• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 6 Kesimpulan dan Saran

6.2. Saran

Beberapa hal yang dapat direkomendasikan dari penelitian ini diantaranya: Peningkatan tekanan darah berhubungan dengan risiko terjadinya berbagai penyakit salah satunya adalah stroke, oleh karena itu perlu dilakukan langkah-langkah preventif yang dapat membuat tekanan darah dalam batasan yang normal. Hal yang dapat dilakukan antara lain:

1. Pentingnya deteksi dini dan peningkatan kewaspadaan sejak muda terutama yang memiliki resiko tinggi dan kontrol tekanan darah sangat penting untuk ditingkatkan, terutama pada lansia.

2. Untuk penelitian selanjutnya, perlunya penelitian yang lebih lanjut dengan jumlah sampel yang lebih besar dengan metode yang lebih baik serta parameter yang digunakan dalam menentukan tingkat keparahan diperbanyak.

DAFTAR PUSTAKA

Andersen, Klaus Kaae, et al., 2009. Hemorrhagic and Ischemic Compared: Stroke severity, Mortality, and Risk Factors. Stroke. 40:2068-2072.

American Heart Association. 2014. Ischemic Strokes (Clots). Available from :

(Updated : Jun 17, 2014) [Accessed 23 Juni 2014].

American Heart Association. 2014. Hemorrhagic (Bleeds). Available from :

(Updated : Jun 17, 2014) [Accessed 23 Juni 2014].

Ahmed, N., Wahlgren, N.G. 2001. High Initial Blood Pressure after Acute Stroke is associated with poor functional outcome. Journal of Internal Medicine. 467-473.

Badan Penelitian dan Pengembangan, 2013. Riset Kesehatan Dasar. Kesehatan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.

Barret, K et al., 2007, Sex Differences in Stroke Severity, Symptoms, and Deficits After First-Ever Ischemic Stroke J Stroke Cerebrovasc Dis 16(1): 34–39. Bilic, Ivica., Dzamonja, G., Lusic, Ivo., Matijaca, M., Calkjkusic, K., 2009. Risk

Factors and Outcome Difference Between Ischemic and Hemorrhagic Stroke. Croatia; 48:399-403.

Castillo J, Leira R, Garcia MM, Serena J, Blanco M, Davalos, 2004. A Blood pressure decrease during the acute phase of ischemic stroke is associated with brain injury and poor stroke outcome. Stroke. 35:520-526

Christensen, H., Meden, P., Overgaard, K., Boysen, G., 2002. The Course of Blood Pressure in Acute Stroke is Related to the Severity of the Neurological Deficits. UK: Blackwell Munksgaard.

Dahlan, M. Sopiyudin., 2013. Besar Sampel dan Cara Pengambilan Sampel. Jakarta : Salemba Medika.

Danpadani, K Bhuvaneswari., Suzuki, S., Reyes-Iglesias, Y., Duncan, Robert C., 1995. Relation Between Blood Pressure and Outcome in Intracerebral Hemorrhage. American Heart Association. Available from: http://stroke.ahajournals.org/content/26/1/21 [Accesed 15 Mei 2014]

Departement of Neurology/ Neurosuegery, 2011. Hemorrhagic Stroke What You Need To Know. UNM Hospitals

Duncan Pamela W., Jorgensen, HS., Wade, Derick T., 2000. Outcome Measures in Acute Stroke Trials Measures in A Systematic Review and Some Recommendations to Improve Practice. Stroke.31:1429-1438

Fischer, Urs., et al, 2005. NIHSS Score and Arteriographic Findings in Acute Ischemic Stroke. Stroke, 36:2121-2125.

Grise, M Erin dan Adeoye, O, 2012. Blood Pressure Control for Acute Ischemic and Hemorrhagic Stroke. Volume 14, No.2.

Gunawan, L., 2001. Hipertensi. In : P, Naysa M., 2012. Gambaran Tekanan Darah pada Penderita Stroke Fase Akut di RSUP H. Adam Malik Medan.

Hinkle, Janice L, 2014. Reliability and Validity of the National Institutes of Health Stroke Scale for Neuroscience Nurses. American Heart Association. Available from Mei 2014]

Kelly-Hayes, M., et al, 1998. The American Heart Association Stroke Outcome Classification: Executive Summary.Circulation, 97:2474-2478.

Leonardi-Bee J, Bath PMW, Philips SJ, Sandercock PAG, 2002. Blood pressure and Clinical Outcomes in The International Stroke Trial. Stroke, 33:1315-1320. Mardjono, M dan Sidharta, P., 2012. Neurologi Klinis dasar. Jakarta: Dian Rakyat.

Martono, H dan Kuswardini, RA Tuty, 2009. Stroke dan Penatalaksanaanya Oleh Internis. Dalam: Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Jakarta : 892

Misbach, J., 2007. Pandangan Umum Mengenai Stroke. In: Rasyid, A. & Soertidewi, L., ed. Unit Stroke Manajemen Stroke Secara Komprehensif. Misbach, J., 1999. Stroke Aspek Diagnosis, Patofisiologi, Manajemen. In: Ritarwan,

K., 2002. Pengaruh Suhu Tubuh terhadap Outcome Penderita Stroke yang dirawat di RSUP H. Adam Malik Medan. Program Studi Ilmu Penyakit Saraf Fakultas Kedokteran USU RSUP H. Adam Malik Medan.

National Stroke Association, 2014. Public Stroke Prevention Guidelines. Available from : Mei 2014]

Ohwaki, Kazuhiro., et al., (2004). Blood Pressure in Acute Intracerebral Hemorrhage: Relationship Between Elevated Blood Pressure and Hematoma Enlargment. Stroke. 35:1364-1367.

Palmer, A., 2005. Simple Guide Blood Pressure. Jakarta: EGC.

Price, Sylvia A dan Wilson, Lorraine M. 2005. Patofisiologi Konsep Klinis Proses- Proses Penyakit Edisi 6. Jakarta : EGC.

Rasyid, A. & Soertidewi, L, 2007. Pandangan Umum Mengenai Stroke. ed. Unit Stroke Manajemen Stroke Secara Komprehensif

Ritarwan, K., 2002. Pengaruh Suhu Tubuh terhadap Outcome Penderita Stroke yang dirawat di RSUP H. Adam Malik Medan. Program Studi Ilmu Penyakit Saraf Fakultas Kedokteran USU RSUP H. Adam Malik Medan.

Robinson, T.G. & Potter, J.F., 2004. Blood Pressure in Acute Stroke. UK: British Geriatrics Society.

Rossi, P., et al, 2011. Spontaneous Decrease of Blood Pressure Occurs in Acute Ischemic Stroke with Favourable Neurological Cours. Italy : The Open Neurology Journal, 5, 48-54.

Sare, Gillian M. et al., 2009. Relationship Between Hyperacute Blood Pressure and Outcome After Ischemic Stroke: Data from Vista Collaboration. Stroke. 40:2098-2103.

Sacco, et al., 2013. An Updated Definition of Stroke for the 21st Century. Stroke. 44:2064-2089.

Sastroasmoro, S dan Ismael, S, 2013. Dasar-Dasar Metodologi Penelitian Klinis Edisi 4. Jakarta: Sagung Seto.

Sherwood, L, 2011. Fisiologi Manusia. Edisi 6. Jakarta : EGC.

Sidharta, Priguna, 2009. Neurologi Klinis dalam Praktek Umum. Jakarta : Dian Rakyat.

The Information Standard, 2013. Stroke Statistics.Stroke Association.

Wahyuni, A.S., 2007. Statistika kedokteran (Disertai aplikasi dengan SPSS). Jakarta : Bamboedoea Communication.

Wilmot, Mark., Leonardi-Bee, J., Bath, PMW, 2004. High Blood Pressure in Acute Stroke and Subsequent Outcome : A Systematic Review. Hypertension. 43:18-24.

Yayasan Stroke Indonesia, 2012. YASTROKI. Available from:

LAMPIRAN 1

CURRICULUM VITAE

Nama : Palmaria Sitanggang

Tempat/Tanggal Lahir : Medan, 12 April 1992

Agama : Katolik

Jenis Kelamin : Perempuan

Alamat : Jalan Bunga Wijaya Kesuma, Pasar IV, Koserna, No 73

Riwayat Pendidikan : 1. TK Kembang Jaya, Medan 2. SD HKBP Padang Bulan, Medan 3. SMP Puteri Cahaya, Medan 4. SMA ST. Thomas 1, Medan

Riwayat Organisasi : 1. Tahun 2011 : Seksi Medis Bakti Sosial KMK St. Lukas 2. Tahun 2012 : Seksi Dana Bakti Sosial KMK St. Lukas 3. Tahun 2014 : Bendahara PJPMKFKI XIX

LAMPIRAN 2

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN Salam Sejahtera,

Saya, Palmaria sitanggang, yang sedang menjalani Pendidikan Kedokteran di Universitas Sumatera Utara. Saya sedang mengadakan penelitian yang berjudul “Hubungan Tekanan Darah dengan Tingkat Keparahan pada Pasien Stroke Akut di RSUP H. Adam Malik”.

Dalam penelitian ini, Bapak/Ibu/Saudara akan diwawancarai selama 5 menit mengenai identitas (nama, jenis kelamin, usia, dan pendidikan) dan seputar riwayat penyakit (diabetes mellitus/penyakit gula, dan hipertensi/darah tinggi). Selanjutnya, Bapak/Ibu/Saudara akan saya ukur tingkat keparahan nya menggunakan skala NIHSS (National Institutes of Health Stroke Scales) yang dilakukan oleh staff ahli di ruang Stroke Corner RSUP H. Adam Malik. Setelah itu data tekanan darah Bapak/Ibu/Saudara akan saya ambil dari rekam medis.

Partisipasi Bapak/ibu/Saudara dalam penelitian ini bersifat sukarela dan tanpa dikenakan biaya apapun. Pada penelitian ini, identitas Bapak/Ibu/Saudara akan disamarkan atau dirahasiakan dan hanya untuk kepentingan penelitian ini. Data yang dipublikasikan pun disamarkan dari identitas Bapak/ibu/ Saudara. Kerahasiaan Bapak/Ibu/Saudara dijamin sepenuhnya.

Apabila Bapak/Ibu/Saudara membutuhkan penjelasan lebih lanjut, maka dapat menghubungi saya :

Nama : Palmaria Sitanggang

Alamat : Jalan Bunga Wijaya Kesuma No. 73 No. Hp : 082163964487

Terima kasih atas keikutsertaan Bapak/Ibu/Saudara pada penelitian ini. Partisipasi Bapak/Ibu/Saudara sangat saya hargai dan akan menyumbangkan sesuatu yang berguna bagi ilmu pengetahuan.

Medan, ………..2014 Peneliti,

110100357 Palmaria Sitanggang

LAMPIRAN 3

LEMBAR PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN (INFORMED CONSENT)

Saya telah diminta dan memberikan izin untuk mengikuti dan berperan serta sebagai responden dalam penelitian yang berjudul “ Hubungan Tekanan Darah dengan Tingkat Keparahan pada Pasien Stroke Akut di RSUP H. Adam Malik” Peneliti telah menjelaskan tentang penelitian yang akan dilaksanakan dan saya telah mengetahui tujuan dari penelitian ini.

Saya secara sukarela dan tanpa paksaan menyatakan bersedia ikut berpartisipasi sebagai responden dalam penenlitian ini. Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Umur : Pekerjaan : Alamat :

Demikianlah surat pernyataan ini untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Medan,………2014

(………..)

LAMPIRAN 4 LEMBAR PENGAMATAN Nama Responden : Jenis kelamin : Usia : Tekanan Darah : Onset Stroke : Jenis Stroke :

Nilai NIHSS adalah antara 0-42. Terdiri dari 11 komponen, bila motorik lengan serta kaki kanan dan kiri dituliskan dalam satu nomer dan dipisahkannya dengan penambahan nomer a dan b, tetapi akan menjadi 13 komponen apabila masing- masing motorik lengan dan tungkai kanan dan kiri diberi nomer terpisah. Komponen- komponen tersebut adalah sebagai berikut :

1a. Derajat Kesadaran 0 = sadar penuh 1 = somnolen 2 = stupor 3 = koma

1b. Menjawab pertanyaan

0 = dapat menjawab dua pertanyaan dengan benar ( mis. Bulan apa sekarang dan usia pasien)

1 = hanya dapat menjawab satu pertanyaan dengan benar/tidak dapat berbicara karena terpasang pipa endotrakea atau disartria

2 = tidak dapat menjawab kedua pertanyaan dengan benar/afasia/stupor 1c. Mengikuti perintah

0 = dapat melakukan dua perintah dengan benar (mis buka dan tutup mata, kepal dan buka tangan pada sisi yang sehat)

1 = hanya dapat melakukan satu perintah dengan benar 2 = tidak dapat melakukan kedua perintah dengan benar 2. Gerakan mata konyogat horizontal

0 = normal

1 = gerakan abnormal hanya pada satu mata

2 = deviasi konyugat yang kuat atau paresis konyugat total pada kedua mata 3. Lapang pandang pada tes konfrontasi

1 = kuandranopia 2 = hemianopia total

3 = hemianopia bilateral / buta kortikal 4. Paresis wajah

0 = normal 1 = paresis ringan 2 = paresis parsial 3 = paresis total 5.Motorik lengan kanan

0 = tidak ada simpangan bila pasien disuruh mengangkat kedua lengannya selama 10 detik

1 = lengan menyimpang ke bawah sebelum 10 detik

2 = lengan terjatuh ke kasur atau badan atau tidak dapat diluruskan secara penuh

3 = tidak dapat melawan gravitasi 4 = tidak ada gerakan

X = tidak dapat diperiksa 6. Motorik lengan kiri (idem 5)

7. Motorik tungkai kanan (idem 5, lengan diganti tungkai dan diangkat bergantian) 8. Motorik tungkai kiri (idem 7)

9. Ataksia anggota badan 0 = tidak ada

1 = pada satu ekstremitas

2 = pada dua atau lebih ekstremitas X = tidak dapat diperiksa

0 = normal

1 = defisit parsial yaitu merasa tapi berkurang

2 = defisit berat yaitu jika pasien tidak merasa atau terdapat gangguan bilateral

11. Bahasa terbaik

0 = tidak ada afasia 1 = afasia ringan-sedang 2 = afasia berat

3 = tidak dapat bicara (bisu)/ global afasia/koma 12. Disartria

0 = artikulasi normal 1 = disartria ringan-sedang 2 = disartria berat

X = tidak dapat diperiksa 13. Neglect / tidak ada atensi

0 = tidak ada 1 = parsial 2 = total

( Soertidewi, Dewi dalam buku Unit Stroke Manajemen Stroke Secara Komprehensif, 2007)

LAMPIRAN 5 Ethical Clearance

LAMPIRAN 6 Surat Izin Penelitian

LAMPIRAN 7 Data Induk Nama Usia Jenis Stroke Jenis

Kelamin Sistole Diastole td tdkategorik nihss

nihss kategorik

HP 69 SI P 150 90 150/90 hipertensi1 29 berat

AM 53 SH P 120 80 120/80 prehipertensi 30 berat

KS 72 SI P 140 70 140/70 Normal 7 sedang

Par 57 SH L 150 100 150/100 hipertensi1 11 sedang

Kas 49 SI P 160 80 160/80 hipertensi2 34 berat

Lam 54 SH L 130 100 130/100 prehipertensi 24 berat

Ro 53 SI P 240 110 240/110 hipertensi2 21 berat

Mar 60 SI P 140 90 180/80 hipertensi2 17 berat

Mas 28 SI P 120 80 120/80 prehipertensi 23 berat

Ru 57 SI L 130 80 130/80 prehipertensi 16 berat

IG 60 SH L 210 130 210/130 hipertensi2 25 berat

D M 61 SI L 100 80 100/80 Normal 15 berat

Erl 45 SH P 140 90 140/90 hipertensi1 15 berat

IP 37 SI L 170 100 170/100 hipertensi2 13 sedang RB 73 SI P 200 100 200/100 hipertensi2 8 sedang N 65 SH L 150 80 150/80 hipertensi1 22 berat SA 50 SH P 160 110 160/100 hipertensi2 14 berat Su 56 SI L 140 80 140/80 hipertensi1 20 berat SN 30 SH L 100 90 160/90 hipertensi2 15 berat

Jap 50 SH L 180 80 180/80 hipertensi2 5 ringan

Ran 57 SI P 200 100 200/100 hipertensi2 20 berat

SS 66 SH P 240 150 240/180 hipertensi2 30 berat

Roh 74 SI P 160 100 160/100 hipertensi2 34 berat

B A 47 SH P 140 90 140/90 hipertensi1 22 berat

Bun 70 SI P 160 100 160/100 hipertensi2 19 berat

Su 61 SI L 140 80 140/80 hipertensi1 6 sedang

R L 58 SH L 150 90 150/90 hipertensi1 14 berat

L S 42 SI L 170 100 170/100 hipertensi2 4 ringan

R N 65 SI P 150 90 150/90 hipertensi1 18 berat

Sup 62 SI P 170 100 170/100 hipertensi2 26 berat

Kri 42 SI P 170 100 170/100 hipertensi2 19 berat

R G 58 SI L 150 90 150/90 hipertensi1 11 sedang

Tug 59 SI L 190 120 190/120 hipertensi2 8 sedang

M S 54 SI P 130 80 130/80 prehipertensi 8 sedang

Kar 49 SH P 180 100 180/100 hipertensi2 18 berat

NA 43 SI P 110 60 110/60 normal 27 berat

R D 36 SI P 180 110 180/110 hipertensi2 18 berat

Mis 57 SI P 230 110 230/100 hipertensi2 30 berat

M H 86 SI P 130 100 130/100 prehipertensi 18 berat

Suk 56 SI L 160 100 160/100 hipertensi2 13 sedang

A S 78 SI L 180 100 180/100 hipertensi2 16 berat

B M 53 SI L 160 80 160/80 hipertensi2 24 berat

B B 65 SI L 160 100 160/100 hipertensi2 6 sedang

Nga 61 SI P 140 100 140/100 hipertensi1 15 berat

Y AB 57 SI L 110 70 110/70 normal 13 sedang

MZ 63 SH L 180 100 180/100 hipertensi2 24 berat

Dap 64 SI P 120 80 120/80 prehipertensi 14 berat

A A 51 SH P 190 130 190/130 hipertensi2 24 berat UK 58 SI P 90 80 90/80 normal 27 berat IM 73 SI P 100 70 100/70 normal 30 berat PS 71 SI P 90 50 90/50 normal 53 berat AM 57 SI L 140 100 140/100 hipertensi1 4 ringan J 71 SH L 180 130 180/130 hipertensi2 25 berat

Ngat 64 SH L 90 60 90/60 normal 20 berat

BL 66 SH P 150 90 150/90 hipertensi1 12 sedang

He 89 SI P 170 110 170/100 hipertensi2 20 berat

Muj 52 SH P 140 80 140/80 hipertensi1 33 berat

Sur 60 SI L 160 110 160/100 hipertensi2 11 sedang

NS 32 SI P 160 100 160/100 hipertensi2 4 ringan

Ek 38 SH P 170 90 170/90 hipertensi2 6 sedang

RL 63 SI P 210 120 210/110 hipertensi2 31 berat

HP 56 SI L 200 100 200/100 hipertensi2 10 sedang

Raj 64 SH L 135 70 135/70 prehipertensi 3 ringan

Dp 56 SI P 160 90 160/90 hipertensi2 6 sedang

YP 58 SI L 150 90 150/90 hipertensi1 20 berat

M 53 SH L 180 160 180/160 hipertensi2 11 sedang

MS 39 SI L 200 110 200/110 hipertensi2 15 berat

M 66 SI P 190 110 190/110 hipertensi2 13 sedang

LAMPIRAN 8 Output SPSS

Frequency Table

Statistics

usia tekanansistol tekanandiastole

Tingkatkeparaha n N Valid 89 89 89 89 Missing 0 0 0 0 Mean 57,49 156,01 95,48 17,82 Median 58,00 150,00 98,00 17,00 Mode 57 160 100 24 Std. Deviation 11,392 35,180 21,582 8,742 Variance 129,776 1237,602 465,775 76,422 Range 61 160 140 50 Minimum 28 90 50 3

Cho 54 SI P 110 70 110/70 normal 28 berat

Sah 52 SI L 180 100 180/100 hipertensi2 13 sedang

A Is 42 SH L 110 90 110/90 normal 9 sedang

RM 61 SI P 140 90 140/90 hipertensi1 17 berat

MB 75 SI L 150 100 150/100 hipertensi1 26 berat

PS 61 SH L 250 140 250/140 hipertensi2 21 berat

Ma 50 SH P 170 110 170/110 hipertensi2 14 berat

Kar 60 SI P 100 60 100/60 normal 24 berat

NP 65 SI P 120 80 120/80 prehipertensi 15 berat

Sam 67 SI L 200 120 200/120 hipertensi2 10 sedang

PR 40 SI P 220 190 220/190 hipertensi2 9 sedang

Hat 60 SH P 150 90 150/90 hipertensi1 18 berat

Hed 69 SI P 110 70 110/70 normal 14 berat

SM 50 SI P 160 90 160/90 hipertensi2 24 berat

Min 63 SI P 120 70 120/70 normal 17 berat

TB 51 SH L 160 90 160/90 hipertensi2 17 berat

RuS 49 SI L 140 100 140/100 hipertensi1 18 berat

Maximum 89 250 190 53

Descriptive Statistics

N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

Usia 89 28 89 57,49 11,392

Valid N (listwise) 89

Kelompok usia

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid <45 12 13,5 13,5 13,5 45-65 59 66,3 66,3 79,8 >65 18 20,2 20,2 100,0 Total 89 100,0 100,0 JENIS STROKE

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid SH 30 33,7 33,7 33,7 SI 59 66,3 66,3 100,0 Total 89 100,0 100,0 JENIS KELAMIN

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid L 39 43,8 43,8 43,8

P 50 56,2 56,2 100,0

Total 89 100,0 100,0

TEKANAN DARAH KATEGORIK

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid normal 13 14,6 14,6 14,6 prehipertensi 9 10,1 10,1 24,7 hipertensi1 21 23,6 23,6 48,3 hipertensi2 46 51,7 51,7 100,0 Total 89 100,0 100,0

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid ringan 6 6,7 6,7 6,7 sedang 22 24,7 24,7 31,5 berat 61 68,5 68,5 100,0 Total 89 100,0 100,0

Crosstabulation Jenis Stroke dengan Tingkat Keparahan

Count

tkkategorik

Total

ringan sedang berat

jenisstroke SH 2 5 23 30

SI 4 17 38 59

Total 6 22 61 89

TEST DISTRIBUSI NORMAL STROKE HEMORAGIK One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

tekanansistol

tingkatkeparaha n

N 30 30

Normal Parametersa,b Mean 160,50 18,37

Std. Deviation 36,016 7,761

Most Extreme Differences Absolute ,127 ,099

Positive ,127 ,068

Negative -,085 -,099

Test Statistic ,127 ,099

Asymp. Sig. (2-tailed) ,200c,d ,200c,d

a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data.

c. Lilliefors Significance Correction.

KORELASI TEKANAN DARAH SISTOLE DENGAN TINGKAT KEPARAHAN STROKE HEMORAGIK Correlations tekanansistol tingkatkeparaha n

Tekanansistol Pearson Correlation 1 ,199

Sig. (2-tailed) ,293

N 30 30

tingkatkeparahan Pearson Correlation ,199 1

Sig. (2-tailed) ,293

N 30 30

KORELASI TEKANAN DARAH DIASTOLE DENGAN TINGKAT KEPARAHAN STROKE HEMORAGIK

Correlations

tekanandiastole

tingkatkeparaha n

Tekanandiastole Pearson Correlation 1 ,221

Sig. (2-tailed) ,241

N 30 30

Tingkatkeparahan Pearson Correlation ,221 1

Sig. (2-tailed) ,241

N 30 30

TEST DISTRIBUSI NORMAL STROKE ISKEMIK

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

tekanansistol

Tingkatkeparah an

N 59 59

Normal Parametersa,b Mean 153,73 17,53

Std. Deviation 34,835 9,259

Most Extreme Differences Absolute ,107 ,107

Positive ,107 ,107

Test Statistic ,107 ,107

Asymp. Sig. (2-tailed) ,093c ,093c

a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data.

c. Lilliefors Significance Correction.

KORELASI TEKANAN DARAH SISTOLE DENGAN TINGKAT KEPARAHAN STROKE ISKEMIK

Correlations

tekanansistol

Tingkatkeparah an

Tekanansistol Pearson Correlation 1 -,204

Sig. (2-tailed) ,121

N 59 59

tingkatkeparahan Pearson Correlation -,204 1

Sig. (2-tailed) ,121

N 59 59

KORELASI TEKANAN DARAH DIASTOLE DENGAN TINGKAT KEPARAHAN STROKE ISKEMIK

Correlations

tekanandiastole

tingkatkeparaha n

tekanandiastole Pearson Correlation 1 -,286*

Sig. (2-tailed) ,028

N 59 59

tingkatkeparahan Pearson Correlation -,286* 1

Sig. (2-tailed) ,028

N 59 59

Dokumen terkait