• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

Berdasarkan hasil yang dicapai dalam penelitian ini, sarannya adalah perlu adanya penelitian lebih lanjut untuk mengetahui pengaruh

guided discovery learning terhadap hasil belajar siswa pada konsep materi yang lainnya, sehingga bisa mengukur secara lebih luas sejauh mana

guided discovery learning efektif dikembangkan dalam proses pembelajaran kimia.

DAFTAR PUSTAKA

Abruscato, Joseph. 2001. Teaching Children Science. United States of America: Allyn and Bacon

Abruscato, Joseph dan Donald DeRosa. 2010. Teaching Children Science A Discovery Approach. United States of America:Allyn and Bacon

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Carin, Arthur. 1993. Teaching Modern Science. Colombus: Charles E. Merril Publishing

Carin, Arthur dan Robert Sund. 1985. Teaching Modern Science. Colombus: Charles E. Merril Publishing

Dahar, Ratna W. 1996. Teori-teori Belajar. Jakarta: Erlangga.

Depdiknas. 2003. Kurikulum 2004 Standar Kompetensi Mata Pelajaran Kimia Sekolah Menengah Atas dan Madrasah Aliyah. Jakarta: Depdiknas.

Feronika, Tonih. 2008. Buku Ajar Strategi Pembelajaran Kimia. Jakarta: UIN Jakarta Press.

http://www.justsciencenow.com/inquiry/index.htm, diakses tanggal 2 Agustus 2010

Irwanto dkk. 2002. Psikologi Umum. Jakarta: PT. Prenhallindo.

Justiana, Sandri dan Muchtaridi. 2009. Chemistry For Senior High School 2 Year XI. Jakarta: Yudhistira

Kaplan, Margot dkk. 1981. Exploring Early Childhood. United States of America:Macmillan Publishing

Leonard dkk. 1981. Secondary and Middle School Teaching Methods. United States of America: Macmillan Publishing

Meltzer, David E. 2002. The Relationship Between Mathematics Preparation And Conceptual Learning Gains in Physics: a Possible Hidden Variable in Diagnostic Pretest scores. Departement of Physics And Astronomy University Ames.

Mott, Bradford W dkk. Narrative-Centered Environments for Guided Exploratory Learning. Department of Computer Science North Carolina State University.

Roestiyah N. K. 2008. Strategi Belajar Mengajar: salah satu unsur pelaksanaan strategi belajar mengajar: teknik penyajian. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses. Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Sofyan, Ahmad dkk. Evaluasi Pembelajaran IPA Berbasis Kompetensi. Jakarta: UIN Jakarta Press.

Subiyakto, Haryono. 1994. Statistika 2. Jakarta: Gunadarma

Sudjana, Nana. 2001. Penilaian Hasil dan Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya

Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: CV. Alfabeta

Sukmadinata, Nana S. 2008. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Remaja Rosdakarya.

Syah, Muhibbin. 1995. Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Trianto. 2007. Model-model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher.

Walpole, Ronald E . 1995. Pengantar Statistika. Jakarta: PT Gramedia.

www.presidenri.go.id/DokumenUU.php/187.pdf diakses tanggal 2 November 2010

Disusun oleh: Siti Mutoharoh 106016200633

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

Alokasi Waktu : 90 Menit

Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Indikator : 1. Mendefinisikan molaritas

2. Membuat larutan dengan satuan molaritas (stoikiometri sederhana)

A. Tujuan Pembelajaran

1. Mendefinisikan molaritas

2. Membuat larutan dengan satuan molaritas (stoikiometri sederhana)

B. Materi Pembelajaran

1. Materi prasyarat : Hukum-hukum dasar kimia 2. Materi inti : Stoikiometri

C. Model Pembelajaran : Guided discovery learning

D. Metode Pembelajaran 1. Eksperimen

Tahapan pembelajaran dan alokasi waktu

Deskripsi Pembelajaran

Aktivitas Guru Aktivitas Murid

A. Tahapan awal (10 menit)

Motivasi

 Guru menyapa murid dan memberikan motivasi kepada siswa tentang salah satu faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi yaitu katalisator pada bidang industri

Apersepsi

 Guru menanyakan tentang kemolaran (stoikiometri) Orientasi

 Guru memberikan pengarahan apa saja yang akan dilakukan selama proses pembelajaran

 Siswa menjawab pertanyaan guru dan mendengarkan penjelasan guru

 Siswa menjawab pertanyaan guru

 Siswa mendengarkan dan mengikuti perintah guru

B. Kegiatan inti

(70 menit)  Guru meminta siswa untuk mengumpulkan tugas yang telah diberikan pada pertemuan sebelumnya tentang larutan dan cara membuat larutan (stoikiometri)

 Guru menyuruh siswa membuat larutan dengan konsentrasi tertentu

 Guru membagikan lembar kerja praktikum  Guru menanyakan pengertian dari larutan

Observasi

 Siswa telah mengerjakan tugas yang diberikan pada pertemuan sebelumnya tentang larutan dan cara membuat larutan (stoikiometri)

Klasifikasi

 Siswa mendengarkan perintah yang disampaikan oleh guru

 Siswa menerima lembar kerja praktikum yang diberikan oleh guru

Eksplorasi

 Guru bertanya kepada siswa mengenai hasil praktikum  Guru menjawab pertanyaan siswa

 Guru memerintahkan siswa untuk mengumpulkan lembar kerja praktikum

 Siswa menjawab pertanyaan guru  Siswa bertanya kepada guru

 Siswa mengumpulkan lembar kerja praktikum C. Kegiatan akhir

(10 menit)  Guru menanyakan kepada siswa kesimpulan hasil praktikum, diskusi serta memberikan tanggapan

 Guru memberikan tugas tentang faktor-faktor yang

mempengaruhi laju reaksi dan cara kerja faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi untuk praktikum

 Guru berd’oa dan memberikan salam

Klarifikasi

 Siswa memberikan kesimpulan  Siswa mendengarkan perintah guru  Siswa berd’oa dan mengucap salam G. Sumber

1. Sudarmo, Unggul. 2004. Kimia SMA 2 untuk SMA kelas XI. Jakarta: Erlangga.

2. Justiana, Sandri dan Muchtaridi. 2009. Chemistry For Senior High School 2 Year XI. Jakarta: Yudhistira

3. Harnanto, Ari dan Ruminten.2009. Kimia Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional H. Penilaian

1. Lembar kerja praktikum

Mengetahui, Jakarta, September 2010

Guru mata pelajaran kimia SMAN 72 Peneliti

Disusun oleh: Siti Mutoharoh 106016200633

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

Alokasi Waktu : 90 Menit

Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Indikator : 1. Menyebutkan dan menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi 2. Menganalisis percobaan berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

A. Tujuan Pembelajaran

1. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

2. Menganalisis percobaan berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

B. Materi Pembelajaran

1. Materi prasyarat : Stoikiometri

2. Materi inti : Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

C. Model Pembelajaran : Guided discovery learning

D. Metode Pembelajaran 1. Eksperimen

Tahapan pembelajaran dan alokasi waktu

Deskripsi Pembelajaran

Aktivitas Guru Aktivitas Murid

A. Tahapan awal (10 menit)

Motivasi

 Guru menyapa murid dan memberikan motivasi kepada siswa tentang salah satu faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi yaitu katalisator pada motor

Apersepsi

 Guru menanyakan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Orientasi

 Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok dan memberikan pengarahan apa saja yang akan dilakukan selama proses pembelajaran

 Siswa menjawab pertanyaan guru dan mendengarkan penjelasan guru

 Siswa menjawab pertanyaan guru

 Siswa mendengarkan dan mengikuti perintah guru

B. Kegiatan inti

(70 menit)  Guru mengoreksi tugas siswa yang telah diberikan pada pertemuan sebelumnya tentang faktor-faktor yang

mempengaruhi laju reaksi dan cara kerja faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

 Guru mengemukakan masalah yang akan dikerjakan siswa

Observasi

 Siswa telah mengerjakan tugas yang diberikan pada pertemuan sebelumnya tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi dan cara kerja faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Klasifikasi

 Siswa mendengarkan masalah yang disampaikan oleh guru

 Guru memberikan penjelasan atau pengarahan tentang praktikum

 Guru memantau dan mengarahkan siswa yang sedang praktikum

 Guru bertanya kepada siswa mengenai hasil praktikum  Guru menjawab pertanyaan siswa

 Guru memerintahkan siswa untuk mengumpulkan lembar kerja praktikum

 Siswa memperhatikan dan mendengarkan Eksperimentasi

 Siswa melakukan praktikum  Siswa menjawab pertanyaan guru  Siswa bertanya kepada guru

 Siswa mengumpulkan lembar kerja praktikum C. Kegiatan akhir

(10 menit)  Guru menanyakan kepada siswa kesimpulan hasil praktikum dan diskusi serta memberikan tanggapan

 Guru memberikan tugas untuk membuat laporan praktikum tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi  Guru berd’oa dan memberikan salam

Klarifikasi

 Siswa memberikan kesimpulan  Siswa mendengarkan perintah guru  Siswa berd’oa dan mengucap salam G. Sumber

1. Sudarmo, Unggul. 2004. Kimia SMA 2 untuk SMA kelas XI. Jakarta: Erlangga.

2. Justiana, Sandri dan Muchtaridi. 2009. Chemistry For Senior High School 2 Year XI. Jakarta: Yudhistira

3. Harnanto, Ari dan Ruminten.2009. Kimia Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional H. Penilaian

Disusun oleh: Siti Mutoharoh 106016200633

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

Alokasi Waktu : 90 Menit

Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian laju reaksi

A. Tujuan Pembelajaran

1. Mendeskripsikan pengertian laju reaksi

B. Materi Pembelajaran

1. Materi prasyarat : Stoikiometri 2. Materi inti : Laju reaksi

C. Model Pembelajaran : Guided discovery learning

D. Metode Pembelajaran 1. Demonstrasi

E. Media Pembelajaran 1. Papan tulis 2. Spidol

Tahapan pembelajaran dan alokasi waktu

Deskripsi Pembelajaran

Aktivitas Guru Aktivitas Murid

A. Tahapan awal (10 menit)

Motivasi

 Guru menyapa murid dan memberikan motivasi kepada siswa tentang salah satu faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi yaitu katalis dalam tubuh

Apersepsi

 Guru memberikan pertanyaan kepada siswa mengenai pengertian kecepatan dalam fisika

Orientasi

 Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok dan memberikan pengarahan apa saja yang akan dilakukan selama proses pembelajaran

Siswa menjawab pertanyaan guru dan mendengarkan penjelasan guru

Siswa menjawab pertanyaan guru

Siswa mendengarkan dan mengikuti perintah guru

B. Kegiatan inti (70 menit)

 Guru memeriksa tugas yang diberikan sebelumnya dan membahas bersama dikelas

 Guru membagikan lembar kerja demonstrasi  Guru mendemonstrasikan hukum laju reaksi

 Guru bertanya kepada siswa

Siswa membahas tugas

Siswa menerima lembar kerja yang diberikan Siswa mengamati demonstrasi yang

ditunjukkan oleh guru

Siswa mengisi lembar kerja demonstrasi dan berdiskusi

G. Sumber

1. Sudarmo, Unggul. 2004. Kimia SMA 2 untuk SMA kelas XI. Jakarta: Erlangga.

2. Justiana, Sandri dan Muchtaridi. 2009. Chemistry For Senior High School 2 Year XI. Jakarta: Yudhistira

3. Harnanto, Ari dan Ruminten.2009. Kimia Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional H. Penilaian

1. Lembar kerja demonstrasi

Mengetahui, Jakarta, September 2010

Guru mata pelajaran kimia SMAN 72 Peneliti

Disusun oleh: Siti Mutoharoh 106016200633

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

Alokasi Waktu : 90 Menit

Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Indikator : 1. Mendefinisikan molaritas

2. Menghitung kemolaran suatu larutan

A. Tujuan Pembelajaran

1. Mendefinisikan molaritas

2. Menghitung kemolaran suatu larutan

B. Materi Pembelajaran

1. Materi prasyarat : Hukum-hukum dasar kimia 2. Materi inti : Stoikiometri

C. Model Pembelajaran : Konvensional

D. Metode Pembelajaran 1. Ceramah

2. Latihan

F. Media Pembelajaran 1. Papan tulis

A. Tahapan awal (10 menit)

Motivasi

 Guru menyapa murid dan memberikan motivasi kepada siswa Apersepsi

 Guru menanyakan tentang kemolaran (stoikiometri) Orientasi

 Guru memberikan pengarahan apa saja yang akan dilakukan selama proses pembelajaran

 Siswa mendengarkan penjelasan guru  Siswa menjawab pertanyaan guru

 Siswa mendengarkan dan mengikuti perintah guru B. Kegiatan inti

(70 menit)  Guru memberikan penjelasan tentang larutan dan satuannya, serta cara membuat larutan.

 Guru memberikan kesempatan siswa untuk bertanya  Guru memberikan latihan di buku paket untuk dikerjakan

 Guru memerintahkan siswa untuk mengumpulkan latihan tersebut

 Siswa mendengarkan penjelasan yang disampaikan oleh guru

 Siswa bertanya kepada guru

 Siswa mengerjakan latihan yang diberikan oleh guru  Siswa mengumpulkan latihan

C. Kegiatan akhir (10 menit)

 Guru menanyakan kembali kepada siswa tentang kemolaran dan memberikan tanggapan

 Guru berd’oa dan memberikan salam

 Siswa memberikan kesimpulan  Siswa berd’oa dan mengucap salam H. Sumber

1. Sudarmo, Unggul. 2004. Kimia SMA 2 untuk SMA kelas XI. Jakarta: Erlangga.

2. Justiana, Sandri dan Muchtaridi. 2009. Chemistry For Senior High School 2 Year XI. Jakarta: Yudhistira

Mengetahui, Jakarta, September 2010

Guru mata pelajaran kimia SMAN 72 Peneliti

Disusun oleh: Siti Mutoharoh 106016200633

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

Alokasi Waktu : 90 Menit

Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Indikator : 1. Menyebutkan dan menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi 2. Menganalisis percobaan berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

A. Tujuan Pembelajaran

1. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

2. Menganalisis percobaan berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

B. Materi Pembelajaran

1. Materi prasyarat : Stoikiometri

2. Materi inti : Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

C. Model Pembelajaran : Konvensional

D. Metode Pembelajaran 1. Eksperimen E. Media Pembelajaran 1. Papan tulis 2. Spidol

A. Tahapan awal (10 menit)

Motivasi

 Guru menyapa murid dan memberikan motivasi kepada siswa tentang salah satu faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi yaitu katalisator pada motor

Apersepsi

Guru menanyakan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Orientasi

Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok dan memberikan pengarahan apa saja yang akan dilakukan selama proses pembelajaran

 Siswa menjawab pertanyaan guru dan mendengarkan penjelasan guru

 Siswa menjawab pertanyaan guru

 Siswa mendengarkan dan mengikuti perintah guru

B. Kegiatan inti

(70 menit)  Guru mengemukakan masalah yang akan dikerjakan siswa  Guru membagikan lembar kerja praktikum

 Guru menanyakan kembali faktor-faktor apa saja yang dapat mempengaruhi laju reaksi?

 Guru memberikan penjelasan atau pengarahan tentang praktikum

 Guru memantau dan mengarahkan siswa yang sedang

Klasifikasi

 Siswa mendengarkan masalah yang disampaikan oleh guru

 Siswa menerima lembar kerja praktikum yang diberikan guru

Eksplorasi

 Siswa menjawab faktor-faktor apa saja yang dapat mempengaruhi laju reaksi

 Siswa memperhatikan dan mendengarkan Eksperimentasi

C. Kegiatan akhir

(10 menit) Guru menanyakan kepada siswa kesimpulan hasil praktikum dan memberikan tanggapan

Guru memberikan tugas untuk membuat laporan praktikum tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi Guru berd’oa dan memberikan salam

Klarifikasi

 Siswa memberikan kesimpulan  Siswa mendengarkan perintah guru  Siswa berd’oa dan mengucap salam G. Sumber

1. Sudarmo, Unggul. 2004. Kimia SMA 2 untuk SMA kelas XI. Jakarta: Erlangga.

2. Justiana, Sandri dan Muchtaridi. 2009. Chemistry For Senior High School 2 Year XI. Jakarta: Yudhistira

3. Harnanto, Ari dan Ruminten.2009. Kimia Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional H. Penilaian

1. Lembar kerja praktikum

Mengetahui, Jakarta, September 2010

Guru mata pelajaran kimia SMAN 72 Peneliti

Disusun oleh: Siti Mutoharoh 106016200633

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

Alokasi Waktu : 90 Menit

Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri

Kompetensi Dasar : 3.1 Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian laju reaksi

A. Tujuan Pembelajaran

1. Mendeskripsikan pengertian laju reaksi

B. Materi Pembelajaran

1. Materi prasyarat : Stoikiometri 2. Materi inti : Laju reaksi

C. Model Pembelajaran : Konvensional

D. Metode Pembelajaran 1. Ceramah 2. Latihan E. Media Pembelajaran 1. Papan tulis 2. Spidol

tentang salah satu faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi yaitu katalis dalam tubuh

Apersepsi

 Guru memberikan pertanyaan kepada siswa mengenai pengertian kecepatan dalam fisika

Orientasi

 Guru membentuk siswa menjadi beberapa kelompok dan memberikan pengarahan apa saja yang akan dilakukan selama proses pembelajaran

penjelasan guru

Siswa menjawab pertanyaan guru

Siswa mendengarkan dan mengikuti perintah guru B. Kegiatan inti

(70 menit)

 Guru memberikan penjelasan tentang pengertian laju reaksi, hukum laju reaksi, persamaan laju reaksi

 Guru memberikan kesempatan siswa untuk bertanya  Guru memberikan latihan di buku paket untuk dikerjakan  Guru memerintahkan siswa untuk mengumpulkan latihan

tersebut

 Guru memeriksa tugas yang diberikan sebelumnya dan membahas bersama dikelas

Siswa mendengarkan penjelasan yang disampaikan oleh guru

Siswa bertanya kepada guru

Siswa mengerjakan latihan yang diberikan oleh guru Siswa mengumpulkan latihan

Siswa membahas tugas C. Kegiatan akhir

(10 menit)

 Guru menanyakan kembali kepada siswa tentang pengertian laju reaksi, hukum laju reaksi, persamaan laju reaksi dan

memberikan tanggapan

 Guru berd’oa dan memberikan salam

Siswa memberikan kesimpulan Siswa berd’oa dan mengucap salam

H. Penilaian 1. Latihan Siswa

Mengetahui, Jakarta, September 2010

Guru mata pelajaran kimia SMAN 72 Peneliti

___________________________ _________________________

A. Pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. 3 buah tabung reaksi

2. 3 buah pita magnesium (Mg) yang panjangnya 5 cm

3. 10 mL larutan HCl dengan konsentrasi masing-masing 0,5 M, 1 M, 2 M

4. Stopwatch

5. Pipet

Tuliskan Cara Kerjanya:

Tabel pengamatan Tabung reaksi Pita logam Mg 10 mL HCl Waktu Reaksi (s) 1 5 cm 0,5 M 2 5 cm 1 M 3 5 cm 2 M Analisis :

Bagaimanakah pengaruh konsentrasi HCl yang berbeda terhadap laju reaksi Mg? Gambarkan dalam bentuk grafik!

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. 3 buah tabung reaksi

2. 3 macam batu pualam (CaCO3) atau kapur dengan bentuk serbuk, butiran,

dan kepingan masing-masing dengan berat 1 gram

3. 30 mL larutan HCl 2 M

4. Stopwatch

5. Pipet

Tuliskan Cara Kerjanya :

Tabel pengamatan Tabung reaksi CaCO3 1 gram Larutan HCl Waktu Reaksi (s) 1 Serbuk 2 M 2 Butiran 2 M 3 Kepingan 2 M Analisis :

Bagaimanakah pengaruh bentuk CaCO3 atau luas permukaan yang berbeda terhadap laju reaksi? Gambarkan dalam bentuk grafik!

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh temperatur terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. Pemanas listrik

2. Termometer

3. 3 buah gelas kimia

4. Kertas yang diberi tanda silang

5. Larutan Natrium Thiosulfate (Na2S2O3) 0,2 M

6. Larutan HCl 2 M

7. Stopwatch

Tuliskan Cara Kerjanya :

Tabel pengamatan Percobaan Temperatur (0C) 10 mL HCl 20 mL Na2S2O3 Waktu Reaksi (s) 1 27 2 M 0,2 M 2 37 2 M 0,2 M 3 47 2 M 0,2 M Analisis :

Bagaimanakah pengaruh temperatur yang berbeda terhadap laju reaksi? Gambarkan dalam bentuk grafik!

D. Pengaruh katalis terhadap laju reaksi

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh katalis terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. 3 Gelas kimia

2. Larutan hidrogen peroksida (H2O2) 5%

3. Larutan Natrium klorida (NaCl) 0,1 M

4. Larutan Besi klorida (FeCl3) 0,1 M

5. Pipet tetes

Tuliskan Cara Kerjanya :

Tabel pengamatan

Percobaan Waktu Reaksi

(s) 1. Larutan H2O2 5% 2. H2O2 5% + 20 tetes larutan NaCl 3. H2O2 5% + 20 tetes FeCl3 Analisis :

Bagaimanakah pengaruh penambahan larutan NaCl atau larutan FeCl3 terhadap

laju reaksi H2O2?

2. Bagaimana hubungan konsentrasi dengan laju reaks?i Pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi

3. Manakah yang luas permukaannya lebih besar, serbuk, butiran atau

kepingan?

4. Manakah yang lebih cepat larut dalam larutan HCl, serbuk, butiran atau

kepingan?

Pengaruh suhu terhadap laju reaksi

5. Pada temperatur berapakah tanda silang pada kertas hilang karena

tertutupi endapan belerang?

6. Bagaimana hubungan suhu dengan laju reaksi?

Pengaruh katalis terhadap laju reaksi

7. Bagaimana kecepatan timbulnya gelembung gas pada ketiga gelas kimia

tersebut?

Alat dan Bahan :

1. 1 Gelas kimia

2. Silinder ukur

3. Larutan HCl 7 M

4. Padatan natrium tiosulfat (Na2S2O3)

5. Timbangan

6. Air suling

7. Pipet

8. 1 tabung erlenmeyer

9. corong

A. Membuat larutan HCl dengan konsentrasi 0,5 M, 1 M, 2 M masing-masing larutan sebanyak 40 mL dari larutan HCl 7 M (pengenceran)

Tuliskan Cara kerjanya:

Pengamatan Tabel I Banyaknya larutan HCl 7 M yang diperlukan (mL) Banyaknya air suling yang diperlukan (mL) Larutan HCl 0,5 M Larutan HCl 1 M Larutan HCl 2 M

Pengamatan Tabel II Banyaknya natrium tiosulfat (Na2S2O3) yang diperlukan (gram)

Banyaknya air suling yang diperlukan (mL)

larutan natrium

tiosulfat (Na2S2O3)

dengan konsentrasi 0,2 M

pertanyaan dibawah ini:

1. Apakah pengertian laju menurut kamu?

2. Pengertian laju reaksi menurut kamu?

3. Contoh laju reaksi dalam kehidupan sehari-hari?

4. Bagaimanakah perubahan gas H2 yang merupakan hasil reaksi antara

magnesium dan asam klorida setelah bertambahnya waktu?

5. Tuliskan persamaan reaksinya! Zat manakah yang bertindak sebagai

A. Pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. 3 buah tabung reaksi

2. 3 buah pita magnesium (Mg) yang panjangnya 5 cm

3. 10 mL larutan HCl dengan konsentrasi masing-masing 0,5 M, 1 M, 2 M

4. Stopwatch

5. pipet

Cara Kerja :

1. Masukkan masing-masing 10 mL larutan HCl ke dalam tabung reaksi!

2. Masukkan pita Mg ke dalam masing-masing tabung reaksi san catat

waktunya!

3. Catat waktu reaksi mulai dari memasukkan pita Mg sampai pita Mg habis

bereaksi dengan HCl! Tabel pengamatan Tabung reaksi Pita logam Mg 10 mL HCl Waktu Reaksi (s) 1 5 cm 0,5 M 2 5 cm 1 M 3 5 cm 2 M Kesimpulan :

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. 3 buah tabung reaksi

2. 3 macam batu pualam (CaCO3) atau kapur dengan bentuk serbuk, butiran,

dan kepingan masing-masing dengan berat 1gram

3. 30 mL larutan HCl 2 M

4. Stopwatch

5. pipet

Cara Kerja :

1. Percobaan dilakukan pada temperatur kamar!

2. Masukkan batu pualam ke dalam masing-masing tabung reaksi

3. Masukkan 10 mL HCl ke dalam tiap tabung reaksi dan catat waktu saat

memasukkan

4. Catat waktu reaksi mulai HCl dimasukkan sampai CaCO3 habis bereaksi

dengan HCl! Tabel pengamatan Tabung reaksi CaCO3 1 gram Larutan HCl Waktu Reaksi (s) 1 Serbuk 2 M 2 Butiran 2 M 3 Kepingan 2 M Kesimpulan :

Tujuan : Menyelidiki Pengaruh temperatur terhadap laju reaksi Alat dan Bahan :

1. Pemanas listrik

2. Termometer

3. 3 buah gelas kimia

4. Kertas yang diberi tanda silang

5. Larutan Natrium Thiosulfate (Na2S2O3) 0,2 M

6. Larutan HCl 2 M

7. Pipet

8. Stopwatch

Cara Kerja :

1. Masukkan masing-masing 20 mL larutan Na2S2O3 HCl ke dalam gelas kimia!

Dokumen terkait