• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sekolah : SMA Negeri 4 Bantaeng Mata Pelajaran : Matematika

Pokok Bahasan : Pola Bilangan Kelas/ semester : / Ganjil Tahun Ajaran : 2021/2022 Pertemuan : 1 (pertama) Alokasi Waktu : 2 × 30 menit

A. Kompetensi inti :

K1.1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

K1.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional.

K1.3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

K1.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

1.6 Mengeneralisasi pola bilangan dan jumlah pada barisan dan aritmetika dan geometri

4.6 Menggunakan pola barisan aritmetika atau geometri untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk pertumbuhan, peluruhan, bunga, majemuk, dan anuitas)

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.6.1 Memprediksi pola bilangan, barisan dan deret

4.6.1 Menerapkan aturan pola bilangan dalam menyelesaikan berbagai permasalahan

D. Materi Ajar Pola Bilangan

E.Metode Pembelajaran

1. Model pembelajaran : Pembelajaran kooperatif

2. Metode pembelajaran : Diskusi, tanya jawab dan latihan.

3. Pendekatan pembelajaran : Pendekatan scientific F. Media Pembelajaran

1. Video

2. Lembar Kegiatan Siswa G. Sumber Belajar

Buku guru dan buku siswa

H. Langkah – langkah Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu 1. Pendahuluan

 Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin doa sebelum kegiatan belajar dimulai

 Guru mengabsen siswa

 Guru menyampaikan tujuan dan

 Siswa memperhatikan materi-materi yang ada pada video

 Siswa mencatat materi yang ada pada pada video di buku catatan MENANYAKAN

 Siswa diarahkan untuk membuat pertanyaan dan mempertanyakan tentang hal-hal yang belum mengalihkan pertanyaan tersebut kepada siswa untuk dijadikan bahan diskusi

Ranah pengetahuan

dan

40 menit

MENALAR

 Siswa mengumpulkan sejumlah informasi ataupun fakta-fakta dalam rangka menjawab LKS dan pertanyaan yang diajukan siswa

 Siswa mengolah informasi ataupun fakta-fakta yang dikumpulkan menjadi sebuah rumusan kesimpulan, sesuai dengan masalah yang diajukan pada

memperdalam) pemahaman atas hasil yang didapatkan pada persoalan sebelumnya

MENGOMUNIKASIKAN

 Siswa menyampaikan hasil kegiatan belajar kepada orang lain secara jelas, baik lisan maupun

 Guru menginformasikan kegiatan belajar pada pertemuan berikutnya

 Guru mengakhiri pelajaran dengan

10 menit

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA Negeri 4 Bantaeng Mata Pelajaran : Matematika

Pokok Bahasan : Barisan dan Deret Aritmatika Kelas/ semester : / Ganjil

Tahun Ajaran : 2021/2022 Pertemuan : 2 (kedua) Alokasi Waktu : 2 × 30 menit

A. Kompetensi inti :

K1.1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

K1.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional.

K1.3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

K1.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

3.6 Mengeneralisasi pola bilangan dan jumlah pada barisan dan aritmetika dan geometri

4.6 Menggunakan pola barisan aritmetika atau geometri untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk pertumbuhan, peluruhan, bunga, majemuk, dan anuitas)

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.6.1 Menerapkan barisan dan deret aritmetika dalam menyelesaikan masalah 3.6.2 Menganalisis masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret aritmetika 4.6.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret

aritmetika D. Materi Ajar

Barisan dan Deret Aritmetika E.Metode Pembelajaran

1. Model pembelajaran : Pembelajaran kooperatif

2. Metode pembelajaran : Diskusi, tanya jawab dan latihan.

3. Pendekatan pembelajaran : Pendekatan scientific F. Media Pembelajaran

1. Video

2. Lembar Kegiatan Siswa G. Sumber Belajar

Buku guru dan buku siswa

H. Langkah – langkah Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu 1. Pendahuluan

 Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin doa sebelum kegiatan belajar dimulai

 Guru mengabsen siswa

 Guru menyampaikan tujuan dan

 Siswa memperhatikan materi-materi yang ada pada video

 Siswa mencatat materi yang ada pada pada video di buku catatan

MENANYAKAN

 Siswa diarahkan untuk membuat pertanyaan dan mempertanyakan tentang hal-hal yang belum diketahui dari apa yang diamati untuk ditindaklanjuti pada kegiatan mencari informasi

 Guru menjawab pertanyaan yang diajukan oleh siswa atau guru mengalihkan pertanyaan tersebut kepada siswa untuk dijadikan bahan diskusi

Ranah pengetahuan

dan

40 menit

MENALAR

 Siswa mengumpulkan sejumlah informasi ataupun fakta-fakta dalam rangka menjawab LKS dan pertanyaan yang diajukan siswa

 Siswa mengolah informasi ataupun fakta-fakta yang dikumpulkan menjadi sebuah rumusan kesimpulan, sesuai dengan masalah yang diajukan pada langkah sebelumnya

 Guru meninjau hasil diskusi yang telah dilakukan oleh siswa

MENGASOSIASIKAN

 Siswa menerapkan (mengembangkan dan memperdalam) pemahaman atas hasil yang didapatkan pada persoalan sebelumnya

MENGOMUNIKASIKAN

 Siswa menyampaikan hasil kegiatan belajar kepada orang lain secara jelas, baik lisan maupun tulisan

keterampilan

3. Penutup

 Guru menyimpulkan secara keseluruhan yang telah dibahas

 Guru menginformasikan kegiatan belajar pada pertemuan berikutnya

 Guru mengakhiri pelajaran dengan mengucapkan salam dan siswa merespon salam dari guru.

10 menit

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMA Negeri 4 Bantaeng Mata Pelajaran : Matematika

Pokok Bahasan : Barisan dan Deret Geometri Kelas/ semester : / Ganjil

Tahun Ajaran : 2021/2022 Pertemuan : 3 (ketiga) Alokasi Waktu : 2 × 30 menit

A. Kompetensi inti :

K1.1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

K1.2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional.

K1.3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

K1.4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

3.6 Mengeneralisasi pola bilangan dan jumlah pada barisan dan aritmetika dan geometri

4.6 Menggunakan pola barisan aritmetika atau geometri untuk menyajikan dan menyelesaikan masalah kontekstual (termasuk pertumbuhan, peluruhan, bunga, majemuk, dan anuitas)

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.6.1 Menerapkan barisan dan deret geometri dalam menyelesaikan masalah 3.6.2 Menganalisis masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret geometri 4.6.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan barisan dan deret

geometri D. Materi Ajar

Barisan dan Deret Geometri E.Metode Pembelajaran

1. Model pembelajaran : Pembelajaran kooperatif

2. Metode pembelajaran : Diskusi, tanya jawab dan latihan.

3. Pendekatan pembelajaran : Pendekatan scientific F. Media Pembelajaran

1. Video

2. Lembar Kegiatan Siswa G. Sumber Belajar

Buku guru dan buku siswa

H. Langkah – langkah Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi

Waktu 1. Pendahuluan

 Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin doa sebelum kegiatan belajar dimulai

 Guru mengabsen siswa

 Guru menyampaikan tujuan dan

 Siswa memperhatikan materi-materi yang ada pada video

 Siswa mencatat materi yang ada pada pada video di buku catatan

MENANYAKAN

 Siswa diarahkan untuk membuat pertanyaan dan mempertanyakan tentang hal-hal yang belum diketahui dari apa yang diamati untuk ditindaklanjuti pada kegiatan mencari informasi

 Guru menjawab pertanyaan yang diajukan oleh siswa atau guru mengalihkan pertanyaan tersebut kepada siswa untuk dijadikan bahan diskusi

Ranah pengetahuan

dan

40 menit

MENALAR

 Siswa mengumpulkan sejumlah informasi ataupun fakta-fakta dalam rangka menjawab LKS dan pertanyaan yang diajukan siswa

 Siswa mengolah informasi ataupun fakta-fakta yang dikumpulkan menjadi sebuah rumusan kesimpulan, sesuai dengan masalah yang diajukan pada langkah sebelumnya

 Guru meninjau hasil diskusi yang telah dilakukan oleh siswa

MENGASOSIASIKAN

 Siswa menerapkan (mengembangkan dan memperdalam) pemahaman atas hasil yang didapatkan pada persoalan sebelumnya

MENGOMUNIKASIKAN

 Siswa menyampaikan hasil kegiatan belajar kepada orang lain secara jelas, baik lisan maupun tulisan

keterampilan

3. Penutup

 Guru menyimpulkan secara keseluruhan yang telah dibahas

 Guru menginformasikan kegiatan belajar pada pertemuan berikutnya

 Guru mengakhiri pelajaran dengan mengucapkan salam dan siswa merespon salam dari guru.

10 menit

Dokumen terkait