• Tidak ada hasil yang ditemukan

TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN

Dalam dokumen PT. Nippon Indosari Corpindo - Sari Roti (Halaman 74-79)

Tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) yang dilakukan

Perseroan melipui beberapa aspek antara lain pengelolaan

lingkungan hidup, ketenagakerjaan, pengembangan sosial dan kemasyarakatan serta perlindungan terhadap konsumen.

Pengelolaan Lingkungan Hidup

Sebagai produsen makanan, Perseroan memiliki potensi terjadinya pencemaran lingkungan yang mungkin dapat disebabkan oleh limbah produksi Perseroan.

Untuk menganisipasi potensi munculnya pencemaran lingkungan hidup, Perseroan senaniasa menerapkan

dan melaksanakan sistem pengelolaan lingkungan dan melakukan pemantauan lingkungan secara berkala.

Limbah Perseroan dapat dikategorikan menjadi:

• Limbah padat

Dalam pengelolaan limbah padat, Perseroan

bekerjasama dengan pihak keiga yang

• Liquid Waste

Most of the Company’s producion plants are located in an industrial complex that enables the Company to handle its liquid waste with the help of the industrial complex management.

For the Company’s plant that is not located in a

industrial complex, the Company’s liquid waste

management is handled in accordance with standard procedures.

• Gas and Dust

The Company coninually ensures its working

environment is free from gas and dust by having

proper air circulaion and venilaion in the oice and producion areas.

• Noise polluion

The level of noise in the factory is within 85 dBA or at an acceptable level to comply with

the Regulaion of Minister of Manpower and Transmigraion No. PER-13/MEN/X2011.

The Company carefully executes its waste management

in accordance with the applied standard procedures

and all related aciviies are reported regularly to the

Environmental Department.

Labor, Health, and Safety

The Company protects and supports its employees’

welfare through various employment beneits such as,

health insurance, pension plan and work safety insurance.

Each of the Company’s plant is equipped with a clinic and professional paramedics. All operaional aciviies in

the plants are supported by well-maintained system which is audited regularly to ensure that all employees work in an acceptable environment.

• Limbah cair

Sebagian besar pabrik Perseroan berlokasi didalam kawasan industri, oleh karena itu dalam mengolah limbah cair, Perseroan bekerjasama dengan pihak kawasan industri. Untuk pabrik yang berlokasi diluar kawasan industri, Perseroan melakukan pengolahan

limbah cair secara mandiri dengan memperhaikan

standar pengolahan limbah.

• Debu dan gas

Perseroan senaniasa menjaga lingkungan kerja

Perseroan agar terbebas dari ganggung debu dan gas dengan membuat sistem sirkulasi yang baik sehingga sirkulasi udara dapat berjalan dengan baik.

• Kebisingan

Tingkat kebisingan pada area pabrik Perseroan berada dibawah batas yang telah ditetapkan oleh Peraturan Menakertrans No.PER-13/MEN/X/2011 atau masih berada dibawah 85 dBA.

Pengolahan limbah Perseroan senaniasa memperhaikan standar pengolahan limbah dan

pelaksanaannya dilaporkan secara berkala kepada Badan Lingkungan Hidup.

Ketenagakerjaan, Kesehatan dan Keselamatan Kerja

Sebagai suatu keluarga, Perseroan senaniasa berusaha

untuk menaungi dan melindungi seluruh anggota keluarga Perseroan. Oleh karena itu, Perseroan melengkapi seluruh Karyawan dengan program jaminan sosial yang memberikan beragam manfaat mulai dari Jaminan Kesehatan, Jaminan Hari Tua, dan Jaminan Kecelakaan kerja.

Perseroan melengkapi seluruh pabrik Perseroan dengan ruangan pelayanan kesehatan karyawan dan tenaga paramedis yang profesional. Selain itu, Perseroan

pun melengkapi seiap akivitas operasional dengan sistem yang telah tertata dan senaniasa diinjau secara berkala untuk memasikan bahwa seluruh Karyawan bekerja di

The Company provides a canteen in each plant that caters a variety of food free of charge for employees. The

food is prepared by a third party caterer with ceriied food business training from the Public Health Oice and

passed the strict assessments in terms of hygiene, halal status and menu variety.

To provide a sense of safety and security at work, the Company provides trained security guards in each plant to protect its employees. Apart from that, the working area

in each plant is equipped with smoke detectors, small ire exinguishers, hydrants, evacuaion routes and competent and reliable Health and Safety oicers.

As part of the Company’s commitment to improve

its employees’ welfare, several employees’ beneit programs are iniiated such as loan with lat interest rate for employees in need, Lebaran fesive hamper, Idul Adha donaion and tour faciliies. The Company also encourages its employees with school-age children to paricipate in Ayo Sekolah program which gives out educaional aid in the form of educaional fund or school equipment.

The Company never pracices gender discriminaion

within the work environment. All employees, both men

and women, have equal career opportuniies and are

assessed based on their skills and achievements.

Social and Community Development

The lack of public educaion on food health and safety pracices is one of the main causes of improper food handling resuling in frequent food poisoning in

the community. As a food manufacturer in the bread

industry, the Company acively paricipates in educaing communiies concerning food safety. In mid-2015, the

Company launched a program that aims to educate and

Perseroan memiliki fasilitas kanin yang menyediakan

beragam makanan yang dapat dikonsumsi oleh Karyawan tanpa dipungut biaya. Makanan-makanan tersebut

disediakan oleh pihak keiga yang telah memiliki keterangan pelaihan usaha jasa boga dari Dinas Kesehatan dan melalui penilaian ketat mengenai ingkat kehigienisan,

kehalalan serta ragam variasi menu makanan.

Dalam rangka memberikan rasa aman, Perseroan melengkapi seluruh area kerja dengan satuan pengaman yang siap melindungi Karyawan selama berada di area kerja Perseroan. Selain itu, Area kerja Perseroan pun dilengkapi dengan smoke detector, alat pemadam api

ringan (APAR), hydrant, jalur evakuasi , im evakuasi dan im K3 yang dapat diandalkan.

Selain mengusahakan kesehatan dan keselamatan kerja, Perseroan pun berupaya untuk membantu meningkatkan

kesejahteraan Karyawan melalui beberapa program seperi program bantuan pinjaman dana dengan bunga lat bagi

Karyawan yang membutuhkan, bingkisan lebaran, bantuan kurban Idul Adha dan fasilitas tur Karyawan. Karyawan yang memiliki anak usia sekolah dapat bergabung dalam program Ayo Sekolah yang memberikan fasilitas bantuan pendidikan baik berupa dana maupun alat-alat penunjang pendidikan.

Dalam akivitas ketenagakerjaan, Perseroan idak mengenal prakik diskriminasi gender. Seluruh Karyawan

Perseroan baik pria maupun wanita memiliki kesempatan yang sama dalam bekerja dan berkarir, penilaian Karyawan dilakukan berdasarkan prestasi yang telah dicapai.

Pengembangan Sosial dan Kemasyarakatan

Kurangnya kesadaran masyarakat terhadap pangan yang sehat dan aman untuk dikonsumsi menjadi salah satu faktor pendorong munculnya beragam fenomena pangan mulai dari penyalahgunaan bahan baku hingga kasus keracunan massal yang marak terjadi di lingkungan masyarakat. Sebagai produsen makanan yang bergerak

share informaion on food safety to the community,

especially housewives.

In pracice, the Company collaborates with paries such

as the industrial area’s management (where the Company’s

plants are located) as well as with other paries. As of end

of 2015, the Company has provided food safety counseling to housewives from several villages/neighborhoods.

Besides Food Safety Educaion, the Company is also involved in other social aciviies, namely:

• Sponsored several drug counseling events

together with the Naional Narcoics Agency (BNN) in several ciies.

• Teamed up with Student Aciviies of Community Service and Environmental Awareness of Insitute of Staisics ofering free medical treatments to

berperan dalam meningkatkan pengetahuan masyarakat khususnya mengenai keamanan pangan. Oleh karena itu, pada pertengahan tahun 2015, Perseroan membentuk suatu program baru yang bertujuan untuk memberikan penyuluhan dan membagikan informasi seputar keamanan pangan kepada masyarakat khususnya para Ibu rumah tangga.

Penyuluhan Keamanan Pangan di Kampung Arjuna, Cicendo-Bandung

Food Safety Educaion in Kampung Arjuna, Cicendo-Bandung

Dalam pelaksanaannya, Perseroan bekerja sama

dengan beberapa pihak seperi pengelola kawasan industri

dimana pabrik Perseroan berada maupun dengan pihak lainnya. Sampai dengan akhir tahun 2015, Perseroan telah memberikan penyuluhan kepada ibu-ibu rumah tangga yang berasal dari beberapa desa/kelurahan.

Selain Penyuluhan Keamanan Pangan, Perseroan

pun terlibat dalam beberapa kegiatan sosial lain seperi

diantaranya:

• Mendukung kegiatan penyuluhan bahaya narkoba

bersama Badan Narkoika Nasional (BNN) yang

diselenggarakan dibeberapa kota.

• Pengobatan grais kepada 188 warga di Kampung

Sinarlari, bekerjasama dengan UKM PMKL Sekolah

• Visited 96 hospitalized paients, 50 pediatric surgery paients, 20 neurosurgery paients and 84 house shelters’ paients with the Inter-Campus Services Cooperaion Agency (BKPAK).

• Other social aciviies.

Product Safety and Consumers’ Protecion

To ensure high quality, hygienic and halal products, the Company applies Good Manufacturing Pracice (GMP), Sanitaion Standard Operaing Procedure (SSOP),

Halal Assurance System (HAS), ISO 9001:2008 (Quality Management System), and ISO 22000:2005 (Food Safety

Management System). Sari Roi’s products are listed on the Naional Agency of Drug and Food Control (BPOM) and ceriied halal from Indonesian Ulama Council (MUI). • Perseroan melakukan kegiatan kunjungan kasih

kepada 96 pasien rawat inap, 50 pasien bedah anak, 20 pasien bedah syaraf dan 84 pasien rumah singgah, bersama dengan Badan Kerjasama Pelayanan Antar Kampus (BKPAK).

• Kegiatan-kegiatan sosial lainnya.

Pengembangan Desa Teringgal - Pengobatan Grais di Kampung Sinarlari

The Rural Village Development - Free Medicaion Event At Kampung Sinarlari

Tanggung Jawab Produk dan Perlindungan Konsumen

Sudah menjadi komitmen Perseroan untuk

mempersembahkan produk yang berkualitas inggi,

higienis dan halal, oleh karena itu Perseroan menerapkan sistem GMP (Good Manufacturing Pracice), SSOP (Sanitaion Standard Operaing Procedure), SJH (Sistem Jaminan Halal), Standar ISO 9001:2008 (Quality Manajemen System), dan ISO 22000:2005 (Food Safety Management System). Produk-produk Perseroan pun telah tercatat di Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM)

dan telah mendapatkan seriikasi halal dari Majelis Ulama

As part of consumers’ protecion, Sari Roi’s packaging contains product informaion such as:

• Brand and lavors.

• Brand logo and halal code from MUI.

• Indonesia Naional Agency of Drug and Food Control (BPOM) registraion code.

• Nutrient content, net weight product, product

composiion, and nutriional values. • Producion code and expiry date.

• Storage suggesions to ensure product freshness.

The Company also provides SariRoi-Peduli as means of communicaion that can be accessed through the Company’s website www.sariroi.com. Through SariRoi-

Peduli, customers may submit their product complaints,

suggesions, and other informaion.

Dalam dokumen PT. Nippon Indosari Corpindo - Sari Roti (Halaman 74-79)