• Tidak ada hasil yang ditemukan

Melipat sandaran punggung belakang

Untuk melipat sandaran punggung belakang secara terpisah:

Bahaya

Catatan

Melipat tempat duduk belakang dengan sabuk pengaman yang masih terpasang bisa menyebabkan kerusakan pada tem-pat duduk atau sabuk pengaman. Selalu buka kepala sabuk pengaman dan kem-balikan ke posisi normalnya sebelum melipat tempat duduk belakang.

1. Tekan penahan kepala ke bawah dengan menekan pengunci.

Catatan

Untuk memastikan ruang yang cukup untuk pengoperasian alas tempat duduk belakang, geser tempat duduk depan ke arah maju dan setel sandaran punggung tempat duduk belakang menjadi tegak lurus.

2. Tarik tuas pelepas di bagian atas sanda-ran punggung tempat duduk belakang lalu lipat ke depan dan ke bawah.

3. Letakkan sabuk pengaman tempat duduk sisi luar ke dalam penuntun sabuk.

Untuk mengembalikan sandaran punggung ke posisi semula, tarik sabuk pengaman dari penuntun sabuk dan angkat sandaran punggung ke atas. Tekan sandaran punggung dengan kuat ke tempatnya. Pastikan bahwa sabuk pengaman tidak terjepit oleh penguncinya. Sabuk penga-man tempat duduk belakang tengah mung-kin terkunci saat anda mengangkat sanda-ran tempat duduk. Jika terjadi hal demikian, biarkan sabuk tergulung kembali dan mulai lagi.

47 Penyimpanan

Untuk mengembalikan alas tempat duduk belakang, posisikan bagian belakang alas tempat duduk ke posisi semula dan pasti-kan bahwa tali sabuk pengaman tidak terpelintir atau terjepit di bawah alas tempat duduk, lalu dorong bagian depan alas tempat duduk ke bawah dengan kuat sampai terkunci.

Awas

Saat mengembalikan sandaran punggung tempat duduk belakang ke posisi tegak lurus, posisikan sabuk pengaman tempat duduk belakang dan kepala sabuk dianta-ra sandadianta-ran punggung tempat duduk belakang dan alas. Pastikan bahwa sabuk pengaman tempat duduk belakang dan kepala sabuk tidak terjepit di bawah alas tempat duduk belakang.

Pastikan bahwa sabuk pengaman tidak terlilit atau terjepit sandaran punggung tempat duduk dan diatur sesuai dengan posisinya yang benar.

Peringatan

Pastikan bahwa sandaran punggung tem-pat duduk belakang sepenuhnya ke belakang dan terkunci di tempatnya sebe-lum mengoperasikan kendaraan dengan penumpang di tempat duduk belakang Jangan tarik tuas pelepas di bagian atas sandaran punggung tempat duduk selagi kendaraan bergerak.

Hal tersebut bisa menyebabkan cedera pada penumpang atau kerusakan pada kendaraan.

Awas

Melipat tempat duduk belakang dengan sabuk pengaman yang masih terpasang bisa menyebabkan kerusakan pada tempat duduk atau sabuk pengaman.

Selalu buka kepala sabuk pengaman dan kembalikan ke posisi normalnya sebelum melipat tempat duduk belakang

Jangan sekali-kali membiarkan penumpang duduk di atas sandaran punggung yang ditekuk ke belakang selagi mobil bergerak karena ini bukanlah posisi duduk yang benar dan tidak ada sabuk pengaman yang bisa digunakan.

Hal ini bisa mengakibatkan cedera serius atau kematian jika terjadi kecelakaan atau berhenti mendadak.

Benda-benda yang ada di sandaran punggung yang ditekuk ke belakang tidak boleh lebih tinggi dari bagian atas tempat duduk depan.

Hal ini bisa memungkinkan muatan bergeser ke depan dan menyebabkan ced-era atau kerusakan jika kendaraan berhen-ti mendadak.

Peringatan 48 Penyimpanan

Tutup ruang bagasi

Saat tutup ruang bagasi diletakkan di po-sisi teratas, letakkan pada popo-sisi yang pas.

Catatan

Jika tutup ruang bagasi terletak di lokasi yang tidak tepat, ini menyebabkan mun-culnya suara berderik dan keausan akibat sentuhan dengan tempat duduk belakang. Jaring bagasi

anda bisa membawa muatan yang kecil dengan jaring bagasi opsional. Untuk me-masang jaring, gantung tiap simpul (loop) di pojok atas jaring ke kedua pasak/ pengait panel belakang.

Segi tiga peringatan (Optional)

Segi tiga peringatan dapat disimpan di lis tetap belakang dengan pengikat karet di kedua sisinya.

Lepas segi tiga peringatan saat anda mem-buka alas lantai bagasi untuk menggunakan alat. Dan jepitkan pengikat sebelum menutup alas lantai bagasi.

Kotak P3K (Optional)

Simpan kotak P3K di dalam ruang bagasi. Pemadam api (Optional)

<Tipe A>

<Tipe B>

Pemadam api terletak di tempat kaki di depan tempat duduk penumpang.

Awas

Jaring barang ini dirancang untuk muatan yang kecil. Jangan membawa benda yang berat di dalam jaring barang.

49 Penyimpanan

Jangan menempatkan bendabenda yang tajam di dalam kendaraan.

 Jangan mengemudi dengan ruang bagasi dalam kondisi terbuka.

 Berat muatan adalah selisih antara berat kendaraan yang diizinkan dan berat kosong kendaraan. Untuk mengetahui berat kendaraan secara terperinci, silakan lihat bagian data teknis. Berat kendaraan meliputi berat pengemudi (68 kg), bagasi (7 kg) dan semua cairan (tangki 90 % penuh). Peralatan dan aksesori tam-bahan bisa menambah berat ken-daraan.

 Mengemudi dengan muatan di atap menambah kepekaan kendaraanuntuk menahan angin dan memiliki pengaruh yang mengganggu pada kendaraan akibat titik berat ken-daraan yang menjadi lebih tinggi. Informasi tentang pengisian muatan

 Benda-benda yang berat dalam ruang bagasi harus ditempatkan menempel sandaran punggung tempat duduk. Pastikan bahwa sandaran punggung telah terpasang dengan kuat. Jika ben-da tersebut bisa ditumpuk, benben-da yang lebih berat harus ditempatkan dibawah.

 Ikat benda-benda di ruang bagasi agar tidak bergeser.

 Saat membawa barang di dalam ruang bagasi, sandaran punggung tempat duduk belakang tidak boleh dicon-dongkan ke depan.

 Jangan biarkan muatan menonjol melewati tepi atas sandaran punggung.

 Jangan menempatkan bendabenda di atas tutup ruang bagasi atau panel instrumen, dan jangan menutupi sen-sor di bagian atas panel instrumen.

 Muatan tidak boleh mengganggu pengoperasian pedal, rem parkir dan tuas selektor gigi, atau meng-ganggu keleluasaan pengemudi.

 Distribusikan muatan secara merata dan ikat menggunakan tali penahan dengan benar. Sesuaikan tekanan ban dan kecepatan kendaraan menurut kondisi muatan. Sering- seringlah me-meriksa dan mengencangkan ulang talinya.

Dokumen terkait