penerimaan dividen tunai, para pemegang saham akan dikenakan pajak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku;

Mata Acara Rapat Keempat:

Menerima dan menyetujui pemberian wewenang kepada Direksi Perseroan untuk menunjuk Kantor Akuntan

Publik Terdatar untuk audit tahun buku 2015 dan

menetapkan honorarium Akuntan Publik tersebut serta persyaratan lain penunjukkannya.

Mata Acara Rapat Kelima:

Menerima dan menyetujui pemberian wewenang kepada Presiden Komisaris Perseroan untuk menentukan besarnya gaji dan tunjangan Dewan Komisaris Perseroan dan memberi wewenang kepada Dewan Komisaris untuk menentukan besarnya gaji dan tunjangan Direksi Perseroan.

Agenda VI:

Approval of the change in Company’s board

composiion:

1. Discharged Takao Okabe from his posiion as Company’s Director in respect to the end of his

term as of the closing of the Meeing and expressed graitude for all his work and services during his duty

as the Company’s Director.

2. Discharged Gidion Slamet Oetomo from his posiion as Company’s Independent Commissioner in respect

to the end of his term as of the closing of the Meeing and expressed graitude for all his work and services

during his duty as the Company’s Independent Commissioner.

3. Re-elected current members of the Board of Directors and Board of Commissioners as of the closing of the

Meeing unil the end of their term at the closing of

AGM in 2020, without lessening the rights of AGM to

dismiss any member at any ime.

4. Appointed Seiji Kusunoki as the Company’s new

Director as of the closing of the Meeing unil the

end of his term at the closing of the AGM in 2020, without lessening the rights of AGM to dismiss him

at any ime.

5. Appointed Jusuf Arbianto Tjondrolukito as the Company’s new Independent Commissioner as of the

closing of the Meeing unil the end of his term at

the closing of the AGM in 2020, without lessening the

rights of AGM to dismiss him at any ime.

Mata Acara Rapat Keenam:

Persetujuan perubahan pengurus Perseroan:

1. Memberhenikan dengan hormat Bapak Takao Okabe dari jabatannya selaku Direktur Perseroan sehubungan telah berakhirnya masa jabatan yang bersangkutan terhitung sejak ditutupnya Rapat ini dan menyampaikan terima kasih atas semua karya dan jasa yang telah diberikannya selama bertugas dalam jabatannya selaku Direktur Perseroan.

2. Memberhenikan dengan hormat Bapak Gidion Slamet Oetomo dari jabatannya selaku Komisaris Independen Perseroan sehubungan dengan telah berakhirnya masa jabatan yang bersangkutan terhitung sejak ditutupnya Rapat ini dan menyampaikan terima kasih atas semua karya dan jasa yang telah diberikannya selama bertugas dalam jabatannya selaku Komisaris Independen Perseroan.

3. Mengangkat kembali anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan yang masih ada terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai dengan berakhirnya masa jabatan mereka pada saat ditutupnya RUPS Tahunan yang diselenggarakan pada tahun 2020, satu dan lain tanpa mengurangi hak RUPS untuk

memberhenikannya sewaktu-waktu.

4. Mengangkat Bapak Seiji Kusunoki selaku Direktur Perseroan yang baru terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai dengan berakhirnya masa jabatan yang bersangkutan pada saat ditutupnya RUPS Tahunan yang diselenggarakan pada tahun 2020, satu dan lain tanpa mengurangi hak RUPS untuk

memberhenikannya sewaktu-waktu.

5. Mengangkat Bapak Jusuf Arbianto Tjondrolukito selaku Komisaris Independen Perseroan yang baru terhitung sejak ditutupnya Rapat ini sampai dengan berakhirnya masa jabatan yang bersangkutan pada saat ditutupnya RUPS Tahunan yang diselenggarakan pada tahun 2020, satu dan lain tanpa mengurangi hak

Therefore, the new composiion of the Company’s

Boards are as follows:

Board of Commissioners:

1. President Commissioner : Benny Seiawan Santoso 2. Commissioner : Tan Hang Huat 3. Independent Commissioner : Jusuf Arbianto Tjondrolukito

Board of Directors:

1. President Director : Wendy Sui Cheng Yap 2. Director : Yenni Husodo 3. Director : Kaneyoshi Morita 4. Director : Seiji Kusunoki 5. Director : Indrayana 6. Independent Director : Chin Yuen Loke

All resoluions taken in the AGM were based on

consensus. In the event that a consensus is not achieved,

the resoluions shall be taken by voing and based on airmaive votes of more than half (½) of the total valid voing rights in the meeing.

Dengan demikian susunan Pengurus Perseroan yang baru selengkapnya sebagai berikut:

Dewan Komisaris:

1. Presiden Komisaris : Benny Seiawan Santoso 2. Komisaris : Tan Hang Huat 3. Komisaris Independen : Jusuf Arbianto

Tjondrolukito

Dewan Direksi:

1. Presiden Direktur : Wendy Sui Cheng Yap 2. Direktur : Yenni Husodo 3. Direktur : Kaneyoshi Morita 4. Direktur : Seiji Kusunoki 5. Direktur : Indrayana 6. Direktur Independen : Chin Yuen Loke

Semua keputusan dalam RUPST diambil berdasarkan musyawarah untuk mufakat. Dalam hal ini apabila

keputusan musyawarah untuk mufakat idak tercapai

maka keputusan diambil dengan pemungutan suara berdasarkan jumlah suara setuju sedikitnya lebih dari 1/2 (satu per dua) dari jumlah suara yang dikeluarkan dengan sah dalam Rapat.

Mata Acara RUPST

AGM Meeing Agenda

Setuju (saham)

Airmaive (shares)

Tidak Setuju (saham)

Negaive (shares) Abstain (saham) Abstain (shares) Pertanyaan/Tanggapan (orang) Quesion/Response (person) I 4.191.533.380 (100%) 0 (0%) 0 (0%) 1 II 4.191.533.380 (100%) 0 (0%) 0 (0%) 0 III 4.191.533.380 (100%) 0 (0%) 0 (0%) 0 IV 4.116.379.780 (98,27%) 75.153.600 (1,793%) 0 (0%) 0 V 4.189.832.480 (99,959%) 1.700.900 (0,041%) 0 (0%) 0 VI 4.007.958.480 (95,62%) 183.574.900 (4,38%) 0 (0%) 0

ExTRAORDINARY GENERAL MEETING OF

Dalam dokumen PT. Nippon Indosari Corpindo - Sari Roti (Halaman 51-55)